Anda di halaman 1dari 22

Diabetes

Melitus (DM)

Penyaji :
Pembimbing
Ikhtisyamuddin Milzam Taris
G1A219076
dr. Samsirun Halim, Sp.PD KIC
Definisi

Diabetes melitus (DM) adalah suatu kelompok


penyakit metabolik dengan karakteristik
hiperglikemia yang terjadi karena kelainan
sekresi insulin, kerja insulin, atau keduanya
Anatomi Pankreas
Fisiologi Hormon di Pankreas
DM Tipe 1 DM Tipe 2

Insulin
Reseptor Insulin
Gejala pada DM

Poliuria Polidipsia Polifagia

Penurunan BB tanpa tahu


penyebabnya

Selain itu, ditemukan juga:

Lemah/lesu, kesemutan,
gatal, pandangan kabur
disfungsi ereksi,
pruritus vulvae
Kriteria Diagnosa DM

• Glukosa darah puasa ≥126 mg/dL. Puasa adalah kondisi


tidak ada asupan kalori minimal 8 jam
• Glukosa darah-2 jam ≥200 mg/dL pada Tes Toleransi
Glukosa Oral dengan beban glukosa 75 gram
• Pemeriksaan glukosa darah sewaktu ≥200 mg/dL dengan
keluhan klasik (poliuria, polidipsia, polifagia, unexplained
weight loss)
• Pemeriksaan HbA1C ≥6,5% dengan metode HPLC yang
terstandarisasi NGSP
Kriteria Diagnosa DM

Kriteria Diagnosa
• Gejala Klasik DM + GDS >200 mg/dl
• Gejala Klasik DM + GDP >126 mg/dl
• GD plasma 2 jam TTGO >200 mg/dl Your Picture Here
Cara Pelaksanaan TTGO
Manajemen
Diet

Edukasi

Latihan Fisik Obat


DIET

Perencanaan Makan
• Karbohidrat 45 – 65 %, Protein 15 – 20 %, Lemak 20 – 25 %
– Jumlah kandungan kolesterol: < 300 mg/hari
• Jumlah kandungan serat + 25 g/hr, diutamakan serat larut.

Jumlah kalori basal per hari


• Laki-laki : 30 kal/kg BB idaman, Wanita : 25 kal/kg BB idaman

Rumus Broca
• Berat badan idaman = ( TB – 100 ) – 10 %
• Pria < 160 cm dan wanita < 150 cm, tidak dikurangi 10 % lagi
Obat Hipoglikemik Oral (OHO)

Ada 4 golongan OHO


1. Pemicu kerja insulin: Sulfonil Urea, glinid
2. Penambah sensitivitas terhadap insulin: metformin,
tiazolindion
3. Penghambat glukoneogenesis: metformin
4. Penghambat absorbsi glukosa: penghambat glukosidase
alfa
Cara pemberian OHO

• OHO dimulai dari dosis kecil, ditingkatkan sesuai respons

kadar glukosa darah


• Sulfonil urea dapat diberikan sebelum makan
• Glimepirid dapat diberikan sebelum/sesaat makan
• Repaglinid dapat diberikan sebelum makan
• Tiazolindion tidak tergantung jadwal makan
• Metformin sebelum/sesaat/sesudah makan
Insulin

Insulin dapat diberikan pada


• Penurunan BB yang cepat
• Hiperglikemia berat disertai ketosis
• KAD
• KLA
• Gangguan fungsi hati atau ginjal berat
• Kontraindikasi terhadap OHO
Latihan Fisik

Sebaiknya dilakukan seminimalnya


30 menit selama 3-4x seminggu

Teratur

4T Terukur
Terarah
Terawasi
Thank You!!

Anda mungkin juga menyukai