Anda di halaman 1dari 8

 MATA PELAJARAN:

OTOMATISASI TATA KELOLA SARANA

DAN PRASARANA

KELAS XI OTK PERKANTORAN


SEMESTER 1
ERANELI, S.Pd
KOMPETENSI INTI DAN
KOMPETENSI DASAR
KD Pengetahuan KD Keterampilan
3.3 Menerapkan K3 4.3 Melaksanakan K3
perkantoran perkantoran
DESAIN PEMBELAJARAN
1. Siswa mencari Materi yang berkaitan dengan K3 Perkantoran
( Ruang lingkup, Peran, fungsi, Tujuan) {waktu Pengumpulan tugas
2 hari setelah tugas diberikan}
2. Siswa membuat SOP K3 perkantoran menggunakan Flowchart
{Tugas dikumpulkan 1 minggu setelah tugas diberikan }
3. Siswa membuat Desain Poster K3 Perkantoran
(Penerapan K3 dan Menentukan Layout
Penempatan Poster) ( waktu pengumpulan
tugas 2 minggu setelah tugas diberikan
5. Tugas dikumpulkan melalui google classroom
PENILAIAN SIKAP
INDIKATOR PENILAIN
Tanggung Ketepatan dalam penyerahan
Jawab tugas sesuai waktu yang telah
ditentukan
Kerapian Tugas diselesaikan dengan rapi
dan mudah dipahami
Partisipasi Mampu menjawab semua
pertanyaan yang diajukan di
telegram grup
Aktif dan bersemangat dalam
kerjasama kelompok.
Kerjasama Pembagian tugas dalam
kelompok jelas dan terperinci
PENILAIAN PENGETAHUAN

Indikator Penilaian Nilai 1-4 Konversi


Pemahaman Siswa Mampu mencari dan
memahami Materi berupa ruang
lingkup, fungsi, tujuan dan Peran K3
Perkantoran
Siswa mampu memahami cara
membuat SOP menggunakan
Flowchart
Siswa mampu memahami isi desain
poster K3 perkantoran
Evaluasi Siswa mampu menemukan contoh
langkah-langkah membuat SOP
tentang K3 Perkantoran dari
berbagai sumber
Siswa mampu membuat konsep isi
poster K3 Perkantoran
KONVERSI PENILAIAN

1 : 0 – 45 → D
2 : 46 – 65 → C
3 : 66 – 85 → B
4 : 86- 100 → A
PENILAIAN KETERAMPILAN
INDIKATOR PENILAIN NILAI (1-4) KONVERSI
PEMBUATAN Kemampuan siswa membuat
SOP SOP dalam bentuk
flowchart
Desain flowchart yang
dibuat Rapi dan Mudah
dipahami
POSTER Kemampuan siswa dalam
membuat Desain Poster
tentang K3 Perkantoran
Aplikasi yang digunakan
dalam membuat Poster
Isi/ Teks yang digunakan
singkat, padat dan kaya
akan informasi

Anda mungkin juga menyukai