Anda di halaman 1dari 8

TERAPI AKUPUNTUR

Dosen Pengajar : Mike Susanti,dr.M.KesA3M

Nama : Nurzihan Adam


Kelas : B Keperawatan 2019
NIM : C01419080
DEFINISI AKUPUNTUR

Kata akupuntur berasal dari Bahasa Yunani, yaitu acus yang berarti jarum dan puncture yang berarti menusuk. Di
dalam Bahasa Inggris menjadi to puncture, sedangkan kata asal dalam Bahasa Cina adalah cenciu. Kata tersebut
diadaptasi ke dalam Bahasa Indonesia menjadi Akupuntur.

Akupuntur adalah teknik pengobatan yang digunakan dalam pengobatan tradisional cina. Jarum-jarum yang sangat
tajam digunakan untuk menstimulasi titik-titik tertentu pada tubuh.
MANFAAT AKUPUNTUR

Manfaat terapi komplementer Akupuntur :


1. Mengurangi skala nyeri
2. Meningkatkan tingkat kesuburan
3. Untuk menghaluskan kulit
4. Melangsingkan tubuh
5. Meningkatkan efektifitas obat-obatan
KELEBIHAN TERAPI AKUPUNTUR

 Mudah dilakukan, karna tidak melihat jenis kelamin dan usia


 Aman, karna tidak ada efek samping yang dapat di timbulkan seperti pemakaian obat
dalam jangka panjang
 Rasional karna banyak penelitian yang membuktikan akupuntur termasuk salah satu
alternative pengobatan
 Efektif mengurangi keluhan pasien
 Murah,apabila dibandingkan dengan metode pengobatan yang lain
 Alami
 Menimbulkan rasa tenang
 Mempercepat kesembuhan
PENYAKIT YANG DAPAT DI OBATI

1) Gangguan saluran pernafasan


2) Gangguan musculoskeletal/otot dan persendian
3) Gangguan pencernaan
4) Keadaan
5) Masalah mata
JENIS AKUPUNTUR

1. Akupuntur Tubuh

2. Akupuntur Aurikularis

3. Akupuntur Elektro
MERIDIAN AKUPUNTUR
Meridian adalah jalur lalu lintas energi dalam tubuh. Dan sebagaimana lalu lintas, pada meridian ada jalur/jalan,ada
hambatan,ada persimpangan,ada titik awal,ada titik akhir dan sebagainya. Jika jalan energi pada meridian lancar,maka
akan tercipta keharmonisan dalam tubuh, dan tubuh kita mampu melawan penyakit, sebaliknya jika terjadi hambatan
pada meridian maka akan muncul gangguan kesehatan.

Macam-macam meridian :
a. Meridian paru
b. Meridian usus besar
c. Meridian lambung
d. Meridian limpa
e. Meridian jantung
f. Meridian usus kecil
g. Meridian kandung kemih
h. Meridian ginjal
i. Meridian selaput jantung
j. Meridian tri pemanas
k. Meridian empedu
l. Meridian hati
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai