Anda di halaman 1dari 32

Journal reading

“Otitis Media dengan efusi pada anak-anak”


Patofisiologi, Diagnosis dan Pengobatan

Pembimbing : dr. Razi Haekal Doewes, Sp. THT-KL,M.Biomed

Disusun Oleh :
Siti Hardiyanti (H3A021076)

BAGIAN KEPANITERAAN KLINIK ILMU TELINGA HIDUNG TENGGOROK


FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG
TAHUN 2023
Identitas Jurnal
Judul Penulis
Otitis Media dengan efusi pada anak:
Paulne Vanneste,Cyril
Patofisiologi, Diagnosis dan Pengobatan

Penerbit Tahun terbit


Departemen Otorinolaringologi
dan Bedah Kepala & Leher, 2019
Rumah Sakit Universitas Amiens,
Amiens, Prancis
Abstrak EKTOPIK
LOKASI KEHAMILAN

● Otitis media dengan efusi (OME) ialah gangguan pediatrik sering terjadi.
Kondisi ini seringkali tanpa gejala, sehingga dengan mudah terlewatkan.
Namun, OME dapat menyebabkan gangguan pendengaran yang
mengganggu perkembangan bahasa dan perilaku anak.
● Diagnosis pada dasarnya bersifat klinis, dan didasarkan pada otoskopi dan
timpanometri.
● Nasal endoskopi hanya diindikasikan pada kasus OME unilateral atau bila
diduga terjadi hipertrofi adenoid obstruktif.
Abstrak EKTOPIK
LOKASI KEHAMILAN
● Otitis media dengan efusi didefinisikan sebagai pengamatan efusi telinga
tengah selama 3 bulan. Pendengaran harus dievaluasi (menggunakan teknik
audiometri yang sesuai dengan usia) sebelum dan sesudah perawatan, agar
tidak melewatkan penyebab lain dari tuli
● Dismorfisme kraniofasial, alergi pernafasan dan gastro-oesophageal reflux
mendukung perkembangan terjadinya OME.
● Meskipun sejumlah obat (antibiotik, kortikoid, antihistamin, agen
mukokinetik, dan dekongestan hidung) dapat digunakan untuk mengobati
OME, mereka tidak efektif dan jarang memberikan bantuan jangka panjang
Abstrak EKTOPIK
LOKASI KEHAMILAN
● Pengobatan OME adalah dengan tabung timpanostomi (TT) dan
adenoidektomi tambahan.
● tabung timpanostomi cepat menormalkan pendengaran dan secara efektif
mencegah perkembangan kolesteatoma di telinga tengah. Sebaliknya,
TT tidak mencegah perkembangan atrofi timpani atau kantong retraksi.
● Adenoidektomi meningkatkan efektivitas TT.
● Pada anak-anak dengan hipertrofi adenoid, adenoidektomi diindikasikan
sebelum usia 4 tahun tetapi dapat dilakukan setelah OME diidentifikasi
dengan endoskopi hidung
Introduction EKTOPIK
LOKASI KEHAMILAN
● Pada tahun 1976, Mawson mendefinisikan otitis media dengan efusi (OME,
juga disebut sebagai otitis media sero-mukosa) sebagai adanya cairan di
rongga telinga tengah, dan tidak adanya tanda-tanda infeksi akut.\
● Bentuk Kronis Dari Otitis Media Di Mana Membran Timpani Tidak
Berlubang.
● Peradangan lokal menyebabkan metaplasia epitel dan pengumpulan cairan
di rongga telinga tengah. Efusi telinga tengah bersifat mukus atau sero-
mukosa tetapi tidak purulen. berlangsung selama tiga bulan; ini
membedakannya dari efusi persisten setelah otitis media akut, yang
menghilang setelah dua bulan pada 90% kasus
Introduction EKTOPIK
LOKASI KEHAMILAN

● Anak-anak paling mudah terkena OME


● 60% terjadi pada bayi di bawah usia 2 tahun
● Prevalensinya sangat tinggi 85% pada anak-anak dengan malformasi
kraniofasial (terutama trisomi 21 dan celah langit-langit
● OME yang terus-menerus menyebabkan komplikasi gangguan pendengaran
dan kerusakan membran timpani (atrofi, kantong retraksi, dan kolesteatoma)
juga dapat menunda penguasaan bahasa dan menyebabkan gangguan
perilaku
2. Fisiopatologi
LOKASI KEHAMILAN
2.1. Hipotesis inflamasi OME
EKTOPIK
● Patologi ini diduga diprakarsai oleh reaksi peradangan dan kekebalan tubuh
terhadap infeksi rhinopharyngeal.
● Peradangan menyebabkan produksi sitokin dan sekresi eksudat yang kaya
protein dan mediator inflamasi. Vasodilatasi terkait peningkatan pertukaran
gas di telinga tengah, yang menginduksi penurunan tekanan endotimpani.
● Penurunan tekanan ini mempengaruhi rongga yang dindingnya tetap,
kecuali membran timpani. Karena pars flaccida adalah area yang paling
rapuh (kurangnya lapisan berserat), retraksi paling sering dimulai disini.
● Jika penurunan tekanan tidak diperbaiki, atelektasis timpani berkembang
dengan pars tensa, dan menyebabkan atelektasis lengkap pada membran
timpani.
2. Fisiopatologi
LOKASI KEHAMILAN OME
EKTOPIK

● Peradangan yang lama mukosa telinga tengah menyebabkan diferensiasi sel


dan peningkatan jumlah sel lendir.
● Eksudat mengisi rongga telinga tengah. Lendir yang terperangkap dalam
tuba Eustachius menginduksi penurunan tekanan di bagian hulu telinga
tengah, yang pada gilirannya mencegah mukus keluar
2. Fisiopatologi
LOKASI KEHAMILAN OME
EKTOPIK
● Hipotesis peradangan didasarkan terdapat agen infeksi di rongga telinga
tengah. Dulu, OME dianggap infeksi steril karena sampel cairan efusi
memberikan kultur bakteri negatif. Namun, pada 1990-an, tes PCR
menunjukkan bahwa DNA dan RNA dari patogen utama diotitis media
akut juga terdapat pada sampel OME
● 2006, Stoodley et al. menggunakan mikroskop confocal menunjukkan
bahwa 92% populasi anak-anak yang OME terdapat bakteri hidup
(Streptococcus pneumoniae,Haemophilus influenza, Dan Moraxella
catarrhalis)dalam biopsi mukosa
● Bakteri yang aktif secara metabolik ini mungkin ada setidaknya setengah
dari semua kasus OME dengan kultur bakteri steril, dan diperkirakan
berpartisipasi dalam pembentukan biofilm.
2.2. Biofilm 2. Fisiopatologi
LOKASI KEHAMILAN OME
EKTOPIK
● Peneliti 65% infeksi kronis melibatkan biofilm.
● Pembentukan biofilm di mukosa telah dibuktikan pada OME Biofilm
dihasilkan dari sel-sel yang terperangkap dalam matriks yang melekat pada
permukaan yang lembab.
● Film mengandung sel bakteri atau jamur yang bersentuhan. Matriks
mengandung polisakarida, asam nukleat, dan protein
● Biofilm dibuat dari "jangkar" bakteri yang tumbuh menjadi mikrokoloni dan
kemudian menjadi massa. Matriks ekstraseluler melindungi bakteri terhadap
antibodi, fagositosis, dan antibiotik. Bakteri ini juga membutuhkan lebih sedikit
oksigen dan nutrisi. Mereka dapat mentransfer DNA mereka melalui plasmid
atau melakukan diversifikasi melalui mutasi adaptif yang memberi mereka
resistensi antibiotik.).
2.2. Biofilm 2. Fisiopatologi
LOKASI KEHAMILAN OME
EKTOPIK

● Bahkan, studi terbaru menunjukkan bahwa pengobatan antibiotik sistemik tidak


efektif dalam pemberantasan biofilm
2. Fisiopatologi
LOKASI KEHAMILAN OME
EKTOPIK
2.3. Gastro-esophageal reflux dan alergi

● Faktor lain berperan dalam OME; termasuk gastro-oesophageal reflux (GOR),


polusi, alergi pernapasan, dan faktor genetik
● Kaitan antara GOR dan OME diduga pepsins dan Helicobacter pylori
ditemukan dalam efusi telinga tengah
● Namun, hubungan kausa langsung GOR dan OME belum terbukti .
Demikian pula, penelitian hubungan antara alergi pernapasan dan belum
terbukti, dan pengobatan alergi tidak mengubah perkembangan OME
2. Fisiopatologi
LOKASI KEHAMILAN OME
EKTOPIK
2.3. Gastro-esophageal reflux dan alergi

● Namun, anak-anak dengan rinitis kronis, konka hipertrofi, asma, atau


alergi harus diskrining untuk OME,
● Sebaliknya,skrining alergi hanya dibenarkan jika OME dikombinasikan dengan
asma atau rinitis
● Otitis media dengan efusi mungkin diprakarsai oleh aktivasi gen MUSIN.
● MUC1,MUC3 dan MUC4 adalah protein yang terikat membran, dan mungkin
berperan dalam adhesi mikroorganisme. Selanjutnya, MUC5AC dan MUC5B
mungkin terlibat dalam akumulasi lendir di rongga telinga tengah
2. Fisiopatologi
LOKASI KEHAMILAN OME
EKTOPIK
2.3. Gastro-esophageal reflux dan alergi

● Prevalensi OME yang tinggi pada anak-anak dijelaskan oleh tuba


Eustachius tidak mampu melindungi telinga tengah secara adekuat dari
variasi tekanan
● Nasofaring yang berhubungan dengan kontaminasi telinga tengah oleh kuman
rinofaring. Disfungsi ini disebabkan oleh tiga faktor yang berkaitan dengan
usia: sudut, panjang, dan kemampuan tuba Eustachius untuk menutup
3.1. Aspek klinis 3. Diagnosis
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK
● Dokter harus mempertimbangkan diagnosis OME pada anak dengan gangguan
pendengaran, keterlambatan penguasaan bahasa, kesulitan di sekolah,
gangguan perilaku dan gangguan tidur.
● Sebagian besar kasus OME didiagnosis secara klinis setelah pemeriksaan
otoskopi.\
● Penggunaan otoskop pneumatik memungkinkan dokter untuk mendeteksi efusi
telinga tengah dan memeriksa membran timpani.
● Penggunaan mikroskop binokular atau video-otoskopi teleskopik dapat
meningkatkan otoskopi, terutama pada anak-anak. Sebuah film cair,
gelembung, opasitas, warna oker atau kebiruan, dan retraksi sentral
membran timpani mungkin terlihat.
3.1. Aspek klinis 3. Diagnosis
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK
● Diagnosis OME dikonfirmasi jika tanda muncul tiga bulan
● Timpanogram dilakukan bilang pf kurang konklusif
● Pada OME Menunjukkan Timpanogram tipe B (yaitu kurva rata) menunjukkan
gerakan membran timpani terbatas karena adanya cairan dalam cavum timpani
● Sensitivitas dan spesifisitas timpanometri Timpanogram cukup tinggi 94% dan
70%untuk mendiagnosis adanya cairan di telinga tengah
3.1. Aspek klinis 3. Diagnosis
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK

● Endoskopi Hidung harus dibatasi pada kasus sumbatan hidung atau OME
yang sangat persisten, dengan maksud untuk memastikan ada tidaknya
hipertrofi adenoid.
● Nasal endoskopi untuk diagnosis diferensial dari tumor rhinopharyngeal
● Penting untuk skrininng kelainan palatal terkait (bifid uvula atau celah langit-
langit submukosa) karena yang terakhir dapat mempersulit pengobatan OME
3. Diagnosis
3.2. Evaluasi ambang pendengaran
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK
● Pentingnya mengevaluasi dampak OME pada pendengaran anak, mengingat
gangguan ini sering terjadi selama periode penguasaan bahasa. Pada frekuensi
500, 1000, 2000 dan 4000 Hz,
● 20% anak mengalami kehilangan lebih dari 35 dB, dan 50% kehilangan lebih
dari 50 dB.
● Gangguan pendengaran lebih dari 50 dB harus mendorong dokter untuk
mempertimbangkan kemungkinan hubungan dengan kerusakan telinga bagian
dalam. Idealnya, penilaian pendengaran harus mencakup audiometri tonal
dengan konduksi udara dan tulang, dan audiometri vokal yang sesuai usia.
3. Diagnosis
3.2. Evaluasi ambang pendengaran
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK

● Gangguan pendengaran yang terkait dengan OME lebih besar pada anak-anak
dengan celah bibir dan langit-langit
● rata-rata kehilangan pendengaran 35,71 dB pada anak-anak dengan celah bibir
atau langit-langit dan 26,41 dB pada anak-anak tanpa celah
● Jika pemeriksaan audiometri tidak memungkinkan, pencatatan potensial
evoked auditori atau respon keadaan tunak pendengaran direkomendasikan
4.1.obat 4. Treatments
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK
● Mengingat deteksi PCR bakteri (Haemophilus influenzae, Streptococcus
pneumoniae, Dan Moraxella catarrhalis)dalam sampel cairan efusi,
● Pengobatan OME dengan antibiotik masih kontreversi ada
● Hasil penelitian baru-baru ini menunjukkan kemanjuran anti-inflamasi
makrolida seperti eritromisin, klaritromisin, azitromisin, dan roksitromisin pada
efusi telinga tengah pada marmut.
● Para peneliti menyarankan bahwa antibiotik makrolida dapat digunakan
sebagai pengobatan antibakteri dan antiinflamasi OME
● Namun, pedoman internasional tidak merekomendasikan penggunaan
makrolida dalam pengobatan OME
4.1.obat 4. Treatments
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK

● Kortikoid sistemik dan intranasal telah digunakan mengurangi inflamasi lokal


yang menyebabkan disfungsi tuba Eustachius pada OME
● Obat ini mungkin menghambat sintesis asam arakidonat dan mediator inflamasi
di tuba Eustachius dan telinga tengah. mungkin juga mengurangi jaringan
limfoid di sekitar tuba Eustachius, meningkatkan sekresi surfaktan, dan
mengurangi kekentalan efusi dari telinga tengah
4.1.obat 4. Treatments
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK

● kortikosteroid memiliki manfaat jangka pendek (tetapi tidak jangka panjang)


dalam pengobatan gejala OME
● Selanjutnya, kortikosteroid sistemik dikaitkan dengan berbagai reaksi yang
merugikan, seperti diare, mual, hiperaktif, dan epistaksis.
4.1.obat 4. Treatments
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK

● Karbosistein satu-satunya agen mukokinetik yang saat ini direkomendasikan


(hanya dalam pedoman Jepang). meringankan gejala OME tetapi tidak terbukti
efektif dalam jangka panjang
● digunakan secara opsional mengurangi produksi lendir, meningkatkan
ekskresinya, dan mengurangi peradangan organ yang berdekatan sambil
menunggu perawatan bedah\\
● Namun, perawatan ini tidak direkomendasikan dalam pedoman internasional
4.1.obat 4. Treatments
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK

● Karbosistein satu-satunya agen mukokinetik yang saat ini direkomendasikan


(hanya dalam pedoman Jepang). meringankan gejala OME tetapi tidak terbukti
efektif dalam jangka panjang
● digunakan secara opsional mengurangi produksi lendir, meningkatkan
ekskresinya, dan mengurangi peradangan organ yang berdekatan sambil
menunggu perawatan bedah\\
● Namun, perawatan ini tidak direkomendasikan dalam pedoman internasional
4. Treatments
4.2.Tabung timpanostomi dan adenoidektomi
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK

● Penempatan TT (disebut sebagai grommet dan tabung ventilasi) adalah


pengobatan terukur untuk OME persisten dengan dampak fungsional pada
pendengaran atau kerusakan pada membran timpani
● Indikasi penempatan TT adalah gangguan pendengaran audiometri antara 25
dan 40 dB
● Tabung timpanostomi membantu ventilasi rongga telinga tengah
4. Treatments
4.2.Tabung timpanostomi dan adenoidektomi
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK

● Peneliti membuktikan pendengaran dan kualitas hidup telah meningkat


setidaknya selama sembilan bulan setelah penempatan TT. Sebaliknya, jangka
panjang mereka tidak dapat ditunjukkan\
● Dalam jangka pendek digunakan untuk pengobatan lini pertama, dan rontok
setelah antara 6 dan 18 bulan.
● Tabung timpanostomi tidak mencegah perkembangan OME menuju atrofi
timpani, Sebaliknya, mencegah munculnya otitis media kronis kolesteatom
4. Treatments
4.2.Tabung timpanostomi dan adenoidektomi
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK

● Pedoman Amerika merekomendasikan adenoidektomi untuk pengobatan OME


sebagai fungsi dari usia anak.\
● Untuk anak di bawah 4 tahun, adenoidektomi hanya boleh dilakukan pada
kasus sumbatan hidung atau infeksi berulang.
● Pada anak di atas 4 tahun, dapat dikombinasikan dengan penempatan TT
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK

● Pada anak-anak dengan celah bibir atau langit-langit, OME lebih sering dan
lebih mungkin kambuh 59,5% kasus, terlepas dari jenis TT daripada anak tanpa
celah 35%
● Beberapa peneliti telah menyarankan penggunaan pemasangan TT profilaksis
bersamaan dengan operasi untuk menutup celah Meskipun tidak ada gejala,
ventilasi awal memungkinkan perkembangan normal dan pneumatisasi normal
mastoid dan dengan demikian menghindari komplikasi.
KESIMPULAN
1. Otitis media dengan efusi merupakan patologi yang sering terjadi pada anak-anak; jika kondisinya
tidak dipantau dengan hati-hati, dapat berkembang menjadi otitis kronis kolesteatomatous.
2. Diagnosis dapat dilakukan dengan mudah (menggunakan otoskopi) selama konsultasi. Serta Gangguan
pendengaran harus dievaluasi sebelum dan sesudah pengobatan.
3. Meskipun perawatan farmakologis mungkin memiliki efektivitas gejala jangka pendek, tidak adanya
efektivitas jangka panjang (terutama yang berkaitan dengan ambang pendengaran), efek samping
terkait berarti bahwa tidak dapat direkomendasikan dalam pengobatan OME.
4. tabung timpanostomi adalah satu-satunya perawatan yang telah divalidasi oleh komunitas ilmiah
internasional. Perangkat ini telah terbukti kemanjurannya berkaitan dengan peningkatan ambang
pendengaran, mencegah terulangnya OME, dan melindungi terhadap perkembangan kolesteatoma
telinga tengah.
LOKASI KEHAMILAN EKTOPIK

5. Tuba timpanostomi diindikasikan pada kasus OME dengan komplikasi ketulian transmisi
atau modifikasi anatomi membran timpani (yaitu retraksi).
6. Adenoidektomi dapat dikombinasikan dengan penempatan TT pada anak di atas usia 4
tahun jika hipertrofi terdeteksi dengan endoskopi hidung namun di bawah usia 4 tahun jika
terjadi sumbatan hidung atau infeksi rinofaring berulang. Anak-anak harus ditindaklanjuti
selama beberapa tahun, agar komplikasi tidak terlewatkan.
7. Anak-anak yang berisiko mengalami gangguan bahasa atau belajar harus dipantau secara
ketat.
TERIMAKASIH
Mohon arahan dan bimbingannya Dokter

Anda mungkin juga menyukai