Anda di halaman 1dari 11

PRAKTIKUM MATA KULIAH

BUDIDAYA TANAMAN ORGANIK

PEMBUATAN PUPUK ORGANIK


CAIR DARI LIMBAH PERTANIAN
1. Pendahuluan

Pupuk organik adalah pupuk yang berasal dari


tumbuhan mati, kotoran hewan dan/atau bagian
hewan, dan atau limbah organik lainnya yang telah
melalui proses rekayasa, berbentuk padat atau cair
dapat diperkaya dengan bahan mineral dan atau
mikroba yang bermanfaat untuk meningkatkan
kandungan hara dan bahan organik tanah, serta
memperbaiki sifat fisik, kimia, dan /atau biologis
tanah (Permentan No 1/2019 )
Pupuk organik cair adalah larutan yang berasal dari
hasil pembusukan bahan-bahan organik yang berasal dari
sisa tanaman, kotoran hewan, dan limbah rumah tangga.

Kualitas pupuk organik bervariasi tergantung bahan baku


yang digunakan.

Pupuk organik cair dipasaran sangat banyak dan bervariasi


kandungan haranya.
Alat dan Bahan pembuatan POC
Alat: 1. Pencacah
2. Ember/wadah
3. Penyaring
4. Pengaduk/kayu
5. Corong
6. Botol untuk packing
Bahan baku pembuatan POC

Air Sludge Biogas

EM 4 / MOL

Batang Pisang Urin Sapi

Abu Sekam
Cara Pembuatannya
1. Abu sekam diayak , lalu siapkan hasil ayakan 1 ember
2. Sludge biogas dikeringkan, setelah kering ditumbuk, lalu
diayak. siapkan hasil ayakan 1 ember
3. Siapkan urin sapi yang sudah disaring sebanyak 3 ember
4. Batang/pelepah pisang dicacah, hasil cacahan siapkan
sebanyak 1 ember
5. Siapkan air sebanyak 6 ember.
6. Siapkan 1 ember besar/Blung kapasitas 150 lt.

6
lanjutan cara pembuatannya

1. Masukkan abu sekam kedalam ember besar lalu ditambah dengan air 2
ember sambil diaduk-aduk.
2. Tambahkan sludge biogas 1 ember dan tambahkan dengan air 2 ember,
lalu diaduk-aduk.
3. Tambahkan gedebok pisang yang sudah dicacah sebanyak 1 ember
dan tambahkan air 2 ember.
4. Tambahkan urin sapi sebanyak 3 ember sambil diaduk-aduk biar
merata.
5. Setelah semua bahan tercampur jadi 1 dan diaduk aduk, tambahkan
Bacillus aryabhattai sebanyak 1,5 l untuk kapasitas 150 lt bahan
campuran.
6. Inkubasi selama 21-30 hari.
7. Kontrol bahan yang sdh diinkubasi kalau 21 hari sdh tidak berbau, lalu
saring dan packing.
lanjutan cara pembuatan....
lanjutan cara pembuatan....
8
Keunggulan:
• Memiliki kandungan Nitrogen > 2%
• Memiliki unsur hara makro dan mikro (POC di pasaran
kebanyakan hanya mengandung unsur mikro)
• Menggunakan limbah yang secara langsung mengurangi
pencemaran, dan formulasi bahan mengandung unsur hara
yang dibutuhkan oleh tanaman
• Lebih murah dan lebih lengkap kandungan haranya
Hasil Uji Coba Hidroponik

Tanaman umur 25 hari panen


PENUTUP

1. Pupuk organik cair dapat dibuat dari limbah-limbah


pertanian maupun limbah rumah tangga
2. Kualitas pupuk organik cair dapat ditingkatkan
penambahan mikroba.
3. Pembuatan pupuk organik cair sangat mudah.
4. Biaya yang diperlukan lebih murah.
5. Produk yang dihasilkan ramah lingkungan.
6. Dapat menekan pengeluaran untuk beli pupuk an
organik.

11

Anda mungkin juga menyukai