Anda di halaman 1dari 14

“ GERAK JATUH BEBAS “

KELOMPOK 5
- ASTI ELRAIDA PURBA (4213121021)
- NOVRY SIMANULLANG (4213121034)
- JANTRI SYAHPUTRA SEMBIRING
(4212321002)
- SITI KHOLIJA NASUTION ( 4213121052 )
- PSPF 2021 C –
DOSEN PENGAMPU : Dra. Ida Wahyuni, M.Pd
PETA KONSEP GERAK

GERAK LURUS

TITIK JARAK PERPINDAHAN


ACUAN

KELAJUAN RATA-RATA
KELAJUAN DAN
PERCAPATAN KECEPATAN RATA-RATA

KELAJUAN KECEPATAN SESAAT


TETAP PERCEPATAN

PERCEPATAN RATA-RATA
PERCEPATAN
GERAK LURUS TETAP PERCEPATAN SESAAT
BERATURAN GERAK LURUS BERUBAH GERAK JATUH BEBAS
BERATURAN (GLBB) GERAK VERTIKAL KE ATAS
B. KOMPETENSI DASAR
1. Menyadari kebesaran Tuhan yang menciptakan dan mengatur alam Jagad raya melalui
pangamatan fenomena alam fisis dan pengukurannya.
2. Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu, objektif, jujur, teliti, cermat, tekun,
hati-hati, bertanggung jawab, terbuka, kritis, kreatif, inovatif dan peduli lingkungan) dalam
aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan percobaan,
melaporkan, dan berdiskusi.
3. Menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud
implementasi melaksanakan percobaan dan melaporkan hasil percobaan.
4. Menyebutkan dan menjelaskan besaran-besaran fisis pada gerak jatuh bebas.
5. Menyajikan data dan grafik hasil percobaan untuk menyelidiki sifat gerak benda yang jatuh
bebas.
C. INDIKATOR
1. Menunjukan sikap jujur dan bertanggung jawab pada saat melaksanakan percobaan.
2. Menunjukan sikap positif (ingin tahu,dan toleran) dalam diskusi kelompok.
3. Menjelaskan pengertian gerak jatuh bebas.
4. Menganalisis persamaan pada gerak jatuh bebas.
5. Menerapkan konsep jatuh bebas dalam menganalisis permasalahan sehari-hari.
6. Menjelaskan faktor-faktor yang memengaruhi gerak jatuh bebas dengan baik dan benar.
7. Melakukan percobaan gerak jatuh bebas dengan baik dan benar.
8. Mepresentasikan hasil diskusi dengan benar.
9. Membuat hasil tertulis hasil percobaan.
PENGERTIAN GERAK JATUH BEBAS
Syarat utama suatu Gerak jatuh bebas atau biasa
APA ITU GERAK benda mengalami disingkat GJB adalah gerak
JATUH BEBAS? gerak jatuh bebas yang hanya dipengaruhi oleh
adalah kecepatan gaya gravitasi Bumi. 
awal benda sama
dengan nol atau
benda bergerak tanpa
kecepatan awal. 

Gerak jatuh bebas


merupakan contoh
gerak lurus berubah
beraturan (GLBB).
Dari gambar di samping terlihat bahwa lamanya benda
di udara hanya dipengaruhi oleh ketinggian dan
percepatan gravitasi atau tidak ada besaran lain yang
berpengaruh.
 
RUMUS
PERSAMAAN
GERAK

𝒗=𝒗 𝟎+𝒈𝒕 1
h=𝑣 0 + 𝑔 𝑡
2
2

2
𝑣 =𝑥 0 +2 𝑔h
2
RUMUS
GERAK JATUH
BEBAS

𝑠𝑦𝑎𝑟𝑎𝑡 ; 𝑣 0= 0

keterangan;:
𝒗 =𝒈𝒕 1
h= 𝑔 𝑡
2
2

=kecepatan awal (m/s)


2
= kecepatan akhir (m/s) 𝑣 =2 𝑔h
= percepatan gravitasi
bumi (m/)
h=jarak tempuh/ketinggian
(m)
t = waktu (s)
CONTOH SOAL

Sebuah batu jatuh dari ketinggian 20 m. Berapakah waktu yang diperlukan


batu tersebut untuk mencapai tanah?
Dik :
Dit :
Jawab:
Berdasarkan soal permsaan yang paling cocok untuk waktu tempuh adalah
maka,
GRAFIK GERAK JATUH
BEBAS
 
1. GRAFIK v-t
Pada grafik disamping ini dapat kita lihat
hubungan antara kecepatan (v) dengan waktu
(t). Berdasarkan grafik tersebut dapat kita lihat
jika besarnya kecepatan yang dialami sebuah
benda yang mengalami gerak jatuh bebas
adalah sebanding dengan besar waktu tempuh
benda tersebut
2. GRAFIK s-t
s
Semakin besar jarak yang ditempuh oleh suatu
benda yang mealakukan gerak jatuh bebas maka
waktu yang dibutuhkan benda tersebut untuk
t bisa sampai ketanah juga akan semakin besar.

Gravik hubungan jarak


terhadap waktu
pada gerak jatuh bebas
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai