Anda di halaman 1dari 7

NAMA D O SE N : LI L I SU R Y A N I

T U M A N G G O R , S. K E P. , N S. , M . K E P

MK : K E PE R A W A T A N A N A K 2

K E L O M PO K 2 :
 AFRIS TAMALA AMBARITA (042021001)
 ENRI RILESTY SITANGGANG (042021003)
 HOTMA ROSARI HASUGIAN (042021008)
 ROSDIYANTI SINAGA (042021012)
 SRI DEWI HARTATI GINTING (042021013)
 SR. ERMELINDA MANEK
TUMOR WILMS
Pengertian

Tumor Wilms (Nefroblastoma) adalah tumor ginjal yang ditemukan pada


anak-anak. Tumor willem’s merupakan tumor ginjal yang tumbuh dari
sel embrional primitive di ginjal. Makrokoskopis ginjal akan tampak
membesar dan erat sedangkan gambaran histo patologinya menunjukan
gabungan dari pembentukan abortif glomerulus dan gambaran otot
polos,otot serat lingkang, tulang rawan dan tulang. Tumor dapat
bermetastase terutama ke paru, ginjal dan jarang sekali ke tulang.

Etiologi
 Secara pasti belum diketahui
 Perdisposisi genetic
 Dapat dikaitkan dengan congenital anomali; yang sering adalah
spradik aniridia,genitourinary anomali,
hemyhypertrophy,microcephaly dan cryptorchidism.
Patofisiolgi

Wilms tumor terjadi pada parenchyema renal. Tumor tersebut


tumbuh dengan cepat dengan lokasi dapat unilateral atau
bilateral. Pertumbuhan tumor tersebut akan meluas atau
menyimpang luar renal. Mempunyai gambaran khas, berupa
glomelurus dan tubulus yang primitif atau abortif, dengan
ruangan. Bowman yang tidak nyata, dan tubulus abortif
dikelilingi stroma sel kumparan. Pertama tama jaringan ginjal
hanya mengalami distorsi, tetapi kemudian diinvasi oleh sel
tumor.
Pertumbuhan tumor akan mengenai ginjal atau pembuluh
vena renal dan menyebar ke organ lain. Tumor yang biasanya
baik terbatas dan sering terjadi nekrosis, cystik dan
perdarahan. Terjadinya hipertensi biasanya terkait dengan
iskemik pada renal.
Manifestasi klinis
 Ada massa pada abdominal
 Haematuri
 Hipertensi
 Nyeri abdomen
 Anemia
 Demam
 Metastase ke paru, nafas pendek, dyspnea, batuk, nyeri
dada
 Pucat
 Lethargi
 Anorexia

Komplikasi
 Metastase ke paru-paru, sum-sum tulang( anemia ), ginjal
kontra lateral dan hati.
 Komplikasi dari pembedahan
 Efek samping dari kemoterapi dan terapi radiasi
Stadium pada tumor wilms
 Stadium 1 : tumor hanya terbatas pada ginjal dan dapat di eksisi
sempurna
 Stadium 2 : tumor meluas keluar ginjal dan dapat di eksisi
sempurna
 Stadium 3 : : Ada sisa sel tumor di abdomen yang mungkin
berasal dari biopsi atau ruptur yang terjadi sebelum atau selama
operasi
 Stadium 4 : metastasis ke paru paru, tulang dan otak.
 Stadium 5 : terjadi lagi kanker setelah di terapi, terjadi di tempat
pertama kali terjadi atau pada organ lain .

Pemeriksaan diagnostik
 USG perut
 CT scan
 Rontgen dada (untuk melihat adanya penyebaran tumor ke
dada )
 Pemeriksaan darah lengkap
 Biopsi
Pencegahan

1. Pencegahan Primer
Pencegahan primer ini merupakan upaya untuk
mempertahankan orang yang sehat agar tetap sehat.
bertujuan untuk menghilangkan faktor resiko terhadap
kejadian tumor wilms. Seperti :
a. Rutin melakukan imunisasi
b. Menjaga daya tahan tubuh anak dengan cara pemberian
ASI sampai usia 2 tahun
2. Pencegahan Sekunder
3. Pencegahan Tersier

Anda mungkin juga menyukai