Anda di halaman 1dari 5

LINGKUNGAN

EKSTERNAL
Lingkungan Eksternal

● Lingkungan eksternal adalah lingkungan yang berada di luar organisasi saling


mempertukarkan sumber dayanya dengan organisasi tersebut dan tergantung satu
sama lain.

● Menurut Herry Achmad Buchory dan Djaslim Saladin, lingkungan eksternal adalah
kekuatan kekuatan yang timbul dan berada diluar jangkauan serta biasanya terlepas dari
situasi operasional perusahaan.

● Lingkungan eksternal adalah semua kejadian di luar perusahaan yang memiliki potensi
untuk mempengaruhi perusahaan.
Lingkungan Eksternal menurut beberapa sumber:

T. Hani 1. Lingkungan Ekstern Mikro


Handoko 2. Lingkungan Ekstern Makro

1. Lingkungan Khusus
Chuck Williams
2. Lingkungan Umum
3. Lingkungan yang Berubah
Lingkungan Eksternal Mikro

Lingkungan eksternal Mikro adalah lingkungan yang


dari individu dan organisasi yang behubungan langsung
dengan perusahaan dan berdampak langsung pada
pengalaman pelanggan
Lingkungan Ekstern Mikro

Orang yang Perusahaan yang berada


membeli produk pada industry yang sama
Pelanggan dan menggunakan Pesaing dan menjual produk atau
jasa jasa kepada pelanggan

Perusahaan yang Pembuat kebijakan


menyediakan keperluan Perwakilan
Pemasok Pemerintah
yang harus ditaati
untuk perusahaan lain oleh perusahaan.

Organisasi yang
Organisasi yang
Lembaga memberikan bantuan Partner
bekerjasama dalam
Keuangan pendanaan suatu Strategi suatu kemitraan.
perusahaan

Anda mungkin juga menyukai