Anda di halaman 1dari 25

Median Palmar Cutaneous Nerve

Injury in a Volleyball Player


Gitkind AI, Zhao P, Oh-Park My, Fast A.
Department of Rehabilitation Medicine, Montefiore Medical Center,
Alberteinstein College of Medicine, Bronx, New York.

Am J Phys Med Rehabil 2009; vol 88

Oleh: dr. Martha Kurnia K


Pembimbing : dr. Reni H. Masduchi, SpRM
PENDAHULUAN

 Olahraga volley sangat digemari di dunia.


 Berbagai gerakan volley Mekanisme cedera atlit
Gerakan lompat dan mendarat; mudah cedera.
 Penelitian Briner & Kacmar:
63%cedera akibat jumping & landing
15-60% cedera pergelangan kaki
8-20%cedera bahu

 Gerakan blocking & spiking paling berbahaya.


… Pendahuluan

 Cedera ekstremitas atas:


jarang dilaporkan
 Yang sering : Sprain & Strain
 Neuropati ekstremitas atas yang dilaporkan :
Penjepitan Saraf Supraskapularis
DESKRIPSI KASUS
 Wanita, 14 tahun, pemain inti volleyball sekolah,
sebagai all around player.

Keluhan utama : Rasa tebal dan kesemutan tangan kanan

 Gejala mendadak, 4 bulan sebelum pertandingan.


 Awalnya nyeri pada daerah thenar.
 Saat bertanding, merasa tebal pada telapak
tangan dan jari-jari tangan kanan.
 Riwayat Trauma : disangkal
… deskripsi kasus

 Pemeriksaan Radiologi Tidak ada kelainan


 Nyeri semakin sering & jarang menghilang
 Diterapi :
- Wrist Splint
- Berhenti bertanding 3 bulan
 Keluhan berkurang
 Kembali bermain volley:
Muncul rasa tebal & nyeri lagi
… deskripsi kasus

 MRI curiga Carpal Tunnel Syndrome


Saran : Operasi (tidak dilakukan)

 Ke Rehabilitasi Medik
Dx : de Quervain Tenosynovitis
Tx : Terapi okupasi
Hasil : Keluhan berkurang, tapi rasa tebal
masih ada
… deskripsi kasus

Pemeriksaan Fisik
 Sensorik :
Menurun pada daerah
telapak tangan
 Tinnel sign +
(5 cm proksimal
pergelangan tangan)
… deskripsi kasus

Pemeriksaan EMG

 KHS n. medianus : normal

 Konduksi saraf n. palmaris cutaneous


medianus : tidak didapatkan
DISKUSI KASUS
 Kasus neuropati pada palmar cutaneous bisa
terjadi akibat trauma repetitif pada volley.

Pada Olahraga Volley:

 Pemain memantulkan bola


dengan dua tangan terkatup dan
kedua lengan bawah adduksi
 Menerima bola sedekat
mungkin dengan pergelangan
tangan
… diskusi kasus
 Studi 1
40 cadaver : N. palmar cutaneous sisi radial saraf
medianus sekitar 4,4cm proksimal dari cekungan
pergelangan tangan.

 Studi 2
Pada 12 extremitas atas cadaver:
Saraf medianus fascia antebrachii (1,4 – 2,6 cm
proksimal pergelangan tangan) sisi radial otot
Palmaris longus tendon sheath flexor carpi radialis
aponeurosis Palmaris tangan, bergabung
bersama dengan cabang utama medianus
… diskusi kasus

Bila ada keluhan rasa tebal pada tangan


 Anamnesa :
- Pekerjaan
- Aktivitas sehari-hari
- Aktivitas rekreasional

 Pemeriksaan Fisik :
- Sensorik ekstremitas atas bilateral
… diskusi kasus

 Dilakukan studi KHS : untuk konfirmasi diagnosis


Tidak didapatkan konduksi saraf n. palmaris
cutaneous medianus, karena:
- kerusakan saraf
- kesulitan teknik, saraf kecil

 Kesimpulan :
Lesi N. Palmaris Cutaneous cabang Medianus
… diskusi kasus

 Merupakan kasus pertama yang dilaporkan


 Perjalanan superficial saraf bisa rusak sekunder
akibat gaya dari luar
 Penyebab kerusakan:
• Kompresi saraf akibat hypertrophy jaringan lunak
• Tendonitis
• Kelainan tendon atau otot
• Adanya massa
• Post operasi eksisi ganglion
… diskusi kasus

 Pemain, pelatih & dokter :


Lebih teliti terhadap keluhan area
pergelangan tangan
 Gambaran mirip CTS
 Teliti : tidak membuang biaya untuk
pemeriksaan yang tidak berarti
TERIMA KASIH
The Wrist




Perjalanan Saraf Medianus

 Berjalan di antara 2 caput


pronator teres
 Melewati ligamen Stuthers
& lacertus fibrosus
 Wrist : cabang motorik &
palmar cutaneous
 Palmar cutaneous: berjalan
di antara palmaris longus &
flexor carpi radialis
( Berisiko cedera pada CTS
release)
ANATOMICAL CLASSIFICATION OF SITES OF
COMPRESSION
OF THE PALMAR CUTANEOUS BRANCH OF THE
MEDIAN NERVE
M. M. AL-QATTAN
From the Division of Plastic Surgery, King Saud University,
Riyadh, Saudi Arabia
ANATOMICAL CLASSIFICATION OF SITES OF COMPRESSION
OF THE PALMAR CUTANEOUS BRANCH OF THE
MEDIAN NERVE
M. M. AL-QATTAN
From the Division of Plastic Surgery, King Saud University, Riyadh, Saudi Arabia
Dasar-dasar Pemeriksaan EMG

 Elektromiografi adalah ilmu yang mempelajari


aktivitas bioelektris otot tubuh untuk keperluan
diagnosa kelainan fungsional otot tersebut,
sebagai akibat suatu lesi dari motor unit.
 MOTOR UNIT
Unit fungsional terkecil suatu sistem motor
dalam tubuh manusia.
Terdiri dari 1 sel motoris & semua serabut otot
yang merawatnya.
Pemeriksaan EMG

 Dengan mesin EMG, ada 3 pemeriksaan yang


dapat dilakukan, yaitu:
1. KHS/NCV : Sensoris; Motoris
2. EMG
3. Test Jolly
KHS/NCV Sensoris & Motoris

 Memberikan rangsangan pada saraf, pada


suatu titik tertentu & menangkap responnya,
baik pada otot yang dirawat saraf tersebut
(untuk KHS motorik) atau pada suatu titik lain
di sepanjang saraf tersebut (KHS sensorik).
 KHS adalah jarak yang ditempuh satu impuls
persatuan waktu yang dinyatakan dalam
satuan meter/detik
 The forearms and hands of 40 fresh-frozen cadavers were
dissected under the microscope to study the palmar cutaneous
branch of the median nerve (PCBm) and the palmar cutaneous
branch of the ulnar nerve (PCBu). Branches of the PCBm
innervating the scaphoid were typically found, but in no specimen
did we find a 'typical' cutaneous branch of the ulnar nerve.
 According to our findings, standard incisions for open carpal
tunnel release carry a significant risk of damaging branches of the
PCBm or PCBu. The chance of injury to these sensory nerves can
be minimized by using a short incision in the proximal palm or a
twin incision approach, which we describe. Because the PCBm is
closely associated with the ulnar side of the flexor carpi radialis
(FCR) sheath, this sheath should be opened on the radial side
during harvest of the FCR tendon for transfer. When transferring
the palmaris longus tendon, it should be cut proximal to the distal
wrist crease to avoid possible damage to the PCBm.
Journal of Hand Surgery (British and European Volume, 1998) 23B."
3:373-379
 Saraf Palmar
Cutaneous
cabang
medianus
 Saraf Palmar
Cutaneous
cabang Ulnaris
Carpal Tunnel Syndrome

Anda mungkin juga menyukai