Anda di halaman 1dari 12

ISU TERKINI PENYAKIT TIDAK MENULAR

Dosen Pengampu: Tika Ramadanti, MKM


Nama anggota:
1. Mutia Rahmi
2. Maisa Yuslena
3. Gusniwita

Kelompok 4. Rati Gusneli


5. Vivi Septiani
7 6. Rida Gustina
7. Miftahul Dedek
8. Ahmad Fauzi
9. Singgih Prambudi
 Kesehatan menurut WHO adalah sebagai suatu
keadaan fisik,mental,dan sosial kesejahteraan
dan bukan hanya ketiadaan penyakit atau

Isu-isu kelemahan

kesehatan  Menurut Undang-undang kesehatan adalah


keadaan sejahtera dari badan,jiwa,dan sosial
yang memungkinkan setiap orang hidup
produktif secara sosial dan ekonomis.
1. Penyakit stunting
Stunting adalah kondisi dimana anak mengalami
gangguan pertumbuhan sehingga menyebabkan tubuhnya
Macam-macam lebih pendek ketimbang teman-teman seusianya dan
isu penyakit memiliki penyebab utama kekurangan nutrisi.
tidak menular 2. Pemecahan masalah
( stunting) -pembangunan ekonomi, politik dan sosial budaya
- kemiskinan, ketahanan pangan, gizi, dan pendidikan
- daya beli, akses ke makanan, informasi dan layanan.
3. Pendekatan masalah kesehatan
1. Mempersiapkan pernikahan yang baik
2. Pendidikan Gizi
3. Suplementasi ibu hamil
4. Suplementasi ibu menyusui
5. Suplementasi mikronutrien untuk balita

4. Membangun jejaring
Pentingnya kerjasama berbagai pihak dalam penanganan penurunan
stunting. Keterlibatan berbagai macam pihak sangat diperlukan untuk
mengatasi terjadinya masalah stunting. Melalui bersama dengan
BKKBN, Prenagen bersama-sama dengan klik dokter agar berkontribusi
mendukung pemerintah untuk mempercepat upaya penurunan kasus
stunting
1.pengertian penyakit asam urat
Penyakit asam urat adalah satu jenis radang sendi yang terjadi
karena adanya penumpukan kristal asam urat
2. Tanda dan gejala
Asam urat ditandai dengan munculnya rasa nyeri yang
Asam urat terjadi secara tiba-tiba dan bertahan selama beberapa waktu.
Sendi nyeri juga kerap mengalami kemerahan, bengkak, dan
terasa panas.
Gejala-gejala tersebut biasanya hanya terjadi pada satu sendi,
tetapi juga bisa terjadi dibeberapa sendi disaat yang bersamaan,
misalnya disendi dan jari-jari tangan.
3. Pencegahan

- jaga berat badan sehat


- Minum 6 8 gelas air putih setiap hari
- makan makanan yang sehat, rendah lemak.
- Hindari konsumsi berlebihan protein hewani
4. Pemecahan Masalah
Penyuluhan adalah rangkaian kegiatan yang ditujukan untuk meringankan
beban masyarakat dari masalah kesehatan melalui pencegahan terhadap
timbulnya penyakit.
5. Membangun jejaring
Untuk merubah perilaku masyarakat kita harus mendukung program
pemerintah yaitu GERMAS dimana tujuannya untuk merubah perilaku
masyarakat untuk hidup dan sadar akan kesehatan .
 1. Peningkatan gizi
 2. Penambahan fasilitas kesehatan
Upaya  3. Pelaksanaan imunisasi
mengatasi
masalah  4. Penyediaan pelayanan kesehatan gratis
kesehatan di
Indonesia  5. Pengadaan obat generik
 6. Penambahan jumlah tenaga medis
 7. Melakukan penyuluhan tentang arti pentingnya
kebersihan dan pola hidup sehat .
 1. Menumbuhkan rasa kesadaran masyarakat akan pentingnya
kesehatan
Upaya yang  2. Peningkatan jumlah dan kualitas puskesmas
dilakukan untuk  3. Peningkatan kualitas dan kuantitas tenaga kesehatan
meningkatkan  4. Peningkatan pendidikan kesehatan pada masyarakat sejak
kesehatan di usia dini
Indonesia  5. Pengembangan sistem jaminan kesehatan terutama bagi
penduduk miskin
 1. Kardiovaskular
 2. Diabetes
Isu penyakit  3. Kanker
menular  4. Ganggu pernapasan kronis
menyebabkan  5. Penyakit ginjal
kematian  6. Gangguan mental
 1. Batasi konsumsi gula, garam, dan lemak secara
berlebihan

Cara  2. Rutin melakukan aktivitas fisik minimal 30


mencegah menit dalam sehari
penyakit tidak  3. Tidak merokok atau terpapar asap dan residu
menular rokok.
 4. Jaga berat badan ideal dan cegah obesitas
 5. Cek kesehatan secara teratur
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai