Anda di halaman 1dari 10

Konsep – Konsep Pendapatan

Nasional

Kelompok 2
Anggota

01 Aliyah 04 Yuditha

02 Allodya 05 Galang

03 Amanda 06 Ichsan
Produk Domestik Bruto (GDP)

Produk Domestik Bruto (GDP) adalah total nilai barang dan


jasa akhir yang dihasilkan oleh suatu perekonomian dalam
periode tertentu yang dihitunh berdasarkan nilai pasar. Di
Indonesia, PDB dihitung dari dua sisi pendekatan yaitu
sectoral dan penggunaan

GDP = P. WNI(DN) + P. WNI(LN)


Komponen GDP

1. Komponen Utama
●Pendekatan produksi

a. pertanian ,peternakan,kehutanan,dan perikanan


b. pertambangan dan penggalian
c. industry pengolahan
d.listrik,gas,dan air minum
e.bangunan
f. perdagangan,hotel,dan restoran
g. pengangkutan dan komunikasi
h. bank dan Lembaga keuangan lainnya
i. sewa rumah
j. pemerintah dan pertahanan
k. jasa-jasa
.

Komponen GDP

●pendekatan pengeluaran

a. pengeluaran konsumsi rumah tangga


b. pengeluaran konsumsi pemerintah
c. pembentukan modal tetap bruto
d. investasi
5. ekspor - impor
Komponen GDP

1. Komponen penunjang

a. Konsumsi
b. Tabungan
c. investasi
Produk Nasional Bruto ( GNP)
Produk Nasional Bruto (GNP) adalah jumlah produk nasional bruto
dengan pendapatan neto terhadap luar negri

GNP = GDP + P. WNI(DN) + P. WNI(LN)

Produk Nasional Neto ( NNP)


Produk Nasional Bruto (GNP) didapat dari produk nasional bruto
dikurangi penyusutan dan barang pengganti modal

NNP = GNP - Penyusutan


Pendapatan Nasional Neto (NNI)
Pendapatan Nasional Neto (NNI) adalah produk nasional neto
dikurangi dengan pajak tidak langsung ditambah subsidi
NNI = NNP – Pajak tidak langsung + Subsidi

Pendapatan Peorangan (PI)


Pendapatan Perorangan (PI) adalah jumlah seluruh penerimaan yang
benar – benar sampai di tangan masyarakat
PI = NNI = Transfer payment – ( Laba ditahan + iuran asuransi
+ jaminan social + pajak persetoran)
Pendapatan Disposabel (DI)
Pendapatan Nasional Neto (NNI) adalah pendapatan perorangan
setelah dikurangi dengan pajak penghasilan

DI = PI – Pajak langsung
Thanks!

Anda mungkin juga menyukai