Anda di halaman 1dari 20

Nama : Linda Rahmawati

Tempat/Tanggal Lahir : Martapura/ 24 Oktober 1984


Profesi : Dosen Prodi Budidaya Tanaman Perkebunan
Pendidikan : S1 Biologi FMIPA ULM (2003 – 2007)
S2 Teknologi Pertanian Universitas Brawijaya (2007 – 2009)
Minat Keilmuan : Budidaya dan Pengelolaan Limbah Tanaman Perkebunan
Riwayat Profesi
1. Guru Biologi SMA IT As Salam (2011 – 2012)
2. Dosen Prodi Budidaya Tanaman Perkebunan Polihasnur (2012 – sekarang)
3. Kepala Unit Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Polihasnur (2012 – 2018)
4. Wakil Direktur I Polihasnur (2018 – 2020)
5. Direktur Polihasnur (2020 – sekarang)

“Kerjakan sekarang sesuai kemampuan


dan sungguh-sungguh, apapun hasilnya
serahkan kepada Yang Kuasa”
(Rahmawati, 2020)
1

7
2

How are you feeling


6 right now?

4
An Objective Leader
Kelebihan yang dimiliki seseorang sehingga
dipilih menjadi seorang pemimpin

Kapasitas Prestasi

Tanggung
Partisipasi
Jawab

Status
Mengapa memimpin bisa
gampang dan susah?
Memimpin, mengarahkan, mengatur
dan mempengaruhi orang adalah suatu
hal yang “gampang-gampang susah”

Karena itu, memimpin sering


disebut sebagai sebuah SENI
Kepemimpinan adalah kemampuan untuk
mengendalikan, memimpin, mempengaruhi fikiran,
perasaan atau tingkah laku orang lain untuk mencapai
tujuan yang telah ditentukan sebelumnya.
TIDAK MAMPU MAMPU
tapi & Jika kita punya
tim yang “ada
MAU MAU
MAU

maunya”
Masalah
kemampuan
TIDAK MAMPU MAMPU dapat dipelajari
& tapi bersama
TIDAK MAU TIDAK MAU
MAMPU
Fungsi Pemimpin
Pemimpin dalam batas tertentu harus
melaksanakan fungsi:

Policy/ Controller of
Planner Internal Exemplar sebagai
Expert (sebagai Symbol of the
Menetapkan Decision Relationship teladan
tenaga ahli) Group
tujuan Maker (menyelesaikan Sumber inspirasi
konflik)
Potensi Dasar Pemimpin

Knowledge of
Leadership

Skill of Leadership

Soul of Leadership
kepemimpina
n

vspimpinan
pemimpin
Mana yang Pemimpin
dan mana yang
Pimpinan?
Kepribadian Pemimpin

Kepribadian (personality) merupakan elemen


penting dalam kepemimpinan untuk mencapai
sukses, terutama dalam hal mempengaruhi dan
meyakinkan anggota-anggotanya.

Survey:
Sukses orang2 di bidang politik dan
bisnis 85 % ditentukan oleh
kepribadiannya dan
15% oleh pendidikannya
Survey Lembaga Carnegie di Amerika Serikat
segala keputusan dan kebijakan yang
diambil dari dirinya sendiri secara
Gaya penuh.
Kepemimpinan Segala pembagian tugas dan
Otoriter / tanggung jawab dipegang oleh si
Authoritarian pemimpin yang otoriter tersebut,

Gaya Kepemimpinan
sedangkan para bawahan hanya
melaksanakan tugas yang telah
diberikan.

memberikan wewenang secara luas


kepada para bawahan.

Gaya
Kepemimpinan Setiap ada permasalahan selalu
mengikutsertakan bawahan sebagai
Demokratis / suatu tim yang utuh.
Democratic
pemimpin memberikan banyak
informasi tentang tugas serta
tanggung jawab para bawahannya.

Gaya Pemimpin jenis ini hanya terlibat


Kepemimpinan dalam kuantitas yang kecil di mana
para bawahannya yang secara aktif
Bebas / Laissez menentukan tujuan dan penyelesaian
Faire masalah yang dihadapi.
Bagaimana Pemimpin “Melihat” Orang-orang
yang Dipimpin?
Produktivitas dan Capaian Target
Obyektivitas seorang Pemimpin

Kontribusi (Inisiatif dan Kerja Tim)


.

Soft skill (Disiplin, Attitude)

Evaluasi dengan Pihak Terkait


Obyektivitas akan menghasilkan hal yang
positif?
Tidak Ada Deskriminasi

Memberikan kemudahan penilaian


kinerja

Sebagai acuan dalam pengembangan


SDM

Menghindari subyektivitas

Dasar yang kuat dalam menentukan


keputusan
Bagaimana agar
menjadi pemimpin
yang obyektif

Memandang hanya
Berdasarkan Fakta
dari segi obyek
(yang dikerjakan)

Tidak memandang
Tidak membawa sebagai teman
perasaan maupun keluarga
Case Study
Tono dan Lani adalah karyawan di Perusahaan PT XYZ. Lani lebih senior dua tahun di atas Tono.
Mereka berteman akrab dan sering bekerja dalam satu tim. Tono lebih aktif dan sering berkontribusi
dalam kegiatan dan mencapai prestasi pada tahun kedua dia bekerja. Dengan prestasinya itulah, Tono
dipromosikan sebagai manager, dimana posisinya sebagai atasan Lani.
Dalam kepemimpinannya, Tono bersikap demokrasi dan Lani pun tetap profesional dengan posisi saat ini
adalah bawahan Tono. Pada suatu kasus Lani melakukan kesalahan yaitu menghilangkan arsip penting
perusahaan dengan alasan tidak sengaja, Lani memohon kepada Tono agar tidak diberikan surat
peringatan dan berjanji akan menyelesaikan masalah tersebut dalam waktu satu bulan, namun setelah
satu bulan, masalah masalah tersebut belum terselesaikan.
• Apakah Anda setuju dengan sikap Tono yang memberikan kesempatan kepada Lani selama satu
bulan dengan alasan sudah lama kenal?
• Bagaimana sikap Tono seharusnya sebagai seorang pemimpin?

Siska adalah karyawati yang aktif dan disiplin dalam pekerjaannya, namun setelah memiliki anak Siska
sering terlambat dan tidak masuk kerja dengan alasan anaknya sakit hampir setiap bulan. Di sisi lain
dalam hal pekerjaan, siska masih aktif dan selalu selesai tepat waktu dalam pekerjaannya. Walaupun
sudah mendapat teguran dalam hal kehadiran, Siska tetap tidak dapat mengubah kehadirannya menjadi
lebih baik.
Bagaimana misal Anda sebagai seorang atasan Siska menyikapi hal tersebut?
Are You an Objective
Leader???

Anda mungkin juga menyukai