Anda di halaman 1dari 11

MODUL 2

SESI 3. SEKOLAH AMAN


DARI BULLYING

A. Aman dari Bullying


B. Aman dari Tindak Kriminal
C. Aman dari Asap Rokok
D. Bebas dari Fornografi

Hindarkan dan jauhkan Sekolah dari Asap Rokok


TUJUAN SESI 2
Setelah mengikuti sesi ini, peserta diharapkan
dapat menjelaskan tentang :
1.Saat Para Siswa memasuki Usia Remaja
2.Definisi Bullying,
3.Tindakan Bullying
4.Akibat Bullying
5.Melindungi anak dari perbuatan bullying

Hindarkan dan jauhkan Sekolah dari Asap Rokok


POKOK BAHASAN

1. Saat para siswa memasuki usia remaja


2. Definisi Bullying,
3. Tindakan Bullying
4. Akibat Bullying
5. Melindungi anak dari perbuatan
bullying
Hindarkan dan jauhkan Sekolah dari Asap Rokok
SAAT PARA SISWA MEMASUKI
USIA REMAJA
Menurut Imam Musbikin dalam bukunya Mengatasi
Kenakalan Siswa Remaja, Zanafa Publising, Pekanbaru
Riau, 2013 : 2 mengatakan bahwa Secara keseluruhan
Siswa, terutama mereka yang sudah duduk di SLTP
hingga SLTA, pada hakekatnya mereka adalah siswa-
siswa yang tengah berada pada usia remaja atau usia
perubahan. Karena itu istilah “ Adolesest “ diartikan
dengan “ Remaja dalam pengertian yang luas meliputi
semua perubahan”. Remaja merupakan masa peralihan
antara masa anak dan masa dewasa yakni antara 12
sampai 22 tahun.
DEFINISI

Pengertian Bullying menurut theasianparent dalam


sebuah Artikel mengatakan bahwa Bullying adalah
tindakan mengintimidasi dan memaksa seorang individu
atau kelompok yang lebih lemah untuk melakukan
sesuatu di luar kehendak mereka, dengan maksud untuk
membahayakan fisik, mental atau emosional. 

Hindarkan dan jauhkan Sekolah dari Asap Rokok


TINDAKAN BULLYING
Tindakan bullying yang sering terjadi di lingkungan
sekolah diantaranya :
1. Menyebut nama dengan nama panggilan lain
3. Mengejek
4. Mengolok - olok
5. Memalak
6. Menyuruh orang lain untuk melakukan sesuatu
perbuatan yang tidak
seronoh
7. Penyerangan secara fisik ( Memukul, menendang
dan meludahi. 
AKIBAT BULLYING
1. Ciri - ciri Anak yang terkena tindakan bullying
adalah sebagai berikut :
a. Rasa Takut
b. Rendah Diri
c. Trauma
d. Gelisah
e. Tidak bergairah untuk belajar
f. Tidak mau sekolah / Sering membuat alasan untuk
bolos sekolah
g. Prustasi / putus asa cara terus menerus
i. Kesulitan tidur
j. Kesulitan belajar / kesulitan menaruh perhatian
AKIBAT BULLYING

1. Ciri - ciri Anak yang melakukan bullying adalah


sebagai berikut :
a. Kejam
b. Jahat.
c. Cepat dewasa karena tindakannya
d. Negatif dalam berpikir dan bertindak Sebagai
cara mencari teman di sekolah.
e. Melakukan Teror
f. Melakukan Intimidasi
MELINDUNGI ANAK DARI PERBUATAN
BULLYING
Menurut Theasianparent dalam sebuat Artikel
mengatakan bahwa melindungi anak dari perbuatan
bullying adalah sebagai berikut :
1. Mencari bantuan sekolah
2. Bicara pada pelaku bullying
3. Berdayakan anak Anda
4. Bicara tentang pengalaman Anda sendiri
5. Bentuk persahabatan di luar sekolah.
6. Terus memberi perhatian dan memantau keadaan
anak Anda dan si penindas.
Latihan 2.1.
GUNAKAN LEMBAR KERJA
Tanya Jawab
dan
Kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai