Anda di halaman 1dari 15

PEMBIAKAN TANAMAN

Seksual
Sperma + Sel telur Biji
Aseksual
Organ vegetatif (umbi, setek,
cangkok, rhizoma, anakan, dll)
DASAR-DASAR GENETIKA
PEMBIAKAN TANAMAN

PEMBIAKAN PENURUNAN SIFAT GEN

DNA RNA

TRANSFORMASI INFORMASI
GENETIK DARI DNA RNA, AKAN
DIBENTUK ENZIM SENYAWA
ORGANIK TERTENTU
PEMBELAHAN SEL

MITOSIS (Aseksual, kromosom anak =


kromosom induk) terjadi pada sel tubuh.
MEIOSIS (Seksual, pengurangan jumlah
kromosom dari 2n menjadi n), terjadi pada
sel gamet.
Pembelahan Meiosis

Megasporocyte membelah menjadi 4 inti haploid


3 inti mengalami peleburan (lisis)
1 inti membelah 3 kali (mitosis), diperoleh 8 inti
8 inti terdiri :
- 3 inti antipoda
- 2 inti sinergid
- 1 inti telur
- 2 inti kandung lembaga sekunder
Lanjutan Pembelahan Meiosis
Mikrosporocyte membelah menjadi 4 inti tetrad
(mikrospora)
Empat (4) mikrospora dewasa, mampu melakukan
penyerbukan
Mikrospora 1 inti tabung dan 2 inti sperma

Pembuahan Ganda
 Sperma (n) + Telur (n) menjadi zigot (2n)
 Sperma (n) + Inti polar (2n) menjadi endosperm (3n)
SIKLUS HIDUP TANAMAN

 Tahap Diploid (Sporofitik)


 Tahap Haploid (Gametofitik)
PENYERBUKAN
Autogami, penyerbukan sendiri, bunga sama
Geitonogami, penyerbukan tetangga, tanaman sama
Alogami atau Xenogami, penyerbukan silang, varietas
sama
Hibridogami, penyerbukan silang, spesies sama

Penyerbukan Pembuahan Embrio Biji


Pembentukan Buah
 Autokarpi
 Geitonokarpi
 Alokarpi
 Hibridkarpi
 Partenokarpi

Pembentukan Biji
 Amfimiksis
 Apomiksis (partenogenesis,
Apogami)
 Poliembrioni
Pembiakan Generatif
 Pembiakan dengan biji ada yang menyerbuk sendiri (self
pollinated) atau menyerbuk silang (cross pollinated)
 Keuntungan :
- pelaksanaan lebih praktis
- murah
- aman disimpan
- bebas virus (tidak tertular biji)
- tidak merusak pohon induk
 Kelemahan :
- variasi genetik
- hasil rendah, pada kentang
- dormansi biji, menghambat dan butuh perlakuan
Pembiakan Vegetatif
 Dasarnya pembelahan mitosis, keturunan sama dengan
induknya.
 Keuntungan :
- sifat sama dengan induknya
- mudah dan lebih cepat, tidak ada dormansi
- memperpendek stadia juvenil
- memperbanyak tanaman tidak berbiji
 Kelemahan :
- tidak bisa dilakukan secara besar-besaran
- dapat merusak tanaman induk
- perakaran serabut, kurang kuat dan peka kekeringan
- dapat tertular penyakit dari induknya
SETEK
CANGKOK
 Mengerat kulit batang
 Kulit dikupas
 Kambium dikerok/
dibersihkan
 Dibungkus media
OKULASI
 Penyatuan mata tunas pada
batang tanaman
 Tanaman sejenis
 Batang bawah (biji atau klon)
 Menggabungkan sifat baik
batang atas dengan batang bawah
SAMBUNG
 Penyatuan cabang
tanaman pada batang
tanaman
 Tanaman sejenis
 Batang bawah (biji atau
klon)
 Stekbung
SEKIAN
&
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai