Anda di halaman 1dari 17

ANATOMI • Membran mukosa tipis dan transparan

KONJUNGTIVA • Anyaman limfatik padat (nodus preaurikuler dan


submandibular) ➔ sistem kekebalan

VASKULARISASI
• Cabang a.Oftalmika : a.Frontalis, a. Supraorbitalis,
a. Lakrimalis,
a. Fasialis
• Nutrisi dari a. Siliaris anterior

INERVASI
• N. Siliaris K. Bulbar)
• n. Fron(talis (K. Palp)
• N. Lakrimalis (K. Palp sup dan inf)
• N. Infraorbitalis (K. Palp sup)
• N. Palp. Lateral (K. Palp inf)
• Persyarafan simpatis (K. Bulbar)
HISTOLOGI
KONJUNGTIVA
Epitel konjungtiva
Sel goblet (musin)

HISTOLOGIS :
• Epitel konjungtiva : stratified
non keratin ketebalan bervariasi
dari limbus (5-7 lapis) sd tarsal
(2 lapis)
• Sel goblet (musin)
• Lapisan limfoid
ANATOMI KORNEA
Bag tepi dibatasi limbus (lapisan sel
punca/stem sel untuk regenerasi
epitel kornea
 Limbus terdapat a.sirkulus limbus :
nutrisi kornea perifer
Bila terjadi inflamasi kornea maka
pemb darah ini akan dilatasi (injeksi
perikornea)
Nutrisi berasal : p.d limbus, akuos
humor, air mata
Inervasi : N. V
Ujung sensoris dari n. Siliaris longus
Sensitivitas kornea 300-600 kali kulit
HISTOLOGI KORNEA
Epitel
Membran
Bowman’s

Stroma
Membran
Descement’s

Endotel
FISIOLOGI
KONJUNGTIVA KORNEA

 Sistem Kekebalan : Barier


infeksi eksogen bola mata
Kornea berperan sebagai
 Sekresi dan absorpsi
media refraksi mata yang
elektrolit, air, musin untuk
air mata berfungsi menghantarkan
 Absorpsi obat-obatan cahaya hingga ke retina
topikal mata
ANATOMI
APPARATUS LAKRIMALIS
ANATOMI : APPARATUS LAKRIMALIS
ANATOMI : APPARATUS LAKRIMALIS

Aparatus lakrimal terdiri dari kelenjar lakrimalis


dan lintasan lakrimalis yang meliputi punkta,
kanalikuli, sakus lakrimalis, dan duktus
nasolakrimal
1. KELENJAR LAKRIMAL
Kelenjar lakrimal terdiri dari kelenjar bagian
orbita atas (pars orbitalis) dan kelenjar
bagian palpebra bawah (pars palpebralis)
serta duktus kelenjar lakrimalis

Kelenjar Lakrimal
Aksesori
KELENJAR LAKRIMAL AKSESORI

Kelenjar
Kelenjar Krause
Wolfring

Kelenjar mikroskopik yang


mendasari konjungtiva Kelenjar Wolfring berada di
palpebra di antara forniks dekat batas atas dari plate
dan ujung tarsus. Jumlah tarsal superior dan
kelenjar krause sekitar 42 di sepanjang batas bawah
forniks atas dan 6-8 di tarsus inferior
forniks bawah
KELENJAR LAKRIMAL
VASKULARISASI INERVASI

a. Suplai sensorik berasal dari


nervus lakrimalis cabang
dari nervus oftalmika yang
Kelenjar lakrimal disuplai kelima
darah oleh arteri b. Suplai simpatis berasal dari
lakrimalis di mana cabang pleksus karotis rantai
dari arteri oftalmika simpatik servikal
c. Suplai sekretomotor
berasal dari nukleus saliva
superior
JALUR LAKRIMAL
Punkta Kanalikuli
Lakrimalis Lakrimalis

Sakus
Lakrimalis

Duktus
Nasolakrimalis
HISTOLOGI KELENJAR LAKRIMAL
Sel Goblet konjungtiva
STRUKTUR TEAR FILM
(LAPISAN AIR MATA)
Lapisan air mata :
• lapisan lemak (di superfisial)
dihasilkan oleh kel Meibom : berfungsi
memperlambat penguapan air mata
• cairan mata (di tengah)
dihasilkan oleh kel Meibom : berfungsi

minor
• lapisan musin (bagian dalam)
dihasilkan oleh sel Goblet
melapisi sel epitel kornea
dan konjungtiva
FISIOLOGI SISTEM LAKRIMALIS

Air mata melewati empat proses yaitu produksi


dari aparatus atau sistem sekretori lakrimalis,
distribusi dengan berkedip, evaporasi dari
permukaan okular, dan drainase melalui
aparatus ekskretori lakrimalis. Kelainan salah
satu saja dari keempat proses ini dapat
menyebabkan mata kering
FISIOLOGI SISTEM LAKRIMALIS

1. Menjaga kornea dan konjungtiva agar tetap lembap


2. Mensuplai oksigen ke epitel kornea
3. Membersihkan dari partikel-partikel asing dan dan zat
iritan berbahaya
4. Mencegah terjafinya infeksi karena mengandung zat
antibakteri
5. Berperan sebagai lubrikan untuk memfasilitasi gerak
bola mata dan proses berkedip
6. Mempermulus permukaan refraktif dan mencegah
cahaya terpencarpencar dan pandangan kabur

Anda mungkin juga menyukai