Anda di halaman 1dari 32

Stunting

ditandai dengan Penyebab


Multi Dimensi
1. GAGAL TUMBUH –
Pendek (TB/U), BALITA STUNTING
(TB/U)
Kurus (BB/U)
2. GAGAL KEMBANG – MENGHAMBAT
Gangguan Kognitif, Pembangunan
lambat menyerap dan Peluang
Menjadi
pengetahuan, lemah NEGARA MAJU
di matematika;
Stunting (pendek Riskesds 2018
30,8 %(8 Juta)
dan defisit kognitif)
3. GANGGUAN SIRKESNAS 2016
METABOLISME 33,6%
TUBUH – potensi
untuk terkena Masalah Kesehatan
penyakit tidak (di atas ambang batas 20%)

menular
STUNTING TERLAMBAT DIKENALI 105 cm 125 cm 100 cm
(BARU DAPAT DILIHAT SETELAH 2 TAHUN)

Usia 2 tahun
2 bulan Usia 4
tahun
4 bulan

7 thn 7 thn 4 thn

Stunting:
•Dilihat berdasarkan Panjang Badan per Umur (PB/U)
atau Tinggi Badan per Umur (TB/U).
•Nilai Z-score <-2,0 2
Berapa Tinggi Anak yang Ideal Sesuai dengan Usianya?

Pertumbuhan anak yang baik bisa dipantau dari tinggi badannya. Tinggi
anak akan terus bertambah seiring pertambahan usianya.

Tingkat kecepatan pertumbuhan yang terjadi pada setiap anak tidak sama.
Bisa saja seorang anak tumbuh sangat pesat dan akhirnya memiliki tubuh
yang lebih tinggi dari teman-temannya.

Menurut WHO, ada batasan di mana anak dianggap pendek (stunting) dan
memiliki gizi yang buruk, seorang anak dikatakan pendek jika
tinggi/panjang badan kurang dari:
Anak Perempuan : Anak Laki-Laki :

Usia 1 tahun : 68,9 cm Usia 1 tahun: 71,0 cm


Usia 2 tahun : 80,0 cm Usia 2 tahun: 81,0 cm

Usia 3 tahun : 87,4 cm Usia 3 tahun: 88,7 cm

Usia 4 tahun : 94,1 cm Usia 4 tahun: 94,9 cm

Usia 5 tahun : 100,1 cm Usia 5 tahun: 100,7 cm

Usia 6 tahun : 104,9 cm Usia 6 tahun: 106,1 cm

Usia 7 tahun : 109,9 cm Usia 7 tahun: 111,2 cm

Usia 8 tahun : 115,0 cm Usia 8 tahun: 116,0 cm

Usia 9 tahun : 120,3 cm Usia 9 tahun: 120,5 cm

Usia 10 tahun: 125,8 cm Usia 10 tahun: 125,0 cm

Usia 11 tahun: 131,7 cm Usia 11 tahun: 129,7 cm

Usia 12 tahun: 137,6 cm Usia 12 tahun: 134,9 cm

•Usia 13 tahun: 142,5 cm Usia 13 tahun: 141,2 cm

•Usia 14 tahun: 145,9 cm Usia 14 tahun: 147,8 cm

•Usia 15 tahun: 147,9 cm Usia 15 tahun: 153,4 cm

•Usia 16 tahun: 148,9 cm Usia 16 tahun: 157,4 cm

•Usia 17 tahun: 149,5 cm Usia 17 tahun: 159,9 cm

•Usia 18 tahun: 149,8 cm Usia 18 tahun: 161,2 cm


Apa yang bisa kita
lakukan?
PERAN BKKBN
1000 HARI PERTAMA KEHIDUPAN

Apa yang dimaksud dengan seribu hari


pertama kehidupan :

Fase kehidupan sejak terbentuknya janin


pada saat kehamilan (270 hari) sampai anak
berusia 2 tahun ( 730 hari ).
Periode organ vital mulai terbentuk dan
terus berkembang ( otak, hati,jantung,
ginjal,tulang,tangan,kaki & oragn tubuh
lainnya)
Mengapa 1000 HPK Peluang Emas
 DariGen yang diturunkan masih terbentang
peluang untuk menciptakan jalan setiap
orang agar dapat tumbuh dan berkembang
secara optimal.
 Peluang itu bernama 1000 HPK
MENGAPA SERIBU HARI DISEBUT PERIODE EMAS
 Otak tumbuh berkembang pesat yang mendukung seluruh proses
pertumbuhan anak dengan sempurna
- Lahir 370 gr
- Satu tahun 825 gr
- Dua tahun 1100 gr
- Lima tahun 1200 gr
- Dewasa 1400 gr
 Periode kritis dan sensitif
 Tumbang berjalan sangat cepat
 Fondasi bagi tumbuh kembang selanjutnya
 Window opportunity (jendela kesempatan ) : kesempatan yg terbaik yg harus
dimanfaatkan ortu utk memodifikasi input yf akan diberikan kpd anak, periode rentan terhdp kerusakan
otak, kesempatan utk bhs mulai 2 thn & tertutup usia 6 thn, kemapuan logika & matematika 3 thn &
tertutup 6 thn, anak yg tumbuh tanpa mendengarkan percakapan mc akhirnya tdk mampu berbicara &
berbahasa

 Satu kali dalam rentang kehidupan


APA YG HARUS DIPERHATIKAN DLM
PERIODE EMAS AGAR ANAK TUMBANG
OPTIMAL
 Asupan gizi ( * masa kehamilan hrs memperhatikan kualitas
& kuantitas >> menentukan kesehatan anak seumur
hidup .Bumil makan beragam, bergizi seimbang dan aman),
(* masa setelah lahir samapi 2 tahun : IMD, ASI Ekslusif, MP
ASI, ASI samapi 2 tahun )
 Stimulasi : ( dilakukan secara terus menerus oleh ortu /
pengasuh dlm suasana yg menyenangkan dan melibatkan
sebanyak mungkin bentuk stimulasi.
Ada beberapa jenis stimulasi ( *Visual : merangsang penglihatan anak
dgn kontak mata, bermain dgn mainan berbagai warna, * Auditory :
merangsang pendengaran dan Bahasa anak dengan mengajak
bicara, * Taktil : merangsang sensor raba seperti dengana
membelai anak )
 PolaPengasuhan : Dengan pola
pengasuhan yang baik maka
kebutuhan **kesehatan & gizi, kasih
sayang dan stimulasi *** akan
terpenuhi
 Perawatan Kesehatan : Anak yang
sehat akan tercegah dari berbagai
penyakit. Anak yg terkena ***infeksi
akan mempengaruhi ***nafsu makan
sehingga akan mengganggu
**pemenuhan gizi. Utk mencegah anak
tertular dari penyakit infeksi : ****
Imunisasi *****
APA YANG HARUS DIKETAHUI TENTANG
PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
 Tumbuh kembang dipengaruhi oleh
faktor bawaan dan lingkungan
 Setiap anak unik
 Setiap tahapan dipengaruhi oleh
tahapan perkembangan
sebelumnya dan menentukan
perkembangan selanjutnya
 Perkembangan dipengaruhi
kematangan dan faktor belajar
 Setiap tahapan perkembangan ada
tugas perkembangan
 Pertumbuhan dan perkembangan
tidak bisa dipisahkan
Lanjutan...
 Perkembangan seseorang meliputi aspek
fisik/gerakan; kecerdasan dan sosial
emosional/psikososial.
 Dalam rentang perkembangan dikenal periode
kritis/sensitif (Perkembangan bahasa)
 Perkembangan mengikuti pola perkembangan
tertentu ( perkemb.terjadi secara teratur sehingga hasil perkemb.dr thp
sebelumnya yn merupakan prasarat bg perkemb.selanjutnya)

 Setiap anak unik ( kita sering memdandingkan anak kita dgn


yg lain,setiap anak tumbuh dgn proses yg beda,tugas ortu
membantu anak menemukan potensi & menumbuhkan potensi itu
menjadi kekuatan nyata dgn memndampingan)
PERKEMBANGAN OTAK DITENTUKAN OLEH

 Asupan gizi, nutrisi yang tepat pada saat hamil


 Pengasuhan yang baik dan benar
 Pendidikan (stimulasi)
Bagaimana agar kebutuhan gizi pada 1000 hari
pertama kehidupan dapat terpenuhi
 Ibu hamil makan lebih banyak (2 porsi) dengan gizi seimbang
(dan gizi jadi terpenuhi) (tablet tambah darah)
 Tidak merokok dan minuman bersoda, alkohol dan hindari
makanan berpengawet
 Ikuti kelas ibu hamil
 Lakukan IMD (inisiasi menyusu dini) langsung setelah bayi lahir
 ASI ekslusif (0-6) bulan
 Setelah 6 bulan sampai usia 2 tahun teruskan pemberian ASI
dengan tambahan (makanan pendamping ASI)
 Menimbang bayi setiap bulan di Posyandu untuk memantau
tumbuh kembang anak
 Cuci tangan pakai sabun dengan air mengalir.
Apa yang dimaksud dengan
pengasuhan :
Proses interaksi antara orang tua dan
anak dalam mendukung
perkembangan fisik, emosi, sosial,
intelektual, dan spiritual sejak anak
dalam kandungan sampai dewasa.
Sehingga anak tumbuh dan
berkembang menjadi pribadi yang
cerdas, mandiri, sehat, berbudi
pekerti yang luhur dan berahklak
mulia.
Peran orang tua dalam pengasuhan
pada1000 hari pertama kehidupan
 Memperhatikan asupan gizi serta kesehatan anak
dan cara pemberiannya yang baik dan benar
 Mambangun kelekatan antara anak dan ibu/orang
tua
Mengadakan kontak mata, menggendong, memeluk,
mencium,
membelai, tersenyum
Memberikan sentuhan, sering mengelus memijat
kontak kulit dengan kulit
Lanjutan....
 Membangun komunikasi dengan tersenyum,
mengoceh dan berbicara dengan bayi ketika
sedang memandikan, mengganti popok,
berbicara menanggapi ocehan bayi
 Menanamkan dan menerapkan nilai-nilai
karakter melalui delapan fungsi keluarga
 Membangun komunikasi/hindari kata-kata
kasar seperti bentakan, jangan memaki bila
berbuat salah,
 Melakukan stimulasi melalui bermain,
berceritera, bernyanyi bersama anak sesuai
dengan usianya
Delapan fungsi keluarga
 PP Republik Indonesia No, 87/2014 Membagi fungsi
keluarga menjadi 8 fungsi yaitu :
Fungsi keagamaan, sosial budaya, cinta kasih, perlindungan,
reproduksi, sosialisasi dan pendidikan, ekonomi, pembinaan
lingkungan
 Fungsi keluarga harus menjadi pijakan dan tuntunan setiap
keluarga dalam mewujudkan keluarga sejahtera dan
berkualitas
 Fungsi keluarga harus dipahami dengan baik oleh semua
keluarga maupun pasangan yang akan berkeluarga, agar
dapat menjalankannya dengan baik.
 Pelaksanaan fungsi keluarga yang optimal memberi peluang
kepada keluarga untuk melahirkan generasi penerus yang
berkualitas.
Penanaman dan penerapan nilai-nilai
karakter melalui 8 fungsi keluarga
 Keluarga merupakan lingkungan pertama dan utama dalam
membentuk sumberdaya manusia yang berkualitas
 Karakter seorang anak perlu dibentuk sejak dini karena usia dini
merupakan masa kritis yang menentukan sikap dan perilaku
dimasa yang akan datang masa ini masa yang penting untuk
meletakkan dasar-dasar kepribadian seseorang.
 Dengan melaksanakan 8 fungsi keluarga dengan optimal dapat
membantu membentuk karakter anak sehingga anak memiliki
kepribadian yang diharapkan
 Orang tua yang hebat adalah orang tua yang dapat menerapkan 8
fungsi keluarga dalam pengasuhannya.
Apa yang harus diketahui oleh orang tua
dalam menerapkan 8 fungsi keluarga
 Memahami pertumbuhan dan perkembangan anak sesuai dengan
usianya
 Memahami cara-cara bagaimana merangsang pertumbuhan dan
perkembangan anak
 Memahami setiap fungsi keluarga dan nilai-nilai terkandung
didalamnya
 Memahami cara-cara berkomunikasi dengan efektif
 Dalam penerapannya diperlukan
• Keteladanan
• Konsisten
• Pembiasaan
• Komunikiasi yang efektif
• Disiplin tanpa kekerasan
Fungsi 1. Keagamaan
Penanaman dan Penerapan
Nilai Karakter Dlm kandungan Usia 0 – 1 tahun 1 – 2 tahun

- Iman dan taqwa, - Diperdengarkan - Mengucapkan - Mengajarkan


kesolehan, surat-surat dlm bismilah bila anak untuk
ketaatan, sabar kitab suci memulai sesuatu mengucapkan
dan ikhlas - Membacakan do’a dan mengakhiri salam, bismillah,
do’a pendek dengan alhamdulillah,
- Mengucapkan alhamdulillah do’a-doa
bismilah bila - Menyanyikan lagu- pendek,
memulai sesuatu lagu rohani membacakan
dan alhamdulilah - Mengajarkan anak buku cerita
tanda bersyukur untuk berbagi tentang kisah
- Memperdengarkan keagamaan,
lagu-lagu rohani mengajarkan
anak dengan
memberi contoh
bersikap jujur
- Mengajari anak
untuk tidak
memukul atau
mengambil
barang orang lain
Fungsi 2. Sosial dan Budaya

Penanaman dan Penerapan


Nilai Karakter Dlm kandungan Usia 0 – 1 tahun 1 – 2 tahun

- Toleransi saling - Mengajarkan anak - Mengajarkan anak


menghargai, untuk berbagi dan untuk
sopan santun, mengucapkan mengucapkan
gotong royong, terima kasih salam atau
kebersamaan, - Menemani anak permisi bila
memasuki rumah
peduli, cinta menonton TV,
- Mengajarkan anak
tanah air - mengajak anak
untuk
berjalan disekitar mengucapkan
rumah terima kasih
- Mengajak - Melibatkan anak
berekreasi alam merapikan mainan
- Mengajarkan anak bersama
untuk berbagi temannya
- Mengajak anak - Mengajarkan anak
membantu untuk hidup rukun
memasukkan - Mengajarkan anak
mainan kedalam untuk makan
tempatnya bersama
- Membacakan buku
cerita tentang
Fungsi 3. Cinta Kasih

Penanaman dan Penerapan


Nilai Karakter Dlm kandungan Usia 0 – 1 tahun 1 – 2 tahun

- Empati, akrab, - Suami berempati - Mengajak anak - Membacakan


adil, pemaaf, dengan kondisi tersenyum, cerita dongeng
isteri yang sedang melakukan kontak tentang menolong
hamil sehingga mata orang lain yang
isteri merasa - Membacakan buku kesusahan
cerita mengenai - Mengajak anak
aman
hal-hal yang untuk silaturahmi
- Menjalin hubungan
berkaitan dengan dengan kerabat
yang lebih dekat empati (menolong atau tetangga
antara suami isteri sesama) - Membiasakan
- Memastikan bumil - Membelai, orang tua
mendapat gizi dan memeluk, mencium meminta maaf
nutrisi yang baik anak sebagai - Mengajak anak
- Mendengarkan ungkapan rasa cinta mengunjungi
dengan sabar kasih teman yang sakit
berbagai keluhan - Memberikan contoh - Membiasakan
yang dirasakan untuk mau berbagi untuk saling
oleh bumil dengan orang lain tolong menolong
- Membiasakan - Menepati janji
meminta maaf bila - Mengajari anak
melakukan untuk
Fungsi 4. Perlindungan

Penanaman dan Penerapan


Nilai Karakter Dlm kandungan Usia 0 – 1 tahun 1 – 2 tahun

- Aman, pemaaf, - Mendampingi - Menciptakan - Mengajarkan anak


peduli, tanggap isteri bila lingkungan rumah untuk penggunaan
yang aman barang-barang
mengunjungi
(menjauhkan dari berbahaya seperti
dokter atau bidan gunting, gelas kaca,
- Mendampingi barang-barang yang
dll
berbahaya)
selama proses - Membiasakan
- Memberi
melahirkan tanggap terhadap
kesempatan anak keluhan anak
- Membiasakan untuk bergerak dan dengan
untuk responsif pastikan aman mendengarkan
terhadap kondisi - Pastikan anak penuh perhatian
ibu dengan penuh memperoleh asupan dan menatap anak
antusias gizi yang cukup - Memberikan
- Mendampingi tangapi cengan semangat untuk
isteri olahraga cepat ketika anak terus berusaha
menangis bila menyelesaikan apa
atau senam hamil
yang sedang
mmerlukan bantuan
dilakukannya
- Memberi contoh
- Meredakan tangsi
meminta maaf bila dengan cara
merasa salah memeluknya dan
membujuk untuk
Fungsi 5. Sosialisasi dan Pendidikan
Penanaman dan Penerapan
Nilai Karakter Dlm kandungan Usia 0 – 1 tahun 1 – 2 tahun

- Percaya diri, - Mengajak bayi dlm - Orang tua memuji - Tidak memarahi
kreatif, luwes, kandungan perilaku anak yang anak jika gagal
baik melakukan sesuatu
kerjasama, berbicara
- Mengajarkan anak tapi memberikan
mandiri - Memberikan semangat untuk
perhatian kepada untuk dapat
dapat
menunjukkan
isteri melakukannya
anggota tubuhnya - Mengajarkan anak
- Mempersiapkan
- Mengajak anak untuk tampil
keperluan untuk bernyanyi, didepan umum
kelahiran anak bermain, bercanda - Memberi
- Memperkenalkan kesempatan kepada
anak kepada anak untuk bermain
tetangga atau orang dengan teman
lain dan sebayanya
menyebutkan - Menyediakan
namanya buku/kertas untuk
- Menunjukkan dicoret-coret,
- Menyediakan menu
kepada anak cara-
yang berfareasi
cara melipat - Menyimpan mainan
menggambar, dan merapikan
mewarnai, mainan ketempat
Fungsi 6. Ekonomi

Penanaman dan Penerapan


Nilai Karakter Dlm kandungan Usia 0 – 1 tahun 1 – 2 tahun

- Hemat, disiplin, - Menyesuaikan - Membiasakan anak - Mengajarkan anak


peduli, ulet kemampuan untuk makan tidak banyak jajan
ekonomi yang makanan buatan diluar rumah
dimiliki dengan rumah sendiri - Mengajarkan anak
pengeluaran - Mengajarkan anak untuk memelihara
- Mempersiapkan mainannya
untuk berbagi
sehingga tidak
biaya persalinan dengan saudara
mudah rusak
- Membantu orang atau teman- - Mengajarkan
lain yang dalam temannya menabung dlam
kesulitan sesuai - Memberikan celengan mainan
kemampuan semangat dengan - Mengajarkan anak
bertepuk tangan, untuk berbagi
memberikan dengan orang lain
jempol atau baik makanan
memeluk anak bila maupun mainan
anak mengalami - Memberi
keberhasilan samangat bila aak
gagal dalam
melakukan
sesuatu
Fungsi 7. Reproduksi

Penanaman dan Penerapan


Nilai Karakter 1 – 2 tahun
Dlm kandungan Usia 0 – 1 tahun

- Tanggung jawab, - Menyepakati - Mengajarkan cara - Mengajarkan


pemeliharaan perencanaan membersihkan anak tentang
berkeluarga organ reproduksi bahaya jika ada
setelah BAK dan yang memegang
BAB. anggota
- Mengenalkan jenis tubuhnya oleh
kelamin anak orang lain
dengan cirinya (asing)
- Memantau anak
pada saat
bermain dengan
temannya
- Mengajarkan anak
berpakaian sopan
dan sesuai dengan
jenis kelaminnya
Fungsi 8. Lingkungan
Penanaman dan Penerapan
Nilai Karakter Dlm kandungan Usia 0 – 1 tahun 1 – 2 tahun

- Disiplin, peduli, - Menjaga - Menyediakan - Mengajarkan anak


pemeliharaan kebersihan diri kamar yang bersih untuk hemat
dan lingkungan - Menyediakan energi mematikan
- Membangun kerja tempat sampah lampu, TV,)
sama diantara - Menyediakan - Mengajarkan anak
untuk tidak
anggota keluarga kertas , pensil
merusak
dalam memelihara warna untuk
lingkungan
kebersihan dicoret-coret agar (mencabut
lingkungan tidak mencoret- tanaman,
coret dinding mematahkan dll)
- Mengajarkan anak - Membersihkan dan
untuk membuang membuang
sampah ditempat sampah pada
yang tersedia tempatnya
- Mengajak anak - Menghemat air
bersama sama dengan tidak
temannya untuk membuang-buang
membersihkan air
- Meletakkan
tempat dan
barang-barang
mainannya.
miliknya pada
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai