Anda di halaman 1dari 16

Sesi 1

Pengantar Penyusunan
RKS/M dan RKT
Tujuan Sesi
Setelah mengikuti sesi ini, peserta diharapkan
dapat menjelaskan…
latar belakang penyusunan RKS/M dan RKT;
dasar hukum penyusunan RKS/M dan RKT;
prinsip penyusunan RKS/M dan RKT; dan
alur dan proses penyusunan RKS/M dan
RKT.
Pokok Bahasan

1. Latar belakang penyusunan RKS/M dan RKT.


2. Dasar-dasar hukum penyusunan RKS/M dan
RKT.
3. Prinsip-prinsip penyusunan RKS/M dan RKT.
4. Alur dan proses penyusunan RKS/M dan RKT.
Latar Belakang

Kebijakan
MBS

Program
RKS/M & RKT
Wajar

Program BOS
Pentingnya Penyusunan RKS/M
1. Sumber penerimaan dana BOS signifikan bagi
sekolah/madrasah;
2. 20% anggaran dari APBN & APBD wajib
untuk bidang pendidikan;
3. Lemahnya administrasi perencanaan di tingkat
sekolah/madrasah;
4. Sebagian besar sekolah/madrasah belum
menyusun/memiliki dokumen RKS/M dan RKT.
Apakah RKS/M itu?
 Proses menentukan tindakan masa depan (4
tahun) sekolah/madrasah yang tepat, melalui
urutan pilihan, dengan memper-hitungkan
ketersediaan sumber daya.
 Dokumen tentang gambaran kegiatan
sekolah/madrasah di masa depan untuk
mencapai tujuan dan sasaran sekolah/
madrasah yang telah ditetapkan.
Tujuan Penyusunan RKS/M
1. Menjamin agar tujuan dan sasaran sekolah/madrasah dapat
dicapai;
2. Mendukung koordinasi antar pelaku sekolah/madrasah;
3. Menjamin terciptanya integrasi, sinkronisasi, dan sinergi
baik intra pelaku di sekolah/madrasah, antar sekolah/
madrasah, Disdik Kab/Kota/Provinsi, dan antar waktu;
4. Menjamin keterkaitan antara perencanaan, penganggaran,
pelaksanaan, pelaporan dan pengawasan;
5. Mengoptimalkan partisipasi warga sekolah/madrasah dan
masyarakat;
6. Menjamin penggunaan sumber daya sekolah/madrasah
yang ekonomis, efisien, efektif, berkeadilan, berkelanjutan
serta memperhatikan kesetaraan gender.
Latihan 2.1.1.
Gunakan Lembar Kerja
Pemetaan Dasar Hukum RKS/M
Dasar Hukum
1. UU Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional, Pasal 51 ayat 1.
2. PP Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan, Pasal 53 ayat 1.
3. PP Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan
Penyelenggaraan Pendidikan, Pasal 51.
4. PP Nomor 48 Tahun 2008 tentang Pendanaan
Pendidikan.
5. Permendiknas Nomor 19 Tahun 2007 tentang Standar
Pengelolaan Pendidikan oleh Satuan Pendidikan Dasar
dan Menengah.
PP No. 19/2005 (Pasal 53 ayat 1):
“Setiap satuan pendidikan dikelola atas dasar rencana kerja
tahunan yang merupakan penjabaran rinci dari rencana kerja
jangka menengah satuan pendidikan yang meliputi masa 4
(empat) tahun”

Permendiknas No. 19/2007 menyatakan bahwa


Sekolah/Madrasah wajib membuat:
1. Rencana Kerja Jangka Menengah (RKJM) yang
menggambarkan tujuan yang akan dicapai dalam kurun waktu
empat tahun yang berkaitan dengan mutu lulusan yang ingin
dicapai dan perbaikan komponen yang mendukung peningkatan
mutu lulusan.
2. Rencana Kerja Tahunan (RKT) yang dinyatakan dalam Rencana
Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS) dilaksanakan
berdasarkan Rencana Kerja Jangka Menengah.
Prinsip-Prinsip Penyusunan RKS/M
1. Terpadu, mencakup keseluruhan program.
2. Multi tahun, mencakup periode 4 tahun.
3. Multi sumber, mengidentifikasi berbagai sumber dana.
4. Berbasis kinerja, memiliki indikator yg jelas.
5. Partisipatif, melibatkan berbagai unsur.
6. Integrasi pendidikan karakter bangsa.
7. Sensitif terhadap isu gender.
8. Responsif terhadap keadaan bencana.
9. Pelaksanaannya dimonitor dan dievaluasi.
Latihan 2.1.2.
Penerapan Prinsip-prinsip
Penyusunan RKS/M
Alur Penyusunan RKS/M

PENYUSUNAN RKS/M
• Menetapkan Kondisi
Sekolah/Madrasah Saat Ini. PENGESAHAN
• Menetapkan Kondisi • Penyetujuan oleh
PERSIAPAN
• Pembentukan Sekolah/Madrasah yang rapat dewan
Tim Pengembang Diharapkan. pendidik
• Menyusun Program, • Pengesahan oleh
Sekolah/Madrasah
(TPS/M). Kegiatan dan Indikator pihak berwenang
• Pembekalan/ Kinerja. • Sosialisasi kepada
Orientasi TPS/M. • Menyusun Rencana pemangku
Anggaran Sekolah/ kepentingan
Madrasah.
• Menyusun RKT & RKAS/M.
Proses Penyusunan RKS/M
Menetapkan Kondisi Sekolah/Madrasah saat ini)

Menetapkan Kondisi Sekolah/Madrasah Yang Diharapkan

Menetapkan Program dan Kegiatan

Merumuskan Rencana Anggaran Sekolah/Madrasah

Merumuskan RKTS/M dan RKAS/M


Rekomendasi Sistematika
Penyusunan Dokumen RKS/M
1. Pendahuluan (latar belakang, tujuan, sasaran, dasar
hukum, sistematika, alur penyusunan).
2. Identifikasi kondisi sekolah/madrasah saat ini.
3. Identifikasi kondisi sekolah/madrasah masa depan
yang diharapkan.
4. Perumusan program dan kegiatan.
5. Perumusan rencana anggaran sekolah/madrasah.
6. Perumusan RKTS/M dan RKAS/M.
Tanya Jawab
dan
Kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai