Anda di halaman 1dari 53

Container Terminal Operation

PRODUKTIVITAS BONGKAR MUAT


DI TERMINAL PETIKEMAS
Container Terminal Operation

NAMA : PEBRI SETIAWAN, S.SiT., M.M.tr.

KANTOR : OTORITAS PELABUHAN UTAMA TANJUNG PRIOK

JABATAN : FUNGSIONAL UMUM PENYUSUN BAHAN


INVESTASI PROMOSI, DAN KONSESI

PENDIDIKAN : S2 (PASCA SARJANA)

STATUS : SINGLE
Produktivitas Bongkar Muat Container Terminal Operation

Produktivitas bongkar muat terminal petikemas di pelabuhan Indonesia diatur


melalui Surat Keputusan Direktur Jenderal Perhubungan Laut Nomor :
UM.002/38/18/DJPL-11 tanggal 05 Desember 2011 tentang Standar Kinerja
Pelayanan Operasional Pelabuhan.

- TO ENSURE / GUARANTED

WHY ? - TO CONDUCT

- PRODUKTIVITIES
- SERVICE
- TIME
WHAT ?
CONT…… Container Terminal Operation

- TERMINAL OPERATOR

WHO ? - PORT AUTHORITY

WHEN ? - ALL ACTIVITIES HOW ?


- SUPERVISI BY
PORT
AUTHORITY

WHERE ? - TERMINAL
Container Terminal Operation

Maksud
untuk memberikan gambaran yang jelas dan terukur
mengenai kondisi dan perkembangan kinerja
pelayanan dan penyelenggaraan transportasi laut
pada suatu periode tertentu.
Tujuan
untuk dapat menetapkan sasaran kinerja yang
diinginkan serta menilai tingkat pencapaian
kinerja dari pelaksanaan kegiatan
penyelenggaraan transportasi laut dibandingkan
dengan sasaran yang telah ditetapkan pada suatu
periode tertentu
FUNGSI
KINERJA PELAYANAN OPERASIONALContainer Terminal Operation
Sebagai alat untuk mengukur tingkat keberhasilan
penyelenggaraan transportasi laut;

Sebagai instrumen perencanaan untuk


menggambarkan kondisi yang ingin dicapai di
masa yang akan datang;

Sebagai instrumen perencanaan untuk


mengalokasikan sumber daya/investasi;

Sebagai instrumen pemantauan (monitoring) dan


evaluasi kinerja (performance evaluation) untuk
pelaksanaan kegiatan;

Sebagai instrumen pembantu untuk pengambilan


keputusan.
Apa yang diukur : Container Terminal Operation

Indikat Indikat Indikat


or or or
Output Servic Utilisa
  e si
INDIKATOR PERFORMANCE
Container Terminal Operation
• Informasi mengenai besarnya
throughput lalu-lintas barang
Indikator (daya lalu) yang melalui suatu
Output peralatan atau fasilitas
pelabuhan dalam periode waktu
tertentu;
• informasi  mengenai lamanya
Indikator waktu pelayanan kapal selama
Service di dalam daerah lingkungan
kerja pelabuhan;

• informasi  mengenai sejauh


Indikator mana fasilitas dermaga dan
Utilisasi sarana penunjang dimanfaatkan
secara intensif.
Container
 WT Terminal Operation
KECEPATAN  AT
 PT
 NOT
SERVICE TIME  IT
 ET
 BT
 BWT
 TRT

INDIKATOR
KINERJA  T/G/H
PELABUHAN  T/S/H
PRODUCTIVITY
 B/C/H
 B/S/H

o BOR
UTILISASI o SOR
o YOR
PENGGUNAAN FASILITAS
Container Terminal Operation
KINERJA PELAYANAN
KAPAL

TAMBATAN
PERAIRAN MULAI
SELESA
I
LEGO IKAT KERJA PANDU
PANDU KERJA LEPAS
JANGKAR TAL TURUN
NAIK TALI
I

IT+E
T
PT WT AT NOT NOT AT
BWT
PERMINTAAN
BT

TRT
Container Terminal Operation
INDIKATOR KINERJA PELAYANAN OPERASIONAL
 

 
Indikator kinerja pelayanan yang terkait dengan jasa
pelabuhan terdiri dari :
 
1. Waiting Time ( WT )
2. Approach Time ( AT )
3. Effektive Time dibanding Berth Time ( ET : BT )
4. Produktivitas Kerja ( T/G/J dan B/C/H )
5. Receiving/Delivery Petikemas
6. Berth Occupancy Ratio ( BOR )
7. Shed Occupancy Ratio ( SOR )
8. Yard Occupancy Ratio ( YOR )
9. Kesiapan operasi peralatan
Container Terminal Operation

1. Waktu Tunggu Kapal (Waiting Time/WT)


merupakan jumlah waktu sejak pengajuan
permohonan tambat setelah kapal tiba di lokasi
labuh sampai kapal digerakkan menuju tambatan.
 
2. Waktu Pelayanan Pemanduan (Approach Time/AT)
merupakan jumlah waktu terpakai untuk kapal
bergerak dari lokasi labuh sampai ikat tali di
tambatan atau sebaliknya.
 
3. Waktu Efektif (Effective Time/ET) merupakan
jumlah jam bagi suatu kapal yang benar-benar
digunakan untuk bongkar muat selama kapal di
tambatan.
 
4. Berth Time(BT) merupakan jumlah waktu siap
operasi tambatan untuk melayani kapal.
 
Container Terminal Operation

5. Receiving/Deliverypetikemas merupakan kecepatan


pelayanan penyerahan/ penerimaan di terminal
petikemas yang dihitung sejak alat angkut masuk
hingga keluar yang dicatat di pintu masuk/keluar.
 
6. Tingkat Penggunaan Dermaga (Berth Occupancy
Ratio/BOR) merupakan perbandingan antara waktu
penggunaan dermaga dengan waktu yang tersedia
(dermaga siap operasi) dalam periode waktu tertentu
yang dinyatakan dalam persentase.
 
7. Tingkat Penggunaan Gudang (Shed Occupancy
Ratio/SOR) merupakan perbandingan antara jumlah
pengguna ruang penumpukan dengan ruang
penumpukan yang tersedia yang dihitung dalam satuan
ton hari atau satuan M3 hari.
Container Terminal Operation

8. Tingkat Penggunaan Lapangan


Penumpukan (Yard Occupancy Ratio/YOR)
merupakan perbandingan antara jumlah
penggunaan ruang penumpukan dengan
ruang penumpukan yang tersedia (siap
operasi) yang dihitung dalam satuan ton
hari atau M3 hari.
 
9. Kesiapan operasi peralatan merupakan
perbandingan antara jumlah peralatan
yang siap untuk dioperasikan dengan
jumlah peralatan yang tersedia dalam
periode waktu tertentu.
Container Terminal Operation

Pencapaian kinerja operasional dari


masing-masing indikator WT, AT, BOR,
YOR, SOR dan Receiving/Delivery
Petikemas ditentukan sebagai berikut :
 
a.apabila nilai pencapaian dibawah nilai
standar kinerja pelayanan operasional
yang ditetapkan, dinyatakan baik;
 
b.apabila nilai pencapaian 0% sampai
dengan 10% diatas nilai standar
kinerja pelayanan operasional yang
ditetapkan, dinilai cukup baik;
 
c. apabila nilai pencapaian diatas 10% dari nilai
standar kinerja pelayanan operasional yang
ditetapkan, dinilai kurang baik.
Container Terminal Operation

Pencapaian kinerja operasional dari masing-


masing indikator ET, BT, kinerja bongkar muat dan
kesiapan operasi peralatan ditentukan sebagai
berikut :

a. apabila nilai pencapaian diatas nilai standar


kinerja pelayanan operasional yang ditetapkan,
dinyatakan baik;
 
b. apabila nilai pencapaian diatas 90% sampai
dengan 100% dari nilai standar kinerja
pelayanan operasional yang ditetapkan, dinilai
cukup baik;
 
c. apabila nilai pencapaian kurang dari 90% dari
nilai standar kinerja pelayanan operasional
Stadar Kinerja Operasional harus memperhatikan : Container Terminal Operation

TINGKAT
KUALITAS
PELAYANAN

KARAKTERISTIK
STANDAR UTILITAS
KINERJA

KESIAPAN
PERALATAN
Container Terminal Operation

STANDAR KINERJA
OPERASIONAL KAPAL
ANGKUTAN LAUT LUAR
NEGERI
DAN
DALAM NEGERI
Container
Pelayanan Kapal Terminal Operation
Angkutan Laut
NO LOKASI PELABUHAN WT AT ET:BT
Jam Jam (%)
       
KTR. OTORITAS PELABUHAN I BELAWAN
A
SUMATERA UTARA / PT. PELABUHAN I
INDONESIA I (PERSERO)
         
1 BELAWAN
  a Belawan Lama 1,00 1,50 70
  b Ujung Baru 1,00 1,00 70
  c Citra 1,00 1,00 70
  d IKD 1,00 1,00 80
  e BICT 1,00 1,00 80
2 LHOKSEUMAWE 1,00 1,00 80
3 SIBOLGA 1,00 - 70
4 DUMAI      
  a Dermaga A (Cargo) 2,00 6,00 70
  b Dermaga B (CPO) 2,00 6,00 80
  c Dermaga C (Multipurpose) 2,00 6,00 70
5 PEKAN BARU/PERAWANG 1,00 12,00 70
6 TANJUNG PINANG - - -
  a Sri Bayintan Kijang 1,00 1,00 70
  b Sri Payung Batu Anam 1,00 1,00 70
         
Pelay
anan
Kapal
Angk
NO LOKASI PELABUHAN utan Container Terminal Operation
Laut
WT AT
Jam Jam

KTR. OTORITAS PELABUHAN WILAYAH II TG. PRIOK      


B JAKARTA/ PT. PELABUHAN INDONESIA II
(PERSERO)
         
1 TANJUNG PRIOK
  a. JICT (TPK) 1,00 2,00 85
  b. KOJA (TPK) 1,00 2,00 85
  c. MTI (TPK) 1,00 1,50 75
  d. Multi Purpose (Konvensional) 1,00 1,50 70
  e. TPT (Car Terminal) 1,00 2,00 70
2 SUNDA KELAPA - - 70
3 BENGKULU (PULAU BAAI) 1,00 1,00 70
4 PALEMBANG 1,00 8,00 70
5 PANGKAL BALAM 1,00 1,50 70
6 TANJUNG PANDAN 1,00 1,00 60
7 PANJANG 1,00 1,50 80
8 CIREBON 1,00 1,50 70
9 BANTEN 1,00 1,00 75
10 PONTIANAK 1,00 5,00 70
11 TELUK BAYUR 1,00 1,00 70
12 JAMBI 1,00 20,00 70
         
Pelayanan Kapal
Angkutan Laut
NO LOKASI PELABUHAN WT Container
AT Terminal
ET:BT Operation
Jam Jam (%)
       
KTR. OTORITAS PELABUHAN WILAYAH III TG PERAK
C
SURABAYA/ PT. PELABUHAN INDONESIA III
(PERSERO)
         
1 TANJUNG PERAK
  a Terminal Jamrud 2,00 4,00 70
  b Terminal Nilam 2,00 4,00 70
  c Terminal Mirah 2,00 4,00 70
  d Berlian Jasa Terminal Indonesia 2,00 4,00 70
  e Terminal Petikemas Surabaya 2,00 4,00 70
2 TANJUNG EMAS      
  a Terminal Konvensional 1,00 1,00 70
  b Terminal Petikemas Semarang 1,00 1,00 80
3 TANJUNG INTAN (CILACAP) 1,00 2,00 70
4 BANJAR MASIN      
  a Terminal Konvensional 2,00 4,00 70
  b Terminal Petikemas Banjarmasin 2,00 4,00 80
5 GRESIK 1,00 2,00 70
6 TANJUNG WANGI 1,00 1,00 70
7 BENOA 1,00 1,00 70
8 TENAU/KUPANG 1,00 1,00 70
9 KOTABARU      
  a Dermaga Umum 1,50 2,00 70
  b Mekar Putih/IBT 1,00 1,00 80
10 SAMPIT 1,00 4,00 70
         
Pelaya
nan
Kapal
Angku
NO LOKASI PELABUHAN tan Container Terminal Operation
Laut
WT AT
Jam Jam

D KTR OTORITAS PELABUHAN WILAYAH IV MAKASAR      


SULAWESI SELATAN/ PT. PELABUHAN INDONESIA IV
(PERSERO)
         
1 MAKASSAR
  a Terminal Konvensional 1,00 2,00 80
  b Terminal Petikemas Makasar 1,00 2,00 80
2 PARE – PARE 1,00 2,00 70
3 BALIKPAPAN/SEMAYANG      
  a Terminal Konvensional 1,00 2,00 80
  b Terminal Petikemas 1,00 2,00 80
4 SAMARINDA      
  a Terminal Konvensional 1,00 5,00 80
  b Terminal Petikemas Palaran 1,00 5,00 80
5 TARAKAN 1,00 2,00 70
6 NUNUKAN 1,00 2,00 70
7 BITUNG      
  a Terminal Konvensional 1,00 2,00 70
  b Terminal Petikemas Bitung 1,00 2,00 80
8 MANADO 1,00 1,00 70
9 GORONTALO 1,00 2,00 70
         
Container Terminal Operation

Pelayanan Kapal
Angkutan Laut
NO LOKASI PELABUHAN WT AT ET:BT
Jam Jam (%)
 
     
10 PANTOLOAN
  a Terminal Konvensional 1,00 2,00 70
  b Terminal Petikemas Pantoloan 1,00 2,00 70
11 TOLI – TOLI 1,00 2,00 70
12 KENDARI 1,00 2,00 70
13 AMBON      
  a Terminal Konvensional 1,00 2,00 70
  b Terminal Petikemas Ambon 1,00 2,00 70
14 TERNATE 1,00 2,00 70
15 JAYAPURA 1,00 2,00 70
  a Terminal Konvensional 1,00 2,00 70
  b Terminal Petikemas Jayapura 1,00 2,00 70
16 BIAK 1,00 2,00 60
17 MERAUKE 1,00 2,00 60
18 SORONG 1,00 2,00 60
19 MONOKWARI 1,00 2,00 60
20 FAK – FAK 1,00 2,00 60
Container Terminal Operation

STANDAR KINERJA
BONGKAR MUAT
BARANG
NON PETIKEMAS
STANDAR
NO LOKASI PELABUHAN GC BC UN Container
CC Terminal
CK Operation
(T/G/J) (T/G/J) (T/G/J) (T/J) (T/J)
           
KTR. OTORITAS PELABUHAN I
A
BELAWAN SUMATERA UTARA / PT.
PELABUHAN INDONESIA I (PERSERO)
             
1 BELAWAN
  a Belawan Lama 20 25 25 150 100
  b Ujung Baru 25 35 50 150 250
  c Citra 25 35 50 100 100
  d IKD 20 25 45 100 100
  e BICT - - - - -
    - Dermaga Internasional - - - - -
    - Dermaga Antar Pulau - - - - -
2 LHOKSEUMAWE 25 25 45 100 100
3 SIBOLGA 20 35 45 100 100
4 DUMAI          
  a Dermaga A (Cargo) 25 30 45 100 150
  b Dermaga B (CPO) - - - 150 -
  c Dermaga C (Multipurpose) 25 30 45 150 150
5 PEKAN BARU/PERAWANG 20 30 45 100 100
6 TANJUNG PINANG          
  a Sri Bayintan Kijang 25 35 45 - -
  b Sri Payung Batu Anam 20 30 45 - -
             
Container Terminal Operation
STANDAR
NO LOKASI PELABUHAN GC BC UN CC CK
(T/G/J) (T/G/J) (T/G/J) (T/J) (T/J)
KTR. OTORITAS PELABUHAN          
WILAYAH II TG. PRIOK JAKARTA / PT.
B
PELABUHAN INDONESIA II
(PERSERO)
             
1 TANJUNG PRIOK
  a. JICT (TPK) - - - - -
  b. KOJA (TPK) - - - - -
  c. MTI (TPK) - - - - -
  d. Multi Purpose (Konvensional) 35 40 50 150 100
  e. TPT (Car Terminal) - - 35 - -
2 SUNDA KELAPA 20 20 30 - -
3 BENGKULU (PULAU BAAI) 35 35 45 150 600
4 PALEMBANG 35 40 45 150 100
5 PANGKAL BALAM 25 30 25 100 100
6 TANJUNG PANDAN 20 30 25 100 100
7 PANJANG 40 40 45 150 120
8 CIREBON 25 30 45 100 200
9 BANTEN 25 30 45 150 120
10 PONTIANAK 25 35 45 - -
11 TELUK BAYUR 30 35 45 150 200
12 JAMBI 25 40 45 100 100
STANDAR Container Terminal Operation
NO LOKASI PELABUHAN GC BC UN CC CK
(T/G/J) (T/G/J) (T/G/J) (T/J) (T/J)
             
KTR. OTORITAS PELABUHAN WILAYAH III          
C TG. PERAK SURABAYA / PT.PELABUHAN
INDONESIA III (PERSERO)
             
1 TANJUNG PERAK
  a Terminal Jamrud 35 40 50 125 100
  b Terminal Nilam 25 30 - 100 100
  c Terminal Mirah 30 30 - 100 -
  d Berlian Jasa Terminal Indonesia - 35 - - -
  e Terminal Petikemas Surabaya - - - - -
2 TANJUNG EMAS          
  a Terminal Konvensional 30 35 35 150 100
  b Terminal Petikemas Semarang - - - - -
3 TANJUNG INTAN (CILACAP) 30 35 - - 100
4 BANJAR MASIN          
  a Terminal Konvensional 30 35 - 100 -
  b Terminal Petikemas Banjarmasin - - - - -
5 GRESIK 30 35 - 100 100
6 TANJUNG WANGI 30 35 - 100 100
7 BENOA 30 35 - 100 -
8 TENAU/KUPANG 30 35 - 100 100
9 KOTABARU          
  a Dermaga Umum 30 35 - 100 100
  b Mekar Putih/IBT - - - - 150
10 SAMPIT 30 35 35 100 100
             
STANDA
R
NO LOKASI PELABUHAN GC BC UN CC
(T/G/J) (T/G/J) (T/G/J) (T/J)
Container Terminal Operation

  KTR OTORITAS PELABUHAN WILAYAH IV          


D MAKASAR SULAWESI SELATAN/
PT. PELABUHAN INDONESIA IV
(PERSERO)
 

1 MAKASSAR          
  a Terminal Konvensional 25 30 35 150 100
  b Terminal Petikemas Makasar - - - - -
2 PARE – PARE 20 25 35 150 100
3 BALIKPAPAN/SEMAYANG          
  a Terminal Konvensional 20 25 35 150 100
  b Terminal Petikemas Kariangau - - - - -
4 SAMARINDA          
  a Terminal Konvensional 20 25 35 150 100
  b Terminal Petikemas Palaran - - - - -
5 TARAKAN 20 25 35 100 100
6 NUNUKAN 20 25 35 100 100
7 BITUNG          
  a Terminal Konvensional 20 25 35 150 100
  b Terminal Petikemas Bitung - - - - -
 
Container Terminal Operation

STANDAR
NO LOKASI PELABUHAN GC BC UN CC CK
(T/G/J) (T/G/J) (T/G/J) (T/J) (T/J)
             
8 MANADO 20 25 35 100 100
9 GORONTALO 20 25 35 100 100
10 PANTOLOAN          
  a Terminal Konvensional 20 25 35 150 100
  b Terminal Petikemas Pantoloan - - - - -
11 TOLI – TOLI 20 25 35 150 100
12 KENDARI 20 25 35 150 100
13 AMBON          
  a Terminal Konvensional 20 25 35 150 100
  b Terminal Petikemas Ambon - - - - -
14 TERNATE 20 25 35 100 100
15 JAYAPURA          
  a Terminal Konvensional 20 25 35 150 100
  b Terminal Petikemas Jayapura - - - - -
16 BIAK 20 25 35 100 100
17 MERAUKE 20 25 35 100 100
18 SORONG 20 25 35 150 100
19 MONOKWARI 20 25 35 150 100
20 FAK – FAK 20 25 35 150 100
Container Terminal Operation

STANDAR KINERJA
BONGKAR MUAT PETIKEMAS
DAN
RECIVING / DELIVERY
DERMAGA
UTPK
DERMAGA Container DELIVERY
RECEIVING
Terminal Operation
NO LOKASI PELABUHAN KONVENSIONAL
BOX/CC/JA MENIT MENIT
BOX/CRANE/JAM
M
         
KTR. OTORITAS PELABUHAN I
A BELAWAN SUMATERA UTARA /
PT. PELABUHAN INDONESIA I
(PERSERO)
           
1 BELAWAN
  a Belawan Lama - 12 - -
  b Ujung Baru - 12 - -
  c Citra - 12 - -
  d IKD - 12 - -
  e BICT - - - -
    - Dermaga Internasional 25 - 30 45
    - Dermaga Antar Pulau 22 - 30 45
2 LHOKSEUMAWE - 12 - -
3 SIBOLGA - 12 - -
4 DUMAI - 12 - -
  a Dermaga A (Cargo) - - - -
  b Dermaga B (CPO) - - - -
  c Dermaga C (Multipurpose) - - - -
5 PEKAN BARU/PERAWANG - 12 - -
6 TANJUNG PINANG - 12 - -
  a Sri Bayintan Kijang - - - -
  b Sri Payung Batu Anam - - - -
Container Terminal Operation
DERMAGA RECEIVIN
KONVENSI G
DERMAGA UTPK
NO LOKASI PELABUHAN ONAL MENITDEL
BOX/CC/JAM
KTR. OTORITAS PELABUHAN      BOX/CRAN   IVERY
E/JAM MENIT
WILAYAH II TG. PRIOK JAKARTA /
B
PT. PELABUHAN
INDONESIA II (PERSERO)
           
1 TANJUNG PRIOK
  a. JICT (TPK) 26 - 40 90
  b. KOJA (TPK) 25 - 90 120
  c. MTI (TPK) 24 - 30 45
  d. Multi Purpose (Konvensional) - 15 - -
  e. TPT (Car Terminal) - - - -
2 SUNDA KELAPA - 10 - -
3 BENGKULU (PULAU BAAI) - - - -
4 PALEMBANG 22 12 30 45
5 PANGKAL BALAM - 10 - -
6 TANJUNG PANDAN - - - -
7 PANJANG 22 12 45 60
8 CIREBON - - - -
9 BANTEN - 15 - -
10 PONTIANAK 22 10 60 90
11 TELUK BAYUR - 10 - -
12 JAMBI - 10 - -
           
DERMAGA DERMAGA
NO LOKASI PELABUHAN UTPK KONVENSIONAL ContainerDELIVERY
RECEIVING Terminal Operation
MENIT MENIT
BOX/CC/JAM BOX/CRANE/JAM
         
KTR. OTORITAS PELABUHAN
C WILAYAH III TG PERAK
SURABAYA/PT. PELABUHAN
INDONESIA III (PERSERO)
           
1 TANJUNG PERAK
  a Terminal Jamrud - 10 60 90
  b Terminal Nilam - 18 60 90
  c Terminal Mirah - 10 60 90
  d Berlian Jasa Terminal Indonesia - 15 60 90
  e Terminal Petikemas Surabaya 25 - 30 45
2 TANJUNG EMAS        
  a Terminal Konvensional - - - -
  b Terminal Petikemas Semarang 25 - 45 60
3 TANJUNG INTAN (CILACAP) - - - -
4 BANJAR MASIN        
  a Terminal Konvensional - - - -
  b Terminal Petikemas Banjarmasin 20 - 60 90
5 GRESIK - - - -
6 TANJUNG WANGI - - - -
7 BENOA - 10 60 90
8 TENAU/KUPANG - 12 60 90
9 KOTABARU        
  a Dermaga Umum - 10 60 90
  b Mekar Putih/IBT - - - -
10 SAMPIT - 10 60 90
Container Terminal Operation

DERMAGA RECEIVIN
KONVENSI G
DERMAGA UTPK
NO LOKASI PELABUHAN ONAL MENITDEL
BOX/CC/JAM
KTR OTORITAS PELABUHAN WILAYAH      BOX/CRAN   IVERY
IV MAKASAR SULAWESI SELATAN/ E/JAM MENIT
D
PT. PELABUHAN INDONESIA IV
(PERSERO)
           
1 MAKASSAR
  a Terminal Konvensional - 12 30 45
  b Terminal Petikemas Makasar 25 - 30 45
2 PARE – PARE   12 30 45
3 BALIKPAPAN/SEMAYANG        
  a Terminal Konvensional - 12 30 45
  b Terminal Petikemas Kariangau 25 - 30 45
4 SAMARINDA        
  a Terminal Konvensional - 12 30 45
  b Terminal Petikemas Palaran 25 - 30 45
5 TARAKAN - 12 30 45
6 NUNUKAN - 12 30 45
7 BITUNG        
  a Terminal Konvensional - 12 30 45
  b Terminal Petikemas Bitung 25 - 30 45
8 MANADO - 12 30 45
9 GORONTALO - 12 30 45
 
Container Terminal Operation

DERMAGA DERMAGA
RECEIVING DELIVERY
NO LOKASI PELABUHAN UTPK KONVENSIONAL
MENIT MENIT
BOX/CC/JAM BOX/CRANE/JAM
10  PANTOLOAN    
a. Terminal Konvensional - 12 30 45
b. Terminal Petikemas Pantoloan 20 - 30 45
11 TOLI – TOLI - 12 30 45
12 KENDARI - 12 30 45
13 AMBON
c. Terminal Konvensional - 12 30 45
  d. Terminal Petikemas Ambon 20  - 30  45
14 TERNATE - 12 30 45
15 JAYAPURA        
  a Terminal Konvensional - 12 30 45
  b Terminal Petikemas Jayapura 20 - 30 45
16 BIAK - 12 30 45
17 MERAUKE - 12 30 45
18 SORONG - 12 30 45
19 MONOKWARI - 12 30 45
20 FAK – FAK - 12 30 45
Container Terminal Operation

ESTÁNDAR UTILISASI
FASILITAS DAN KESIAPAN
OPERASI PERALATAN
 
  Container Terminal
KESIAPAN Operation
UTILISASI FASILITAS OPERASI
BOR SOR YOR PERALATAN
NO LOKASI PELABUHAN
(%) (%) (%) (%)

         
KTR. OTORITAS PELABUHAN I
A BELAWAN SUMATERA UTARA /
PT. PELABUHAN INDONESIA I
(PERSERO)
           
1 BELAWAN
  a Belawan Lama 70 65 50 80
  b Ujung Baru 70 65 50 80
  c Citra 70 65 50 80
  d IKD 70 - 50 80
  e BICT        
    - Dermaga Internasional 70 - 60 80
    - Dermaga Antar Pulau 70 - 60 80
2 LHOKSEUMAWE 70 65 50 80
3 SIBOLGA 70 65 50 80
4 DUMAI        
  a Dermaga A (Cargo) 70 65 50 80
  b Dermaga B (CPO) 70 - - 80
  c Dermaga C (Multipurpose) 70 65 50 80
5 PEKAN BARU/PERAWANG 70 - 50 80
6 TANJUNG PINANG        
  a Sri Bayintan Kijang 70 65 50 80
  b Sri Payung Batu Anam 70 65 50 80
           
Container Terminal Operation
 
UTILISASI FASILITAS
NO LOKASI PELABUHAN
BOR SOR YOR
(%) (%) (%)
KTR. OTORITAS PELABUHAN WILAYAH        
II TG. PRIOK JAKARTA/
B
PT. PELABUHAN INDONESIA II
(PERSERO)
           
1 TANJUNG PRIOK
  a. JICT (TPK) 70 - 65 80
  b. KOJA (TPK) 70 - 65 80
  c. MTI (TPK) 70 - 65 80
  d. Multi Purpose (Konvensional) 70 70 65 80
  e. TPT (Car Terminal) 70 - 65 80
2 SUNDA KELAPA 70 70 65 80
3 BENGKULU (PULAU BAAI) 70 70 65 80
4 PALEMBANG 70 70 65 80
5 PANGKAL BALAM 70 70 65 80
6 TANJUNG PANDAN 70 70 65 80
7 PANJANG 70 70 65 80
8 CIREBON 70 70 65 80
9 BANTEN 70 70 65 80
10 PONTIANAK 70 70 65 80
11 TELUK BAYUR 70 70 65 80
12 JAMBI 70 70 65 80
 
Container
UTILISASI FASILITAS Terminal Operation
NO LOKASI PELABUHAN
BOR SOR YOR
(%) (%) (%)
KTR. OTORITAS PELABUHAN WILAYAH III        
C TG PERAK SURABAYA/ PT.
PELABUHAN INDONESIA III (PERSERO)
           
1 TANJUNG PERAK
  a Terminal Jamrud 70 65 50 80
  b Terminal Nilam 70 - 70 80
  c Terminal Mirah 70 - 70 80
  d Berlian Jasa Terminal Indonesia 70 - 70 80
  e Terminal Petikemas Surabaya 70 - 70 80
2 TANJUNG EMAS        
  a Terminal Konvensional 70 65 50 80
  b Terminal Petikemas Semarang 70 - 80 80
3 TANJUNG INTAN (CILACAP) 70 65 60 70
4 BANJAR MASIN        
  a Terminal Konvensional 70 70 70 70
  b Terminal Petikemas Banjarmasin 70 - 80 80
5 GERSIK 70 65 80 70
6 TANJUNG WANGI 70 - 50 70
7 BENOA 70 40 60 70
8 TENAU/KUPANG 70 40 60 70
9 KOTABARU        
  a Dermaga Umum 70 40 60 70
  b Mekar Putih/IBT   -   -
10 SAMPIT 70 - 60 70
 
Container Terminal Operation

 
UTILISASI FASILITAS
NO LOKASI PELABUHAN
BOR SOR YOR
(%) (%) (%)
KTR OTORITAS PELABUHAN WILAYAH        
IV MAKASAR SULAWESI SELATAN/
D
PT. PELABUHAN INDONESIA IV
(PERSERO)
           
1 MAKASSAR
  a Terminal Konvensional 70 65 70 80
  b Terminal Petikemas Makasar 70 65 70 80
2 PARE – PARE 70 65 70 80
3 BALIKPAPAN/SEMAYANG 70 65 70 80
  a Terminal Konvensional        
  b Terminal Petikemas Kariangau 70 65 70 80
4 SAMARINDA        
  a Terminal Konvensional 70 65 70 80
  b Terminal Petikemas Palaran 70 65 70 80
5 TARAKAN 70 65 70 80
6 NUNUKAN 70 65 70 80
 
Container Terminal Operation
UTILISASI FASILITAS
KESIAPAN
OPERASI
NO LOKASI PELABUHAN BOR SOR YOR
PERALATAN
(%) (%) (%)
(%)
           
7 BITUNG        
  a Terminal Konvensional 70 65 70 80
  b Terminal Petikemas Bitung 70 65 70 80
8 MANADO 70 65 70 80
9 GORONTALO 70 65 70 80
10 PANTOLOAN        
  a Terminal Konvensional 70 65 70 80
  b Terminal Petikemas Pantoloan 70 70 80 80
11 TOLI – TOLI 70 65 70 80
12 KENDARI 70 65 70 80
13 AMBON        
  a Terminal Konvensional 70 65 70 80
  b Terminal Petikemas Ambon 70 65 70 80
14 TERNATE 70 65 70 80
15 JAYAPURA        
  a Terminal Konvensional 70 65 70 80
  b Terminal Petikemas Jayapura 70 65 70 80
16 BIAK 70 65 70 80
17 MERAUKE 70 65 70 80
18 SORONG 70 65 70 80
19 MONOKWARI 70 65 70 80
20 FAK – FAK 70 65 70 80
KETENTUAN LAIN-LAIN Container Terminal Operation

Kinerja pelayanan operasional di masing-masing


terminal/pelabuhan dievaluasi oleh Direktur
Jenderal dalam jangka waktu paling sedikit 1 (satu)
kali dalam periode 6 (enam) bulan.
 
Otoritas Pelabuhan melakukan pengawasan dan
melaporkan secara berkala pelaksanaan kegiatan
pelayanan operasional pelabuhan kepada Direktur
Jenderal.
 
  Operator terminal / pelabuhan menyampaikan
laporan kinerja pelayanan operasional pelabuhan
setiap bulan kepada Otoritas Pelabuhan.
 
Container Terminal Operation

FORMULA PERHITUNGAN
KINERJA OPERASIONAL
PELAYANAN KAPAL
Container Terminal Operation

WT = WT PILOT + WT BERTH
WT PILOT
adalah selisi waktu antara waktu
Penetapan pelayanan pandu
degan waktu Pandu naik ke kapal
( pilot on board )

WT BERTH
adalah selisi waktu sejak kapal
ditetapkan untuk tambat sampai
Komponen PT :
dengan realisasi kapal tambat
 Tunggu muatan
 Tunggu dokumen
 Tunggu Order Agen Kegunaan WT
 Tunggu perbaikan/Repair Untuk mengetahui jumlah
 Tunggu Berangkat rata
 Tender/melambung (Tidak bekerja) - rata waktu tunggu
 Tnggu air pasang kapal
 Tunggu fumigasi diperairan Kolam pelabuhan
 Pemeriksaan oleh instansi terkait lokasi Lego jangkar sampai
pelayanan pemanduan dan
lanjutan
Container Terminal Operation

AT = TRT – ( WT + PT + BT )

APPROACH TIME ( AT )
adalah jumlah jam bagi kapal
Yang terpakai selama kapal
Berangkat dari lokasi lego jangkar
sampai ikat tali ditambatan atau
sebaliknya

TRT = PT + AT + WT + BT
lanjutan
BT = BWT + NOTContainer Terminal Operation

Komponen IT :
BWT = ET + IT  Hujan
atau
 Tunggu angkutan darat
= BT - NOT  Tunggu muatan
 Peralatan rusak
IT = BT – ( NOT + ET )  Kecelakaan kerja
atau  Tunggu buruh
= BWT - ET

ET = BT – ( NOT + IT )
atau
Komponen NOT :
= BWT - IT  Istirahat
 Persiapan bongkar muat
NOT = BT – ( IT + ET ) (buka tutup palka)
atau  Persiapan berangkat
= BT - BWT
lanjutan
Container Terminal Operation

ET : BT
EFEKTIF TIME ( ET )
FOTBSW =
----------------------------------------------- X 100 %
BERTHING TIME ( BT )

WAKTU KERJA KAPAL DI TAMBATAN


adalah perbandingan waktu rata – rata kapal bekerja efektif
di tambatan dengan waktu rata- rata kapal selama di tambatan
( Fraction Of Time Berthed Ship Worked = FOTBSW )
PELAYANAN BARANG
Container Terminal Operation

PRODUKTIVITAS KERJA GANG BURUH


( SISTIM KERJA SHIFT )

JUMLAH BARANG YANG


DIBONGKAR/MUAT PER KAPAL
T/G/J
----------------------------------------------------------------------
JUMLAH GANG TIAP SHIFT PER KAPAL
X JAM EFEKTIF TIAP SHIFT
lanjutan
Container Terminal Operation
PRODUKTIVITAS KERJA GANG BURUH
( SISTIM KERJA BORONGAN )

JUMLAH BARANG YANG


DIBONGKAR/MUAT PER KAPAL
----------------------------------------
T/G/J =
JUMLAH GANG PER KAPAL
X JAM EFEKTIF
UTILISASI DERMAGA, GUDANG DAN LAPANGAN
Container Terminal Operation

BERTHING OCCUPANCY RATIO


( BOR )

∑ ( PANJANG KAPAL + 5 ) X
WAKTU TAMBAT
BOR = ---------------------------- X 100 %
PANJANG DERMAGA X
WAKTU TERSEDIA
lanjutan
Container Terminal Operation

SHEED OCCUPANCY RATIO


(SOR)

TON/M3 BARANG X
HARI DWELLING TIME
SSOORR =
=
-------------------------------------------------------- X 100 %
KAPASITAS EFEKTIF
PENUMPUKAN DALAM TON/M3
lanjutan
Container Terminal Operation

YARD OCCUPANCY
RATIO
(YOR)

TEUS X HARI
Y OY R
O R==-------------------------------------
X 100 %
TEUS KAPASITAS CY X HARI
DALAM 1 BULAN/TAHUN
WAKTU SIAP OPERASI
Container Terminal Operation
( Available Time/AvT )
adalah jumlah waktu (jam) yang tersedia untuk peralatan
dalam kondisi siap operasi ( siap gunakan )

AVAILABLE TIME = POSSIBLE TIME – DOWN TIME

untuk mendapatkan Availablity

AVALABLE TIME
AVAILABLITY = ---------------------------- X 100 %
POSSIBLE TIME

Waktu Rusak/Perbaikan/Down Time (DT) Waktu tersedia/Possible Time


adalah jumlah waktu (jam) peralatan adalah jumlah waktu yang diperhitungkan
dalam kondisi tidak dapat dioperasikan untuk dapat dimanfaatkan bagi keperluan
karena sedang rusak/diperbaiki pengguna peralatan

Anda mungkin juga menyukai