Anda di halaman 1dari 12

PSIKOLOGI KEPRIBADIAN 1

TEORI PERSONOLOGI

HENRY A. MURRAY
ALDA NURDIANI S. 1511417070
ANDRE WAHYU F. 1511417069
DESY DWI L. 1511417114
FEBI WIDIYANTI 1511417124
Biografi
 Lahir 1893; meninggal 1988
 Berasal dari keluarga kaya raya
 Dikenal brilliant tapi sangat narcissistic
 Background di bidang biochemistry dan medicine
MD Columbia; Ph.D. Cambridge University
Tidak suka Psikologi sebelum kenal Jung
 Mengajar psikologi di Harvard University
 Pendiri the Boston Psychoanalytic Society
 Bekerjasama dengan Christiana Morgan
mengembangkan Thematic Apperception Test
(TAT)
Pengertian Kepribadian
1. Abstraksi teoritis, tidak hanya deskripsi tentang perilaku manusia
2. Mengacu pada serangkaian kejadian sepanjang hidup manusia
3. Mencerminkan elemen perilaku yang menetap, berulang, baru
maupun unik
4. Agen yang mengatur & memerintah individu
5. “No brain no personality”
Prinsip-Prinsip Teori Murray
Prinsip dasar dari teori personologI:
 Psychological process tergantung kepada physiological
processes
Murray menekankan pentingnya hubungan antara proses psikologis
dengan struktur dan fungsi otak. Baginya fungsi sistem syaraf
sangatlah mempengaruhi kepribadian seseorang. Murray berkata “no
brain,no personality” artinya adalah tanpa otak tidak akan ada
kepribadian.
 All embracing principle (prinsip mencakup semua hal)
Kepribadian adalah konsep yang dapat menjelaskan semua tingkah
laku.
 Organisasi longitudinal
Murray beranggapan bahwa ada pusat yang mengorganisir dan
mengatur proses dalam diri individu. Proses ini berfungsi untuk
mengintegrasikan kekuatan yang saling bertentangan yang
dihadapi individu.
Pandangan Teoritis
 Faktor biologis yang menentukan penghargaan yang besar.
 Perhatian penuh terhadap kompleksitas individu.
 Perhatian kepada kontrol penuh manusia yang memiliki tingkah laku
sedemikian rupa.
 Fokus teori yang terletak pada individu dengan segala
kompleksitasnya.
 Konsistensi mengenai kualitas tingkah laku manusia, hal ini ia
tekankan bahwa satu bagian tingkah laku tidak hanya dapat dipahami
tanpa melihat keseluruhan bagian.
 Murray menekankan bahwa konteks lingkungan harus dianalisis
dengan seksama sebelum menjelaskan tingkah laku.
Pandangan Teoritis
 Murray menganggap kehidupan masa lampau atau sejarah individu
sama pentingnya dengan masa kini.
 Murray menilai bahwa pengalaman masa bayi serta kanak-kanak yang
akan menentukan masa dewasa.
 Pandang Murray sama dengan pandangan Freud mengenai motivasi
tidak sadar serta khayalan-khayalannya.
 Ciri khusus teori Personologi yaitu mengenai pembahasannya yang
teramat rinci terhadap motivasi.
 Kekhususan berikutnya adalah konsistensi Murray dalam menekankan
proses fisiologis yang berkoeksistensi dan terhubung secara fungsional
sehingga mampu mengiringi semua proses psikologis.
 Konsep regnancy yang berpusat pada otak sebagai pusat
kepribadiannya
DINAMIKA KEPRIBADIAN

 TENSION REDUCTION (Peredaan Tegangan)


Tiap kebutuhan manusia menimbulkan tegangan,ketegangan
akan mereda setelah kebutuhan terpenuhi.
DINAMIKA KEPRIBADIAN
NEEDS (Kebutuhan)
Kebutuhan merupakan pemikiran untuk mengubah kondisi yang tidak
memuaskan. Needs bisa dibangkitkanoleh proses internal tetapi lebih sering
dirangsang faktor lingkungan dan biasanya dibarengi dengan emosi khusus.
Dari penelitiannya ,Murray menyimpulkan ada 20 kriteria Needs yaitu

 Abasement (merendah)  Harm avoidance (menghindari bahaya)


 Achievement (prestasi)  Inavoidance (menghindari rasa hina)
 Affilation (menggabung)  Nurturance (memelihara)
 Aggression (menyerang)  Order (teratur)
 Autonomy (mandiri)  Play (permainan)
 Counteraction (mengimbangi)  Rejection (penolakan)
 Defendance (membela diri)  Sentience (keharuan)
 Deference (mengormati)  Sex (seks)
 Dominance (menguasai)  Succorance (membuat orang iba)
 Exhibition (penonjolan diri)  Understanding (pemahaman)
DINAMIKA KEPRIBADIAN

 PRESSURE (tekanan)
Tekanan adalah bentuk penentu tingkah laku yang berasal dari
individu. Dibagi menjadi dua yaitu tekana alpha dan tekanan
beta. Perbedaan yang besar antara fenomena (alpha) dengan
reaksi seseorang (beta) sering menimbulkan gangguan
psikologi.
ARAH TINGKAH LAKU
VALUES AND VECTOR
Skema nilai dan vektor merupakan gambaran akhir dari arah tingkah laku dalam
teori Murray. Apapun yang dilakukan orang itu dilakukan dalam rangka
mencapai tujuan akhir yang dikehendaki. Ada 7 klasifikasi tujuan hidup
manusia yang sudah dirangkum Murray:
Body (kenyamanan fisik)
Properti (kekayaan)
Otoritas (kekuasaan)
Afilasi (afeksi intrapersonal)
Ilmiah (ilmu pengetahuan)
Aestetik (keindahan)
Ideologi (agama,keyakinan,filsafat)
VECTOR
Vector adalah kecenderungan bertindak. Murray mengklasifikasikan menjadi 11
Rejeksi

Resepsi

Akulsisi

Konstruksi

Konservasi

Ekspresi

Transmisi

Ekspulsi

Dekstruksi

Dependansi

Avoidan
APLIKASI
THEMATIC APPERCEPTION TEST (TAT)
TAT dikembangkan oleh Christiana Morgan dan Henry Murray
berdasarkan fakta bahwa ketika orang menginterpretasi situasi
sosial yang ambigus dia ternyata menjawab dengan mengekspose
kepribadiannya sendiri seperti dia menghadapi fenomena itu. TAT
terdiri dari 30 kartu gambar dan 1 kartu kosong. 10 kartu gambar
dan 1 katu kosong dipakai untuk subjek semua umur. 20 kartu
sisanya didesain untuk dewasa dan anak anak.

Anda mungkin juga menyukai