Anda di halaman 1dari 60

Pioderma

Definisi:
Penyakit kulit yang disebabkan
Staphylococcus, Streptococcus,
atau keduanya

Dapat pula oleh karena:


- Staphylococcus epidermidis, atau
- mikroorganisme negatif Gram, misalnya:
- Pseudomonas aeruginosa
- Proteus vulgaris
- E. coli
Faktor Predisposisi
Higiene ↙

Pioderma

Daya tahan ↙
Penyakit - gizi ↙
kulit lain - anemia
 sawar - peny. kronik
kulit rusak - keganasan
- DM
Klasifikasi

1. Pioderma primer
- pioderma pada kulit normal

2. Pioderma sekunder
- pioderma dengan kelainan kulit
yang sudah ada
Pengobatan umum
I. Sistemik

1. Penisilin G Prokain dan semi sintetiknya


a. Penisilin G Prokain: 1,2 juta
u/hari/i.m.
b. Ampisilin: 4 x 500 mg/hari (1 jam
a.c.)
c. Amoksisilin: 4 x 500 mg/hari
d. Golongan PNC resisten-penisilinase
- oksasilin, kloksasilin,
dikloksasilin, flukloksasilin
- dikloksasilin 3 x 250 mg/hari
Pengobatan umum
I. Sistemik

2. Linkomisin dan klindamisin


- Linkomisin : 3 x 500 mg/hari
- Klindamisin : - 4 x 150 mg/hari
- 4 x 300-450 mg/hari
(infeksi berat)
3. Eritromisin : 4 x 500 mg/hari
4. Sefalosporin generasi I-IV
- Generasi I : Sefadroksil 2 x 500/1000
mg/hari
II. Topikal
Anti septik/anti mikroba

- Sebaiknya obat topikal tidak sama dengan


sistemik untuk menghindari resistensi dan
hipersensitivitas
Misalnya: basitrasin, neomisin, mupirosin

- Obat kompres:
- Larutan permanganas kalikus 1/5000
- Iodin-povidon 7,5%
- Rivanol
Pemeriksaan pembantu

- Darah rutin: lekositosis

- Kultur dan tes resistensi  untuk


kasus-kasus kronik dan yang sukar
sembuh
Bentuk-bentuk pioderma
Impetigo

- Pioderma superfisialis

1. Impetigo krustosa

- Ada 2 bentuk

2. Impetigo bulosa
Impetigo

Impetigo Krustosa Impetigo Bulosa

Impetigo Neonatorum
Impetigo Impetigo Krustosa Impetigo Bulosa
Etiologi S. β haemolyticus S. aureus
Gejala umum - -
Individu anak-anak dewasa & anak
Predileksi muka: sekitar lubang hidung ketiak, dada, punggung
dan mulut
Lesi - eritema & vesikel eritema, bula, bula
 pecah: krusta tebal, hipopion(pecah:koleret)
kuning madu
- bila lesi dilepas  erosi (+)
- kalau menyebar ke perifer &
sembuh di bagian tengah

Komplikasi GNA (2-5%)


(pada serotipe tertentu)
Diagnosis banding ektima dermatofitosis
Th/ - lesi <<  salep AB - vesikel/bula pecahkan
- lesi >>  AB topikal & - lesi <<  salep AB/
sistemik cairan AS
- lesi >>  AB topikal/
sistemik
Impetigo Neonatorum

- varian I. bulosa
- pada neonatus
- lokasi: seluruh tubuh
- lesl kulit = Impetigo bulosa
- demam (+)
- DB: sifilis kongenital
- Th/ AB sistemik dan bedak salisyl 2% topikal
Folikulitis

- Radang folikel rambut


- Etiologi: S. aureus

Superficial folliculitis Deep folliculitis


Folikulitis
F. Superfisial F. Profunda
(pada epidermis) (sampai subkutan)

Sinonim Impetigo Bockhart Mis. Sycosis Barbae

Predileksi tungkai bawah bibir atas, dagu, bilateral

Lesi - papul, pustul multipel, - papul, pustul,


eritematosa, di bagian eritematosa, di bagian
tengah rambut (+) tengah rambut
- inflamasi perifolikular 
dapat membentuk plak
dengan pustul
DB Akne vulgaris T. barbae

Th/ Cari faktor predisposisi


AB topikal dan sistemik
Furunkel/Karbunkel

- Radang folikel rambut & sekitarnya


- Etiologi: S. aureus

Furunkel Karbunkel
Furunkel/Karbunkel

Furunkel : radang folikel rambut & sekitarnya


Furunkulosis : furunkel >1
Karbunkel : kumpulan furunkel

Gejala klinis
 Predileksi : daerah friksi: aksila, bokong
 Lesi : nodus eritematosa, bentuk
kerucut, pustul di tengah 
abses (isi pus + jar. nekrotik)
pecah: fistel
Terapi
- lesi <<  AB topikal
- lesi >>  AB topikal & sistemik
- penyakit berulang-ulang: cari faktor predisposisi: DM
Ektima

- Ulkus superfisial dengan krusta diatasnya


- Etiologi : S. β haemolyticus
Ektima

- Pada anak & dewasa

Gejala klinis
 Lokasi : tungkai bawah (>>trauma)
dasarnya: ulkus

 Lesi : - krusta tebal berwarna kuning


- bila krusta diangkat  lengket dan tampak
ulkus dangkal

- DB : Impetigo krustosa

Terapi - lesi <<  angkat krusta


- lesi >>  AB topikal & sistemik
Erisipelas
- Infeksi akut S. β haemolyticus dengan gejala
utama eritema merah cerah, berbatas tegas,
dengan gejala konstitusi
Erisipelas

Gejala klinis

- gejala konstitusi (+)


- Predileksi : tungkai bawah (didahului trauma)
- lesi: - eritema berwarna merah cerah, sirkumskrip,
pinggir meninggi dengan tanda-tanda radang
akut
- dapat disertai edema, vesikel, bula
- Lab : leukositosis
- DB : selulitis  infiltrat sub kutan (+)
Erisipelas

Terapi

- Istirahat
- Elevasi tungkai bawah (lebih tinggi daripada jantung)
- AB sistemik
- Topikal : kompres terbuka dengan larutan AS
- jika edema (+)  diuretika
- bila tidak diobati : menjalar ke sekitar dan proksimal
- bila residif di tempat yang sama  elephanthiasis
ERITRASMA
- Penyakit bakteri kronik pada stratum korneum yang
ditandai dengan lesi eritema dengan skuama halus
terutama di daerah ketiak & lipat paha
- Burckard (1859) : Penyebabnya adalah Actinomycetes
dan Nocardia minutissima
- Sarkani dkk (1962) : Penyebabnya adalah Corynebacterium
Eritrasma

Gejala klinis

- Laki-laki > perempuan

- Predileksi : ketiak, lipat paha, dan daerah intertriginosa lain

- Lesi : plak eritematosa dengan berbagai ukuran sampai


plakat, batas tegas, ireguler, dengan skuama halus menutupi
lesi  teraba seperti berlemak
Eritrasma
Pemeriksaan penunjang:
- Lampu Wood : fluoresensi merah membara (coral red)
- Kerokan kulit : spesimen + 1 tetes eter  menguap

Tambah Methylene blue atau biru laktofenol

Mikroskop 10x100

Batang pendek halus, bercabang

c/ infeksi Nocardia (mikroskopik)


Eritrasma

Diagnosis banding : T. versikolor, T. kruris, D. seboroika

Terapi
- Eritromisin 4x250 mg/hari (2-3 mg)
- Tetrasiklin 3% topikal
- Antijamur berspektrum luas

Prognosis : cukup baik bila diobati dengan tekun


Terima KASIH
SKROFULODER
MA
TUBERKULOSIS (TB)

 Merupakan infeksi yang tersebar luas didunia


 Disebabkan Mycobacterium tuberculosis  organisme aerob,
tidak membentuk spora, berbentuk batang, ukuran 0,2 – 0,5 x 2,0
– 4,0 µm  BTA
 Biasanya ditularkan melalui udara  TB kutis bisa hematogen,
kelenjar getah bening (KGB) atau penyebaran dari fokal laten
ditubuh
 Skrofuloderma = Tuberculosis Colliquativa Cutis  bagian dari TB
kutis
tuberculosis.

 
Mycobacterium tuberculosis scanning electron micrograph. Mag 15549X. CDC.

TUBERKULOSIS (TB)

Mycobacterium tuberculosis pada pemeriksaan


Mycobacterium tuberculosis pada pewarnaan Ziehl-Neelsen
mikroskop elektron
KLASIFIKASI
KLASIFIKASI …
EPIDEMIOLOGI
SKROFULODERM
A
EPIDEMIOLOGI SKROFULODERMA …

 Bentuk TB kutis yang paling sering dijumpai pada anak  pada


remaja dan orang tua
ETIOPATOGENES
IS
SKROFULODERM
A
ETIOPATOGENESIS SKROFULODERMA …

 Disebabkan karena penyebaran TB langsung dari infeksi fokal


dibawahnya  KGB, tulang atau sendi  TB limfadenitis, TB
tulang dan sendi, TB epididimitis
 Merupakan multibasiler  beberapa literatur menyebutkan bisa
pausibasiler
GAMBARAN
KLINIS
SKROFULODERM
A
GAMBARAN KLINIS SKROFULODERMA …

 Beragam, tergantung sudah berapa lama penyakit berlangsung 


bisa ada semua gambaran
 Nodul keras, tidak sakit, batas tegas, mobile, berwarna merah
kecoklatan dan terletak subkutan
  membesar dan melunak
  beberapa bulan, pecah
GAMBARAN KLINIS SKROFULODERMA …

  Ulkus, berbentuk garis atau serpiginosa, pinggir biru, tebara lunak, dasar
ulkus adalah jaringan granulasi ditutupi pus seropurulen , bisa disertai sinus:
keluar cairan, pus atau bahan kaseosa
GAMBARAN KLINIS SKROFULODERMA …
GAMBARAN KLINIS SKROFULODERMA …
GAMBARAN KLINIS SKROFULODERMA …

  Krusta kuning

  Jaringan parut , sinus dan jembatan kulit


GAMBARAN KLINIS SKROFULODERMA …

 Paling sering didaerah: parotidal, submandibular, supraklavikular


 bisa bilateral
GAMBARAN
HISTOPATOLOGI
SKROFULODERM
A
GAMBARAN HISTOPATOLOGI
SKROFULODERMA …

 Nekrosis dan abses pada tengah lesi


 Pinggir abses dan tepi sinus  mengandung granuloma
tuberkuloid
GAMBARAN HISTOPATOLOGI
SKROFULODERMA …
DIAGNOSIS
SKROFULODERMA
DIAGNOSIS SKROFULODERMA …

 Jika ada fokal TB disekitarnya  diagnosis mudah


 Bila ragu: konfirmasi diagnosis dengan kultur dan biopsi
 Spesimen untuk kultur: pus
 Tes Tuberkulin (+)
DIAGNOSIS SKROFULODERMA …

Tes Tuberkulin
DIAGNOSIS SKROFULODERMA …

Tes Tuberkulin (+)


DIAGNOSIS SKROFULODERMA …
When A Tuberculin Test is Positive
>5 mm  HIV- Infected patients
 Close contact of active cases
 Persons with fibrotic chest x-ray films
>10 mm  Persons with factors that increase the risk of TB
 Foreign-born persons from high-risk areas
 Medically underserved low-income populations
 Injection drug users
 Residents of long-term facilities

>15 mm  Persons with no additional risk factor


DIAGNOSIS
BANDING
SKROFULODERM
A
DIAGNOSIS BANDING SKROFULODERMA …

 Sporotrikosis  nodul/abses
tersusun seperti tali/linier

 Hidradenitis supurativa 
tanda radang akut, gejala
kosntitusi, leukositosis

 Limfogranuloma venereum 
tanda radang akut, gejala
kosntitusi, riwayat kontak
seksual
PENGOBATAN
SKROFULODERM
A
PENGOBATAN SKROFULODERMA …

 Seperti TB lainnya  kemoterapi dengan obat oral merupakan


terapi pilihan  dijelaskan lebih lanjut dan detail di blok
Respiratory system
 Terapi kulit lokal tidak spesifik  jaga kebersihan luka
 Terapi pembedahan bisa dilakukan untuk membantu pengobatan
oral  mempercepat penutupan luka
Continuatuin Phase Range of Total Rating
Initial Phase
Doses (Minimal (Evidence)
Regimen Drugs Interval and Doses Regimen Drugs Interval and Doses Duration) HIV HIV +
(Minimal Duration) (Minimal Duration) -

1 INH 7 days per week for 1a INH/RIF 7 days per week for 184 – 130 (26 A (I) A (II)
RIF 56 doses (8 weeks) or 1b INH/RIF 126 doses (18 weeks) weeks) A (I) A (II)c
PZA 5 days per week for 1cf INH/RPT Or 5 days per week 92 – 76 (26 weeks) B (I) E (I)
EMB 40 doses (8 weeks) for 90 doses (18 74 – 58 (26 weeks)
weeks)
Twice weekly for 36
doses (18 weeks)
Once weekly for 18
doses (18 weeks)
2 INH 7 days per week for 2a 2bf INH/ RIF Twice weekly for 36 62 – 58 (26 weeks) A B (II)c
RF 14 doses (2weeks), INH/RPT doses (18 weeks) once 44 – 40 (26 weeks) (II) E (I)
PZA then twice weekly for weekly for (18 weeks) B (I)
EMB 12 doses (6 weeks),
or 5 days per weeks for
10 doses (2
weeks),then twice
weekly for 12 doses (6
weeks)
Initial Phase Continuatuin Phase Range of Total Rating
Doses (Evidence)
Regi Drugs Interval and Doses Regi Drugs Interval and Doses (Minimal HIV - HIV +
men (Minimal Duration) men (Minimal Duration) Duration)

3 INH Three times weekly 3a INH/RIF Three times weekly for 78 (26 weeks) B(II) B(II)
RIF for 24 doses (8 54 doses (18 weeks)
PZA weeks)
EMB
4 INH 7 days per week for 4a INH / RIF 7 days per week for 273 – 195 (39 C (I) C(II)
RIF 56 doses (8 weeks) 4b INH / RIF 217 doses (31 weeks) weeks) C (I) C(II)
EMB or Or 5days per week for 118 – 102 (39
5 days per week for 155 doses (31 weeks) weeks)
40 doses (8 weeks) Twice weekly for 62
doses (31 weeks)
PROGNOSIS
SKROFULODERM
A
PROGNOSIS SKROFULODERMA …

 Penyembuhan ulkus bisa spontan  tapi bisa bertahun-tahun


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai