Anda di halaman 1dari 15

3

METODE PENELITIAN
KUALITATIF (DESKRIPSI DAN
STUDI KASUS)
POLA FIKIR METODE KUALITTAIF,
EKSPLORATIF

METODE
KUALITATIF

SUDAH DIKEHUI

SEBAGIAN SUDAH
EKSPLORASI MENEMUKAN
DIKETAHUI

SEMUA BELUM
DIKETAHUI
2
7. MEMAHAMI
POLA FIKIR MAKNA
DEDUKRIF= DATA
KUALITATIF 6. MENEMUKAN
METODE
HIPOTESIS
PENELITIAN
KUALITATIF
5. KONSTRUKTIF

4. PROSES

POLA FIKIR 3. KATEGORISASI


INDUKTIF

2. KEUNIKAN

1. DESKRIPTIF

3
Jenis-Jenis
Penelitian
Kualitatif

Deskripsi Studi Kasus


Penelitian deskriptif ialah suatu penelitian yang berusaha menjawab
permasalahan yang ada berdasarkan data-data. Proses analisis dalam
penelitian deskriptif yaitu, menyajikan, menganalisis, dan
menginterpretasikan

• .

Penelitian kasus adalah suatu proses pengumpulan data dan informasi


secara mendalam, mendetail, intensif, holistik, dan sistematis tentang orang,
kejadian, social setting (latar sosial), atau kelompok dengan menggunakan
berbagai metode dan teknik serta banyak sumber informasi untuk
memahami secara efektif bagaimana orang, kejadian, latar alami (social
setting) itu beroperasi atau berfungsi sesuai dengan konteksnya.
• .
Prinsip-Prinsip Penelitian Deskripsi

Mendeskripsikan,

Menjelaskan

Memvalidasi
Prinsip-Prinsip Penelitian Studi Kasus

Penelitian kasus
merupakan suatu Penelitian kasus
tipe penelitian membutuhkan
yang mengkaji waktu yang relatif
secara mendalam lebih lama
mengenai suatu dibandingkan dari
unit penelitian historis.
(particularistic)

Penelitian kasus bersifat Penelitian kasus


heuristik artinya dengan
menggunakan penelitian berorientasi pada
kasus disiplin ilmu. Dua
dapat menjelaskan orang peneliti yang
alasan untuk suatu berbeda melakukan
masalah atau isu (apa penelitian kasus
yang terjadi, mengapa
terjadi, dan bagaimana
terhadap fenomena
kejadiannya). yang sama.
Prosedur Penelitian Deskripsi
Mengidentifikasi
Membatasi dan
adanya permasalahan
merumuskan
yang signifikan untuk
permasalahan secara
dipecahkan melalui
jelas
metode deskriptif

Melakukan studi
Menentukan tujuan
pustaka yang berkaitan
dan manfaat penelitian
dengan permasalahan

Menentukan kerangka
berpikir, dan
pertanyaan penelitian
dan atau hipotesis
penelitian
Prosedur Penelitian Deskripsi
Mengidentifikasi adanya permasalahan Menentukan kerangka berpikir, dan
yang signifikan untuk dipecahkan pertanyaan penelitian dan atau
melalui metode deskriptif hipotesis penelitian

Mendesain metode penelitian yang hendak


Membatasi dan merumuskan digunakan termasuk dalam hal ini menentukan
permasalahan secara jelas populasi, sampel, teknik sampling, menentukan
instrumen pengumpul data, dan menganalisis
data

Menentukan tujuan dan manfaat Mengumpulkan, mengorganisasi, dan


penelitian menganalisis data dengan menggunakan teknik
statistika yang relevan

Melakukan studi pustaka yang


berkaitan dengan permasalahan. Membuat laporan penelitian
Prosedur Penelitian Studi Kasus
Tentukan masalah yang akan diteliti Susunlah laporan penelitian dengan
dan rumuskan tujuan yang akan menghindarkan “bias” dari pribadi
dicapai secara jelas peneliti

Rumuskan kasus yang akan dipelajari

entukan kerangka penelitian kasus


secara konseptual dan teoretis

Persiapan pengumpulan data.


Pengumpulan data dilakukan sesuai
dengan rancangan menurut unit
kegiatan yang telah ditetapkan.
Analisis Penelitian Deskripsi dan Studi
Kasus

Model Bogdan
dan Biklen

Model Miles and


Huberman

Model Spradley
Model Bogdan dan Biklen
Paksa dan motivasi dirimu untuk membuat keputusan mempersempit studi

Paksa dan dorong dirimu untuk membuat keputusan agar memusatkan studi
pada jenis studi yang kamu kerjakan

Kembangkan pertanyaan yang bersifat analitis serta terarah pada studi yang
telah ditetapkan

Rencanakan sesi pengumpulan data dengan mengingat apa yang ditemukan


pada observasi pendahuluan

Tulis banyak “komentar pengamat” tentang ide Anda hasilkan

Tulis memo kepada dirimu sendiri tentang apa yang Anda pelajar

Uji cobakan ide dan tema tentang subjek kepada informan dan Bermainlah
dengan metafora, analogi, dan konsep
Model Miles and Huberman
reduksi data (data reduction

data display (display data)

penarikan kesimpulan/verifikasi. Kalau dilihat komponensial,


kegiatan analisis data secara menyeluruh
Model Spradley
Analisis wawancara etnografis.

Analisis domain

Analisis taksonomi.

Analisis komponensial.

Analisis tema.
Interpretasi
Peneliti perlu mempersiapkan dan mengatur data untuk analisis

Menyiapkan dan Mengatur Data untuk analisis

.Jelajahi dan  kode data yang peneliti kualitatif melakukan analisis awal data
dengan membaca melalui itu untuk mendapatkan pengertian umum dari data

Coding Membangun Deskripsi dan Tema Kode tersebut kemudian digunakan


untuk mengembangkan deskripsi  orang dan tempat

Mewakili dan Laporkan Temuan Kualitati Peneliti kualitatif merupakan temuan


mereka dalam menampilkan visual yang mungkin termasuk angka, diagram,
tabel perbandingan, dan tabel demografis

Validasi Akurasi Temuan Untuk memeriksa ketepatan penelitian


mereka, inquirers kualitatif sering menggunakan validasi prosedur seperti
pemeriksaan anggota, triangulasi, dan audit

Anda mungkin juga menyukai