Anda di halaman 1dari 11

CHIKUNGUNYA

Devi Oktya Nuriza


08171065
Apa itu Chikungunya?
 Penyakit yang disebabkan oleh virus
yang ditularkan melalui gigitan nyamuk
Aedes aegypti pada seorang penderita.
 Manifestasi klinik menyerupai infeksi
virus dengue.
 Symptom/gejala
 Panas mendadak
 Mengeluh nyeri sendi yang sangat
 Pada kulit tubuhnya dapat ditemukan
(bercak merah) makulo papuler, dan
pemeriksaan darah tepi menunjukkan
leukosit menurun
PENYEBAB
 Virus Chikungunya yang merupakan
anggota genus Alphavirus dalam
family Togaviridae
 Vektor penular sama dengan DBD
(Aedes aegypti)
 Untuk daerah yang endemis/tinggi
kasus DBD  waspada juga
Chikungunya

DR. Dr. Irene, MKM


GEJALA KLINIK (1)
 Masa tunas 2-4 hari

 Pada bayi :
 Diawali panas mendadak diikuti kulit kemerahan.
 Kejang demam >> (⅓ kasus di RS)
 3-5 hr panas  bercak makulopapular dan
pembesaran KGB.
 Konjunctiva memerah disertai pembengkakan
kelopak mata, radang faring dan gejala ISPA.
 Demam bifasic (pelana kuda)
 Gejala nyeri persendian <<

DR. Dr. Irene, MKM


GEJALA KLINIK (2)
 Pada anak yang lebih tua
 Panas mendadak diikuti nyeri kepala, nyeri otot &
nyeri sendi terutama di sendi besar
 Kulit merah, bercak makulo papular  hilang
setelah demam reda.
 Pembesaran KGB + dan kejang demam
 Tanda-tanda perdarahan
 uji torniquet positif

DR. Dr. Irene, MKM


GEJALA KLINIK (3)
 Nyeri sendi/radang sendi  dewasa
 Dibandingkan dengan demam dengue
 Mendadak
 Perlu pengamatan petugas bbrp hari
 Lama infeksi lebih pendek dari dengue
 Hampir 50% anak  berakhir 72 jam
 Demam pd dengue 2 hr lebih lama
 SERING : makulopapular rash, nyeri sendi,
selaput konjunctiva memerah
 Manifestasi syok jarang
 Gangguan indra thd makanan, denyut jantung
melemah pasca sakit, tekanan jiwa pasca sakit,
insomnia (jarang)

DR. Dr. Irene, MKM


DIAGNOSIS (1)
 Diagnosis akurat : Serum sesudah sakit
dengan metode IgM Capture Ellisa

 Diagnosis Klinis
 Demam mendadak, disertai sakit sendi,
sakit kepala, nyeri pinggang/punggung,
fotofobia, Rush (ruam kulit)
 Minggu terakhir berada di daerah yang
terjangkit Chikungunya

DR. Dr. Irene, MKM


DIAGNOSIS (2)
 Diagnosis Pasti (?????)
Bila terdapat 1 hal berikut :
 Penderita titer Antibodi naik 4 kali lipat
 Isolasi virus
 Deteksi virus dengan PCR

 Diagnosis Banding
 DD/DBD
Serangan demam lebih singkat, sakit
sendi yang lama, tidak terjadi kematian

DR. Dr. Irene, MKM


PENGOBATAN
1. Simtomatis
2. Pada periode demam, dianjurkan :
 Tirah baring
 Obat penurun panas dan kompres air
 Nyeri  analgesik + sedatif ringan.
 Radang sendi  anti radang, anjurkan
fisioterapi
3. Obat salisilat (KI)
4. Kejang demam (Luminal iv dilanjutkan oral)
5. Kekurangan cairan  rehidrasi
6. Perdarahan  cari penyebab & atasi

DR. Dr. Irene, MKM


KLB CHIKUNGUNYA
Vektor penular sama DBD 
penanggulangannya sama dengan DBD

Kriteria KLB sama dengan DBD

Daerah lain yg ada kasus :


Kota Padang
Kab. Solok
Kab. Sijunjung
Kab. Pasaman
Kab. Pasaman Barat

DR. Dr. Irene, MKM


ALUR PENANGGULANGAN KLB CHIKUNGUNYA
DI LAPANGAN

PENDERITA
CKIKUNGUNYA Dirumah
perderita :
•Pemeriksaan jentik 20 rumah
•Pencarian penderita sekitar,
TTU,
sekolah
PENYELIDIKAN
EPIDEMIOLOGI

DITEMUKAN PENDERITA LAIN DITEMUKAN


JENTIK (≥5%)

YA TIDAK

PSN
PSN
LARVASIDASI SELEKTIF
LARVASIDASI SELEKTIF
PENYULUHAN
PENYULUHAN
FOGGING RADIUS ± 200M

DR. Dr. Irene, MKM

Anda mungkin juga menyukai