Anda di halaman 1dari 20

MASA

PEMERINTAHAN
PRESIDEN MEGAWATI
SOEKARNO
STAR
PUTRI
Disusun oleh Kelompok
3
T
ANGGOTA

 Anggita Azzahra (03)


 Asih Ramadanty (05)
 Milka Rizqi Tazkiyani Faisal (20)
 Nanda Pramudia Firdaus (22)
 Rizki Alwi Murdani (27)
 Sintya Romadhanti (28)
PRESIDEN & WAKIL PRESIDEN
PETA KONSEP

Masa Pemerintahan Presiden


Megawati Soekarno Putri

Keberhasilan Kegagalan Alasan


Program Kerja Berakhirnya
Program Kerja Program Kerja
Kabinet Kabinet
Kabinet Kabinet
Gotong
Gotong Gotong Gotong
Royong
Royong Royong Royong
PROGRAM KERJA
NEXT
KABINET GOTONG
ROYONG
KEBERHASILAN
NEXT
KABINET GOTONG
ROYONG
KEGAGALAN
NEXT
KABINET GOTONG
ROYONG
ALASAN
NEXT
BERAKIRNYA
KEPEMIMPINAN
PROGRAM KERJA KABINET GOTONG
ROYONG
 Mempertahankan Persatuan dan Kesatuan bangsa dalam kerangka utuh
Negara Kesatuan Republik Indonesia.
 Meneruskan proses reformasi dan demokratisasi dalam seluruh aspek
kehidupan nasional melalui kerangka, arah, dan agenda yang lebih jelas,
dengan terus meningkatkan penghormatan terhadap Hak Asasi Manusia.
 Normalisasi kehidupan ekonomi dan kemasyarakatan untuk memperkuat
dasar bagi kehiduan perekonomian rakyat.
PROGRAM KERJA KABINET GOTONG
ROYONG
 Melaksanakan penegakan hukum secara konsisten, mewujudkan rasa
aman serta tenteram dalam kehidupan masyarakat, melakukan
pemberantasan korupsi, kolusi, dan nepotisme (KKN).
 Melaksanakan politik luar negeri yang bebas aktif, memulihkan martabat
bangsa dan negara serta kepercayaan luar negeri, termasuk lembaga-
lembaga pemberi pinjaman dan kalangan investor terhadap pemerintah.
 Mempersiapkan penyelenggaraan Pemilihan Umum 2004 yang aman,
B
tertib, rahasia, dan langsung.
A
C
K
KEBERHASILAN
1. Mendirikan Lembaga pemberantas korupsi KPK pada tahun 2003, karena
Megawati Soekarnoputri melihat institusi Jaksa & Polri saat itu terlalu kotor,
sehingga untuk menangkap koruptor dinilai tak mampu, namun jaksa dan
Polri sulit dibubarkan, sehingga dibentuklah KPK.
2. Menghentikan aktivitas pertambangan Freeport di Papua karena dianggap
melanggar aturan Internasional tentang AMDAL (dampak lingkungan).
3. Menangkap 17 jenderal korup (termasuk jenderal ketua PBSI) yang dicokok
langsung saat Thomas Cup di Singapura, dan menangkap Ketua Partai
Golkar Akbar Tanjung yang terlibat korupsi dana JPS senilai Rp40 milyar.
KEBERHASILAN
4. Megawati membawa Indonesia berhasil keluar dari IMF pada tahun 2003
yang menandakan Indonesia sudah keluar dari krisis 1998 dan Indonesia
yang lebih mandiri. Berani menghentikan hutang baru. (Zero hutang / tidak
meminjam selama kepemimpinannya).
5. Mendirikan Akademi Intelijen yang pertama di Indonesia.
6. Penghargaan Internasional sebagai Top 8 most powerful women in the world
dan artikel majalah Time sebagai the princess who settled for the precidency.
KEBERHASILAN
7. Membubarkan BUMN terkorup pada masa itu yaitu Indosat karena
merugikan negara puluhan Trilyun & banyak praktek ilegal di Indosat. Asset
dari pembubaran BUMN korup Indosat kemudian dipakai untuk membayar
hutang negara yang saat itu jatuh tempo. 
8. Presiden megawati berhasil menaikan pendapatan perkapita cukup
signifikan yaitu sekitar US$930.
9. Mengadakan pemilu yang bersifat demokratis yang dilaksanakan tahun 2004
dan melalui dua periode
B
A
C
K
VIDEO
KEGAGALAN
1. Pada masa pemerintahan Megawati, kerjasama ekonomi dan
politik luar negeri tidak begitu determinis di bawah kendali
sebuah negara.
2. Lepasnya Pulau Sipadan dan Pulau Ligitan dari Indonesia dan
masuk ke wilayah negara Malaysia.
3. Mejual aset-aset penting negara.
4. Mejual Indosat dan Telkomsel.
B
A
C
K
ALASAN BERAKIRNYA KEPEMIMPINAN
 Pemerintahan Megawati berakhir karena berakhirnya masa jabatan
dan tidak terpilih kembali pada periode berikutnya.
 Megawati kalah dalam pemilu 2004 dari Susilo Bambang
Yudhoyono.
E
N
D
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai