Anda di halaman 1dari 24

AKUNTANSI

DALAM KONDISI
IDEAL
Teori Akuntansi
KELOMPOK I
Annindi Galih Valifauzy
Dinda Resky Jannatul Gaisi
PENDAHULUAN
Akuntansi dalam peranannya sebagai penyedia informasi, harus selalu
mengupayakan agar informasi yang disediakan berguna (relevan dan reliable)
bagi penggunanya, baik kondisi ideal maupun tidak. Penggunaan pendekatan
Decision Usefulness merupakan salah satu upaya untuk penyediaan informasi
yang berguna bagi semua penggunanya.
Dengan meminjam teori keputusan dan teori investasi, akuntansi berupaya
memahami jalan pikiran penggunanya dalam menilai suatu informasi. Investasi
pada hakikatnya adalah keputusan tentang return dan risk. Akuntansi harus
mampu menyediakan informasi yang berkaitan dengan keputusan tersebut.
Ketidakpastian, resiko, dan harapan dimasukkan dalam faktor yang harus
terangkum dalam informasi akuntansi. Konsekuensi dari penggunaan teori yang
menitikberatkan pada kepentingan investasi adalah penilaian relevansi informasi
berdasarkan reaksi investor (reaksi pasar) pada informasi tersebut.Akuntansi
juga menganggap informasi yang disediakan berguna jika mampu membuat
pasar bereaksi.
PEMBAHASAN
IKHTISAR
Model nilai sekarang memberikan sepenuhnya informasi yang
relevan kepada pengguna laporan keuangan. Kita menetapkan
informasi yang relevan sebagai informasi tentang prospek
ekonomi perusahaan di masa depan yaitu dividen, arus kas, dan
profitabilitas.
Informasi yang dapat dipercaya dapat mewakili posisi
keuangan dan hasil usaha operasi perusahaan. Kita juga akan
mempelajari kondisi dimana harga pasar dari asset dan liabilitas
dapat disajikan sebagai ukuran tidak langsung dari nilai
sekarang. Jika kondisi tidak ideal, masalah mendasar dibuat
untuk penilaian asset dan pengukuran laba.
Model Nilai
Sekarang
dibawah
Kepastian
Model nilai sekarang banyak digunakan di bidang ekonomi
dan keuangan dan telah memiliki andil cukup besar pada
akuntansi selama bertahun-tahun. Dengan “kepastian” berarti
arus kas masa depan perusahaan dan tingkat bunga dalam
perekonomian yang terbuka dapat diketahui dengan pasti.
Kami menyebutnya sebagai kondisi ideal.
NILAI SEKARANG
DIBAWAH KEPASTIAN
NILAI SEKARANG
DIBAWAH KEPASTIAN
NILAI SEKARANG
DIBAWAH KEPASTIAN
Selama pendapatan bersih di masa depan dikapitalisasikan ke nilai
asset, laba bersih adalah bunga pada nilai asset awal. Jadi, laba bersih
setahun sama dengan PA0 x 10% = $260.33 x 10% = $26.03. Jumlah ini
disebut pertambahan diskonto (nilai sekarang awal dikalikan tingkat
bunga). Istilah ini muncul karena aliran penerimaan kas lebih dekat
dengan akhir tahun daripada awal. Pada akhir tahun, nilai sekarang dari
arus kas yang tersisa dari asset perusahaan adalah
NILAI SEKARANG
DIBAWAH KEPASTIAN
Selama pendapatan bersih di masa depan dikapitalisasikan ke nilai
asset, laba bersih adalah bunga pada nilai asset awal. Jadi, laba bersih
setahun sama dengan PA0 x 10% = $260.33 x 10% = $26.03. Jumlah ini
disebut pertambahan diskonto (nilai sekarang awal dikalikan tingkat
bunga). Istilah ini muncul karena aliran penerimaan kas lebih dekat
dengan akhir tahun daripada awal. Pada akhir tahun, nilai sekarang dari
arus kas yang tersisa dari asset perusahaan adalah seperti Digambar
disamping
NILAI SEKARANG
DIBAWAH KEPASTIAN
Selama pendapatan bersih di masa depan dikapitalisasikan ke nilai
asset, laba bersih adalah bunga pada nilai asset awal. Jadi, laba bersih
setahun sama dengan PA0 x 10% = $260.33 x 10% = $26.03. Jumlah ini
disebut pertambahan diskonto (nilai sekarang awal dikalikan tingkat
bunga). Istilah ini muncul karena aliran penerimaan kas lebih dekat
dengan akhir tahun daripada awal. Pada akhir tahun, nilai sekarang dari
arus kas yang tersisa dari asset perusahaan adalah seperti Digambar
disamping
NILAI SEKARANG
DIBAWAH KEPASTIAN
Tujuan dari ilustrasi untuk menunjukan kondisi dibawah ideal dari arus kas
masa depan dengan pasti dan tingkat suku bunga, yang mungkin untuk
menyusun laporan keuangan yang relevan dan dapat diandalkan. Proses dari
arbitrasi memastikan bahwa harga pasar dari asset sama dengan nilai
sekarang dari arus kas masa depannya. Harga pasar dari perusahaan adalah
nilai dari asset ditambah nilai dari asset modal tersebut (dikurangi berbagai
liability)
Model Nilai
Sekarang dibawah
Ketidakpastian
Kondisi ideal yang dibawah ketidakpastian dicirikan dengan
(1) diberikan, tingkat bunga tetap dimana arus kas masa
depan perusahaan didiskontokan, (2) Kondisi dasar yang
lengkap dan diketahui oleh public, (3) Kondisi probabilitas
yang obyektif dan telah diketahui, dan (4) Realisasi kondisi
yang diketahui.
NILAI SEKARANG
DIBAWAH
KETIDAKPASTIAN
Dalam kondisi ideal dengan ketidakpastian:
• Laporan keuangan dapat menghasilkan informasi yang relevan sekaligus reliabel.
• Expected net income tidak sama dengan realized net income.
• Informasi laba bersih dalam laporan rugi laba tidak memiliki peran karena laba bersih
sudah dapat ditentukan dari necara.
• Nilai pasar aktiva dapat ditentukan dengan dua cara, yaitu (a) dengan mendiskontokan
nilai tunai arus kas masa depan, dan (b) dengan menggunakan nilai pasar.
• Kebijakan dividen tidak relevan (dividend irrelevancy) karena nilai tunai bagi investor
akan sama saja
Perbedaan pokok antara kondisi ideal dalam kepastian dan kondisi ideal
dalam ketidakpastian terletak pada expected net income dan realized net
income. Dalam kondisi kepastian, expected net income sama dengan
realized net income. Sedangkan dalam kondisi ketidakpastian keduanya
tidak sama.
Akuntansi
Pengakuan
Cadangan
Model nilai sekarang dihadapkan pada masalah keandalan
ketika mencoba untuk menerapkannya di kondisi yang tidak
ideal. Untuk menggambarkan masalah ini, dapat
dipertimbangkan standar nilai yang lain, yaitu Akuntansi
Pengakuan Cadangan
Reserve Recognition
Accounting (RRA)
Reserve Recognition Accounting (RRA) merupakan
pengakuan terhadap cadangan minyak dan gas. Perusahaan
minyak dan gas, dapat dikatakan, secara khusus perlu
memberikan jenis pengungkapan tambahan ini karena biaya
historis dari properti minyak dan gas mungkin memiliki sedikit
hubungan dengan nilainya.
Sulit dikatakan bahwa perusahaan minyak dan gas
beroperasi di bawah kondisi yang pasti. Konsekuensinya, harus
dipertimbangkan mengenai hubungan terhadap model nilai
sekarang di bawah kondisi ketidakpastian. Akuntansi nilai
sekarang diterapkan untuk persediaan minyak dan gas yang
dikenal sebagai Akuntansi Pengakuan Cadangan (RRA).
Akuntansi Biaya
Historis yang
Diperbaiki
Akuntansi biaya historis relatif dapat diandalkan karena
biaya atas aset atau kewajiban pada sebuah
perusahaan, biasanya angka yang objektif atau bebas
dari kesalahan estimasi dan bias daripada perhitungan
nilai sekarang
Akuntansi Biaya Historis
yang Diperbaiki
Perbedaan penting antara akuntansi berdasarkan nilai sekarang
(contoh : RRA) dengan akuntansi berdasarkan biaya historis adalah
perubahan waktu dalam pengakuan nilai aset. Akuntansi nilai sekarang
adalah sebuah pendekatan neraca terhadap akuntansi, yang biasa
disebut sebagai perspektif pengukuran. Hal ini dapat meningkatkan atau
mengurangi nilai aset dan kewajiban yang diakui pada saat terjadinya
transaksi, dengan cara mendiskontokan arus kas masa depan dan
mengkapitalisasi nilai tersebut dalam neraca.
Akuntansi biaya historis adalah sebuah pendekatan laba rugi,
yang biasa disebut perspektif informasi. Dalam perspektif ini,
peningkatan nilai yang belum direalisasi tidak diakui di neraca dan laba
bersih berada pada titik terendah kinerja ekonomi yang sebenarnya,
sehingga para akuntan harus menunggu hingga terjadi peningkatan dalam
nilai yang tervalidasi melalui realisasi sebagai peningkatan penjualan
atau arus kas.
Ketiadaan Laba
Bersih yang
Sebenarnya
Untuk mempersiapkan susunan laporan keuangan
yang lengkap dengan berbasis nilai sekarang,
diperlukan untuk menilai seluruh aset dan
kewajiban perusahaan dalam periode yang
ditentukan, dengan laba bersih yang berubah
dalam perusahaan di masa sekarang (disesuaikan
untuk transaksi modal, seperti dividen).
Ketiadaan Laba Bersih
yang Sebenarnya
Pada kondisi nyata dimana akuntansi beroperasi bahwa laba bersih
tidak terdefinisikan dengan baik. Permasalahannya terletak pada
kurangnya probabilitas keadaan objektif. Dengan probabilitas keadaan
objektif, nilai sekarang dari aset dapat merefleksikan ketidakpastian yang
dihadapi perusahaan, sejak nilai sekarang dimasukkan ke dalam seluruh
kejadian di masa depan.
Sebuah pendekatan tidak langsung terhadap pendapatan ekonomi
yang sebenarnya, mendasarkan perhitungan pendapatan atas perubahan
nilai pasar dibandingkan dengan nilai sekarang, dimana nilai pasar harus
tersedia. Jika nilai pasar tidak tersedia untuk seluruh aset dan kewajiban,
maka sebuah pengukuran pendapatan berdasarkan nilai pasar tidak
dimungkinkan. Kondisi ini sering dikenal sebagai pasar yang tidak
lengkap (uncomplete markets).
TERIMA KASIH

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons


by Flaticon, and infographics & images by Freepik.

Anda mungkin juga menyukai