Anda di halaman 1dari 15

Filsafat Pendidikan Matematika

Ontologi Pendidikan Matematika


Kelompok 10
● Risna (1884202008)
● Rahma (2084202018)
F. Hakikat Pendidikan Matematika
Hakikat pendidikan matematika adalah gabungan dari beberapa
kompunen yang saling berinteraksi sesuai dengan fungsinya
masing-masing untuk mencapai tujuan pendidikan secara umum.
Hal ini nampak dari praktik pendidikan matematika.
Karenanya,dalam membangun individu-individu dengan akidah salaf
yang shahih,konsep-konsep islam yang jernih,ahklak yang bersih dan
aktivitas-aktivitas yang baik,dan menyiapkan yang menjadi pilar-pilar
yang kokoh untuk membangun kembali masyarakat yang islami
melalui praktik mengajar matematika,dibutuhkan ilmu tentang
semua kompunen yang saling berinteraksi itu agar semua
kompunen berjalan dengan sesuai fungsinya masing-masing.
“Dan ingatlah ketika luqman berkata kepada
anaknya,diwaktu ia memberi
pelajaran(Mendidik)anaknya,Hai
anakku,janganlah kamu menyekutukan
Allah,Sesungguhnya menyekutukan Allah benar-
benar kezhaliman yang besar.”
(QS.Luqman: 13)
Kompunen Pendidikan

a b c
Tujuan Evaluasi Pendidik

d e f
Peserta Didik Metode Penyampaian Materi embelajaran
Kompunen Pendidikan

g
Situasi dan Kondisi

h
Metode Penyampaian
Bagan Sistem Matematika

01 Tujuan Pendidikan
Matematika 02

Pendidik Matematika
Pengetahuan konten
• Sebagai sarana untuk guru,guru efektif memiliki
mengembangkan kemampuan gaya serap yang baik
berlanar melalui kegiatan terhadap konten relevan
penyelidikan,eksplorasi,dan dan cara mengajarkanya.
eksperimen. • Pengetahuan pedagogi
• Sebagai alat pemecahan guru,memiliki ide-ide yang
masalah melalui pola fikir dan jelas tentang bagaimana
model matematika. membangun keterampilan
• Sebagai alat komunikasi melalui prosedural serta bagaimana
simbol,tebel,grafik,diagram memperluas dan
dalam menjelaskan gagasan. menentang ide-ide peserta
didik.
Bagan Sistem Matematika
Peserta Didik Dalam
03 Pendidikan
Matematika
04 Materi Pendidikan
Matematika

• Pertama,Mengihklaskan ilmu untuk Allah. • Bilangan


• Kedua,Berahklak mulia dan terpuji. • Aljabar
• Ketiga,berilmu pengetahuan. • Geometri
• Statistika
Bagan Sistem Matematika

05 Metode pendidikan

• Mengelola pembelajaran(Arrranging for learning).


1. Waktu untuk berfikir mandiri,menyakinkan bahwa semua peserta didik
diberikan kesempatan untuk berfikir dan bekerja sendiri dengan
tenang.Dimana mereka tidak dipersyaratkan untuk memproses berbagai
perspektif dari orang-orang yang terkadang menimbulkan konflik.
2. Diskusi kelas,guru adalah sumber primer untuk menjaga,mengelolah
memfasilitasi dan memantau partisipasi pesrta didik serta merekam
solusi yang diberikan oleh peserta didik.
3. Pasangan dan kelompok kecil,bekerja berpasangan dan bekerja dalam
kelompok-kelompok kecil dapat membatu peserta didik memandang diri
mereka sendiri sebagai pebelajar matematika.
Bagan Sistem Matematika

05 Metode pendidikan
• Membangun berfikir peserta didik (Building on students’ mathematical thingking).
1. Menghubungkan pembelajaran dengan apa yang peserta didik sedang fikiran,guru
yang efektif menjadikan kompetensi peserta didik sebagai titik tolak pencernaan
mereka dan pengambilan putusan momen-demi-momen,kompetensi yang ada.
2. Menggunakan miskonsepsi dan kesalahan peserta didik sebagai batu
pembangun,kesalahan-kesalahan juga bisa muncul dari interpretasi alternatif yang
konsisten tentang ide-ide matematika untuk menciptakan makna.
3. Tantangan yang tepat,dengan memberikan tantangan,guru efektif memberi isyarat
ekspestasi yang tinggi sekaligus realistis.
Bagan Sistem Matematika

05 Metode pendidikan
• Tugas Matematika Bermanfaat(WorthWhile Mathematical task).
1. Tugas-tugas proble matematika,melalui tugas-tugas yang mereka ajukan guru
mengirim pesan-pesan penting tentang aktivitas matematika yang diberikan.
2. Aktivitas praktik,peserta didik dapat meningkatkan kemahiran komputasi,skill
problem salving atau pemahaman konseptual mereka.

• Membuat koneksi(making connection).


1. Mendukung peserta didik membuat koneksi.
2. Banyak solusi dan representasi.
3. Mengoneksikan dengan kehidupan sehari-hari.
Bagan Sistem Matematika

05 Metode pendidikan

• Komunikasi Matematika(Mathematical connection).


1. Komunikasi verbal,Nabi menyampaikan pelajaran dengan jelas dan
perlahan.
2. Komunikasi nonverbal,Nabi menjelaskan sesuatu dengan isyarat dan
ilustrasi.

• Bahasa Matematika(Mathematical languagel).


1. Pengajaran bahasa eksplisit.
2. Konteks multibahasa dan bahasa rumah.
Bagan Sistem Matematika
Media Pendidikan Matematika,alat
06 dan reprentasi(Tools and
representation). 08
Asesmen dan Evaluasi
Pendidikan Matematika

• Berfikir dengan alat-alat. • Mengeksplorasi penalaran


• Mengomunikasikan alat-alat. peserta didik dan menyelidiki
• Teknologi baru pemahaman mereka.
• Pertanyaan guru.
• Umpan balik.
• Asesmen diri dan asesmen
pasangan.
Kesimpulan

Matematika tidak
memiliki definisi Ilmu pendidikan
tunggal yang matematika hanya
disepakati. berstatus pelengkap.

Matematika Pendidikan matematika


sebagai wahana hakikatnya adalah
pendidikan. gabungan dari beberapa
kompunen
THANKS!
“Never let formal edications
get in the way of your
learning”.
_Mark Twain_

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo,


including icons by Flaticon, infographics & images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai