Anda di halaman 1dari 13

EVALUASI

PROGRAM KIA

UPT PUSKESMAS PAL TIGA


TABEL CAPAIAN PROGRAM KIA
PELAYANAN IBU HAMIL SESUAI STANDAR
1. Target dan Capaian
- Sasaran 850
- Target  100%
- Capaian  675 (79,4%)

2. Penyebab
- Kurangya koordinasi antara petugas dengan kader
- Belum optimalnya pelaksanaan inegrasi program
- Ibu periksa ANC ke RS, dokter, fakses lain
- Belum optimalnya pelaksanaan validasi data

3. Rencana Tindak Lanjut (RTL)


- Melakukan kunjungan rumah
- Optimalisasi pelaksanaan integrase program
- Optimalisasi validasi data ke faskes lain
- Meningkatkan kerjasama dengan kader
PERSALINAN NAKES
1. Target dan Capaian
- Sasaran 742
- Target  100%
- Capaian  492 (66,3%)

2. Penyebab
- Pemeriksaan ANC belum sesuai standar kunjungan
- Kurangya koordinasi antara petugas kesehatan dengan pihak terkait
- Keterbatasan waktu petugas untuk mendata
- Belum optimalnya pelaksanaan validasi data

3. Rencana Tindak Lanjut (RTL)


- Melakukan kunjungan rumah sesuai dengan protokol kesehatan

- Mengaktifkan peran kader dalam pendataan


- Optimalisasi validasi data ke faskes lain
Pelayanan Kes Bayi sesuai Standar

1. Target dan Capaian


- Sasaran 703
- Target  100%
- Capaian  490 (69,7%)

2. Penyebab
- Pandemi membuat ortu khawatir ke faskes membawa bayi
- Pendataan belum optimal

3. Rencana Tindak Lanjut (RTL)


- Melakukan kunjungan rumah
- Melakukan edukasi tentang pentingnya pemeriksaan BBL
Pelayanan Kes Balita sesuai Standar
1. Target dan Capaian
- Sasaran 3155
- Target  100%
- Capaian  1749 (56,8%)
2. Penyebab
- Posyandu tidak aktif
- Beberapa PAUD tutup
- Persepsi masyarakat bahwa setelah lulus imunisasi
tidak perlu pemantauan tumbuh kembang
- Belum optimalnya pendataan balita
3. Rencana Tindak Lanjut (RTL)
- Mengaktifkan Posyandu kembali
- Optimalisasi pemantauan tumuh kembang di posyadu
- Optimalisasi pelaksanaan SDIDTK di TK/PAUD
- Edukasi pentingnya pemantauan tumbuh kembang
- Meningkatkan peran kader dalam pendataan
Anak Usia Pendidikan Dasar
yang mendapatkan Pelayanan Kesehatan

1. Target dan Capaian


- Sasaran 1219
- Target  100%
- Capaian  1249 (79,4%)

2. Penyebab
- Sekolah dilakukan secara daring
- Keterbatasan petugas untuk survey kelapangan
- Belum optimalnya penjaringan via google form

3. Rencana Tindak Lanjut (RTL)


- Meningkatkan kerjasama antar petugas guru dan orang tua
Imunisasi Dasar Lengkap
1. Target dan Capaian
- Sasaran 668
- Target  93,6 %
- Capaian  365 (54,6%)

2. Penyebab
- Posyandu tidak aktif
- Kurangnya pemahaman masyarakat tentang pentingnya imunisasi
- Adanya orangtua yang anti imunisasi
- Keterbatasan ruang gerak petugas untuk turun lapangan

3. Rencana Tindak Lanjut (RTL)


- Pengaktifan posyandu kembali
- Edukasi imunisasi
- Optimalisasi pelaksanaan sweeping imunisasi
- Optimalisasi integrasi program
AKI DAN AKB

Target : 6
Capaian :0

Target : 27
Capaian : 2
Komplikasi Neonatal Ditangani
1. Target dan Capaian
Sasaran  105
Target  100%
Capaian  90 (85,7%)
2. Hambatan
-
-
-
3. Rencana Tindak Lanjut (RTL)
-
-
-
Komplikasi Kebidanan Ditangani
1. Target dan Capaian
Sasaran  170
Target  100%
Capaian  160 (94,12%)
2. Hambatan
-
-
-
3. Rencana Tindak Lanjut (RTL)
-
-
-
Persentase Balita
mempunyai buku KIA/KMS
1. Target dan Capaian
Sasaran  3155
Target  100%
Capaian  1975 (56,8%)
2. Penyebab
- Kurangnya koordinasi nakes dengan kader dalam mendata kepemilikan buku KIA/KMS
- Belum optimalnya sistem pencatatan dan pelaporan kepemilikan buku KIA/KMS
- Balita menggunakan buku pemantauan tumbang dari faskes lain
- Buku Hilang seperti kena banjir
3. Rencana Tindak Lanjut (RTL)
-
-
-
TERIMA KASIH
Mohon Masukan dan Saran

Anda mungkin juga menyukai