Anda di halaman 1dari 19

Pemeriksaan BNO-IVP

 Intravenous Urography (IVU), yang dikenal dengan nama Excretory Urography


(EU) atau Intravenous Pyelography (IVP) merupakan teknik radiologi yang
digunakan untuk mengevaluasi system genitourinaria (ginjal, ureter, dan kandung
kemih).
Indikasi

 Mengetahui keberadaan dari obstruksi ureter


 Menilai keutuhan dari traktus urinarius setelah trauma (termasuk iatrogenic)
 Menilai traktus urinarius dari ada atau tidaknya anomaly kongenital
 Menilai lesi pada traktus urinarius yang dapat menyebabkan hematuria atau
infeksi
Kontraindikasi

 Alergi
 Asma
 Renal insufuciency
Prosedur dengan abdominal compression
 Persiapan
 Pengambilan foto segera setelah injeksi
 Pengambilan foto 5 menit setelah injeksi
 Memasang abdominal compression segera setelah pengambilan foto 5 menit
 Pengambilan foto 15 menit setelah injeksi
 Melepaskan abdominal compression
 Pengambilan foto segera setelah melepaskan abdominal compression
 Mengosongkan kandung kemih
 Pengambilan foto segera setelah mengosongkan kandung kemih
IVP

Menit ke 5
 Renal out line: bayangan ginjal, posisi, letak
 Penilaian system pyelocalices (SPC)

Menit ke 15-30
 Penilaian ureter : caliber, batu
 Vesika urinaria : bentuk, dinding, batu/massa
IVP

Post miksi
 Penilaian fungsi voiding
Deskripsi

BNO
 Preperitoneal fat lline tegas, psoa line samar; renal out line dextra tampak, sinistra
tak tampak
 Tampak udara usus (+) dengan fecal material (+)
 Tampak opasitas bentuk staghorn di proyeksi renal dextra (paravertebral dextra
setinggi V.L.2)
 Sistem tulang tak tampak kelainan
IVP

Menit ke 5
 Nefrogram kedua
 Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai