Anda di halaman 1dari 59

Pathology Sinonasal

EPISTAXSIS
Epistaxis
 Sinonim:
 Bloody nose
 Nosebleed
 nasal hemorrhage

 Definisi: Epistaksis berasal dari kata epitazein yang berarti


terus-menerus menetes
Epistaxis ..............

 Perdarahan kavum nasi


 Bukan penyakit, tetapi gejala
 Emergency
 Mengenai semua umur, jenis kelamin
Penyebab Epistaxsis
Lokal
Idiopatik
Trauma:
- korek hidung
- bersin terlalu keras
- olahraga / KLL
- tindakan dokter
Radang
Tumor
 umum:
 Penyakit darah
 Penyakit pembuluh darah
 Tekanan udara rendah
 Penyakit infeksi-febris
 Tekanan vena tinggi
 Gangguan hormonal
 Lokalisasi : tidak mudah ditentukan terutama bila
perdarahan profus

Asal Perdarahan:
1. Anterior Kavum Nasi:
- 80% penyebab
- Area Little / Plexus Kiesselbach
2. Posterior Kavum Nasi:
- hipertensi
- Kars. nasofaring
- Angiofibroma nasofaring juvenilis
3. Septum Nasi Superior
Epistaxis ....................
Terapi  kerjakan secara berurutan
 Sisi hidung : bersihkan bekuan darah, asal
perdarahan terlihat, tidak menghalangi
vasokonstriksi.
 Jepit ala nasi 5-15 menit
 Vasokonstriktor: sol tetrakain / lido-efedrin 1%
 Kaustik : TCA (50%), atau Ag NO3
 Tampon boorzalf (Vaselin & asidum borikum), atau
tampon + antibiotika (garamisin, kemisetin)
 Tampon Belloque
 Ligasi arteri : a. karotis eksterna
Perhatikan Keadaan umum penderita:
 Pasang infus, transfusi darah, pemberian antibiotika
 Lakukan anamnesis:
- riwayat perdarahan sebelumnya
- Lokalisasi perdarahan
- Aliran darah  ke depan atau ke belakang
- Lama perdarahan/ frekuensinya
- Kecenderungan perdarahan
- Riwayat gangguan perdarahan dlm keluarga
- Penyakit yang sedang diderita
- Trauma yang mendahului
- Obat-obatan yang seringkali diminum.
SINUSITIS
Sinusitis Because of the close
association between the nose
and the paranasal sinuses,
persistent infection of the
nasal mucosa (rhinitis) may
spread through the mucosa to
the paranasal sinus and cause
sinusitis.
Obstruction of the drainage
passage secondary to
mucosal swelling makes the
sinus an attractive substrate
for bacteria (fig. 12).
sinusitis ...........

Other causes of sinusitis include:


swollen concha, polyps, tumor, septum
deviation.
Sinusitis is most common in the
maxillary sinus, followed by the
ethmoid sinus and the frontal sinus.
The least common sinusitis is an
infection of the sphenoid sinus.
sinusitis .......

In acute sinusitis, air-fluid levels (fig.


13), mucosal thickening or full
opacification of the sinus can be seen
on CT scan.
Mucosal thickening has the density (=
whiteness) of soft tissue.
 Also polypoid soft tissue masses may
be seen which may spread from the
sinus into the nasal cavity.
sinusitis.......
In patients with chronic
sinusitis, remodeling and bone
thickening may develop
secondary to osteitis (fig. 14).
Comments on air-fluid level:
1. Take gravity into account; the
patient is scanned in the
supine position (so examine
the transversal series in
particular).
2. Know that not each patient
with acute sinusitis presents
with a classic air-fluid level.
chronic sinusitis .......

In patients with chronic


sinusitis, remodeling and
bone thickening may develop
secondary to osteitis.
Additionally, chronic
infection may be associated
with polyp formation (nasal
polyposis) in 2-16% of the
cases.
These tear-shaped polypoid
soft tissue masses develop in
the paranasal sinus outlet and
may spread from the sinus
into the nasal cavity.
Important:
1. In extensive disease, always
examine the lamina papyracea.
This is the thin bony structure
forming the medial orbital wall. If
the bone is affected, the infection
may spread to the orbita.
2. CT is suitable to evaluate
preseptal cellulitis, subperiostal
inflammation and intraorbital
spread.
3. MRI can be used to evaluate any
vascular complications such as
thrombosis of the cavernous sinus.
Allergic Rhinitis
Symptoms Allergic Rhinitis
Diagnosis Allergic Rhinitis

1. Anamnesis
2. Pemeriksaan fisik:
• allergic shinner
• nasal crease
• allergic salute
3. Tes alergi:
• skin prick test
Trias Allergic
Skin Prick Test
Treatment Allergic Rhinitis

1. Avoidance
2. Tingkatkan daya tahan tubuh :
• Olah raga ringan teratur setiap hari 30 - 45 menit
• Diet TKTP 2100 kal
3. Anti histamin
4. Steroid intra nasal
5. Imunoterapi
Treatment Allergic Rhinitis..................
Complication Allergic Rhinitis

1. Rinosinusitis kronis
2. Polip nasi
3. Konka hipertropi
4. Asma bronkhiale
Nasal Septal Deviation
 Lokasi
deviasi Septum nasi
 dapat :
· Terjadi di bagian tulang rawan, tulang keras
septum atau keduanya
· Disertai dengan dislokasi bagian bawah tulang
rawan septum
· Bermacam bentuk : krista ( lancip ), spina
(melengkung ), dan bentuk huruf S
Bebagai macam bentuk SEPTUM DEVIASI
DEVIASI SEPTUM NASI

 Penyebab:
· Beda kecepatan tumbuh tulang & tulang rawan
· Trauma :
 trauma lahir ( 60% )
 kecelakaan waktu bermain / olah raga / kecelakaan lalu
lintas mengenai tulang hidung / septum / tulang-tulang wajah
 Gejala

 Sebagian besar ( 80% ) orang dewasa


memiliki septum deviasi tidak lurus, tetapi
tidak menimbulkan gangguan baik pada fungsi
hidung maupun kosmetik
buntu hidung unilateral / hilang timbul
hiposmia / anosmia dan sefalgi
Buntu hidung belum dirasakan :
proses kronik
adaptasi / dpt bernapas lewat lubang hidung
kontra lateral
 Gejala (lanjutan …) :
Buntu hidung dirasakan :
 saat tjd hipertrofi kompensata pd konka
inferior atau konka media ( kadang-kadang )
 buntu >> pd rinitis vasomotor / rinitis
alergi
· Epistaksis : terutama yg berbentuk krista karena
mukosa pressure atrophy dan tekanan udara
yang mengalami turbulensi  sekret di tempat
tsb. cepat kering  terbentuk krusta  diangkat
 EPISTAKSIS
 Gejala (lanjutan …) :
· Rasa nyeri : akibat septum yang bengkok
menusuk konka inferior atau media.
Nyeri dpt menjalar ke mata /
dahi (impaction syndrome atau anterior
ethmoidal nerve synd.).
Nyeri hilang timbul  diperberat bila ada
bengkak mukosa akibat radang atau yang lain.
· Otitis Media Efusa : akibat gangguan turbulensi
udara pernapasan di daerah nasofaring 
menyebabkan udem atau kerusakan mukosa
sekitar tuba Eustachius  obstruksi ostium tuba
· Sinusitis paranasalis (terut. Sinusitis maksila)
 Terapi :
Tergantung berat ringannya deviasi dan
akibatnya.
· Obstruksi nasi RINGAN  kauterisasi konka
inferior
· Obstruksi nasi BERAT  operasi pelurusan
septum nasi :
septoplasti
reseksi submukosa ( Killian, Cottle )
 Komplikasi :
· Gangguan oksigenasi dan drainase sinus
paranasales dan kavum timpani  sinusitis dan
otitis media
· Tindakan operasi di atas  dorsum nasi turun
disebut saddle nose
Sinonasal Tumour
Sinonasal Tumour
Nasal and paranasal sinuses
(sinonasal) malignancy
is a rare tumor, which comprised
only 1% of all
malignancies in the human body
and 3% of malignancies in head
and neck area.
Epidemiology Sinonasal Tumours

A group of rare cancers, representing about 5% of all head and neck


cancer patients.
60% of originate in the maxillary sinus,
20–30% in the nasal cavity,
10–15% in the ethmoid sinus, and
1% in the sphenoid and frontal sinuses
Age between 50 and 60 years
Higher incidence is seen in Japan and certain parts of China and India

Anda mungkin juga menyukai