Anda di halaman 1dari 11

PENYULUHAN

LANSIA DENGAN
PENYAKIT
HIPERTENSI
Oleh : Kelompok 6
PENDIDIKAN DAN PROMOSI KESEHATAN
DAFTAR
ANGGOTA
I Komang Yustikantara (23089014011)

Kadek Yobi Agusnanta (23089014057)

Ayu Kadek Devi Ariska Putri (23089014017)

Ni Kadek Diah Ayu Oktarina (23089014022)

Ni Kadek Sari Wati (23089014050)

Ni Putu Aprilia Darmayani (23089014021)

Ni Luh Fanny Yunita Dewi (23089014068)


LATAR
BELAKANG
Semakin bertambahnya usia seseorang diikuti semakin banyak
penyakit yang diderita lansia salah satunya adalah Hipertensi yang
sering disebut dengan tekanan darah tinggi. Dapat dikatakan
hipertensi jika tekanan darah sistole seseorang menetap pada 140
mmHg atau lebih, nilai tekanan darah yang dianggap ideal berkisar
115/50 mmHg. Hipertensi akan menjadi masalah yang serius bila
tidak ditangani sedini mungkin, bahaya hipertensi bila tidak segera
ditangani dengan baik akan menimbulkan penyakit jantung, stroke,
gangguan ginjal dan gangguan penglihatan. Penyakit hipertensi
sendiri bisa dicegah dengan mengatur pola makan, gaya hidup yang
benar, hindari kopi, hindari merokok, hindari minum beralkohol,
mengurangi konsumsi garam yang berlebihan olah raga teratur.
TUJUAN
PENYULUHAN
Tujuan umumnya yaitu untuk meningkatkan pemahaman tentang
penjelasan hipertensi, meningkatkan prilaku hidup sehat pada lansia,
meningkatkan status kesehatan pada lansia dan tujuan khususnya yaitu
lansia mampu mengetahui upaya pencegahan hipertensi dengan
mengurangi asupan garam per hari dan meningkatkan pengetahuan
akan bahaya penyakit hipertensi pada lansia. Bahaya hipertensi bila
tidak segera ditangani dengan baik akan menimbulkan penyakit
jantung, stroke, gangguan ginjal dan gangguan penglihatan.
SASARAN
PENYULUHAN
Desa Kubutambahan memiliki program
posyandu setiap banjar yang dilakukan
sebulan sekali, dan yang mengunjungi
posyandu tersebut bukan hanya Bayi atau
Ibu hamil, melainkan pra lansia dan lansia
yang memiliki riwayat hipertensi.
TEMPAT
PENYULUHAN
Kami mengambil tempat yang dekat
dengan kampus, yaitu Posyandu Rare
Rahayu, Banjar Dinas Tegal, Desa
Kubutambahan.
HASIL STUDY
KASUS
2022

Terdapat 55 orang

2023

Terdapat 54 orang
HARAPAN HASIL
PENYULUHAN
Harapan dari tim penyuluhan kami, yaitu angka tekanan darah
tinggi dapat menurun setiap tahunnya dan pra lansia, para lansia
maupun para remaja lebih bisa memperhatikan pola hidup dan
pantangan makanan yang harus dihindari oleh para penghidap
penyakit hipertensi di Desa Kubutambahan, dan lebih bisa
menerapkan pola hidup sehat terutama mengurangi
mengkonsumsi garam berlebihan dan berolahraga rutin.
RENCANA KEGIATAN
PENYULUHAN
PADA TAHAP AWAL DILAKUKAN PENDEKATAN DENGAN PARA LANSIA DI POSYANDU RARE
RAHAYU. SETELAH PENYAMPAIAN MATERI PENYULUHAN DENGAN METODE CERAMAH
DAN DILANJUTKAN SESI TANYA JAWAB YANG MERUPAKAN UPAYA MENGETAHUI RESPON
ATAU EVALUASI MATERI YANG DAPAT DIPAHAMI OLEH PARA LANSIA DI POSYANDU RARE
RAHAYU. RESPONDEN (LANSIA) YANG MAMPU MENJAWAB ATAU MEJELASKAN KEMBALI
MATERI YANG DISAMPAIKAN AKAN MENJADI HASIL ATAU GAMBARAN KEBERHASILAN
PENYULUHAN HIPERTENSI.
DALAM CERAMAH TERSEBUT MENJELASKAN TERKAIT:
1.MEMBERIKAN EDUKASI MENGENAI BAHAYANYA HIPERTENSI JIKA TIDAK SEGERA DITANGANI
2.MENGAJAK PARA LANSIA MELALAKUKAN POLA HIDUP SEHAT DENGAN BEROLAHRGA
3.MEMBERIKAN ANJURAN MENGENAI MENGURANGI MENGKONSUMSI GARAM
4.TIDAK MEROKOK DAN MENGHINDARI ASAP ROKOK.
DISKUSI!!!
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai