Anda di halaman 1dari 19

Gagal Ginjal Kronis

Nama kelompok 2
1.Agista Ananda Putri
2.Devilla Anita Sari
3.Femilia Mareta Pradani
4.Nabila Negara Suci
5. Radella Berliana Feriska
6.Yuyun Meli Septiana
Pengertian
Gagal ginjal kronis adalah kondisi ketika fungsi ginjal menurun secara bertahap
akibat kerusakan jaringan ginjal, secara medis gagal ginjal kronis didefinisikan
sebagai penurunan laju penyaringan ginjal selama tiga bulan atau lebih. Penyakit ini
menyebabkan cairan, elektronik, dan limbah menumpuk didalam tubuh dan
menimbulkan banyak gangguan.
Etiologi
Diabetes.
Hipertensi atau tekanan darah tinggi.
1. Peradangan pada glomerulus ginjal.
2. Nefritis intersititial.
3. Infeksi ginjal berulang
4. Pertumbuhan kista dalam jumlah yang banyak pada ginjal.
5. Gangguan saluran urine yang berkepanjangan.
6. Gagal ginjal akut yang tidak sembuh
7. Penggunaan obat-obatan yang berpotensi merusak ginjal.
8. Penyakit pembuluh darah ginjal.
9. Lupus nefritis.
10. Penyakit asam urat.
Patofisiologi
Awal mula karena adanya cedera jaringan.Cedera Sebagian
jaringan ginjal tersebut menyebabkan pengurangan massa
ginjal yang kemudian nengakibatkan terjadinya proses
adaptasi berupa hipertrofi pada jaringan ginjal normal yang
masih tersisa dan hiperfiltrasi
Manifestasi klinis
pembengkakan pada area
Mudah lelah, kulit kering
01 dan gatal, keluarnya darah 02 mata, penurunan nafsu
makan,
ketika BAK

Urine berbusa, Otot lebih sering mengalami


03 pembengkakan pada
pergelangan kaki dan kaki
04 kram, prekuensi buang air
kecil meningkat
Pemeriksaan Diagnostik
Pemeriksaan yang dapat dilakukan pada
penderita gagal ginjal akut yaitu dengan CT-
Scan untuk mendeteksi kelainan pada
ginjal,seperti tumor,batu abses,kelainan
kongenital,terutama yang tidak dapat
diidentifikasi dengan pemeriksaan lainnya.
Pencegahan

Mengendalikan penyakit Mengurangi makanan Minum banyak air putih


diabetes, tekanan darah yang mengandung
tinggi, dan juga penyakit garam
jantung dengan lebih
baik

Jangan menahan buang Makan-makanan yang


air kecil sehat dan hindari junk
food
Pengobatan

Memperbaiki gangguan Mengendalikan penyakit Menghambat


yang terjadi akibat perkembangan penyakit
kerusakan ginjal

Tetapi dialisis, •Hemodialisis (cuci darah)


Memberi obat-obatan
transparansi ginjal •CAPD(memasukan cairan
seperti obat hipertensi
dialisis kedalam perut
dll
melalui lubang buatan)
FORMAT PENGKAJIAN
KEPERAWATAN PADA: Tn.J DENGAN
Chronic Kidney Disease Di RUMAH
SAKIT Yukum Medical Centre
Biodata Pasien
Biodata Pasien
Nama pasien :Tn.j
Tempat/Tanggal lahir :Terbanggi besar/21 april 1970
Status perkawinan :Menikah
Agama :Islam
Jenis kelamin :Laki-laki
Pendidikan terakhir :SMA
Pekerjaan :Wiraswasta
Alamat Rumah :Gang anggrek, dusun VII kekah, RT
001/001.Terbanggi Besar
Alasan Masuk Rumah Sakit/Dirawat diRS

Tn. J datang bersama keluarganya kerumah sakit Yukum medical


Centre. Pada 23 Desember 2022 pada jam 21:23, keluarga pasien
mengatakan bahwa pasien mengalami penurunan kesadaran dan
cemas sejak pukul 19:30.2jam sebelum masuk rumah sakit.
Pasien post dirawat diRumah sakit harapan bunda kurang lebih
satu minggu
RIWAYAT KESEHATAN

Riwayat kesehatan sekarang(keluhan


Riwayat Kesehatan Masa Lalu
utama)
Pasien mengatakan penurunan kesadaran sopir, pasien Keluarga pasien mengatakan bahwa
terpasang ETT dan ventilator, pasien terpasang OPA, pasien mengalami stroke sejak
pasien terpasang NGT dan kateter, pasien bedrest, pasien 3tahun lalu, sebelumnya kaku
mengalami batuk dan terdapat secret. Pasien HO setiap hari semua anggota gerak
selasa dan jumat

Riwayat Alergi
Riwayat kesehatan Keluarga pasien mengatakan
keluarga bahwa pasien tidak memiliki
Keluarga pasien mengatakan alergi terhadap obat atau
bahwa tidak ada Riwayat makan
kesehatan keluarga
Head to Toe

Gigi dan Mulut


I :Ada lubang gigi,tidak ada gumpalan darah atau
pendarahan dimulut,ada karies gigi,lidah berwarna
anemis,tidak ada lesi dibibir bawah,tidak ada stomatitis
P :Bibir tidak kering,warna bibir pucat,tidak ada benjolan
dibibir,pasien terpasang NGT
DATA FOKUS

Data subjektif Data Objektif


Pasien mengalami penurunan 1. Pasien terpasang ETT(Endo traceal tube)
kesadaran 2. Pemeriksaan TTV : N:107x/mnit,
TD:163/100MmHg, S:29, 8°c,
RR:34x/mnit
3. Pasien terpasang NGT
4. Pasien dengan penurunan kesadaran semi
koma, dengan GCS E:2, V:2, M:1
Analisa Data
Data Fokus Etiologi Masalah
keperawatan
Ds: Penurunan kesadaran Resiko penurunan curah
Pasien mengalami berhubungan dengan jantung
penurunan kesadaran Chronic Kidney
Disease(Gagal ginjal
Do: kronis)
Pasien terpasang ETT
TTV:TD:163/100mmHg, S:29,
8°c, N:107x/m, RR:34x/m
Pasien terpasang NGT
Pasien dengan penurunan
kesadaran semi koma, dengan
GCS
E:2, V:2, M:1
Diagnosa keperawatan

Resiko penurunan curah jantung berhubungan


dengan gangguan irama jantung, stroke volume pre
load dan after load, kontrak lilitas jantung
Intervensi Keperawatan

Diagnosa keperawatan Tujuan Intervensi

Resiko penurunan curah jantung Setelah dilakukan tindakan 1. Monitor tekanan darah
berhubungan dengan gangguan keperawatan selama 3x24jam 2. Monitor saturasi
irama jantung, stroke volume pre diharapkan penurunan curah oksigenPosisikan semi-fowler
load dan after load, kontrak jantung pasien teratasi dengan atau fowler
lilitas jantung kriteria hasil: 3. Berikan ET
1.kekuatan nadi perifer 4. Kolaborasi pemberian obat
meningkat sesuai resep dokter
2.Tekanan darah membaik 100-
130/60-90mmHg
3.Tidak ada Disana, frekuensi 16-
24x/m
Catatan perkembangan
S: Pasien mengalami penurunan kesadaran

O: N:107x/m, RR:34x/m, S:29, 8°C,


TD:163/100mmHg, Spo2:123

A: Masalah belum teratasi

P: Lanjutkan intervensi

Anda mungkin juga menyukai