Anda di halaman 1dari 6

Kajian syariah

Kelompok 3
 M. Raval Mirajab (201520168)
 Rizky Putra Ramadhan (201520185)
 Neta Ardiyanti (201520161)
 Riska Juwita (201520176)
Pengertian syariah
Syariah secara bahasa berarti jalan ke tempat pengairan
atau jalan yang harus diikuti atau tempat lalu air di
sungai. Syariah merupakan jalan hidup muslim yang
memuat ketetapan-ketetapan Allah dan ketentuan
Rasul-Nya, baik berupa larangan maupun perintah,
meliputi aspek hidup dan kehidupan manusia.
Syariah secara istilah adalah sebagai suatu sistem atau
aturan yang bisa jadi mengatur hubungan antara
manusia dengan Allah atau hubungan manusia dengan
manusia.
Sumber syariah
Al-Qur’an
Al-qur’an sebagai kitab suci umat Islam yang didalamnya
terkandung persoalan-persoalan yang dibutuhkan dalam
kehidupan manusia secara menyeluruh.
Al-Hadits
Al-hadits merupakan sumber hukum kedua setelah Al-Qur’an
yang didalamnya memuat aturan pelaksanaan tata cara ibadah,
akhlak, ucapan yang dinisbatkan kepada nabi Muhamad.
Ijtihad
Ijtihad adalah sebuah usaha para ulama untuk menetapkan
suatu putusan hukum Islam.
Ruang lingkup syariah
Ibadah, yang mengatur hubungan manusia dengan Allah (shalat,
zakat, puasa, haji)
Muamalah, yang mengatur hubungan manusia dengan manusia
(jual beli, pinjam-meminjam,sewa-menyewa, warisan)
Jinayah, yang mengatur tentang hukum pidana Islam (qishash,
diyat, kifarat, pembunuhan, zina)
Siyasah, yang mengatur tentang kemasyarakatan ( persaudaraan,
kepemimpinan, kepemerintahan)
Akhlak, yang mengatur sikap hidup pribadi (syukur, sabar, rendah
hati, tawakal, dan lain-lain)
Peraturan lainnya (makanan, minuman, nazar, perang dan lain-
lain)
Tujuan syariah
Secara umum, maksud dan tujuan diturunkan syariah
adalah untuk mendatangkan kemaslahatan dan sekaligus
menolak kemudharatab dalam kehidupan umat manusia.
Surat Al-Maidah adalah satu-satunya surat yang memuat
tujuan syariah, yaitu:
 Menjaga/memelihara agama (hifzhud diin). Al-Maidah
ayat 54
 Menjaga jiwa (hifzhun nafsi). Al-Maidah ayat 32
 Menjaga akal (hifzhun ‘aqli). Al-Maidah ayat 90
 Menjaga kehormatan (hifzhul ‘ardh). Al-Maidah ayat 5
 Menjaga harta (hifzhul maal). Al-Maidah ayat 38
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai