Anda di halaman 1dari 19

LABORATORIUM

OPERASI TEKNIK KIMIA

U N I V E R S I TA S S U LTA N A G E N G T I R TAYA S A
2019
MODUL OTK 1

Modul, Dosen, Asisten


Laoratoium

Add a Footer 2
MODUL ASISTEN DOSEN
HEAT EXCHANGER - Puspita Ayu P N (082123966003) Dr. ALIA BADRA PITALOKA, S.T., M.T.
-Aji Saadillah (081395204705) RUDI HARTONO ST., MT

DINAMIKA PROSES - Fedlila Syokeni Indra (081319249098) Dr. SRI AGUSTINA, S.T,M.T.
- Saepul Laili (089672272022) RUSDI,S.T.,M.T.
Dr. FATAH SULAIMAN, S.T.,M.T.

ABSORPSI -Namiroh (089603794622) WARDALIA,S.T.,M.T.


-Ghani Naufal (089699973178) M. TRIYOGO. ST., MT

FLUIDISASI - Anisa nur afifah (085939133744) TEGUH KURNIAWAN, S.T.,M.T.,PHD


-mohamad makiyi (085777458242) Dr. Ing. ANTON IRAWAN M. Eng
DHENA RIA BARLEANY,S.T.,M.Eng.

SEDIMENTASI - Herlin Melinda (083813586483) DR. NURYOTO, S.T.,M.ENG


- Ravina Aulia (08568175962) Dr.RAHMAYETTY,S.T.M.T.
NUFUS KANANI,S.T.,M.Eng.

FILTRASI - Masnan (081585790490) Dr.ENDARTO YUDO,S.T.,M.T.


-M hakiki (085695817467) HAFID ALWAN ST., MT
ENDANG SUHENDI,S.T.,M.Eng

MIXING - Yati Al Adawiyah (081213816919) Dr.EKA SARI,S.T.,M.T.


- Shella Putri R (081310425270) RETNO SULISTYO DHAMAR LESTARI,S.T.,M.Eng.
DENNI KARTIKA SARI,S.T.,M.T

ALIRAN FLUIDA - IRMA QADARSIH 085352831238 Dr. INDAR KUSTININGSIH, S.T.,M.T.


- Eka Aprilia Ayuningtiyas 08988758764 JAYANUDIN ST., M.Eng
Add a Footer MARTA PRAMUDITA ST., MT 33
SISTEMATIKA
DALAM OTK 1

Add a Footer 4
Add a Footer 55
PERATURAN
LABORATORIUM
OPERASI TEKNIK
KIMIA

Add a Footer 6
1. 14 hari sebelum praktikum sudah memiliki janji
pembicaraan awal dengan asisten

2. 7 hari sebelum praktikum sudah memiliki janji

PEMBICARAAN pembicaraan awal dengan dosen

AWAL 3. Telah mempersiapkan seperti 1 buah jurnal


sesuai modul, laporan sementara, dan log book

4. Menggunakan pakaian rapih dan sopan

5. Membawa jas lab jika memiliki janji pengenalan


alat
7
1. Dilaksanakan H+1 minggu setelah
praktikum, atau sesuai dengan kebijakan
dosen pemegang modul.
PEMBICARAAN 2. Teknis pembicaraan akhir sesuai dengan
AKHIR kebijakan dosen pemegang modul.

3. Pada saat pembicaraan akhir, wajib


membawa laporan hasil praktikum dan
data-data pendukung lainnya
8
PERATURAN
PRAKTIKUM

Add a Footer 9
PERATURAN PRAKTIKUM

1.Praktikan wajib hadir 5 menit sebelum praktikum


2.Mengisi jam masuk dan keluar
3.Menggunakan APD lengkap meliputi jas lab, masker, sepatu
tertutup, sarung tangan, dan kemeja
4.Menyerahkan form bahan yang digunakan kepada Asisten.
5.Istirahat maksimal 1 Jam Termasuk Sholat

Add a Footer 10
10
PERATURAN PRAKTIKUM

6. Selama praktikum dilarang makan, minum, menggunakan


handphone kecuali atas ijin Asisten
7. Menyerahkan blangko hasil percobaan kepada Laboran
8. Membawa Alat Tulis Lengkap Dan Dilarang Pinjam
Meminjam
9. Dilarang Keluar Laboratorium Selama Praktikum
10.Memecahkan Alat Wajib Mengganti Secepatnya Dan Paling
Lambat Saat Uas.

Add a Footer 11
11
FORMAT
LAPORAN

Add a Footer 12
HALAMAN JUDUL
LEMBAR PENGESAHAAN PEMBICARAAN AWAL
LEMBAR PENGESAHAAN PEMBICARAAN AKHIR
ABSTRAK ( teori umum, tujuan percobaan, aplikasi, prosedur singkat dan hasil serta
kesimpulan secara singkat, jelas dan padat. Menggunakan kata kunci. Sedangkan laporan
sementara menggunakan RINGKASAN, bedanya dengan abstrak yaitu tidak ada hasil dan
kesimpulan serta kata kunci.
DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL ( keterangan tabel tersusun mulai dari 1)
DAFTAR GAMBAR ( keterangan gambar berurutan dari 1)
BAB 1 PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang (dari umum ke khusus minimal 1 halaman)
1.2 Rumusan Masalah ( bukan dalam bentuk pertanyaan)
1.3 Tujuan Percobaan
1.4 Ruang Lingkup (berisi metode, bahan, dan tempat)

Add a Footer 13
13
BAB 11 TINJAUAN PUSTAKA ( minimal 10 halaman, kutipan pakai angka dari buku minimal 3 dan
jurnal minimal 5 )
BAB III METODELOGI PERCOBAAN
3.1 Diagram Alir ( menggunakan prolog serta didalam kotak meliputi proses., alat, kondisi operasi,
masukan dan bahan)
3.2 Alat dan Bahan
3.1.1 Alat
3.1.2 Bahan
3.3 Prosedur Percobaan
3.4 Gambar Alat
3.5 Variabel Percobaan
BAB 1V HASIL DAN PEMBAHASAN
BABA V KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 Kesimpulan
5.2 Saran
DAFTAR PUSTAKA ( Minimal 5 referensi termasuk Jurnal dan Buku)

Add a Footer 14
14
LAMPIRAN
A. Contoh Perhitungan
B. Tugas Khusus
C. Data Pendukung
D. MSDS
E. Jurnal Penelitian
F. Fotocopy Log Book
G. Blangko Percobaan

Add a Footer 15
15
FORMAT BUKU PRAKTIKUM

Resume
1.Tujuan
2. Aplikasi Industri
3. Teori Dasar (minimal 5 Halaman)
4. Metode percobaan
a. Diagram Alir
b. Alat dan Bahan
c. Prosedur percobaan No Waktu Kegiatan Detail Kegiatan Fenomena Data Keterangan
d. Alat
5. Log Book Kegiatan Penjelasan dari Tuliskan Data T, P Data T, P, Konsentrasi
umum : kegiatan umum fenomena dll dengan
persiapan, yang terjadi mencantumkan
running 1 nilainya
dan
seterusnya
KETENTUAN PEMBUATAN LAPORAN

1.Cover depan dari plastik berwarna putih trasparan


2.Cover belakang dari kertas buffalo berwarna biru
3.Laporan dikumpulkan H+2 Setelah praktikum kepada
Laboran
4.Laporan ditulis tangan dengan pulpen tinta biru di
kertas HVS ukuran A4 dengan margin 4433 (kiri dan
atas 4 cm; kanan dan bawah 3 cm)
KETENTUAN KARTU PRAKTIKUM

1.Kelas A map plastik berwarna biru


2.Kelas B map plastik berwarna merah
3.Map berisi
a. Bukti pengumpulan
b. Kartu praktikum
c. Form pemakaian bahan
d. Laporan Magang
e. Data Pendukung
THANK YOU!
ANY QUESTION?
Add a Footer 19

Anda mungkin juga menyukai