Anda di halaman 1dari 7

INOVASI PRODUK CEMILAN

SEHAT, LEZAT, DAN MURAH

KELOMPOK 10
Octafiandy Christian L
Mercy Kana
Sutoyo
Miftah Aprilia
LATAR BELAKANG
Camilan atau snack adalah makanan ringan yang dikonsumsi diantara waktu makan utama. Camilan
disukai oleh orang dewasa dan khususnya anak-anak Indonesia. Indonesia merupakan negara
kepulauan yang kaya akan berbagai macam bahan pangan umbi, salah satunya seperti porang.
Porang adalah tanaman umbi-umbian dari spesies Amorphophallus Muelleri. Porang dikenal juga
dengan nama iles-iles. Manfaat tanaman porang salah satunya untuk bahan baku tepung.

Melihat manfaat tepung porang yang begitu banyak membuat kami tertarik untuk mengolah tepung
porang menjadi cemilan dalam bentuk waffer yang kaya akan gizi dan manfaat.

Cemilan ini memiliki rasa manis dan memiliki banyak manfaat bagi kesehatan, seperti mengandung
serat, protein, karbohidrat, dan vitamin. Porang juga digunakan sebagai bahan baku dalam industri
pangan dan memiliki potensi untuk dikembangkan sebagai sumber pangan alternatif yang bergizi.
TUJUAN PEMBUATAN PRODUK

01 Menjadikan porang sebagai 03 Menjadikan produk ini


sumber bahan pangan masa sebagai ccemilan yang
depan sehat, simple dan
mengejangkan

02 Melihat porang kaya akan 04 Melihat tingginya minat


kandungan gizi konsumen terhadap produk
cemilan sehat
MANFAAT PORANG

01 Menjaga Kesehatan
04 Bantu Menjaga Berat
Saluran Pencernaan Badan

02 Menurunkan Kolesterol
05
Meningkatkan Sistem
Kekebalan Tubuh

03 Menjaga Kestabilan
Gula Darah 06 Mencegah Penyakit
Kanker
Berikut adalah gambar dari tanaman dan buah porang yang di proses menjadi tepung
CONTOH GAMBARAN OLAHAN STINGLI WAFFER

VARIAN RASA COKLAT

VARIAN RASA CARAMEL


Thank
YOU

Anda mungkin juga menyukai