Anda di halaman 1dari 13

PERANAN ILMU KOMUNIKASI DALAM

PEMBINAAN DAYA NALAR PARA


MAHASISWA

HAMIDAH/1201618008
REZA NUR QOLBY/1201618027
PENDAHULUAN
Karena menyangkut masa depan
Penalaran yang menjadi ciri dan
2 yang diharapkan dapat dibina
1 menentukan arti peranan
oleh para mahasiswa
mahasiswa yang berbeda dengan
peranan pemuda lainnya yang
tergolong generasi muda.

Karena merupakan dasar Karena merupakan


3 pembangunan di mana kesinambungan manusia
4
mahasiswa merupakan mata Indonesia dan masyarakat
rantai antara masa lalu dan mas
depan
Karena penalaran diperlukan
5 untuk mengambil keputusan yang
semakin lama semakin kompleks
dan tidah pasti.
2
APA SEBENARNYA PENALARAN ITU?
✘ NALAR/ Penalaran ✘ Reason Sumber dari
adalah istilah sebagai pengetahuan dan
Atau pemikiran
terjemahan dari reason
atau reasoning. reasoning
Dikemukakan oleh
Menteri Daoed Joesoef

Daya nalar merupakan sumber yang


menentukan bagi setiap usaha
pembaharuan.

3

Cicero

Yang membedakan mahasiswa


dari pemuda lain adalah daya
nalar pada mahasiswa Orang yang bijaksana
diperintah oleh
penalaran, yang kurang
berpengetahuan oleh
pengalaman; orang
yang paling dungu oleh
Menteri kebutuhan; dan hewan
Daoed oleh alam
Joesoef

Yang membedakan manusia yang bijaksana dari


yang lainya ialah penalaran
4

✘ Penalaran adalah mata intelektual kita, dan
seperti halnya dengan mata jasmaniah, untuk
dapat melihat, mata intelektual tersebut
memerlukan cahaya, lalu untuk dapat melihat
jelas dan jauh, ia memerlukan cahaya Allah,
penalaran yang kuat akan menimbulkan
kegiatan yang hebat.

Jadi, pada hakikatnya


penalaran itu ialah
proses jalannya pikiran
Shakespeare dari suatu data (fakta)
menuju suatu konklusi
5
Bagaimana berlangsungnya proses
pikiran itu?

Pikiran memang bergerak Pikiran yang merupakan faktor


sendiri, tetapi bergeraknya yang membedakan manusia
itu secara pasif atau secara dari makhluk lain, disebut
intensitas pikiran.
aktif. 6
Menurut Aristoteles, kelebihan manusia
dari makhluk lain ialah intelektiva-nya
Aristoteles mengkatagorikan segala yang
hidup di dunia sbg berikut

Anima
Vegetatifa

Anima Sensitifa

Anima
intelektiva

7
Bagi mahasiswa, dunianya adalah dunia pengetahuan. Maka ada dua
faktor yang disebut dalam psikologi extraverse dan introverse ikut
memegang peranan penting.

Mahasiswa
Aktif, dinamis,
extravert terbuka, optimis,
mudah bergaul

Mahasiswa Serba tertutup, pasif,


introvert pesimis

Kampus adalah pranata interaksionalisme.

8
C. Mahasiswa sebagai titik sentra proses
pembinaan penalaran
Mahasiswa ditinjau dari
segi politik

Dalam proses pembinaan penalaran,


mahasiswa adalah “titik sentra”. Mahasiswa ditinjau dari
Sehingga harus ditinjau dari berbagai segi sosiologi
segi, seperti :

Mahasiswa ditinjau dari


segi komuikasi

9
1. Mahasiswa ditinjau dari segi politik
David Easton dalam bukunya yang berjudul “
The Political System” mengatakan, bahwa “
kehidupan politik mencakup berbagai macam
kegiatan yang mempengaruhi kebijaksanaan
dari pihak yang berwenang, yang dierima oleh
masyarakat, dan mempengaruhi cara untuk
melaksanakan kebijakan itu”

10
2. Mahasiswa ditinjau dari segi sosiologi

Gesellchaft Gemeinschaft

Melatih berpikir
rasional logis

Mengasah
Gesselchaftlich Gemeinschaftlich pisau analisis

Menimba
pengalaman

11
3. Mahasiswa ditinjau dari segi komunikasi

Jika ditinjau dari segi komunikasi, Materi yang didiskusikan


mahasiswa termasuk unsur komunikan meningkatkan intelektualitas
sekaligus komunikator
Pentingnya komunikasi dalam suatu diskusi
dalam rangka pembinaan daya nalar Komunikasi dalam diskusi bersifat
disebabkan oleh dua hal, yaitu: “intracomunication”

12
Terima
kasih!
Any questions?
You can find me at
@midah19.7 and @rnurqolby

13

Anda mungkin juga menyukai