Anda di halaman 1dari 13

Teknik Pengobatan TCM

(Traditional Chinese
Medicine)
Oleh:Harry Irfan Tonny.S.kep.M.Tcm
1.Akkupuntur
• Akupuntur (Bahasa Inggris: Acupuncture; Bahasa Latin: acus,
"jarum" (k benda), dan pungere, "tusuk" (k kerja)) atau
dalam Bahasa Mandarin, zhēn jiǔ ( 針灸 arti harfiah: jarum )
adalah teknik memasukkan atau memanipulasi jarum ke
dalam “titik akupuntur pada meridian-meridian tubuh”.
2.AKKUPRESURE
• Akupresure merupakan teknik pengobatan tradisional dari
Tiongkok. Teknik ini mirip dengan akupunktur, namun tidak
menggunakan jarum namun teteap mengunakann titik
meridian yang sama.
3.HERBAL TCM
• Ramuan yang biasa digunakan terdiri dari tumbuhan, hewan,
dan mineral yang berasal dari batu-batuan. Untuk herbal,
ada sekitar 300-400 tanaman dasar yang biasa digunakan.
Tanaman ini berasal dari berbagai daerah di daratan China
dan biasanya endemis.
4.Moksa (terapi panas)
• Moksa adalah teknik memanaskan pada titik akupuntur dan
meridian yang ada di tubuh yang terdiri dari campuran
herbal berupa tanaman dan rumput obat. “Ramuan itu
dibakar, kemudian didekatkan di titik-titik tubuh seperti
akupuntur dengan jarum. Efek panasnya yang dipakai untuk
menyembuhkan penyakit.
5.cupping
• Kurang lebih sama dengan bekam kering
• Gaya hidup back to nature yang populer akhir-akhir ini
mendorong kembali maraknya pengobatan tradisional Cina
(Traditional Chinese Medicine, TCM) yang menggunakan
cara tradisional dan bahan-bahan alami. Selain karena telah
berakar dari sejarah selama ratusan tahun, TCM juga
diyakini aman dan memberikan efek negatif yang lebih
minim daripada obat-obatan kimia.

Anda mungkin juga menyukai