Anda di halaman 1dari 19

ADMINISTRASI PUBLIK

DAN OTONOMI
DAERAH

Oleh : Dr. H. ASEP HIKMAT, M.Si

MK. BAGI
MAHASISWA MIA
SEMESTER 3.UMMI
ADMINSTRASI PUBLIK
SECARA UMUM ADALAH DISIPLIN ILMU DAN
PRAKTIK YANG BERKAITAN DENGAN PENGELOLAAN,
ADMINISTRASI PENYELENGGARAAN DAN PELAKSANAAN
PUBLIK KEBIJAKAN, PROGRAM DAN LAYANAN PUBLIK YG
DISELENGGARAKAN OLEH PEMERINTAH UNTUK
MENCAPAI TUJUAN-TUJUAN TERTENTU DALAM
MELAYANI KEPENTINGAN MASYARAKAT.
TUJUANNYA

EFISIENSI,
EFEKTIVITAS,&
AKUNTABILITAS

PENYELENGGARAAN PELAYANAN
PUBLIK DAN KEBIJAKAN PEMERINTAH
KONSEP
Mencakup penerapan teknologi informasi dan komunikasi
ADM.PUBLIK ERA dalam seluruh aspek administrasi public mulai pengumpulan
DIGITAL data, analisis, pengambilan keputusan hingga pelayanan publik
yang efisien.

Beberapa Istilah
1. E-Government (pemerintahan elektronik) : Penerapan teknologi Informasi dan
komunikasi untuk meningkatkan efisiensi dan keterbuakan dalam
penyelenggaraan layanan publik (layanan online pendaftaran penduduk,
perizinan, pembayaran pajak, pelayanan Kesehatan dan layanan publik
laoinnya)) di mana publik dapat dengan mudah mengakses tanpa harus datang
ke kantor pemerintahan.
2. Open Government : Mencakup transparansi, partisipasi dan kolaborasi antara
pemerintah dan Masyarakat dalam proses pengambilan keputusan. Teknologi
digital memungkinkan pemerintah memberikan akses yang lebih terbuka
terhadap data, informasi dan kebijakan publik sehingga Masyarakat dapat
berpartisipasi dalam proses pengambilan keputusan.
3.Big Data dan Analisis Data :
Era Digitalmenghasilkan jumlah data yang besar, terus
berkembang dengan cepat. Data tsb dapat digunakan untuk
mengidentifikasi trend, masalah dan peluang yg relevan bagi
kebijakan dan layanan public yang semakin baik dan keputusan
pun dapat diambil dengan cepat, cerdas berbasis eviden/bukti.

4.Keamanan Cyber :
Era digitalisasi bukan tanpa resiko, justru pengamanan dari
serangan kejahatan cyber ini harus lebih ketat. Pemerintah harus
memastikan adopsi teknologi ini terjamin keamanannya.

5.Mobile Government :
Perangkat mobile di era digital ini semakin popular dan
administrasi public harus mampu menhyesuaikannya. Layanan
pemerintahan harus dapat diakses dengan mudah melalui
perngkat mobile dimana dan kapan saja.
TUJUAN DAN
FUNGSI
ADMINISTRASI
PUBLIK

TUJUAN UMUM :

1. Memastikan bahwa seluruh warga negara (Masyarakat)


terjamin keamanannya

2. Memastikan bahwa seluruh warga negara (masyarakat)


terjamin kesejahteraanya.

3. Memastikan seluruh waarga negara ( Masyarakat)


mendapatkan keadilan
POLA INTERAKSI KEGIATAN
ADMINISTRASI PUBLIK DENGAN
STAKEHOLDERS (NGO, UNIVERSITY,
PUBLIK, BUSINESS, MEDIA)

1. Partisipasi sosial (Masyarakat ikut serta dalam kegiatan adm.public


seperti Musrenbang.
2. Tanggung jawab sosial ; ikut serta dan bertanggung jawab dalam
pelaksanaan adm.public kepada Masyarakat, missal program CSR
Perusahaan swasta.
3. Dukungan sosial ; dukungan dari Masyarakat terhadap pelaksanaan
adm.publik antara lain melalui kegiatan kebersihan dan keamanan
lingkungan, kegiatan PHBS, Posyandu, dsb.
4. Kontrol sosial ; pengawasan yang dilakukan Masyarakat terhadap
kegiatan adm.public seperti pengawasan terhadap kegiatan
pembangunan lingkungan.
ENAM (6) FUNGSI ADMINISTRASI PUBLIK ( GE.CAIDEN)

TRADISIONAL

PEMBANGUNAN
BANGSA
MANAJEMEN
EKONOMI

KESEJAHTERAAN
SOSIAL

KONTROL
LINGKUNGAN

HAK ASASI
MANUSIA
Pembangunan bangsa ; Fungsi ini Kesejahteraan Sosial ; Berkaitan
Tradisional : Meliputi hubungan luar memiliki tujuan untuk dengan peran pemerintah dalam
negeri, pertahanan keamanan, menumbuhkan dan membangkitkan meningkatkan kesejahteraan sosial
ketertiban di dalam negeri, nasionalisme (cinta tanah air dan melalui pemberian pelayanan kepada
pekerjaann umum, perpajakan dan bangsa) Masyarakat Indonesia yg public(Kesehatan, jaminan sosial,
kesejahteraan umum heterogeny budaya, Bahasa,adat perumahan umum dsb.)
istiadat.

Manajemen Ekonomi ; Berkaitan


Manajemen Ekonomi ; Berkaitan HAM : Berkaitan dengan upaya
dengan pembuatan Kontrol Lingkungan : Berkaitan dengan
dengan pembuatan melayani dan melindungi
peraturan/regulasi dan berperan upaya mencegah kerusakan lingkungan
peraturan/regulasi dan berperan Masyarakat secara adil, HAM
langsungdalam tanggung jawab akibat eksploitasi alam, menjaga
langsungdalam tanggung jawab harus dilindungi, privasi public
terhadap masalah-masalah ekonomi
terhadap masalah-masalah ekonomi kelestarian alam melalui konservasi, harus dijaga danupaya
yg tidak dapat diserahkan tata kota, dan riset pengembangan
yg tidak dapat diserahkan pengemdalian penduduk.
sepenuhnya kepada swasta
sepenuhnya kepada swasta
CIRI ADMINISTRASI NEGARA/PUBLIK
1. Pelayanan yang diberikan administrasi negara lebih urgent
dibandingkan pelayanan yang diberikan organisasi-organisasi swasta
2. Pelayanan yang diberikan administrasi negara pada umumnya bersifat
monopoli atau semi monopoli
3. Dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat umum, administrasi
negara dan administratornya relatif berdasarkan undang-undang atau
peraturan
4. Administrasi negara dalam memberikan pelayanan tidak dikendalikan
oleh harga pasar, tidak seperti yang terjadi dalam organisasi
perusahaan yang terikat oleh harga pasar dan untung rugi
5. Usaha-usaha dilakukan oleh administrasi negara terutama dalam
negara demokrasi ialah sangat dilakukan tergantung pada penilaian
rakyat banyak

Thoha, Miftah. 2008. Ilmu Administrasi Publik Kontemporer


CIRI ADMINISTRASI NEGARA LAINNYA

1. Aministrasi Negara adalah suatu kegiatan yang tidak bisa


dihindari (Unavoidable), titik tekannya yang mendasar
adalah dalam hubungannya antara negara dan masyarakat
bersifat pasti, lain halnya dengan hubungan masyarakat
dengan institusi Privat (swasta) yang bersifat
temporary(sewaktu-waktu)
2. ADMINISTRASI NEGARA MEMPUNYAI MONOPOLI UNTUK
MENGGUNAKAN WEWENANG DAN KEKUASAANNYA

 NEGARA MEMPUNYAI KEWENANGAN UNTUK MEMAKSAKAN KEHENDAKNYA PADA


MASYARAKAT UNTUK MENCIPTAKAN KEPATUHAN TERHADAP HUKUM, KEKUASAAN
UNTUK MELAKSANAKAN PAKSAAN DIPAHAMI SEBAGAI (COERCIVE POWER),
 ADMINISTRASI NEGARA MERUPAKAN PENJELAMAAN DARI HAL TERSEBUT DAN
DIWUJUDKAN DALAM LEMBAGA-LEMBAGA NEGARA SEPERTI KEPOLISIAN,
KEHAKIMAN, DLL
Thoha, Miftah. 2008. Ilmu Administrasi Publik Kontemporer
RUANG LINGKUP
ADMINISTRASI
NEGARA/PUBLIK
 NICOLAS HENRY (1995) MEMBERIKAN BEBERAPA RUANG LINGKUP
YANG DAPAT DILIHAT DARI TOPIK – TOPIK YANG DIBAHAS (SELAIN
PERKEMBANGAN ILMU ADMINISTRASI PUBLIK ITU SENDIRI), ANTARA
LAIN :
1.ORGANISASI PUBLIK, YANG PADA PRINSIPNYA BERKENAAN
DENGAN MODEL – MODEL ORGANISASI DAN PERILAKU BIROKRASI.
2.MANAJEMEN PUBIK, YAITU BERKENAAN DENGAN SISTEM DAN ILMU
MANAJEMEN, EVALUASI PROGRAM DAN PRODUKTIVITAS,
ANGGARAN PUBLIK, DAN MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA.
3.IMPLEMENTASI, YAITU MENYANGKUT PENDEKATAN TERGADAP
KEBIJAKAN PUBLIK DAN PELAKSANAANYA, PRIVATISASI,
ADMINISTRASI ANTAR PEMERINTAHAN DAN ETIKA BIROKRASI.
 RUANG LINGKUP ADMINISTRASI PUBLIK MELIPUTI DIMENSI-DIMENSI
STRATEGIS BERIKUT YG MENURUT YEREMIAS T. KEBAN (2004:11) :
1. DIMENSI KEBIJAKAN. 2. DIMENSI ORGANISASI. 3. DIMENSI
MANAJEMEN. 4. DIMENSI MORAL DAN ETIKA. 5. DIMENSI LINGKUNGAN.
6. DIMENSI AKUNTABILITAS KERJA.
KONTEKS
TERBAGI KE DALAM EMPAT (4)
PERKEMBANGAN
KELOMPOK PERSOALAN
ADM.PUBLIK

1. Persoalan-persoalan kemasyarakatan (public affairs)


yang cenderung diwarnain teori-teori kebijakan public
(public policy)
2. Perhatian untuk penetapan prinsip-prinsip manajemen
terhadap kegiatan kenegaraan (public activity) dengan
landasan teori public management.
3. Aspekyang berkaitan dengan pengembangan SDM
dalam organisasi (organization behavior) dan teori
pengembangan organisasi (organization development)
4. Aspek yang berkaitan dengan Pembangunan dengan
landasan teori-teori pertumbuhan dan teori-teori
Pembangunan.
PERAN
ADMINISTRASI
PUBLIK
(GRAY,1989;15-
160)

1. Menjamin pemerataan distribusi pendapatan


nasional kepada kelompok Masyarakat miskin
secara berkeadilan.
2. Melindungi hak-hak Masyarakat atas pemilikan
serta menjamin kebebasan bagi Masyarakat untuk
melaksanakan tanggung jawab atas diri mereka
sendiri dalam bidang Kesehatan, Pendidikan,
Pewlayanan dsb.
3. Berperan melestarikan nilai tradisi Masyarakat yang
sangat bervariasi dari generasi ke generasi.
- Perumusan Kebijakan
PERAN ADMINISTRASI PUBLIK
MENURUT GORDON (DALAM - Implementasi Kebijakan
Kasim, 1994;12) - Evaluasi kebijakan

Mempengaruhi perkembangan Ilmu Administrasi Publik yang


ruang lingkupnya meliputi : Analisis dan perumusan kebijakan
(Policy Analysis and Formulation), Pelaksanaan dan pengendalian
pelaksanaan (Policy Implementation) serta pengawasan melekat
dan penilaian hasil kebijakan (Policy Evaluation).

Adm.Publik diadakan untuk Pelayanan Publik yang lebih baik,


bersentuhan dengan dengan sektor public sehingga perannya pun
dapat untuk : (1) Menentukan kestabilan/stabilitas negara; (2)
Menjaga pertahanan dan ketahanan negara; (3) Mendorong
terwujudnya kesejahteraan suatu negara.
MENGAPA HARUS ADMINISTRASI
PUBLIK, APA TANGGUNG
JAWABNYA ?

Tanggung jawab Adm.Publik adalah “Bekerja untuk melayani negara atau badan lain
di ruang publik:” Tugas pokok dan tujuan utama negara salah satunya melaksanakan
pembangnan untuk mewujudkan kesejahteraan publik” Program dan Kegiatan
negaa harus direncanakan, diatur, dikelola dan dipastikan memberikan nilai manfaat
sebesar-besarnya bagi Masyarakat. Untuk hal tsb, maka konsep yang tepat dalam
konteks administrasi publik adalah “Administrasi Pembangunan”.

Apa itu Pembangunan ?


- Usaha yang secara sadar dilakukan melalui proses dan kegiatan yang terus
menerus, secara terencana dengan orientasi pertumbuhan dan perubahan dan
mengarah pada moderenitas dalam rangka national building untuk mensejahteraan
rakyat/Masyarakat.(siagian, 1988:3)
MASALAH PENDUDUK MASALAH EKOLOGI
INTERNASIONAL

PENGELOLAAN
MASALAH POKOK MASALAH
SUMBER DAYA ALAM PEMBANGUNAN DI INSTITUSIONAL
INDONESIA

PERTUMBUHAN
EKONOMI DAN PERKEMBANGAN EKONOMI
PEMBIAYAAN DAN MASALAH PEMERATAAN
PEMBANGUNAN
PERKEMBANGAN KONSEP ADMINISTRASI
PUBLIK

01 02 03
OLD PUBLIC NEW PUBLICNEW PUBLIC
ADMINISTRATIO MANAGEMENTSERVICES
N

Denhardt an Denhardt. 2007. The New Public Service

Anda mungkin juga menyukai