Anda di halaman 1dari 13

KELOMPOK 3 :

ANDRE SEPTIANTO 1961201001820


M. LAZUARDI SEPTIANOOR 1961201001817
NASEHA NURAINI 1961201001829
NIA AGUSTIN 1961201001825
ISA 1961201001848
PERTEMUAN 13

PERHITUNGAN BIAYA EKSPOR


Mengetahui komponen biaya kalkulasi ekspor
a.Komponen biaya dlm kalkulasi / perhitungan ekspor:
1. Biaya promosi promosi / pameran
2. Biaya pembuatan / pembuatan / pembelian dan atau pengadaan
3. Biaya pengelolaan pengelolaan ( handling charges)
4. Pungutan negara Pungutan negara / pajak / cukai
5. Jasa-2 pihak ketiga

b. Komponen Biaya Pengadaan ( PROCUREMENT COSTS)


1. Biaya produksi produksi (Production costs)
2. Nilai beli barang (buying in cost)
c. Komponen Biaya Handling
1. Biaya pengepakan (bahan, upah pengepakan printing / marking / trade marks)
2. Upah angkut dari dalam gudang ke pintu gudang
3. Upah muat barang dari pintu gudang ke atas alat angkut a atas alat angkut atau ke dalam peti
kemas
4. Ongkos angkut dari gudang penimbunan sampai ke: Sisi Kapal (Along Side Ship), Terminal
peti kemas (container yard), Dermaga peti kemas (container freight station).
5. Ongkos bongkar dari atas alat angut ke : Sisi Kapal (Along Side Ship), Terminal peti kemas
(container yard), Dermaga peti kemas (container freight station).
6. Ongkos muat barang dari dermaga ke atas kapal
7. Sewa gudang – sewa peti kemas - shipping charges – OPP(ongkos pelabuhan pemuatan/
pelabuhan tujuan), dll.
Mengetahui Pengelompokan Komponen Ekspor
Komponen biaya ekspor terdiri dari 4 kelompok biaya, yaitu :
1. Biaya Pengadaan (Procuremen (Procurement Cost)
Biasanya biaya pengadaan ini terdiri dari dua pola, yaitu :
a. Pertama biaya produksi.
b. Biaya perolehan.

2. Biaya Pengelolaan (Handling Charges)


Barang-barang ekspor perlu dibenahi terlebih dahulu sebelum dikapalkan agar
layak laut (sea worthy). Pembenahan ini dapat dilakukan oleh eksportir atau dapat
diserahkan kepada badan usaha jasa transportasi (EMKL).

3. Pungutan-pungutan Negara (Export Taxes)


Hal-hal yang termasuk dalam pungutan negara, antara lain :
a. Pajak ekspor dan pajak ekspor tambahan (PE/PET).
b. Bea statistik.
c. Bea barang
d. Pajak pertambahan Nilai (PPN)
4. Jasa-jasa Pihak Ketiga (Third Party Service)
Dalam kegiatannya, ekspor sering kali membutuhkan jasa pihak ketiga seperti perbankan,
asuransi, transportasi, surveyor dan balai-balai penelitian. Biaya-biaya itu kemudian dimasukkan
dalam perhitungan biaya ekspor.

Komponen biaya dari pihak ketiga


1. Biaya jasa transportasi ( EMKL / EMKU/PPJK )
2. Provisi dan atau bunga bank
3. Premi asuransi (insurance premium)
4. Biaya surveyor (inspection certificate)
5. Biaya sertifikat mutu ( quality certificate)
6. Biaya SKA Negara / COO
7. Biaya sertifikasi (veterinary / helt sertificate)
8. Biaya karantina tanaman (phitosanitary)
9. Biaya sertifikat lainnya
HAL LAIN YG PERLU DIHITUNG DIHITUNG DALAM KALKULASI EKSPOR:
 FOB (Total) dalam US $ dihitung dari :
Total Commodity (Metrix Ton) x FOB Price (Sales)
 FREIGHT FREIGHT TOTAL dalam US $ dihitung dari:
Total Commodity (Metrix Ton) x (Freight + BS – Discount )
 PAJAK EKSPOR (PE) TOTAL (dalam rupiah)
Total Commodity (Metrix Ton) x PAJAK EKSPOR
Pola Hitungan Hitungan Harga Ekspor
a) Pola Umum Pola Umum : dihitung dari sejak pengadaan/pembelian, HPP di
pengadaan/pembelian, HPP di gudang, HPP Penjualan, hitung faktur penjualan, harga jual
dalam rupiah.
b) Pola Progresif Pola Progresif : hitung harga FOB pelabuhan muat-eksportir, hitung premi
asuransi & hitung harga CIF pelabuhan bongkar (pembeli-importir).
c) Pola Reaktif : menghitung hasil (valas-rupiah), HPP FOB (pelabuhan muat eksportir) dan
keuntungan/R/L
Contoh soal :
(Pola Umum)
PT ABC di Pontianak mengekspor rotan ke AS sebanyak 10.000 ton. Rotan tersebut dibeli
dari PT PQR perusahaan penadah hasil hutan di Kalimantan Barat. Harga rotan basah di pinggir
hutan tempat penampungan seharga Rp 500 per kg.Biaya muat ke truk Rp 5.000 per ton. Biaya
angkut dan penurunan sampai di gudang PT  ABC Rp 10.000 per Upah pengeringan Rp 2000 per
ton. Upah menyortir Rp 1.000 per ton. Setelah kering susut dan rusak 20%.

Rotan diekspor setelah kering dgn kondisi FOB Tanjung Priok dgn harga US $ 4 per kg.
Premi asuransi 1% dari total harga barang. Biaya tambang kapal US $ 150 per ton sampai di
Pelabuhan New York – AS ( syarat penyerahan barang CIFPelabuhan New York). Kurs beli Rp
9.000 / US $ & kurs Jual Rp 9.100 / US $.
Ditanya :
1) Berapa ton kah yg hrs dibeli oleh PT ABC untuk dpt memenuhi ekspor 10.000 ton rotan
kering ?
2) Berapa harga pokok per kg rotan kering sampai di gudang PT ABC !
3) Hitunglah harga pokok penjualan per kg rotan kering bagi PT ABC !
4) Susunlah faktur penjualan rotan tersebut !
5) Berapa harga jual rotan dlm rupiah tsb ?

Jawab :
6) Pesanan rotan kering 10.000 ton :
Susut 20 % Misal, rotan belum kering = 100 X
Susut 20% x 100 X = 20 X –
Rotan kering = 80 X = 10.000 ton
Jadi Rotan yg hrs dibeli (dalam keadaan basah) : 100 / 80 x 10.000 ton = 12.500 ton
2) Harga 12.500 ton
12.500.000 kg @ Rp 500 = Rp 6.250.000.000
Biaya memuat ke truk: 12.500 ton @ Rp 5000 = Rp 62.500.000
Ongkos angkut & bongkar ke gudang : 12.500 ton @ Rp 10.000 = Rp 125.000.000
Rp. 62.500.000 + Rp. 125.000.000 = Rp 187.500.000 + Harga pokok rotan sampai di gudang = Rp 6.437.500.000

Jadi harga pokok rotan per kg = 6.437.500.000/ 12.500.000 x Rp 1, = Rp 515

3) Harga pokok penjualan per kg


Rotan yg dikeringkan = 12.500 ton
Susut 20% = 2.500 ton –
Rotan keringnya = 10.000 ton
Harga rotan basah = Rp 6.437.500.000
Upah mengeringkan 12.500 @ 2.000 = 25.000.000
Upah sortir 12.500 ton @ 1.000 = 12.500.000 = Rp 37.500.000
Harga pokok 10.000 ton rotan kering = Rp 6.475.000.000

Maka harga pokok per kg rotan kering = 6.475.000.000 /10.000.000 x Rp 1, = Rp 647,50 dibulatkan Rp 650,-
4) Faktur penjualan :
FOB Tanjung Priok :
10.000 ton atau 10.000.000 kg @ $ 4 = US $ 40,000,000.00
Premi asuransi 1% x 40.000.000 = US $ 400,000.00
= US $ 40,400,000.00
Biaya tambang kapal 10.000 ton @ US $ 150 = US $ 1,500,000.00
Jadi harga jual di New York-Port ( CIF ) = US $ 41,900,000.00

5) Harga jual rotan dalam rupiah : US $ 41,900,000 x Rp 9.000 = Rp 377.100.000.000


TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai