Anda di halaman 1dari 68

PERILAKU

KONSUMEN
KONTRAK PERKULIAHAN
ABSENSI 10%
(softskills > Kemandirian, kesopanan, mampu bekerja sama,
kedisiplinan)
TUGAS 20%
UTS 30%
UAS 40%
NILAI

81 – 100 : A
71 – 80 : B
61 – 70 : C
51 – 60 : D (Tugas >> C)
SILABUS

NO TOPIK SUB TOPIK


Pentingnya Mempelajari Perilaku Konsumen,
RUANGLINGKUP PERILAKU Pengertian Perilaku Konsumen , Faktor – Faktor Yang
1
KONSUMEN Mempengaruhi Perilaku Konsumen ,

Pengertian Motivasi, Metode Pemberian Motivasi,


2 MOTIVASI KONSUMEN Teori Motivasi
Pengertian Kepribadian, Ciri – Ciri Kepribadian, Konsep
KEPRIBADIAN DAN GAYA Diri, Teori Kepribadian
3 HIDUP
Pengertian Konsumen, Karakteristik Kelompok
4 KELOMPOK KONSUMEN Konsumen, Segmen Konsumen

Pengertian Keterlibatan Konsumen, Faktor – Faktor


5 KETERLIBATAN DAN PESEPSI Yang mempengaruhi, Keterlibatan Dan Persepsi

Pengertian Pembelajaran Konsumen, Elemen Dasar


6 PEMBELAJARAN KONSUMEN Pembelajaran , Teori Pembelajaran

PEMBENTUKAN DAN Definisi Sikap Konsumen, Fungsi Sikap, Komponen


7 PERUBAHAN SIKAP sikap, Peran Sikap dalam Pengembangan Strategi
KONSUMEN Pemasaran

UTS
Pentingnya Mempelajari Perilaku Konsumen

DASAR PENTING DALAM MANAJEMEN PEMASARAN

HASIL KAJIANNYA MEMBANTU PEMASAR UNTUK :

Merumuskan
Merancang Menetapkan
Positioning &
Marketing Mix Segmentasi
Pembedaan Produk

Memformulasikan
Mengembangkan
analisis Linkungan
Riset Pemasaran
Bisnisnya
3 Informasi Penting dr riset Perilaku Konsumen :

Cara Pandang Perilaku


Konsumen Belanja

Proses Berfikir
Manusia dlm
Berkeputusan
PIHAK YG BERKEPENTINGAN :

GRUP RISET DASAR : para akademisi >>


aspek perilaku manusia

GRUP YG BERORIENTASI AKSI >>


1.Organisasi Pemasaran – RS-Museum-
KtrPengacara
2.Organisasi Pemerintah&Politik >>
Legalitas, ex : BPOM
3. Konsumen
Pengertian Perilaku Konsumen

• The American Marketing Association


(Kotler, 2000)
“Perilaku Konsumen merupakan interaksi
dinamis antara afeksi dan kognisi, perilaku dan
lingkungannya dimana manusia melakukan
kegiatan pertukaran dalam hidup mereka.”
PERILAKU KONSUMEN adalah Tindakan yang
langsung terlibat dalam pemerolehan,
pengonsumsian, dan penghabisan produk/jasa
termasuk proses yang mendahului dan
menyusul tindakan ini (Engel et al, 2006)
Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi
Perilaku Konsumen

FAKTOR FAKTOR
KEBUDAYAAN SOSIAL

FAKTOR FAKTOR
PRIBADI PSIKOLOGIS
FAKTOR KEBUDAYAAN

Kebudayaan Amerika, terbuka pd


prestasi&keberhasilan, individualis,
kebebasan, jiwa muda, kenyamanan

Kelas Sosial
>> publik, Subbudaya >> kelompok
homogen agama, kel.nasionalis,
kel.ras dan area
geografis
FAKTOR SOSIAL

Kelompok Referensi >> Peran&Status >>


keluarga,tetangga,teman
(memiliki pengaruh Posisi seseorang
langsung) dalam kelompok

PERILAKU
KONSUMEN
FAKTOR PRIBADI

Umur&Tahapan
Keadaan
dlm Siklus Pekerjaan
Ekonomi
Hidup

Kepribadian &
Gaya Hidup
Konsep Diri
FAKTOR PSIKOLOGIS

MOTIVASI PERSEPSI

PROSES KEPERCAYAAN
BELAJAR & SIKAP
PROSES PENGAMBILAN KEPUTUSAN
PEMBELIAN

Perilaku
Mengenali Pencarian Evaluasi Keputusan
Pasca
Kebutuhan Informasi Alternatif Membeli
Pembelian
MOTIVASI
Motivasi Konsumen
• Motivasi adalah Pemberi daya penggerak yang
menciptakan kegairahan seseorang agar
mereka mau bekerjasama, bekerja efektif dan
terintegrasi dengan segala upayanya untuk
mencapai kepuasan.
Metode Pemberian Motivasi

Metode Langsung >


Bonus,Tunjangan,reward

Motivasi Negatif > Metode Tidak Langsung


memotivasi konsumen > insentif, peningkatan
dlm jangka pendek kualitas barang

Motivasi Positif, >


pemberian diskon dlm
penetapan positioning
Implementasi Teori Motivasi Dalam Strategi
Pemasaran
• TEORI MASLOW Self Actualization
Needs

Self Esteem Needs

Belongingness Needs

Safety Needs

Fisiologi Needs
Kepribadian Dan Gaya Hidup
(Perilaku Konsumen)
Kepribadian

• Kepribadian adalah Faktor dasar


organisasi yang yang mempengaruhi
dinamis dari sistem kepribadian :
psikofisis individu • Keturunan
yang menentukan
• Lingkungan
penyesuaian dirinya
terhadap • Situasi
lingkungannya
secara unik
Ciri – Ciri Kepribadian
• Kepercayaan Diri
• Dominasi
• Otonomi
• Ketaatan
• Kemampuan
bersosialisasi
• Daya tahan
• Kemampuan
beradaptasi
Segi – segi Kepribadian >> Konsep Diri

APPEARANCE
PERSONALITY (Tindakan) &
SELF KECERDASAN
TRAITS IMPRESSIONS
(Kesan)

TINGGI, BERAT dan SIKAP TERHADAP


KESEHATAN PENGETAHUAN
BENTUK BADAN ORANG LAIN

EMOTIONAL TONE
KECAKAPAN/SKILL
NILAI & CONTROL >> PERANAN
S
TEMPERAMEN
Teori Psikonalitis

Teor Teori
Teori Teori
i Sosia
Kepribadian l
sifat

Teori
Konsep Diri
1. TEORI PSIKONALITIS >> Perilaku manusia dikuasai oleh personalitas&kepribadiannya (Sigmund Freud)

SUPEREGO
tali kekang ied. Penekan gejolak nafsu manusia dgn
memberikan hukuman pd perilaku yg tidak dpt
diterima dgn adanya Perasaan Bersalah.

EGO/Adam
Sumber Rasa Sadar. Ego akan bereaksi thdp
keinginan ied dgn mempertimbangkan terlebih
dahulu apakah keinginan itu dpt memuaskan atau
tidak.

ID (libido)
Sumber Kekuatan yg dibawa sejak
lahir/biologis/naluri hewani. Id mengendalikan
kebutuhan&kepentingan individu yg paling dasar >
lapar/haus/seks&pertahanan diri.
TEORI SOSIAL >> Pola perilaku konsisten yg
memperlihatkan hubungan orang2 dgn Situasi sosial

Manusia akan diarahkan pada perilaku sesuai


dogma dimana dia berada.
Tokohnya >Cohen > penaklukan Sosial dgn
riset Fashion, Parfume, Penyegar Mulut
TEORI KONSEP DIRI >> Manusia mempunyai pandangan dan
persepsi atas dirinya sendiri. Menurut cooley (Rakhmat,2005)

>> Cermin diri


Sifat Konsumen > Bahagia, keberuntungan,
modern, praktis, energetis, serius,
pengendalian diri, kesuksesan, sensitif dan
agresif.

Ex ;
Iklan rokok > Pria Punya Selera > Self Esteem
TEORI SIFAT >>berusaha menjelaskan serangkaian
kecenderungan sifat sifat manusia.
16 Ciri2 kepribadian manusia (cattel et al) :

1. Pendiam vs ramah 10. Praktis vs imajinatif


2. Bodoh vs cerdas 11. Rendah hati vs pulasan
3. Tidak stabil vs stabil 12. PD pd diri vs
4. Patuh vs agresif Menyalahkan diri sendiri.
5. Serius vs bersenang2 13. Konservatif vs Coba2
14. Bergantung pd kelompok
6. Bijaksana vs hati2
Vs Mandiri
7. Pemalu vs tdk pemalu
15. Tidak disiplin vs
8. Keras hati vs lembut, terkendali
9. Penuh percaya vs curiga 16. Santai vs tertekan.
DIMENSI KEPRIBADIAN
(Costa&McCrae,1992) the big five

Sifat Mendengarkan
Sifat
Kata Hati (berTg
Ekstravensi (org Menyenangkan
Jwb, dpt
byk bergaul, bicara, (baik hati,
diandalkan, tekun,
tegas) kooperatif,
berorientasi
memercayai)
prestasi)

Kemantapan Emosional
(tenang, bergairah, Keterbukaan pd hal2
terjamin/positif, tegang baru (imajinatif, peka
gelisah,murung, tidak pd artistik, intelektual)
kukuh/negatif)
Pengaruh Budaya

Perubahan
Perubahan
Tekanan pd Kualitas Kehidupan
Peranan Wanita
Keluarga

Perubahan Sikap
Peningkatan Pembelian Scr
Thdp Kerja &
Waktu Senggang Impulsif
Kesenangan

Hasrat Akan
Kenyamanan
Nilai Dan Gaya Hidup
• Gaya Hidup yang • GAYA HIDUP >>
berkembang Bagaimana seseorang
merefleksikan nilai2 yg menghabiskan waktu
dianut oleh masyarakat mereka (aktivitas), apa yg
itu sendiri. mereka anggap penting
dlm lingkungannya
(ketertarikan), dan apa yg
mereka fikirkan tentang
diri mereka sendiri dan
juga dunia di sekitarnya
(pendapat).
SRI >> Program mengukur gaya hidup dr aspek
nilai kultural

• Lembaga SRI (Survey of Research


International)

1.Outer 2.Inner 3.Need


directed directed driven

Program VALS
Value and Life Style
Outer
Need Directed
Driven >> >>
gaya hidup konsumen jika membeli
Inneratas
Directed >> produk harus
membeli
sesuaididasarkan
dgn nilai2 & kebutuhan
norma2 danygbukan
tradisional
membeli produk untuk memenuhi
keinginan berbagai keinginan
pilihan dr dlmtelah
diri &
terbentuk
tidak terlalu memikirkan norma budaya yg berkembang >>
mengekpresikan diri
KELOMPOK
KONSUMEN
Berdasarkan VALS
KARAKTERISTIK KELOMPOK KONSUMEN

OUTER DIRECTED INNER DIRECTED NEED DRIVEN


sesuai dgn nilai2 & norma2 tidak terlalu memikirkan norma membeli didasarkan atas kebutuhan
tradisional yg telah terbentuk budaya yg berkembang

BELONGERS I-AM-ME SURVIVOR


Kelas menengah, menghargai Muda, idealis, menekankan (orang yg bertahan hidup)
rasa aman, stabil, ekspesi diri, musik keras, wanita tua, pendidikan
identitas&solidaritas busana menyolok, melawan rendah, tidak sehat, atau
kelompok, tidak ambil resiko, kelompok outer directed. keluarga tidak mampu
tdk ingin hura2
EMULATORS EXPERIENTAL SUSTAINER
Belanja terus, punya utang, Menghargai pendidikan, Muda, berjuang mencari
frustasi dlm ambisinya lingkungan & pengalaman tempat dalam masyarakat

ACHIEVERS SOCIALLY CONSCIOUS


Lebih tua, matang, mampu, Paling tinggi pendidikan,
berkeluarga yg memiliki dewasa, gerakan sampai dgn
rumah. Emulators ingin politik, punya jabatan
masuk kelompok ini berpengaruh tp sering protes
dlm isu sospol.
SEGMEN KONSUMEN Berdasarkan VALS

Abundant
Resources
ACTUALIZER
PRINCIPLE

FULFIELD ACHIEVER EXPERIENCER

BELIEVER STRIVER MAKER

STRUGGLER
Minimal
Resources
Actualizer :
memiliki pendapatan paling Believers :
tinggi, dewasa, bertg jwb, Kurang kaya. Hidup terpusat
profesional, menghargai pd keluarga, agama, lebih
pendidikan, travel & menghargai peraturan.
kesehatan.

Striver :
Achievers :
minat sempit, mudah bosan,
Fokus pd karir&keluarga,
agak terkucil, tdk peduli
banyak kerja, kurang rekreasi.
kesehatan&politik.

Experiencer :
Maker :
Senang yg baru, aneh
Menikmati alam, kegiatan
&beresiko, senang
fisik, waktu luang dgn teman
olahraga,sosialisasi , peduli ttg
dekat, menghindari org,
diri, kagum kekayaan,
mencemoooh politisi, org
kekuasaan, ketenaran & tdk
asing & konglomerat.
peduli politik.
Study Case :

• Produsen susu mengidentifikasi gaya hidup


konsumennya berdasarkan karakteristik >>
1. Konsumen yg menginginkan kesehatan dan
kebutuhan gizinya terpenuhi.
2. Kelompok konsumen yg sangat memerhatikan
kandungan kadar lemak susu krn takut gemuk
3. Konsumen yg mengonsumsi karena kebiasaan
saja.
RESULT……

1. Produk dgn kadar


2. Produk susu dgn
lemak dan kandungan
kadar lemak rendah
gizi yg normal ( Kel.
1 & 3) (Kel.2)
KETERLIBATAN
dan PERSEPSI
Pengertian Keterlibatan Konsumen

Adalah tindakan proaktif yg dilakukan


konsumen terhadap stimulus yg diberikan
pemasar/produsen yg ditujukan untuk
meminimalkan resiko & memaksimalkan
keuntungan atau manfaat atas pembelian
produk.
Example ; Keterlibatan Konsumen

Seorang konsumen
ingin membeli kamera

Maka ia mulai Keputusan :


mengumpulkan membeli kamera
informasi ttg produk, Lalu mengevaluasi tertentu yg dirasa
pemasok, merek, informasi tsb memiliki ;
kualitas, harga, tempat - banyak manfaatnya
belanja dsb. - paling kecil kerugiannya.
Faktor – Faktor Yang mempengaruhi

Jenis Produk Karakteristik yg


menjadi diterima
pertimbangan konsumen

Karakteristik situasi Kepribadian


di mana k onsumen
beroperasi konsumen
PERSEPSI KONSUMEN

• Proses Perseptual (Solomon,2002)

STIMULI
Sensasi
-Penglihatan
-Suara
-Bau Indra Pembeda
-Rasa
Penerima Arti Perhatian

Interpretasi

Tanggapan PERSEPSI
Keterlibatan Dan Persepsi
Stimuli Pemasaran >> setiap Stimuli Lingkungan >>
komunikasi/stimuli fisik yg didesain
untuk mempengaruhi konsumen
sosial budaya >>
(Sensory : Warna,Bau,Rasa. komunikasi/stimuli fisik
Struktural : yg didesain untuk
Ukuran,Posisi,Warna,Kontras,)
mempengaruhi
PEMBELAJARAN KONSUMEN
Pembelajaran Konsumen

Menurut Assael (1997) :


Pembelajaran Konsumen adalah suatu perubahan dalam
perilaku yang terjadi sebagai hasil dari pengalaman
masa lalunya. Konsumen memperoleh berbagai
pengalamannya dalam pembelian produk dan merek
produk apa yang disukainya. Konsumen akan
menyesuaikan prilakunya dengan pengalamannya di
masa lalu
• Pembelajaran >> sebagai proses dimana
pengalaman menyebabkan perubahan
dalam pengetahuan, sikap dan atau
perilaku
Contoh :

• Produk RT memperlihatkan • Produk Pencuci piring


Konsumen menerima hasil memperlihatkan
+ dari produk tsb.
tangan tetap mulus
• Produk Detergen
memperlihatkan sosok
jika mencuci dengan
wanita yang mencuci pembersih piring tsb.
pakaian, menjemur pakaian
dan dihujani pujian dr
keluarga, karena pakaian
mereka cemerlang dan
bersih.
• Iklan terkadang
memajang produk
tandingan/kompetitor.
2 Elemen Dasar Pembelajaran :

MOTIVASI PENGUATAN (Reinforcement)


Keadaan motivasional seseorang pd waktu Konsumen berprilaku yang sama seperti
sebelumnya, karena sebelumnya dia
dihadapkan dengan informasi baru akan
mendapatkan respons yg positif atas
menimbulkan pengaruh besar sekali pd apa
tindakannya (Pembelian Berulang).
yg diingat. Misal : Konsumen obat A akan kembali
Misal : 2 orang konsumen melihat pameran membeli obat A karena setelah mengkonsumsi
mobil. Tetapi dengan alasan yg berbeda. obat A tersebut, konsumen merasa lebih sehat.
TEORI PEMBELAJARAN

1. Classical Conditioning
Memandang bahwa perilaku merupakan hasil dari
asosiasi yang dekat antara perangsang utama
(primary stimulus) dan perangsang kedua
(secondary stimulus).
Misal : Iklan Rokok
• Syarat Class’ Cond :
- Primary stimuly harus menjadi pusat perhatian.
- Tidak diasosiasikan dgn produk lain
- Public Figure Umum > kurang efektif
2. Instrumental Conditioning
Memandang bahwa perilaku sebagai fungsi dari
tindakan konsumen (perilaku pembelian) dan
penilaian konsumen terhadap derajat kepuasan yang
diperoleh dari tindakan kepuasan yg dialami oleh
konsumen akan menyebabkan penguatan dan akan
meningkatkan kemungkinan pembelian kembali.
Misal : Dealer mobil menawarkan kepada
konsumennya untuk melakukan test drive.
Toko Baju menyediakan ruang Coba Pakaian.
Implementasi Instrumental Conditioning pada strategi pemasaran

• Produk yang ditawarkan harus berkualitas >>


konsumen akan memberi respon +
• Pesan iklan yang ditampilkan seharusnya berisi
manfaat2 produk
• Jangan sekali kali pesan iklan tidak sesuai dengan
kualitas produk yg sebenarnya, krn konsumen akan
belajar dr pengalamannya >> jika tidak maka akan
muncul respon -
PEMBENTUKAN DAN
PERUBAHAN SIKAP
KONSUMEN
Pembentukan Dan Perubahan Sikap Konsumen

Definisi Sikap Konsumen


Sikap Konsumen terhadap suatu merek yaitu
mempelajari kecenderungan konsumen untuk
mengevaluasi merek, baik disenangi maupun
tidak disenangi secara konsisten
Fungsi Sikap :
(daniel kantz)

Fungsi Utilitarian (prinsip


dasar imbalan/hukuman)
>> sikap konsumen atas
produk apakah memberi
kepuasan atau
kekecewaan.
Fungsi Pengetahuan
(membantu konsumen
mengurangi ketidakpastian
& kebingungan dlm
memilah2 informasi >>
sesuai kebutuhan.

Fungsi Ekspresi Nilai


(kemampuan merek
produk mengekspresikan
nilai2 yg ada pd dirinya
>>bukan atas manfaat
produk.

Fungsi Mempertahankan Ego


(sikap yg dikembangkan
konsumen untuk
melindunginya dr tantangan
eksternal maupun perasaan
internal >> mempertahankan
ego.
3 Komponen Sikap

Kom Kom Kom


pon pon pon
en en en
Kog Afek Kon
nitif tif atif
Peran Sikap dalam Pengembangan Strategi
Pemasaran

SIKAP KONSUMEN MERUPAKAN HAL YANG SANGAT


PENTING DALAM PENGEMBANGAN STRATEGI
PROMOSI

Misal : Produk Yg Dpt Menyelesaikan Pekerjaan Dan


Mudah Dibawa Kemanapun, Maka Promosi Yang
Dilakukan Adalah Dengan Menggambarkan Mobilitas
Dan Penyelesaian Persoalan Dengan Cepat.
UTS

Anda mungkin juga menyukai