Anda di halaman 1dari 17

Agrbisnis dan KWU

Kelompok 5
Anggota :
Fadhil Malikie 2120252005
Nabila Ufaira Rizki 2110253033
Safharani Nur Ajizah 2210251006
Salsa Bilatul Zahra 2210251019
Yora Amnurrahman 2210252003
Althof Asmon 2210252050
Apa itu wirausha dan
kewirausahaan
Apa itu wirausaha?
wirausaha berasal dari Wira: utama, gagah berani, luhur; usaha: kegiatan produktif.

Wirausaha merupakan orang yang berani mengambil resiko untuk menjalankan usaha
sendiri dengan memanfaatkan peluang-peluang untuk menciptakan usaha baru atau dengan
pendekatan yang inovatif sehingga usaha yang dikelola berkembang menjadi besar dan
mandiri tidak bergantung kepada pemerintah atau pihak-pihak lain dalam menghadapi
segala tantangan persaingan.

Contohnya: Pengusaha, para pedagang.


Apa itu kewirausahaaan ?
adalah proses penciptaan sesuatu yang baru pada nilai menggunakan waktu dan upaya yang
diperlukan, menanggung risiko keuangan, fisik, serta risiko sosial yang mengiringi, menerima
imbalan moneter yang dihasilkan, serta kepuasan dan kebebasan pribadi atau suatu
kemampuan kreatif dan inovatif untuk menciptakan sesuatu yang baru dan berbeda (create
new and different) yang dijadikan kiat, dasar, sumber daya, proses dan perjuangan untuk
menciptakan nilai tambah barang dan jasa yang dilakukan dengan keberanian untuk
menghadapi resiko.

Contohnya: Pabrik sepatu, Pabrik barang-barang dapur,pabrik elektronik dll.


Sifat dan karakteristik wirausaha dan
kewirausahaan
Sifat-sifat wirausaha
1. Percaya diri
2. Berorientasi pada tugas dan hasil
3. Berani mengambil risiko
4. Kepemimpinan
5. Berorientasi ke masa depan
Karakteristik Kewirausahaan
1. Desire for responsibility, memiliki rasa tanggung jawab atasusaha-usaha yang
dilakukannya.
2. Preference for moderate risk, lebih memilih risiko yang moderat, artinya ia selalu
mengindari risiko yang rendah dan menghindari risiko yang tinggi.
3. Confidence in their ability to success, percaya akan kemampuan dirinya untuk berhasil.
4. Desire for immediate feedback, selalu menghendaki umpan balik yang segera.
5. High level of energy, memiliki semangat dan kerja keras untuk mewujudkan
keinginannya demi masa depan yang lebih baik.
6. Future orientation, berorientasi ke masa depan, perspektif, dan berwawasan jauh ke
depan.
7. Skilll at organizing, memiliki keterampilan dalam mengorganisasikan sumber daya untuk
menciptakan nilai tambah.
8. Value of achievement over money, selalu menilai prestasi dengan uang.
Pengertian dan tujuan dagang
Pengertian dagang
dagang umumnya adalah sekelompok ahli yang
berkumpul bersama untuk mempromosikan
kepentingan bersama dan berpartisipasi dalam
kegiatan hubungan masyarakat seperti
periklanan, pendidikan, sumbangan politik, lobi,
dan penerbitan. Namun, fokus utama mereka
adalah kolaborasi antara perusahaan
atau standardisasi.
dagang yang juga disebut organisasi dagang,
merupakan asosiasi sukarela dari perusahaan bisnis
yang diorganisir atas dasar geografis atau industri
untuk mempromosikan dan mengembangkan
peluang komersial dan industri dalam
lingkup operasinya.
Tujuan dagang
• Memenuhi kebutuhan hidup dengan sebuah produk dan jasa.
• Menciptakan lapangan pekerjaan bagi masyarakat juga termasuk
dalam tujuan bisnis.
• Meningkatkan pertumbuhan ekonomi masyarakat secara umum.
• Memberikan kesejahteraan bagi para pemilik faktor produksi dan
masyarakat.
• Menjaga eksistensi perusahaan dalam jangka waktu panjang.
Jenis-Jenis dagang
Apa saja jenis dagang ?
1. Perdagangan dalam negeri
Jenis perdagangan ini merujuk pada kegiatan jual beli yang terjadi di dalam suatu negara.
Hal ini melibatkan pertukaran barang dan jasa antara produsen, distributor, dan konsumen
Misalnya, ketika kita membeli produk dari sebuah toko lokal itu dianggap sebagai
perdagangan dalam negeri.

2. Perdagangan internasional
Kegiatan perdagangan ini mencakup ruang lingkup kegiatan jual beli yang lebih luas lagi.
Perdagangan internasional melibatkan ekspor (penjualan barang dan jasa ke luar negeri)
dan impor (pembelian barang dan jasa dari luar negeri).
Apa saja keuntungan perdagangan bagi
pengusaha ?
1. Menjangkau pasar yang lebih luas

Perdagangan membuka pintu bagi pengusaha untuk mengakses pasar yang lebih luas, baik di tingkat regional,
nasional, maupun internasional

2. Peluang pertumbuhan bisnis

Kegiatan jual beli tidak hanya memberikan akses ke pasar yang lebih luas, tetapi juga membuka peluang pertumbuhan
bisnis yang signifikan.

3. Diversifikasi risiko

Dengan menjalin hubungan dagang dengan berbagai pasar, pengusaha dapat mengurangi risiko tergantung pada satu
pasar saja

4. Meningkatkan inovasi dan keunggulan kompetitif

Perdagangan skala internasional memicu persaingan yang sehat antara pengusaha sehingga bersaing di pasar global,
sebagai pengusaha perlu terus berinovasi dan meningkatkan kualitas produk.
Perbedaan
dagang dan wirausaha
Perbedaan Dagang wirausaha

Orang yang melakukan aktivitas jual Orang yang menciptakan,


beli barang atau jasa secara langsung mengembangkan, dan mengelola bisnis
Definisi
kepada konsumen dengan tujuan dengan tujuan mencapai keberhasilan
mendapatkan keuntungan. di pasar.
hanya mementingkan barang Merencanakan usahanya dengan
dagangannya untuk laku, lalu matang, baik dalam jangka pendek,
Perencanaan
keuntungan akan didapatkan. jangka menengah maupun jangka
Panjang.
mencari peluang, mencapai Mengembangkan ide bisnis, mencari
Tanggung
keuntungan, memasarkan dan modal, merancang strategi, mengatur
jaawab
mendistribusikan barang. sumber daya dan menghadapi risiko.
Konsumen dianggap sebagai pembeli, Lebih menjaga hubungan baik dengan
pedagang akan berusaha mendapatkan konsumen dengan berusaha
Sudut pandang
pembeli sebanyak-banyaknya untuk memberikan harga terbaik kepada
terhadap
mendapatkan keuntungan. konsumen dengan harapan konsumen
konsumen
puas dan menjadi pelanggan setia
baginya.
Pembagian tugas
Nama No. Bp Tugas
Fadhil Malikie 2120252006 Mencari materi,
PPT
Nabila Ufaira Rizki 2110253033 Mencari materi,
PPT
Safharani Nur Ajizah 2210251006 Mencari materi
Salsa Bilatul Zahra 2210251019 Mencari materi
Yora Amnurrahman 2210252003 Mencari materi
Althof Asmon 2210252050 Membuat PPT
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai