Anda di halaman 1dari 10

TEKNIK PEMASARAN ISSUE PROFESI

KELOMPOK 5 :
SISKA HANDAYANI
NUR AMNY ISLAMI DJALY
GITA SAFIRAH NUSKIN
MUHAMMAD RIZALDI

http://www.free-powerpoint-templates-design.com
01 Pengertian

02 Contoh isu profesi fisioterapi

03 Mengapa pemasaran isu profesi penting?

04 Brand

05 Strategi pemasaran
Pengertian

Teknik Pemasaran
Menurut KBBI teknik adalah Pemasaran adalah proses, cara,
metode atau sistem perbuatan, memasarkan sesuatu;
mengerjakan sesuatu perihal menyebarluaskan ke
tengah-tengah masyarakat

Issue
Isu adalah masalah yang
dikedepankan untuk ditanggapi;
kabar yang tidak jelas asal-usulnya
dan tidak terjamin kebenarannya
Insert Your Image

Teknik pemasaran isu profesi


Merupakan metode penyebarluasan informasi ditengah-tengah
masyarakat terkait suatu masalah atau kabar yang belum
terjamin kebenarannya yang berhubungan dengan profesi
dalam hal ini fisioterapi
Contoh isu profesi fisioterapi
Fisioterapi tukang pijit/tukang setrum
Orang yang mengaku-ngaku sebagai fisioterapis
Mengapa pemasaran isu
profesi itu penting?
Karena dalam pandangan sebagian besar masyarakat,
image profesi fisioterapi tidak sesuai dengan yang
sebenarnya. Oleh karena itu diperlukan strategi
pemasaran yang tepat untuk menggeser pola pikir
masyarakat yang terlanjur melekat pada profesi fisioterapi
sekaligus meningkatkan brand awareness dari profesi
fisioterapi
Brand
Brand adalah nama, tanda, istilah, simbol,
desain, atau kombinasi dari semuanya dengan
tujuan untuk mengidentifikasi suatu produk atau
jasa dari pemasar untuk membedakannya dari
produk atau jasa kompetitornya.

Brand awareness mengacu pada kesanggupan


seorang konsumen untuk mengenali dan
mengingat kembali suatu brand yang merujuk
pada satu produk tertentu.
Ada beberapa cara untuk mencapai brand awareness :

1 2 3 4
Menggunakan Menggunakan Menggunakan Melakukan
pesan yang unik slogan yang simbol yang pengulangan untuk
dan mudah diingat mudah diingat dan berhubungan membantu
serta memiliki menarik dengan brand dan konsumen dalam
hubungan antara kategori produk membangun
brand dengan ingatan tentang
kategori produk brand tersebut
Strategi Pemasaran

Product Price Place Promotion


kombinasi barang dan Harga adalah sejumlah Distribusi tidak hanya Promosi adalah
jasa yang ditawarkan uang yang harus dibayar mewakili tempat di aktivitas yang dilakukan
oleh perusahaan oleh konsumen untuk mana produk tersebut perusahaan untuk
kepada target market. memperoleh produk. Price dapat ditemukan, tetapi mengkomunikasikan
Produk yang ditawarkan juga mencakup potongan juga meliputi aktivitas keunggulan produk
dapat berupa barang, harga kelonggaran yang dilakukan serta membujuk
jasa pelayanan, pembayaran, dan periode perusahaan agar pelanggan sasaran agar
maupun informasi. pembayaran. Price produk mudah membeli produk.
ditentukan oleh berbagai didapatkan oleh Kegiatan promosi
faktor, antara konsumen sasarannya berupa periklanan
lain, persaingan, identitas dan selalu tersedia bagi (advertising), events,
produk, dan nilai (value) target market. Sponsorships, dan
yang diterima oleh Place meliputi pemilihan sebagainya.
konsumen dari produk lokasi, dan penyediaan
tersebut. produk.
INSERT THE TITLE
OF YOUR PRESENTATION HERE

Thank you
This text can be replaced with your own text

Insert Your Image

Anda mungkin juga menyukai