Anda di halaman 1dari 7

OTONOMI DAERAH

PENGERTIAN OTONOMI DAERAH

Pengertian Otonomi daerah adalah Wewenang yang diberikan


oleh pemerintah pusat kepada daerah kabupaten maupun kota
untuk mengatur mengurus dan mengembangkan urusannya
sendiri sesuai dengan kemampuan daerah masing-masing.
TUJUAN OTONOMI DAERAH

Tujuan Otonomi daerah diantaranya, yaitu:


Peningkatan terhadap pelayanan masyarakat yang semakin
lebih baik
Pengembangan kehidupan yang lebih demokrasi
Keadilan nasional
Pemeratakan wilayah daerah
Mendorong pemberdayaan masyarakat
ASAS OTONOMI DAERAH

Asas kepastian hukum


Asas tertib penyelenggara
Asas kepentingan umum
Asas keterbukaan
Asas proporsinalitas
Asas profesionalitas
Asas akuntabilitas
DASAR HUKUM OTONOMI DAERAH

• Dasar hukum yang pertama yaitu Undang-undang Dasar


Negara Republik Indonesia Tahun 1995.
• Ketetepan MPR RI Nomor XV/1998 mengenai
penyelenggarakan Otonomi Daerah, pengaturan, pembagian
serta pemanfaatan sumber daya.
• Ketetepan MPR RI Nomor IV/MPR/2000 mengenai
rekomendasi kebijakan dalam penyelenggarakan Otonomi
Daerah.
• UU Nomor 31 Tahun 2004 mengenai Pemerintah Daerah.
• UU Nomor 33 Tahun 2004 mengenai perimbangan keuangan
antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah
PELAKSANAAN OTONOMI DAERAH

Pelaksanaan Otonomi Daerah merupakan titik fokus guna


memperbaiki kesejahteraan rakyat. Pengembanganya
disesuaikan oleh pemerintah dengan potensi yang ada serta cirri
khas dari derahnya masing-masing.
PRINSIP-PRINSIP OTONOMI DAERAH

o Prinsip Otonomi daerah Luas


o Prinsip Otonomi nyata
o Prinsip Otonomi yang bertanggung jawab

Anda mungkin juga menyukai