Anda di halaman 1dari 7

“PROSES KEPERAWATAN MENURUT

DORTHEA OREM”

KELOMPOK IV
SUPANDRI HANAPI
NURAIN SOMAN
ALVIRAWATI BADU
INTAN PERMATA S. DJAFAR
2.1 Kajian Keperawatan Menurut Dorothea Orem
Pengkajian adalah suatu proses yang sistematis dalam pengumpulan data dari
berbagai sumber data untuk mengevaluasi dan mengidentifikasi status
kesehatan klien.Pada tahap pengkajian,perawat mengumpulkan data berdasar konsep
sentral orem yaitu meliputi:
1. Manusia
Pengkajian dengan konsep sentral manusia di dasari oleh tingkat kebutuhan self
care pasien yang meliputi:
a. Universal Self Care Requisites
b. Development Self Care Requisites (Kebutuhan Perawatan diri dan
pengembangan)
c. Helath Deviation Self Care Requisites (Kebutuhan Perawatan Diri
Penyimpangan Kesehatan
3. Sehat Sakit
Sehat dimana individu mampu memnuhi kebutuhan perawatan dirinya sendiri.
Sehat bukan berarti sehat fisiknya saja namun sehat jiwanya sehat meliputi aspek fisik,
psikologis, interpersonal, interpersonal dan social.

4. System Keperawatan
a. Wholly Compensatory Nursing System
Merupakan system keperawatan yang membantu pasien dalam pemenuhan
kenutuhan selfcarenya secara keseluruhan.
b. Partial Compensatory Nursing System
Merupakan sistem keperawatan yang membantu pasien dalam pemenuhan
kebutuhan self carenya secara sebagain.
c. Surportive-Education Compensatory Nursing System
Merupakan system keperawatan yang membantu pasien dalam pemenuhan kebutuhan
self carenya dengan dukungan dan pendidikan
2. Lingkungan

a. Lingkungan Fisik
Merupakan segala bentuk lingkungan secara fisik yang dapat mempengaruhi
perubahan status seseorang seperti daerah yang terjangkit wabah dan pemukiman
kumuh.
b. Lingkungan Psikologis
Merupakan keadaan yang mempengaruhi terganggunya psiklogis seseorang.
c. Lingkungan Sosial
Merupakan lingkungan masyarakat dimana indvidu tumbuh dan berkembang serta
mepengaruhi status kesehatan seseorang
d. Lingkungan Budaya

Merupakan lingkungan yang memiliki adat istiadat dan tradisi yang berbeda-beda
dengan daerah yang lain

e. Lingkungan Spiritual

Hal ini mempengaruhi tindak lanjut dalam proses keperawatan karena berkaitan dengan
kepercayaan yang dianut oleh pasien
2.2 Kekuatan dan Kelemahan Teori Dorothea Orem
Kekuatan umum yang dimiliki teori ini adalah aplikasinya untuk pelaksanaan
praktek keperawatan sebagai pekerja klinik baru. Konsep self-care, nursing system,
dan self-care deficit mudah dipahami oleh mahasiswa keperawatan dan dapat
dikembangkan dengan ilmu pengetahuan dan penelitian.
Kelemahan dari model Orem adalah ia berpendapat bahwa kesehatan bersifat
statis, namun dalam kenyataannya kesehatan itu bersifat dinamis dan selalu
berubah.Kesan lain dari model konsep ini adalah untuk penempatan pasien dalam
system mencakup kapasitas individu untuk gerakan fisik.
2.3 Contoh Kasus

Keluarga Tuan Dodi merupakan keluarga besar yang terdiri dari ayah, ibu, 2
anak dan nenek. Nenek sering mengeluh pusing dan kaku di tengkuk. Jika
mengeluh pusing nenek hanya minum obat yang beli di warung. Nenek dulu
pernah periksa di puskesmas dan didiagnosa hipertensi. Sekarang nenek jarang
periksa ke puskesmas karena jarak puskesmas dan rumah sangat jauh.

Anda mungkin juga menyukai