Anda di halaman 1dari 28

Komite Mutu dan Keselamatan Pasien

RSUP H. ADAM MALIK

PDSA
(Plan Do Study Act)
Definisi
- Pendekatan ilmiah untuk menguji perubahan dan
melakukan perbaikan
- Suatu proses pemecahan masalah empat
langkah iteratif
yang umum digunakan dalam pengendalian kualitas

Tujuan
- Membuat perbaikan dalam setiap alur proses untuk memperbaiki
kualitas pelayanan
- Membuat suatu alur proses bisnis baru
- Merancang ulang bisnis proses yang sudah ada sebelumnya
Fungsi:
- memandu proses
berpikir pemecahan
masalah menjadi
langkah-langkah
- mengevaluasi hasilnya,
- memperbaikinya, dan
- menguji lagi
Alur PDSA

Tentukan Lakukan RCA Lakukan upaya


Ukur capaian
prioritas untuk capaian perbaikan
program
peningkatan yang dibawah (FMEA, PDSA,
prioritas
mutu target ≥ 5% dll)
Perbedaan dengan FMEA
• FMEA dilakukan untuk mengidentifikasi risiko dan
menyusun rencana mitigasinya
• PDSA untuk mengukur keberhasilan suatu sistem
melalui proses uji coba

Contoh:
Rencana pembuatan sistem IT untuk e-prescription -->
FMEA atau PDSA??
LEMBAR KERJA PDSA
Sumber masalah:
1. Indikator korporat
2. Indikator khas unit
3. Laporan insiden
keselamatan pasien
4. Laporan insiden K3
Kriteria masalah: 5. Risk Register
6. Laporan PJ Gedung
1.High risk 7. Komplain pelanggan
2.High cost 8. Hasil ronde manajemen/
3.High Volume keselamatan pasien
9. Hasil audit RM
4.Bad 10.Survey kepuasan pasien
performance dan pegawai
Sistem baru/ redesain / modifikasi sistem
SMART
spesific, measurable, achievable,
reliable, tangible

1. Deskripsi masalah
2. Hasil penelusuran akar
masalah
3. Hasil capaian sebelumnya/
data dasar
4. Kesenjangan
5. Grafik garis, grafik batang
6. Parreto chart jika
melibatkan lebih dari satu
unit
Data dasar

analisis akar masalah

sistem baru

target terukur
Contoh grafik
garis, grafik
batang
1. Berisi langkah-langkah
(5W, 1 H)
2. What, when, where,
who, why, how
“Apa yang diamati selama PDSA
dilakukan?”…dengan menulis hasil
pengamatan selama implementasi…
“Apa yang dapat dipelajari? Apakah
mencapai target yang diinginkan?” …
dengan mencatat seberapa baik dampak
proses baru tersebut, apakah dapat
mencapai target…
“Apa yang dapat disimpulkan dari siklus ini?”…
dengan menulis kesimpulan dari implementasi ini,
tindak lanjut PDSA (Lanjut ke siklus berikutnya,
selesai, mengganti topik, dll)
Contoh Akar Masalah
1. Komplain pasien karena AC yang tidak dingin
a). Perawatan AC sering tidak berjalan karena
belum ada sistem pengawasan vendor AC
b). AC sudah rusak, tidak dapat diperbaiki
lagi dan butuh penggantian
c). Belum ada sosialisasi kepada pegawai
tentang perawatan AC yang seharusnya
Kesalahan yang Paling Sering Dilakukan
1. Penentuan topik
1. PDSA dibuat untuk mencari akar masalah
2. Topik PDSA tidak memerlukan sistem baru (misalnya
edukasi atau pengadaan barang, dll)

2. Langkah –langkah
1. Dibuat untuk mecari akar masalah
2. Tidak ada target terukur
3. Tidak mencantumkan rentang waktu
4. Sistem yang dibuat tidak menjawab akar masalah
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai