Anda di halaman 1dari 14

TUGAS MAKALAH KELOMPOK

TEKNOLOGI ALAT BERAT

NAMA : Muzakkir Suaidi Nasution


: Mukarram Pahelassyah
: Moratua Harahap
: Nanda Ardiansyah Saragih
MATKUL : Teknologi Alat Berat
DOSPEM : Prof.Dr.Siman M.Pd
: Budi Harto S.Pd M.Pd

PENDIDIKAN TEKNIK OTOOTIF B 2019


PENDIDIKAN TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2021
KATA PENGANTAR
 
Puji syukur kami ucapkan kepada ALLAH SWT atas rahmat dan karunianya yang telah
memberikan saya kesempatan untuk menyelesaikan tugas makalah ini dengan sebaik-
baiknya.
Tugas ini di susun agar si pembaca memperluas tentang mata kuliah bahan bakar dan
pelumas yang materinya teknologi alat berat yang kami sajikan dari berbagai sumber.
Tugas ini di susun oleh penyusun dengan berbagai rintangan. Baik itu yang datang dari
diri penyusun maupun datang dari luar. Namun dengan penuh kesabaran dan
terutama pertolongan dari berbagai pihak akhirnya tugas makalah ini dapat di
selesaikan.
Harapan saya semoga makalah ini bisa bermanfaat serta mempermudah dalam
memahami tentang materi yang dipaparkan. saran dan kritik yang konstruktif akan
banyak membantu makalah lebih sempurna dan komplit. Mohon maaf apabila dalam
penyusunan makalah masih banyak terdapat kekurangan. Semoga makalah ini dapat
bermanfaat untuk kita semua.
 
 
Medan,November 2021
CARA KERJA POMPA HIDROLIK KOMATSU PC 200-8
A.PENGERTIAN
Cara kerja Pompa hidrolik komatsu PC 200-8 pada alat berat merupakan materi dasar
yang harus diketahui oleh semua mekanik alat berat karena pada pompa hidrolik atau
(Hydraulic pump ) memiliki beberapa komponen utama seperti regulator yang berfungsi
mengatur perubahan sudut pompa pada mulai dari minimum ke posisi maksimum terutama
pada excavator pc 200-8 mulai dari LS valve dan PC valve.

3
 
(Cara kerja Pompa hidrolik komatsu PC 200-8)
 
B.Tipe Pompa Yang Digunakan
Pada pompa hidrolik komatsu PC 200-8 menggunakan pompa dengan tipe piston
( Piston displacement Pump ) sehingga bisa menciptakan tekanan hidrolik yang
sangat tinggi pada system hidrolik sekitar 350 kg/cm2.
C.Komponen regulator pompa PC 200-8
Pada setiap pompa dilengkapi dengan regulator untuk mengatur system kerjanya
mulai saat engine mati sampai engine running dan tentunya juga di saat hidrolik
pada posisi netral / standby.
Saat beroperasi dan saat mencapai relief semua akan diatur sudut pompanya untuk
mengurangi terjadinya loose power dan mengurangi fuel consumtion.

Berikut adalah regulator valve yang digunakan pada excavator komatsu yang
berfungsi secara mekanikal:

4
1.Cara kerja Pompa hidrolik komatsu PC 200-8 (LS Valve)
Secara garis besar bahwa LS valve berfungsi untuk mengatur sudut pompa disaat
Secara garis besar bahwa LS valve berfungsi untuk mengatur sudut pompa disaat
kondisi hidrolik sistem netral atau tidak di gerakkan  dengan tujuan untuk mengurangi
kondisi hidrolik sistem netral atau tidak di gerakkan dengan tujuan untuk mengurangi fuel
fuel consumtion.
consumtion.
Karena Karena
saat kondisi netral semua system hidrolik tidak ada yang bekerja mulai dari
saat kondisi netral semua system hidrolik tidak ada yang bekerja mulai dari
Boom,
Boom, Bucket, Arm dan
Bucket, Arm dan lain-lain
lain-lainsehingga
sehinggaaliran
aliranpompa
pompa harus
harus diperkecil
diperkecil agaragar engine
engine lebih
lebih
hemathemat
bahan bahan
bakar. bakar.

LS valveLS
bekerja dengandengan
valve bekerja tekanan atau gaya
tekanan atau spring dan tekanan
gaya spring hidrolik
dan tekanan yangyang
hidrolik diterima
diterima
dari control valve yang
control valve yangsering
seringdisebut
disebutsebagai
sebagai PLS( Pressure
PLS ( Pressure Load
Load Sensing
Sensing ) saat
) saat attachment
digerakkan. digerakkan. 1.Cara kerja Pompa hidrolik komatsu PC 200-8 (LS Valve)
attachment
Secara garis besar bahwa LS valve berfungsi untuk mengatur sudut pompa disaat
kondisi hidrolik sistem netral atau tidak di gerakkan  dengan tujuan untuk mengurangi
fuel consumtion.
Karena saat kondisi netral semua system hidrolik tidak ada yang bekerja mulai dari
Boom, Bucket, Arm dan lain-lain sehingga aliran pompa harus diperkecil agar engine
lebih hemat bahan bakar.
LS valve bekerja dengan tekanan atau gaya spring dan tekanan hidrolik yang diterima
dari control valve yang sering disebut sebagai PLS ( Pressure Load Sensing ) saat
attachment digerakkan.

5
2. Cara kerja Pompa hidrolik komatsu PC 200-8 (PC Valve)
Selain LS valve, untuk mengatur regulasi pompa maka ada sebuah valve yang di sebut
PC valve yang berfungsi untuk meminimumkan  sudut pompa ketika dalam kondisi
mendekati relief dengan tujuan agar engine tidak drop secara tiba – tiba atau mati.
Dengan bekerjanya PC valve maka akan menyeimbangkan Antara tekanan dengan
aliran sehingga putaran engine dengan tekanan hidrolik selalu stabil.
Sedangkan secara Electrical system pengaturan LS dan PC valve akan dibantu secara
pilot pressure dengan pengaturan menggunakan :

a. Solenoid LS-EPC

Solenoid ini bekerja berdasarkan arus yang dikirim oleh contoller dan output pressure yang
dihasilkan adalah PSIG

b. Solenoid PC-EPC

Solenoid ini bekerja berdasarkan arus yang dikirim oleh contoller dan output pressure yang
dihasilkan adalah PM Kedua valve dan solenoid diatas akan kita jumpai pada Main pump PC
200-7 dan PC 200-8

6
D.Diagram Pompa Hidrolik PC 200-8

7
(Diagram PC 200-8)
 
Kuning            : Hydraulic pump
Merah              : servo piston
Biru                 : LS Valve
Hijau               : PC Valve
Sebelah kiri     : Front Pump
Sebelah kanan : Rear Pump
E.Frinsip kerja Pompa hidrolik PC 200-8
Cara kerja pompa hidrolik dapat dilihat dari beberapa kondisi karena pompa yang
digunakan merupakan pompa piston variable yang dapat meyesuaikan aliran oli
sesuai dengan beban kerja unit.
Secara prinsip dasar ketika mesin hidup dan lever masih kondisi netral maka yang
terjadi adalah sudut pompa hidrolik menjadi minimum dengan tujuan agar
mengurangi fuel consumtion.

8
Alasan tersebut karena ketika sudut pompa di maksimumkan pasti akan meyebabkan
aliran oli menjadi banyak sedangkan oli tidak dipergunakan pada system saat itu
sehingga berpotensi menjadi boros bahan bakar dan oli hidrolik menjadi panas, yang
mengatur system ini adalah (LS valve).
Ketika salah satu lever di gerakkan maka spool control valve mulai bergerak dan
meneruskan tekanan ke silinder untuk menggerakkan attachment seperti bucket,
boom,arm dll.
Sehingga butuh aliran dan tekanan tinggi untuk menggerakkannya. Pada saat yang
sama sudut pompa menjadi maksimum untuk memberikan aliran yang lebih banyak
agar pergerakannya cepat dan tenaga yang kuat.
Ketika tekanan di system hidrolik terbebani karena melebihi beban atau kondisi relief
maka aliran pompa akan tertahan menyebabkan mesin terbebani bahkan hampir mati
untuk itu perlu dilakukan pengurangan aliran oli dengan cara menurunkan sudut
pompa dan system ini dilakukan oleh salah satu komponen regulator pompa yaitu (PC
Valve).
Setiap pergerakan regulator pompa seperti LS valve, PC valve bukan hanya di control
dengan tekanan oli saja akan tetapi sebagian menggunakan system kerja secara
elektrik karena alasan bahwa regulator pompa memerlukan pergerakan yang
proportional.

9
F.Cara kerja Pompa hidrolik PC 200-8
Cara kerja pompa hidrolik pada excavator komatsu berbeda dengan unit yang lainnya
akan tetapi secara prinsip sesuai penjelasan sebelumnya adalah sama, berikut cara
kerja pompa hidrolik :
1.Saat Engine running dan Attachment netral
Ketika kondisi netral dan belum ada pergerakan pada lever maka sudut pompa
akan minimum.

10
Tekanan oli keluaran pompa akan mengalir ke control valve dan akan kembali ke tangki
lagi, salah satu komponen pada control valve berfungsi untuk menjaga tekanan
minimum saat kondisi netral yang disebut Unload valve.
Keluaran pompa juga akan masuk pada bagian port H sesuai gambar di atas menekan
spool 5 ke kanan melawan kekuatan spring 4.
Selain itu solenoid LS – EPC akan bekerja dan mengeluarkan tekanan pilot PSIG dan
masuk ke port G untuk membantu tekanan pompa untuk mendorong spool 5 ke kanan
dan inilah menyebabkan sudut pompa minimum.
2.Cara kerja saat Control valve digerakkan
Saat lever di gerakkan maka spool membuka jalur oli dari pompa ke silinder sehingga
tekanan PLS akan naik sesuai dengan tekanan pompa PP.
Tekanan PLS hamper sama dengan  tekanan PP sehingga dan PLS dibantu oleh tekanan
spring sehingga spool 5 bergerak ke kiri.
Spool 5 membuka aliran oli dari servo sisi big area menuju ke tangki melalui  PC valve
12 dan menyebabkan sudut pompa menjadi maksimum.

11
3.Cara kerja saat tekanan tinggi atau relief

Cara kerja Pompa hidrolik komatsu PC 200-8


Ketika tekanan hidrolik menjadi tinggi karena beban kerja atau terjadi relief pada
system maka putaran engine akan menurun sehingga dapat menyebabkan engine
mati.

12
BAB II
 
PENUTUP
 
 
A.KESIMPULAN
Pada pembahasan materi ini mengenai Sistem Hidrolik Pada Excavator Komatsu
Tipe PC 200-8 kami mengambil poin poin penting yakni mulai dari pengertian sampai
cara kerjanya,dalam mempelajari Sistem Hidrolik ini sangatlah mudah ketika kita mau
belajar dan mau membaca serta action langsung.
B.Saran
Semoga apa yang kami tuliskan dalam pembuatan makalah ini dapat
menambahkan ilmu serta wawasan pembaca dan apa yang mengganjal di makalah
kami ini semoga dapat kita perbaiki bersama.
 

13
14

Anda mungkin juga menyukai