Anda di halaman 1dari 7

Ulumul Qur’an

Ade Chusna Silvia Rahmi


3TBIA
1717404001

Asbab An-Nuzul
(Sebab-sebab turunya Al-Qur’an)
Asbab An-Nuzul

1. Pengertian
Secara etimologi, asbab an-nuzul adalah sebab-sebab yang
melatarbelakangi terjadinya sesuatu.
Ada beberapa ulama yang merumuskan pengertian asbab an-
nuzul :
1)Az-Zarqani
2)Ash-Shobuni
3)Shubhi Shaleh
4)Mana’ As-Qhathan
Asbab An-Nuzul

2. Urgensi dan Kegunaan Asbab An-nuzul


a) Membantu dalam memahami sekaligus mengatasi ketidakpastian
dalam menangkap pesan ayat-ayat alquran
b) Mengatasi keraguan ayat yang diduga mengandung pengertian
umum.
c) Mengkhususkan hukum yang terkandung dalam ayat alquran
d) Mengidentifikasikan pelaku yang menyebabkan ayat alquran turun
e) Memudahkan untuk menghapal dan memahami ayat, serta untuk
memantapkan wahyu ke dalam hati orang yang akan mendengarnya.
Asbab An-Nuzul

3. Cara Mengetahui Riwayat Asbab An-Nuzul

Asbab An-nuzul adalah peristiwa yang terjadi pada zaman


Rasulullah SAW. Oleh karena itu, tidak boleh ada jalan lain untuk
mengetahuinya selain jalan berdasarkan periwayatan yang benar
(naql ash-shalih) dari orang-orang yang melihat langsung tentang
turunya alquran.
Asbab An-Nuzul

4. Macam-Macam Asbab An-Nuzul


a) Dilihat dari sudut pandang redaksi-redaksi yang dipergunakan dalam
riwayat asbab an-nuzul
1)Sharih (jelas)
2)Muhtamilah (kemungkinan)
b) Dilihat dari sudut pandang berbilangnya asbab an-nuzul untuk satu
ayat atau berbilangnya ayat untuk satu asbab an-nuzul
3)Berbilangnya asbab an-nuzul untuk satu ayat (ta’dud al-sabab
wa nazil al-wahid)
4)Variasi ayat untuk satu sebab (ta’dud an-nazil wa as-sabab al-
wahid)
Asbab An-Nuzul

5. Kaidah “Al-Ibrah”
Mayoritas ulama berpendapat bahwa pertimbangan untuk satu
lafad alquran adalah keumuman lafad bukanya kekhususan sebab
(al-ibrah bi ‘umum al-lafdi la bi khusus as-sabab). Disisi lain, ada
juga ulama yang berpendapat bahwa ungkapan satu lafad alquran
harus dipandang dari segi kekhususan sebab bukan dari segi
keumuman lafad ( al-’ibrah bi khusus as-sabab la bi ‘umum al-
lafadz)
THANK YOU FOR YOUR
ATTENTION

Anda mungkin juga menyukai