Anda di halaman 1dari 9

Batasan Perilaku dan Tingkatan Kompetensi

dalam Tes Prestasi

Indah Mulyani
Batasan Perilaku (Domain)
 Batasan perilaku ditujukan guna menjelaskan
tujuan instruksional umum (TIU) ke dalam bentuk
yang paling konkret sehingga dapat diukur
 Tujuan instruksional khusus (TIK) biasanya
digunakan sebagai batasan (indikator) perilaku
dalam penyusunan alat tes prestasi karena sudah
dianggap operasional
 Contoh TIU dan TIK :
 Biasanya dimuat dalam SAP (satuan acara pembelajaran)
atau di setuap Bab dalam buku pelajaran
 TIU  Mengungkap kecakapan mahasiswa dalam
memahami pengertian taksonomi
TIK :
Mahasiswa mampu memahami tingkatan kompetensi
berdasarkan taksonomi kognitif Bloom Anderson.
Mahasiswa mampu memahami setiap tugas kognitif
dalam tiap tingkatan komptensi.
Tingkatan Kompetensi
 Item (soal) dalam tes dibagi menjadi beberapa taraf kompetensi
yang berbeda berdasarkan tingkat usia dan pendidikan
 Salah satu pedoman dalam menentukan tingkat kompetensi
item suatu alat tes adalah dengan menggunakan taksonomi
kawasan kognitif.
 Taksonomi kawasan kognitif mencakup proses mental yang
merupakan tugas kognitif secara menyeluruh
 Tidak semua kompetensi perlu diungkap dalam setiap item
(soal), sehingga setiap tes hanya mengungkap sampai tingkatan
kompetensi tertentu.
Taksonomi Kawasan Kognitif
 Kata kerja dalam item soal berdasarkan tingkatan
taksonomi Bloom dkk (1956)

Knowledge Comprehensio Application Analysis Synthesis Evaluatio


n n
Mengenali Membedakan Menyelesaikan Membuat Merumuskan Mengkritik
Deskripsi Klasifikasi Menghitung diagram Merancang Menyimpulkan
Memilih Mendemonstrasikan Estimasi Merevisi
Memasangkan Kesimpulan
Taksonomi Anderson & Krathwol (2001)

 Taksonomi Anderson & Krathwol (2001)


Tabel Blueprint (Kisi-kisi)
 Batasan perilaku dan tingkatan kompetensi
berdasarkan taksonomi kognitif dibutuhkan dalam
penyusunan tabel blueprint (kisi-kisi) penyusunan
tes prestasi
 Tabel blueprint (kisi-kisi) dibuat dengan tujuan:
 agar memperoleh tes yang isinya komprehen-sif dan
relevan serta,
 sebagai pedoman bagi penyusun item agar hasil
penulisan item ter-arah dan lebih baik
 Contoh Tabel Blueprint (Kisi-kisi)

Tingkatan Kompetensi
No. Domain/Subdomain Bobot
Remember Comprehension

Perkembangan Remaja

• Perkembangan fisik remaja 10% -


1 • Perkembangan kognitif remaja 60%
• Perkembangan psikososial 20% -
remaja
20% 10%

Perkembabngan Dewasa Awal

• Perkembangan fisik dewasa 10% -


awal
2 • Perkembangan kognitif dewasa 10% - 40%
awal
• Perkembangan psikososial 20% -
dewasa awal

Anda mungkin juga menyukai