Anda di halaman 1dari 30

KONSEP TUMBUH KEMBANG BAYI, BALITA

& ANAK PRASEKOLAH


TUJUAN PERKULIAHAN
Mahasiswa dapat menjelaskan:
Definisi Tumbuh Kembang
Prinsip Tumbuh Kembang
Tahapan tumbuh kembang
Faktor yg mempengaruhi Tumbuh Kembang
1. DEFINISI

• Pertumbuhan (growth) adalah bertambahnya


jumlah dan sel diseluruh bagian tubuh yang
secara kuantitatif dapat diukur

• Perkembangan (development) adalah


bertambah sempurnanya fungsi alat tubuh
yang dapat dicapai melalui kematangan dan
belajar
4

CIRI KHAS ANAK

TUMBUH
TUMBUH BERKEMBANG
KEMBANG

•Bertambahnya •Bertambahnya
Anak dapat tumbuh kembang
ukuran, jumah sel, kemampuan
jaringan interseluler melalui tahapan yang sesuai struktur & fungsi
•Bertambah ukuran tubuh yang lebih
Stimulasi ,Deteksi,Intervensi kompleks
fisik, struktur tubuh Dini •KUALITATIF
•KUANTITATIF
COMPLETELY.........
Pertumbuhan :
perubahan fisik
peningkatan jumlah sel
ukuran
kuantitatif
tinggi badan, berat badan, ukuran tulang, gigi
pola bervariasi
Perkembangan :
kualitatif
maturation
sistematis, progresif dan berkesinambungan
2. PRINSIP-PRINSIP TUMBUH KEMBANG

Proses yang teratur, berurutan, rapi dan


kontinyu --- maturasi, lingkungan dan faktor
genetik
Pola yang sama, konsisten dan kronologis, dapat
diprediksi
Variasi waktu muncul (onset), lama, dan efek
dari tiap tahapan tumbuh kembang
Mempunyai ciri khas
Never ending process --seumur hidup dan
meliputi seluruh aspek
Cephalocaudal
Differensiasi
Hal yang unik -- setiap individu cenderung
mencapai potensi maksimum perkembangannya
Tugas perkembangan
• Perkembangan suatu aspek dapat dipercepat
atau diperlambat
• Perkembangan aspek-aspek tertentu berjalan
sejajar atau berkorelasi dengan aspek lainnya
• Perkembangan terjadi dalam tempo yang
berlainan
PEMANTAUAN
TUMBUH KEMBANG ANAK

TAHAP - TAHAP
Ante natal
Bayi baru lahir – 27 hari
Bayi – 1 tahun
Balita – 5 tahun
Prasekolah
Sekolah dini
Pubertas
remaja

9
TAHAP TUMBUH KEMBANG

PRANATAL
EMBRIO NEONATAL DINI
FETUS
NEONATAL LANJUT
BAYI ( 1bln-
1th)
TODDLER (1-3 th)
PRASEKOLAH (3-6
th)
SEKOLAH (6-12 th)
REMAJA (12-18/20
th)

10
JENIS PEMANTAUAN

• Kesehatan umum
– Penglihatan
– Pendengaran
• Fisik antropometrik
• Motorik kasar, bahasa, emosi, intelegensi
• Stimulasi dini (BKB)
• Jenis makanan / cara peberian
• Imunisasi / jenis

11
DEVIASI TUMBUH KEMBANG

• DAPAT MENYEBABKAN :
– Morbiditas
– Kecacatan
– Kematian
• Sosek & lingkungan yang kurang baik:
– Risiko pada kehamilan
– Risiko pada persalinan
– BBLR
– Morbiditas perinatal meningkat

12
PERTUMBUHAN FISIK

INTRA UTERIN

BERAT BADAN
SETELAH LAHIR TINGGI BADAN
KEPALA
GIGI
JARINGAN LEMAK
ORGAN TUBUH

13
Intrauterin /Janin:

 Pembelahan sel yang cepat, sangat


rentan terhdap pengaruh luar
 Makanan yg bergizi,hindari penyakit,
hindari stres

14
7 minggu pertama
janin belum bergerak

Denyut jantung ( + )

Usia 8 minggu janin


sudah berbentuk
manusia

BB 1 gr - PB 2,5 cm

15
Akhir Trimester ke 3
(36 mg) penambahan
ukuran meliputi subku
tan dan massa otot
shg janin dapat hidup
diluar

Aktivitas janin
responsif terhadap
emosi ibu

16
17
DECREASING PROPORTIONS
At birth, the head represents one-quarter of the neonate’s.
By adulthood, the head is only one-eighth the size of the body 18
Otak
 Otak  Belum lengkap saat lahir.
 Waktu lahir berat otak bayi  ¼ otak dws
(jumlah sel mencapai 2/3 sel otak dws)

Lahir berat pada saat di lahirkan :350 gr


1,5 th : 1 kg
Dewasa : 1,5 kg

 Tersusun oleh sel syaraf( neuron) dihubungkan  sinaps.


Sinaps membentuk jalur kecil menciptakan semacam kabel
yang saling berhubungan di dalam otak.

19
Jumlah dan pengaturan hubungan 
mulai dari kemampuan belajar, berjalan,
mengenal huruf, hingga bersosialisasi.

Setelah lahir , perkembangan otak berlanjut 

bertambah di antara neuron.

 Pada usia 10 thn anak mempunyai100- 500 triliun


sinaps sama dengan dewasa

20
Human Brain
at Birth 6 Years Old 14 Years Old

21
Perkembangan Anak

normal abnormal

Motorik, bahasa,
Sosial, visual-fine motor,
milestones kognitif, perilaku
22
4. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TUMBANG

• GENETIK
• LINGKUNGAN
1. PRENATAL
2. POSTNATAL
3. FISIK
4. PSIKOSOSIAL
LANJUTAN....

• LINGKUNGAN PRENATAL :
a.GIZI IBU HAMIL
b.TOKSIN / ZAT KIMIA
c.RADIASI
d.INFEKSI
e.STRES
• LINGKUNGAN POSTNATAL
a. Lingkungan biologis
b.Ras/ suku bangsa
c. Jenis kelamin
d.Umur
e.Gizi
f. Perawatan kesehatan
g. Kepekaan terhadap penyakit
h.Penyakit kronis
LINGKUNGAN FISIK
a.Cuaca/ musim
b.Sanitasi
c.Keadaan rumah
d.Radiasi

LINGKUNGAN PSIKOSOSIAL
e.Stimulasi
f.Motivasi belajar
g.Ganjaran/hukuman yang wajar
h.Kelompok sebaya
i.Stres
j. Sekolah
k.Cinta dan kasih sayang
l.Kualitas interaksi anak-ortu
LINGKUNGAN KELUARGA DAN ADAT ISTIADAT
a. Pekerjaan dan pendapatan
b. Pendidikan orang tua
c. Jumlah saudara
d. Jenis kelamin dalam saudara
e. Stabilitas rumah tangga
f. Kepribadian ayah/ibu
g. Agama
KEBUTUHAN DASAR TUMBUH KEMBANG

a. Kebutuhan fisik : biomedis (asuh)


b. Kebutuhan emosi/kasih sayang (asih)
c. Kebutuhan stimulasi mental (asah)
KESIMPULAN

• Tumbuh kembang adalah proses yang


berkesinambungan mulai dari konsepsi sampai
menjadi dewasa
• Tumbuh kembang mengikuti pola yang sama
dan tertentu, tetapi kecepatannya berbeda
pada setiap anak
• Tumbuh kembang dipengaruhi oleh faktor
bawaan dan lingkungan
• Perlunya stimulasi dalam tumbuh kembang
anak
• Perlunya deteksi dan penanganan dini untuk
meningkatkan kualitas sumberdaya manusia.
THANK YOU ^^

Anda mungkin juga menyukai