Anda di halaman 1dari 31

MUTU PELAYANAN

KEBIDANAN
MASALAH KESPRO ?
VISI = MASYARAKAT SEHAT YANG MANDIRI DAN
BERKEADILAN
PERSOALAN
Banyak yang belum memiliki :
1. URAIAN TUGAS
2. STANDAR PELAYANAN
3. INDIKATOR KINERJA
4. DRK (Diskusi Refleksi Kasus)
5. MONITORING
1. KEBIDANAN
Bidan adalah seorang wanita yang telah memiliki pendidikan yang
telah diakui oleh negara serta memenuhi kualifikasi untuk registrasi,
lisensi, dan melakukan praktek bidan, International Confederation of
Midwifes (ICM)

1. KEBIDANAN  ILMU DAN SENI


 Mempersiapkan kehamilan
 Menolong persalinan
 Perawatan nifas dan menyusui
 Masa interval dan pengaturan kesuburan
 Klimakterium
 Menopause
 Bayi baru lahir dan balita
 Reproduksi
 Gender, keluarga dan komunitas
2. PELAYANAN
Berarti…
1. Perihal atau cara melayani atau Upaya melayani
kebutuhan orang lain dengan memperoleh imbalan
2. Kemudahan yang diberikan berupa barang atau jasa
3. Membantu hal-hal yang diperlukan orang lain
Pelayanan Prima…
Terkait dengan…
 Kepuasan
 Sesuai standar
 Memperhatikan pelanggan
 Ingin disambut (welcome)
 Dimengerti (understand)
 Keamanan (security)
 Rasa nyaman (comfort)
Kebutuhan pelanggan sering tidak
terpenuhi,
Kurangnya Profesionalisme,
 Content Expertness (KAP)
Kognitif

Afektif

Psikomotor

 Transpert Expertness
 Ethic Expertness
CIRI-CIRI PELAYANAN KEBIDANAN
PROFESIONAL
Diantaranya…
Jujur
Adil
Bertanggung jawab
Kompeten
Intelegensi
Memecahkan masalah
PRIBADI YANG PRIMA
Tampil prima
Tampil sopan dan penuh hormat
Tampil yakin
Tampil rapi
Tampil ceria
Senang memaafkan
Senang bergaul
Senang belajar
Senang pada yang wajar
Senang menyenangkan orang lain
TEKNIK MENGHADAPI PELANGGAN
Mulai dengan pujian dan apresiasi tulus
Tunjukkan kesepahaman secara langsung
Ajukan pertanyaan sebagai ganti perintah
Selamatkan muka orang lain
Beri dorongan
PRINSIP MEMBINA HUBUNGAN BAIK
Hindari kebiasaan menyalahkan orang lain
Beri penghargaan yang tulus
Bangkitkan rasa ingin berhasil
Berikan perhatian yang sungguh-sungguh
Jadilah pendengar yang aktif
Berbicara hal-hal yang diminati
Buat orang lain merasa dirinya penting
SERVICE
Smile for everyone
Exellent in everything we do
Reaching out every guest with viewing every guest as
spesial
Inviting guest to return
Creating a warm athmosphere
Eye contact that shows we care
3. MUTU
Apakah Mutu itu?
Kesesuaian dengan persyaratan
Kecocokan dalam pemakaian
Perbaikan yang berkelanjutan
Bebas dari kerusakan
Pemenuhan kebutuhan pelanggan
Melakukan sesuatu dengan benar
Sesuatu yang dapat membahagiakan
Kondisi dinamis tentang produk dan jasa yang dapat
memberi kepuasan
PEMBAHASAN DARI
PERSOALAN

1.URAIAN TUGAS
TPU : MAMPU MEMBUAT
URAIAN TUGAS
TPK : PASPAD
Menjelaskan pengertian dan manfaat uraian tugas
Mengidentifikasi lingkup uraian tugas
Menganalisis masalah kewajaran dan beban kerja
dalam melaksanakan
Membuat pengemb tugas sesuai dengan pedoman
yang berlaku
CATATAN KEGIATAN HARIAN
PERAWAT/BIDAN DI RS/PKM
NAMA : ……………………….
TEMPAT :………………………..
TANGGAL :………………………….
FASILITAS :………………………….

NO KEGIATA WAKTU DALAM MENIT


N ASUHAN ASUHAN NON KEP JUMLAH
LSG TDK LSG
DISKRIPSI PEKERJAAN INDIVIDU
NAMA :
JABATAN :
TEMPATR :
TANGGAL :
NO FUNGSI KEGIATAN STANDAR/SOP INDIKATOR

I ADMINISTRASI

II KEPEMIMPINAN

III QA/GKM/MUTU

IV PROMOSI

V MONITORING

VI ADVOKASI

VII ASKEP: SOP +


-FUNGSI2 ESS NO : ……….
SOP (-)
URAIAN TUGAS
KELOMPOK
NO FUNGSI KEGIATAN NAMA2 ST/ INDIKATOR
P/B SOP
12 3 4 5
I ADM
II KEP
III QA
IV PROM
V MONIT
VI ADVO
VII ASKEP
2. LANGKAH-LANGKAH MENYUSUN STANDAR
LANGKAH I :
1. MEMBUAT DAFTAR DIMENSI/AREA
UTAMA KEP/KEB DIUNIT KERJA

2. UTK SETIAP AREA/DIMENSI, TENTUKAN FUNGSI


MANA YANG SANGAT PENTING
IDENTIFIKASI SCOPE, DIMENSI/AREA, FUNGSI-FUNGSI

NO SCOPE DIMENSI/AREA FUNGSI


(RUANG (BAG/BID LAYANAN) ASKEP/KEB
LINGKUP)
1 RSU 1. KEGAWAT- FRAKTUR, TRAUMA
DARURATAN DSB
PRE-POST OP, LUKA
2. BEDAH BAKAR, DSB
2 PKM
A. DALAM GEDUNG SIX BASIC
1. PKM INDUK POSYANDU.
2. PUSTU MEMBINA KADER

B. LUAR GEDUNG PERKESMAS, UKS


DSB
MENENTUKAN PRIORITAS PENGEMBANGAN
STANDAR
DIMENSI HIGH HIGH PROBLEM HIGH SCORE
BEDAH & RISK VOLUME PRONE COST
FUNGSI
1 2 3 4 5 6
PRE OP V V V 3
POST OP V V V V 4
TETANUS V V V 3
LUKA V V V V 4
BAKAR
LAKUKAN DENGAN BRAIN STORMING 2-5 ADA DI MODUL
(LIHAT HAL 12 MODUL)
IDENTIFIKASI 4 KATEGORI DGN MEMINDAHKAN
SCORE KE DLM FUNGSI-FUNGSI (BS)

FUNGSI FUNGSI SANGAT- FUNGSI FUNGSI


KRITIS SANGAT PENTING SANGAT PENTING
PENTING
1. POST OP PRE OP TETANUS 0

2. LUKA PRE OP TETANUS 0


BAKAR

KESIMPULAN : FK-FSSP-FSP MEMERLUKAN PENGUKURAN, SEDANGKAN


FUNGSI PENTING MUNGKIN TIDAK.
BUAT PRIORITAS UTAMA, BILA ADA 2 ATAU LEBIH SKOR SAMA- MAKA PRIO
RITAS AKAN JATUH PADA VOLUME LEBIH TINGGI, LEBIH SERING DAN
DIKERJAKAN
CONTOH : PENGEMBANGAN STANDAR ASKEP POST - OP
RSUD… ASKEP POST-OP
NO DOK REVISI HALAMAN

STANDAR TANGGAL TERBIT DISYAHKAN OLEH


ASKEP DIREKTUR RSUD

(…………………)

DIMENSI BEDAH
FUNGSI ASKEP/B POST-OP
Perawat dan bidan mampu : mengidentifikasi jenis
PERNYATAAN STANDAR operasi dan anastesi………

INPUT PROSES OUT PUT


-Perawat -mengidentifikasi jenis op & jenis anas TDK
TERJADI PENYULIT

AKIBAT SALAH POSISI

-set perawatan luka -mengukur posisi sesuai jenis op & anas


FORM SOP
RSUD…… MEMASANG INFUS

SOP/PROTAP No Dok No Revisi Halaman

Tanggal Terbit Didsyahkan Oleh


Direktur RSUD.

(………………..)

Tujuan
Pengertian
Kebijakan
Persiapan
Prosedur
Unit terkait
3. INDIKATOR KINERJA
 Seperti sebuah mobil, apakah indikatornya ?
 Kaitan indikator dgn sop
 Keluhan tentang pelayanan
 Adanya masukan
 Kembali kekelompok membuat ikk pada uraian
tugas
 Pilih 5 ikk yang disepakati utk dimonitoring
INDIKATOR KINERJA
NO FUNGSI KEGIATAN INDIKATOR MONITORING
KINERJA
HARI MGG
BL
1) ADA NOTULEN,
a. MELAKSANAK
1 QA AN DRK  DRK
DAFTAR
HADIR; ISU-ISU
X
YANG MUNCUL
DAN TINDAK
LANJUT

b. MENCUCI 2) TANGAN
BERSIH ,
TANGAN MEMENUH
SECARA SYARAT
ASETIK
EFEKTIF MEDIK

a. Memasang infus 3) Tts


2. POST-OP lancar,
tepat

4) Tdk
flebitis
CHECK LIST MONITORING

PERAWAT/BIDAN
SOP :
INDIKATOR :………………………………………………….CODE :……………………………………………
JENIS MONITORING : RUTIN/JANGKA PENDEK
PUSKESMAS/RS :…………………………………………RUANGAN/PROGRAM

NO KEGIATAN TGL TGL TGL

YA TDK YA TDK YA TDK


A PERSIAPAN
B PROSEDUR
C % PENCAPAIAN
% PENYIMPANGAN

D SEBAB U U U
PENYIMPANGAN K
K K

E YG MEMONITOR NAMA & TTD NAMA & TTD NAMA & TTD

F FEED BACK, NAMA & TTD NAMA & TTD NAMA & TTD
KESEPAKATAN &
TINDAK LANJUJT
FORMAT PERUBAHAN
IKK INDIVIDU
NO IKK IKK INDIVIDU CODE
KELOMPOK

4
LAPORAN HASIL MONEV
RENCANA TIDAK LANJUT DI …..
RUANGAN :
BULAN :

NO NAMA CODE PENYIM- RTL


INDIKATOR PANGAN
% % % %
U
K

RATA-RATA

KESIMPULAN :
Terima Kasih…

Any Question…

Anda mungkin juga menyukai