Anda di halaman 1dari 53

MODUL KULIAH

MANAJEMEN OPERASI (OPERATIONS MANAGEMENT)

Oleh : Dra. Nining Widiyanti, MM

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS JANABADRA YOGYAKARTA

SILABI

MANAJEMEN OPERASI (OPERATION MANAGEMENT)


A. PENDAHULUAN 1. Pengertian Manajemen Operasi 2. Ruang Lingkup Manajemen Operasi 3. Pengukuran Produktivitas B. STRATEGI OPERASI 1. Mengindentifiakasi Misi dan Strategi 2. Keputusan Manajemen Operasi 3. Isu-isu Strategi Operasi 4. Penerapan Strategi Operasi C. DESAIN BARANG DAN JASA 1. Seleksi Barang dan Jasa 2. Pengembangan Produk 3. Nilai Suatu Produk 4. Mendefenisikan dan Mendokumentasi Produk D. DESAIN PROSES DAN KAPASITAS 1. Strategi Proses 2. Mesin, Peralatan dan Teknologi 3. Rekayasa Ulang Proses 4. Pemilihan Strategi Proses Jasa 5. Kapasitas dan Luas Produksi E. PEMILIHAN LOKASI 1. Pentingnya Lokasi Yang Strategis 2. Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Lokasi 3. Metode Evaluasi Lokasi 4. Strategi Lokasi Pelayanan Jasa F. MANUSIA DAN SISTEM KERJA 1. Manusia dan Sistem Kerja 2. Desain Pekerjaan 3. Standart Tenaga Kerja dan Pengukuren Kerja

G. DESAIN TATA LETAK 1. Pentingnya Desain Tata Letak 2. Jenis Tata Letak H. MANAJEMEN PERSEDIAAN 1. Fungsi Persediaan 2. Manajemen Persediaan 3. Material Requirement Planning (MRP) I. SISTEM JUST IN TIME 1. Sejarah da Filosofi Just in Time 2. Tata Letak Just in Time 3. Penjadwalan Just in Time 4. Just in Time dalam Sektor Jasa J. PENGAWASAN KWALITAS 1. Pengertian dan Rusng Lingkup Pengaasan Kwalitas 2. Pengawasan Kwalitas secara Statistik (SQC) 3. Pengawasan Mutu Terpadu , TQC , TQM LITERATUR : 1. Krajewski. Lee J. and Ritzman, Larry P. (1999), Operations Management Strategi and Analysis, Addison-Wesley Publishing Company, Fifth Edition, New York. 2. Barry Render and Jay Heizer, (2001), Prinsip Prinsip Manajemen Operasi , Penerbit Salemba Empat, Jakarta. 3. Drs. Zulian Yamit. Msi, (1996), Manajemen Produksi dan Operasi, Penerbit Ekonisia, Yogyakarta,

1. PENGERTIAN MANAJEMEN OPERASI PRODUKSI = PENCIPTAAN BARANG DAN JASA MANAJEMEN OPERASI : MERUPAKAN SERANGKAIAN KEGIATAN YANG MEMBUAT BARANG DAN 2001) MERUPAKAN PROSES TRANSFORMASI INPUT MENJADI OUTPUT BERUPA BARANG ATAU JASA SECARA TERARAH DAN SISTEMATIS
(KRAJEWSKI & RITZMAN,1999) DARI DUA DEFENISI ATAU PENGERTIAN DIATAS DAPAT DIKATAKAN BAHWA MANAJEMEN OPERASI ADALAH PROSES KEGIATAN PERENCANAAN, PENGORGANISASIAN, LEBIH EFISIEN PENGARAHAN, LEBIH PENGKOORDINASIAN, BERMANFAAT BAGI SERTA PENGENDALIAN DALAM USAHA PENCIPTAAN BARANG ATAU JASA SECARA SEHINGGA PEMENUHAN KEBUTUHAN MANUSIA DAN DAPAT MENCAPAI TUJUAN PERUSAHAAN YANG TELAH DITETAPKAN. TUJUAN MANAJEMEN OPERASI : MENGATUR PENGGUNAAN RESOURCES (SUMBERDAYA-SUMBERDAYA PRODUKSI) YANG ADA SEPERTI MATERIAL (BAHAN-BAHAN), TENAGA

JASA

MELALUI

PERUBAHAN

DARI

INPUT

(MASUKAN)

MENJADI OUTPUT (KELUARAN). (BARRY RENDER & JAY HEIZER,

KERJA, MESIN-MESIN, DAN PERLENGKAPAN SECARA EFISIEN DAN EFEKTIF. EFISIEN :

ATAU FASILITAS LAINNYA

SEDEMIKIAN RUPA SEHINGGA PROSES PRODUKSI DAPAT BERJALAN

PROSES PRODUKSI DAPAT BERJALAN DENGAN BIAYA YANG MINIMAL DAN DAPAT DISELESAIKAN TEPAT PADA WAKTUNYA. EFEKTIF : DENGAN MENGGUNAKAN RESOUSCES YANG ADA DAPAT MENCAPAI OUTPUT/ HASIL YANG MAKSIMAL, YANG ARTINYA TINGKAT PRUKTIVITAS MENINGKAT. MANAJEMEN OPERASI MERUPAKAN BAGIAN DARI SUATU SISTEM YAITU SISTEM OPERASI SISTEM OPERASI : MERUPAKAN SUATU SISTEM YANG TERDIRI INPUT (MASUKAN), PROSES (TRANSFOMASI), OUTPUT (KELUARAN) DAN ALIRAN INFORMASI YANG MENGHUBUNGKAN DENGAN LINGKUNGAN EKSTERNAL SEBAGAI SUATU SISTEM MANAJEMEN OPERASI MEMPUNYAI KARATERISTIK YAITU : 1. MEMPUNYAI TUJUAN, YAITU MENGHASILAKAN BARANG ATAU JASA 2. MEMPUNYAI KEGIATAN, YAITU PROSES /TRANSFORMASI 3. MEMPUNYAI MEKANISME YAITU PENGENDALIKAN OPERASI

PARTISIPASI KONSUMEN / PELANGGAN

INPUT 1.TENAGA KERJA 2.PERALATAN 3.AHAN BAKU 4.SERVICE 5. TANAH 6.GEDUNG 7.ENERGI OUTPUT BARANG PROSES ATAU TRANSFORMASI JASA

FEEDBACK INFORMATION

GAMBAR : SISTEM OPERASI . 2. RUANG LINGKUP MANAJEMEN OPERASI RUANG LINGKUP MANAJEMEN OPERASI BERKAITAN DENGAN PENGOPERASIAN SISTEM OPERASI, PEMILIHAN SERTA PENYIAPAN SISTEM OPERASI YANG MELIPUTI KEPUTUSAN :
A. B. C. D. E. F. G.

PERENCANAAN OUTPUT DESAIN PROSES YRANSPORMASI PERENCANAAN KAPASITAS PERENCANAAN BANGUNAN PABRIK PERENCANAAN TATA LETAK DESAIN ALIRAN KERJA MANAJEMEN PERSEDIAAN

h. PENGENDALIAN KWALITAS/MUTU

ASPEK DALAM MANAJEMEN OPERASI MENURUT KRAJEWSKI & RITZMAN, (1999), YAITU :
1.

MANAJEMEN

OPERASI

SEBAGAI

SUATU AS A

KUMPULAN SET OF

KEPUTUSAN DECEISIONS) 2.

(OPERATIONS

MANAGEMENT SEBAGAI

MANAJEMEN

OPERASI

SUATU

FUNGSI

PERUSAHAAN (OPERATIONS MANAGEMENT AS A FUNCTION)


3.

MANAJEMEN OPERASI SEBAGAI SUATU INTERFUNGSIONAL IMPERATIF (OPERATIONS MANAGEMENT AS AN

SECARA
4.

INTERFUNCTIONAL IMPERATIVE) MANAJEMEN OPERASI SEBAGAI SUATU ALAT BERSAING (OPERATIONS MANAGEMENT AS A COMPETITIVE WEAPON) 3. PENGUKURAN PRODUKTIVITAS PRODUKTIVITAS ADALAH MERUPAKAN PERBANDINGAN ANTARA NILAI DARI OUTPUT (BARANG ATAU JASA) DENGAN NILAI INPUT (TENAGA KERJA, MODAL, FASILITAS, DAN MANAJEMEN) OUTPUT PRODUKTIVITAS = -----------INPUT PENGUKURAN PRODUKTIVITAS DAPAT DIBAGI MENJADI : 1. 2. 3. LABOR PRODUCTIVITY (PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA MACHINE PRODUCTIVITY (PRODUKTIVITAS MESIN) MULTIFACTOR PRODUKTIVITY (PRODUKTIVITAS

MULTIFAKTOR)

STRATEGI MERUPAKAN KONSEP MULTIDIMENSIONAL YANG MERANGKUM SEMUA KEGIATAN ARAH YANG KRITIS DAN DALAM TUJUAN PERUSAHAAN SERTA SEBAGAI ATAU ORGANISASI, BERBAGAI TERHADAP MEMBERIKAN PERUBAHAN MEMFASILITASI ADAPTASI

DIPERLUKAN

PERKEMBANGAN LINGKUNGAN. STRATEGI OPERASI ADALAH SUATU VISI DARI TUJUAN FUNGSI OPERASI YANG MENETAPKAN KESELURUHAN ARAH BAGI PENGAMBILAN KEPUTUSAN. STRATEGI OPERASI TERDIRI DARI EMPAT KOMPONEN YAITU : MISI (MISSION) TUJUAN (OBJECTIVE) KEMAMPUAN KHUSUS (DISTINCTIVE COMPETENCE) KEBIJAKAN (POLICIES) KEEMPAT KOMPONEN STRATEGI OPERASI TERSEBUT AKAN MENJELASKAN TUJUAN OPERASI APA YANG HARUS DICAPAI DAN BAGAIMANA MENCAPAI TUJUAN TERSEBUT. STRATEGI OPERASI HARUS BERPEDOMAN PADA STRATEGI BISNIS ATAU STRATEGI PERUSAHAAN (CORPORATE STRATEGY)

BAGAIMANA OPERATION STRATEGY BERHUBUNGAN DENGAN CORPORATE STRATEGY DAPAT DILIBAT PADA GAMBAR BERIKUT INI.

Market analysis Segmentation Needs assesment Corporate Strategy Missions Goals Distinctive Competence

Socioeconomic and business environment

Future Directions Global Strategy New Product

Compettive Priorities Operation : Cost Quality Time Flexibility Marketing Finance Others

Capabilities Current Needed Plan

Functional area strategies Finance Marketing Operations Others GAMBAR HUBUNGAN CORPORATE STRATEY DENGAN FUNCTIONAL STRATEGY

1. MENGINDENTIFIKASI MISI DAN STRATEGI MANAJEMEN OPERASI YANG EFEKTIF HARUS MEMPUNYAI MISI DAN STRATEGI SEHINGGA TAHU KEMANA HARUS MELANGKAH DAN BAGAIMANA BISA SAMPAI DISANA. MISI MERUPAKAN SUATU PERNYATAAN MENGENAI APA YANG MENJADI SASARAN PERUSAHAAN, PERNYATAAN INI MEMBERIKAN BATASAN DAN FOKUS UNTUK PERUSAHAAN ATAU ORGANISASI ,DAN KONSEP YANG MENJADI LANDASAN UNTUK BERGERAK. MISI JUGA DAPAT DIANGGAP SEBAGAI INTI STRATEGI APA YANG INGIN DICAPAI. PERNYATAAN MISI PADA DASARNYA UNTUK MENJAWAB PERTANYAAN YANG MENDASAR SEPERTI ANTARA LAIN : APA BISNIS KITA SIAPA PELANGGAN KITA KOMPETENSI APA YANG KITA MILIKI SETELAH MISI DITETAPKAN, MASING-MASING BIDANG FUNGSIONAL DALAAM PERUSHAAN MENETAPKAN MISI PENDUKUNGNYA. STRATEGI STRATEGI ADALAH RENCANA AKSI ORGANISASI UNTUK MENCAPAI MISI, SETIAP BIDANG FUNGSIONAL MEMILIKI STRATEGI UNTUK MENCAPAI MISINYA DAN UNTUK MEMBANTU PERUSAHAAN ATAU ORGANISASI UNTUK MENCAPAI SELURUH MISINYA

10

2. KEPUTUSAN MANAJEMEN OPERASI SEPULUH KEPUTUSAN MANAJEMEN OPERASI YANG MENDUKUNG MISI DAN MENERAPKAN STRATEGI ADALAH :
QUALITY ATAU MUTU.

DESAIN PRODUCT. DESAIN PROSES DAN KAPASITAS SELEKSI LOKASI DESAIN LAY-OUT MANUSIA DAN SISTEMKERJA MANAJEMEN DAN RANTAI-PASOKAN PERSEDIAAN PENJADWALAN PEMELIHARAAN 3. ISU ISU STRATEGI OPERASI SETELAH PERUSAHAAN MENETAPKAN MISI, MENGEMBANGKAN DAN MENERAPKAN STRATEGI TERTENTU MENUNTUT MANAGER OPERASI UNTUK MENGEMBANGKAN SEJUMLAH ISU. ISU-ISU DIKAJI DENGAN TIGA CARA YAITU : Apa hasil riset tentang strategi manajemen operasi yang efektif. Indentifikasi prakondisi untuk mengembangkan strategi manajemen operasi yang efektif.

11

Telaah dinamika pengembangan strategi manajemen operasi.

RISET DARI HASIL RISET TENTANG PROFIT IMPACT OF MARKET STRATEGY MENGINDENTIFIKASI BEBERAPA KARAKTERISTIK YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MANAJEMEN STRATEGI ANTARA LAIN : MUTU PRODUK YANG TINGGI PEMANFAATAN KAPASITAS YANG TINGGI EFEKTIVITAS OPERASI YANG TINGGI ITENSITAS INVESTASI YANG RENDAH BIAYA PERUNIT YANG RENDAH

PRAKONDISI MANAGER OPERASI PERLU MEMAHAMI PRAKONDISI BERIKUT INI UNTUK STRATEGI ANAJEMEN OPERASI YANG EFEKTIF : LINGKUNGAN SEKARANG DAN SEDANG BERUBAH PERMINTAAN KOMPETITIF MENGETAHUI STRATEGI PERSAINGAN DAUR HIDUP PRODUK

DINAMIKA STRATEGI MANAJEMEN OPERASI DAPAT SAJA BERUAH KARENA DINAMIKA YANG TERJADI YAITU :

12

STRATEGI

BERSIFAT

DINAMIS

KARENA

PERUBAHAN

DALAM

PERUSAHAAN ATAU ORGANISASI STRATEGI DINAMIS KARENA PERUBAHAN LINGKUNGAN


PROSEDUR STRATEGI MANAJEMEN OPERASI

13

ANALISIS LINGKUNGAN
MENGINDENTIFIKASI SWOT, MEMAHAMI LINGKUNGAN PELANGGAN, INDUSTRU, DAN PESAING

MENENTUKAN MISI PERUSAHAAN


MENYATAKAN LATAR BELAKANG PERUSAHAAN DAN MENGINDENTIFIKASI NILAI YANG DICIPTAKAN

MEMBENTUK STRATEGI
MEMBANGUN KEUNGGULAN KOPENTITIF, SEPERTI HARGA RENDAH, FLEKSIBELITAS, QUALITAS, PELAYANAN YANG CEPAT, LINI PRODUK YANG LUAS

MENERAPKAN STRATEGI UTAMA DAN MEMBENTU STRATEGI BIDANG FUNGSIONAL

PEMASARAN PELAYANAN DISTRIBUSI PROMOSI HARGA POSISI PRODUK

KEUANGAN LEVERAGE COST OF CAPITAL WORKING CAPITAL PIUTANG KREDIT SAHAM

OPERASI QUALITY PRODUCT PROCES LOCATION RESOURCES LAY-OUT FACILITY SHCEDULING MAINTENANCE

14

DESAIN ATAU RANCANGAN PRODUK YANG BAIK MUTUNYA MERUPAKAN KUNCI DI DUNIA BISNIS. UNTUK MEMAKSIMUMKAN PELUANG SUKSES TERSEBUT PERUSAHAAN PERUSAHAAN HARUS MEMFOKUSKAN DIRINYA HANYA PADA BEBERAPA PRODUK TERTENTU, KEMUDIAN MEMPERTAHANKAN TINGKAT MUTUNYA SETINGGI MUNGKIN. KEBANYAKAN PRODUK MEMPUNYAI SIKLUS HIDUP YANG TERBATAS DAN DAPAT DIPREDIKSI KAPAN MULAI MENURUN, SEHINGGA PERUSAHAAN HARUS TERUS MENERUS MENCARI PRODUK BARU, DIKEMBANGKAN , DAN DIPASARKAN. MANAJER OPERASI YANG BAIK AKAN SELALU MENJALIN KOMUNIKASI DENGAN KONSUMEN, PENGELOLA PRODUK, PROSES, DAN PEMASOK, SEHINGGA TINGKAT KESUKSESAN PRODUK BARU AKAN BERHASIL. PRODUK MERUPAKAN SEGALA SESUATU YANG DAPAT MEMENUHI KEBUTUHAN MANUSIA, PRODUK DAPAT BERUPA BENDA, JASA, PRESTISE, TEMPAT, ORGANISASI, MAUPUN IDEA. 1. SELEKSI PRODUK SELEKSI PRODUK ADALAH KEGIATAN PEMILIHAN BARANG ATAU JASA YANG AKAN DIGUNAKAN UNTUK MEMENUHI KEBUTUHAN KONSUMEN ATAU KLIEN PERUSAHAAN. PILIHAN PRODUK MANAJEMEN MEMPUNYAI BERBAGAI PILIHAN ATAS PRODUK YANG AKAN DIJUAL PERUSAHAAN.
15

KEPUTUSAN PRODUK MERUPAKAN HAL YANG FUNDAMENTAL DAN MEMPUNYAI IMPLIKASI YANG BESAR PADA FUNGSI OPERASI. KEPUTUSAN PRODUK AKAN MEMPENGARUHI BIAYA, PERALATAN,

MODAL, DESAIN TATALETAK, KEBUTUHAN RUANGAN, KETERAMPIKAN PEKERJA YANG DIBUTUHKAN, PELATIHAN PEKERJA, BAHAN MENTAH DAN PROSES YANG DIGUNAKAN. KEGIATAN SELEKSI, PENCARIAN MANFAAT, DAN DESAIN PRODUK TERJADI SECARA TERUS MENERUS KARENA ADANYA PELUANG HADIRNYA PRODUK BARU. PELUANG MUNCULNYA PRODUK BARU LIMA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PELUANG MUNCULNYA PRODUK BARU YAITU : PERUBAHAN EKONOMI PERUBAHAN SOSIOLOGI DAN DEMOGRAFI PERUBAHAN TEKNOLOGI PERUBAHAN POLITIK PERUBAHAN LAIN YANG DAPAT TIMBUL DARI DINAMIKA PASAR, STANDAR PROFESI, PEMASOK/PENYALUR. MANAJER OPERASI HARUS MENYADARI ADANYA FAKTOR FAKTOR DIATAS DAN SELALU MENGANTISIPASI PERUBAHAN TERSEBUT TERHADAP ADANYA PELUANG BAGI PRODUK YANG BARU.

KEHIDUPAN SUATU PRODUK (PRODUK LIFE CICLE) ADA

BEBERAPA TAHAP YAITU : PERKENALAN (INTRODUCTION) PERTUMBUHAN (GROWTH)

16

KEDEWASAAN (MATURITY) PENURUNAN (DECLENING) 2. PENGEMBANGAN PRODUK PENGEMBANGAN PRODUK SEBAIKNYA DILAKUKAN OLEH SEBUAH TIM FORMAL, TIM PENGEMBANGAN PRODUK BERTANGGUNG JAWAB UNTUK MERUBAH PRODUK YANG DIINGINKAN PASAR DAN UNTUK MENCAPAI SUKSESNYA PRODUK DIPASAR. PRODUK YANG AKAN SUKSES DIPASAR MEMELIKI CIRI 3 HAL YAITU : MARKETABILITY MANUFACTURABILITY SERVICEABILITY TAHAP TAHAP PENGEMBANGAN PRODUK PENCARIAN IDEA PERSYARATAN YANG HARUS DIPENUHI PASAR SPESIFIKASI FUNGSIONAL SPESIFIKASI PRODUK ULAN RANCANGAN PENGUJIAN PASAR PENGENALAN PRODUK EVALUASI

3. NILAI SUATU PRODUK (PRODUCT BY VALUE) MANAJER OPERASI HARUS MEMBERIKAN PERHATIAN KHUSUS PADA UNIT UNIT PRODUK YANG PROSPEKNYA PALING BAIK. ANALISIS PRODUK YANG BERDASAR NILAINYA MENGINDENTIFIKASI PRODUK YANG DIURUT DIMULAI DARI KONTRIBUSI YANG TERBESAR.

17

4. MENDEFINISIKAN DAN MENDOKUMENTASIKAN PRODUK PRODUK BARU YANG AKAN DIPERKENALKAN PRODUK DIPASAR HARUS DIDEFENISIKAN SESUAI DENGAN FUNGSINYA DIMANFAATKAN KONSUMEN DARI YAKNI APA YANG BISA TERSEBUT. KEMUDIAN

DIRANCANG, DITENTUKAN BAGAIMANA FUNGSI FUNGSI YANG HARUS DIMANFAATKAN KONSUMEN ITU DAPAT DICAPAI. SPESIFIKASI UMUM PRODUK DIPERLUKAN UNTUK MEMASTIKAN PRODUKSI YANG EFISIEN. SETELAH PENDEFENISIAN, PERANCANGAN, DAN PENDOKUMENTASIAN PRODUK BARU DAPAT MENENTUKAN TATA LETAK (LAY-OUT) PERALATAN DAN KUALIFIKASI SDM, OLEH SEBAB ITU SETIAP ORGANISASI MEMBUTUHKAN DOKUMEN DOKUMEN UNTUK MENDEFENISIKAN PRODUK. 5. DOKUMEN PRODUKSI BEBERAPA JENIS DOKUMEN ANTARA LAIN : GAMBAR PERAKITAN DIAGRAM PERAKITAN LEMBAR RUTE PERINTAH KERJA PEMBERITAHUAN PERUBAHAN TEKNIS

18

D. DESAIN PROSES DAN KAPASITAS


KEPUTUSAN PENTING YANG MENJADI TANGGUNG JAWAB MANAJER OPERASI ADALAH MENEMUKAN CARA TERBAIK UNTUK MEMPRODUKSI PRODUK. SUATU KEPUTUSAN YANG BERKAITAN DENGAN PROSES ATAU TRANSFORMASI PRODUKSI ADALAH PENDEKATAN YANG DIGUNAKAN ORGANISASI DALAM MENTRANSFORMASIKAN SUMBERDAYA-SUMBERDAYA YANG ADA MENJADI SUATU PRODUK. PROSES PRODUKSI DAPAT JUGA DIDEFENISIKAN SEBAGAI KEGIATAN KONSUMEN. 1. STRATEGI PROSES STRATEGI PROSES PRODUKSI ADA TIGA MACAM YAITU :

DENGAN

MELIBATKAN

TENAGA

MANUSIA,

BAHAN,

SERTA

PERALATAN UNTUK MENGHASILKAN PRODUK YANG MEMENUHI KEINGINAN

FOKUS PROSES, JIKA PRODUKSI DILAKSANAKAN DI SEPUTAR

PROSES, STRATEGI PRODUKSI ITU DINAMAKAN STRATEGI YANG MEMFOKUSKAN PADA PROSES. DALAM PROSES INI BIASANYA JUMLAH PRODUKNYA HANYA SEDIKIT TETAPI VARIASINYA CUKUP BANYAK, JUGA DIKENAL DENGAN

INTERMITTEN
JIKA

PROCESSES
PRODUKSINYA

ATAU

PROSES

PRODUKSI YANG TERPUTUS PUTUS. CONTOHNYA JOB SHOP.

FOKUS

PRODUK,

DILAKSANAKAN

DISEPUTAR PRODUK, STRATEGI PRODUKSI ITU DINAMAKAN STRATEGI YANG MEMFOKUSKAN PADA PRODUK. DALAM PROSES INI BIASANYA JUMLAH PRODUKNYA CUKUP BESAR TETAPI VARIASINYA SEDIKIT, JUGA DIKENAL DENGAN PROSES PRODUKSI YANG TERUS MENERUS.

19

FOKUS PROSES BERULANG, JIKA PRODUKSINYA DILAKUKAN

DALAM JALUR PERAKITAN, SEPERTI PERAKITAN MOBIL, ALAT ALAT RUMAH TANGGA SEPERTI MEBELER DAN LAIN LAIN 2. MESIN, PERALATAN DAN TEKNOLOGI PEMILIHAN MESIN, PERALATRAN, DAN TEKNOLOGI DAPAT MEMBERIKAN KEUNTUNGAN KOMPETITIF BAGI PERUSAHAAN, SEPERTI ANTARA LAIN PROSES YANG SUDAH SOLID, BIAYA PERUNIT PRODUK LEBIH RENDAH, DAN KUALITAS YANG LEBIH BAIK. 3. REKAYASA ULANG PROSES KEGIATAN MEREKAYASA ULANG PROSES ARTINYA MEMIKIRKAN KEMBALI SECARA MENDASAR DAN MERANCANG KEMBALI SECARA RADIKAL PROSES PRODUKSI, DALAM RANGKA MENGHASILKAN PERBAIKAN YANG DRAMATIS TERHADAP KINERJA. BEBERAPA PERTANYAAN PROSES YANG MENDASAR UNTUK MEMUNCUKAN MENCIPTAKAN PERLU NILAI REKAYASA ULANG ANTARA LAIN : APAKAH DIDESAIN KONSUMEN

APAKAH KITA MENCAPAI KEUNTUNGAN YANG KOMPETITIF DALAM

HAL MUTU ATAU KUALITAS, KECEPATAN ATAU WAKTU, HARGA DAN LAIN LAINNYA. APAKAH PROSES ITU DAPAT MEMBANTU MEMENANGKAN ORDER APAKAH PROSES ITU MEMAKSIMUMKAN PERSEPSI KONSUMEN

TENTANG NILAI

20

4. KAPASITAS DAN LUAS PRODUKSI KAPASITAS PRODUKSI ADALAH JUMLAH DAN JENIS OUTPUT MAKSIMUM YANG DAPAT DIPRODUKSI DALAM SATUAN WAKTU TERTENTU. KAPASITAS PRODUKSI DITENTUKAN OLEH KAPASITAS SUMBERDAYA YANG DIMILIKI SEPERTI KAPASITAS MESIN, TENAGA KERJA, AHAN BAKU, MODAL DAN LAIN LAINNYA. LUAS PRODUKSI UNTUK MENENTUKAN LUAS PRODUKSI SUATU PERUSAHAAN DAPAT MENGGUNAKAN METODE SEBAGAI BERIKUT : METODE PENDEKATAN BREAK EVEN ANALISIS BREAK EVEN ADALAH SUATU TEKNIK ANALISIS UNTUK MEMPELAJARI HUBUNGAN ANTARA BIAYA TETAP, BIAYA VARIABEL, KEUNTUNGAN DAN VOLUME KEGIATAN. DALAM PERANCANGAN KEUNTUNGAN ANALISIS BREAK EVEN MERUPAKAN PROFIT PLANNING

APPROACH YANG MENDASARKAN PADA HUBUNGAN ANTARA BIAYA


(COST) DAN PENGHASILAN PENJUALAN (REVENUE). DALAM MENGADAKAN ANALISIS BREAK EVEN DIGUNAKAN ASUMSI-ASUMSI DASAR SEBAGAI BERIKUT : 1)BIAYA DI DALAM PERUSAHAAN DIBAGI DALAM UNSUR BIAYA TETAP DAN UNSUR BIAYA VARIABEL. 2)BESARNYA BIAYA VARIABEL SECARA TOTALITAS BERUBAH-UBAH SECARA PROPORSIONAL DENGAN VOLUME KEGIATAN (PRODUKSI/PENJUALAN). INI BERARTI BAHWA BIAYA VARIABEL

PERUNITNYA ADALAH TETAP SAMA.

21

3) BESARNYA BIAYA TETAP SECARA TOTALITAS TIDAK BERUBAH MESKIPUN ADA PERUBAHAN VOLUME PRODUKSI/PENJUALAN. ADANYA PERUBAHAN VOLUME KEGIATAN. 4)HARGA JUAL PERUNIT TIDAK BERUBAH SELAMA PERIODE YANG DIANALISIS.
5) PERUSAHAAN HANYA MEMPRODUKSI SATU MACAM PRODUK. APABILA

INI

BERARTI BAHWA BIAYA TETAP PERUNITNYA BERUBAH-UBAH KARENA

DIPRODUKSI LEBIH DARI SATU MACAM PRODUK, PERIMBANGAN PENGHASILAN PENJUALAN ANTARA MASING-MASING PRODUK ATAU SALES MIX NYA ADALAH TETAP KONSTAN. PERHITUNGAN BREAK EVEN POINT DAPAT DILAKUKAN DENGAN

MENGGUNAKAN RUMUS ALJABAR SEBAGAI BERIKUT : 1) PERHITUNGAN BREAK EVEN POINT ATAS DASAR UNIT DAPAT DILAKUKAN DENGAN MENGGUNAKAN RUMUS : BEP (UNIT) = DI MANA : P V FC = HARGA JUAL PERUNIT = BIAYA VARIABEL PERUNIT = BIAYA TETAP
FC P V

22

2)PERHITUNGAN BREAK EVEN POINT ATAS DASAR SALES DALAM RUPIAH DAPAT DILAKUKAN DENGAN RUMUS ALJABAR SEBAGAI BERIKUT :

BEP =

FC VC 1 S

di mana : FC = Biaya tetap VC = Biaya variable S = Volume penjualan TITIK

SECARA GRAFIK

BREAK EVEN POINT DITENTUKAN OLEH

PERSILANGAN ANTARA GARIS TOTAL PENDAPATAN DAN GARIS TOTAL BIAYA. JIKA DIGAMBARKAN AKAN TAMPAK SEBAGI BERIKUT :
Cost AKAN DISAJIKAN SEBUAH CONTOH SEDERHANA MENGENAI BERIKUT and

PENENTUAN LUAS PRODUKSI DENGAN METODE BREAK EVEN. PERUSAHAAN 300.000,00. 200,00. S1 BEKERJA TR DENGAN BIAYA TETAP SEBESAR RP. BIAYA VARIABEL PERUNIT RP. 100,00. HARGA JUAL RP. 5000 UNIT. JUMLAH BERAPAKAH JUMLAH MINIMAL SPC

Revenue (Rp)

Laba TC BEPPRODUKSI MAKSIMUM KAPASITAS

PERMINTAAN YANG MASUK Biaya Variabel 4500 UNIT. PERUSAHAAN) ? A. BREAK EVEN DALAM UNIT Q1 BEP (UNIT) =
300.000 200 100 Break Even Titik
Rugi

PRODUK YANG HARUS DIPRODUKSI OLEH PERUSAHAAN (TITIK IMPAS


Biaya Tetap Q (Unit)

23

= 3000 UNIT RUMUS TERSEBUT PADA DASARNYA MERUPAKAN PENGGUNAAN KONSEP

CONTRIBUTION MARGIN PERUNIT (YAITU SELISIH ANTARA HARGA JUAL


PERUNIT DENGAN BIAYA VARIABEL PERUNIT). DARI CONTOH TERSEBUT CM/UNIT ADALAH RP. 100,00 YAITU RP. 200,00 RP.100,00 SEDANGKAN DANA SETIAP UNIT PRODUK UNTUK MENUTUP BIAYA TETAP ADALAH SEBESAR RP. 200,00 MAKA UNTUK MENUTUP BIAYA TETAP DIPERLUKAN JUMLAH PRODUKSI YANG HARUS TERJUAL SEBANYAK 3000 UNIT. B. BREAK EVEN DALAM RUPIAH BEP (UNIT) =
300.000 500.000 1 1.000.000

RP. 600.000

DARI PERHITUNGAN TERSEBUT DIKETAHUI BAHWA VOLUME PENJUALAN PADA BREAK EVEN DINYATAKAN DALAM RUPIAH ADALAH SEBESAR RP. 600.000,00 BERDASARKAN KEDUA PERHITUNGAN TERSEBUT DAPAT DIGAMBARKAN TITIK BREAK EVEN DARI PERUSAHAAN SPC YANG MENGGAMBARKAN JUMLAH PRODUKSI MINIMUM YANG HARUS DICAPAI OLEH PERUSAHAAN AGAR PERUSAHAN TIDAK MENDERITA KERUGIAN SEBAGAI BERIKUT :

24

Rp
TR
L a b a

TC Biaya Variabel

600.000 300.000
Rugi

BEP

Biaya Tetap 3000 4500 Q (Unit) 5000

Gambar Titik Break Even Perusahaan SPC DAPAT KITA KETAHUI BAHWA PRODUKSI MINIMAL PERUSAHAAN SPC ADALAH 3000 UNIT ATAU PEMASUKAN MINIMAL DARI PENJUALAN SEBESAR RP. 600.000,00 AGAR PERUSAHAAN TIDAK MENDERITA KERUGIAN. PRODUKSI ATAU PENJUALAN DIATAS 3000 UNIT ATAU RP. 600.000,00 ADALAH PENJUALAN ATAU PRODUKSI YANG MENDATANGKAN LABA BERSIH PERUSAHAAN. DENGAN BATASAN

KAPASITAS LABA BERSIH PERUSAHAAN. DENGAN BATASAN KAPASITAS PRODUKSI MAKSIMAL SEBESAR 5000 UNIT PRODUK MAKA VOLUME PRODUKSI YANG MENDATANGKAN LABA BAGI PERUSAHAAN TERLETAK DALAM INTERVAL 3000 SAMPAI DENGAN 5000 UNIT PRODUK. VOLUME PRODUKSI ATAU PENJUALAN DI BAWAH 300 UNIT AKAN MENDATANGKAN KERUGIAN BAGI PERUSAHAAN SEDANGKAN VOLUME PRODUKSI ATAU PENJUALAN DI ATAS 5000 UNIT TIDAK AKAN MAMPU DIPENUHI OLEH PERUSAHAAN. LUAS PRODUKSI YANG OPTIMUM DARI

25

PERUSAHAAN ADALAH SEBESAR 4500 UNIT, MENGINGAT KAPASITAS PERMINTAAN YANG MASUK SAAT INI ADALAH SEBESAR 4500 UNIT. PERHITUNGAN LABA AKAN DISAJIKAN SEBAGAI BERIKUT : PENJUALAN 4500 X RP. 200,00 = RP. 900.000,00 BIAYA PRODUKSI : - BIAYA TETAP = RP. 300.000,00 - BIAYA VARIABEL 4500 X RP. 100,00 = RP. 450.000,00 - BIAYA TOTAL = RP. 750.000,00 - LABA BERSIH = RP. 150.000,00 - PADA LUAS PRODUKSI SEBESAR 4500 UNIT, LABA RP. 150.000,00 DI DALAM MENENTUKAN LUAS PRODUKSI DENGAN METODE BREAK EVEN HANYA DAPAT DITETAPKAN PADA PERUSAHAANPERUSAHAAN YANG MENGHASILKAN SATU MACAM PRODUK. UNTUK PERUSAHAAN YANG MENGHASILKAN BEBERAPA MACAM PRODUK TIDAK DAPAT MENGGUNAKAN METODE BREAK EVEN UNTUK MENENTUKAN LUAS PRODUKSI. JADI METODE INI TIDAK DAPAT DITERAPKAN PADA SEMUA PERUSAHAAN TERGANTUNG PADA JENIS PRODUK YANG DIHASILKAN. DALAM ASUMSIASUMSI BREAK EVEN SUDAH TIDAK

RELEVAN JIKA DITERAPKAN PADA KONDISI SAAT INI.

PENDEKATAN

MARGINAL

COST

(MC)

DAN

MARGINAL

REVENUE (MR)
PENDEKATAN INI AKAN DIJADIKAN SEBAGAI ALAT UNTUK MENENTUKAN LUAS PRODUKSI DIMANA LUAS PRODUKSI YANG OPTIMAL TERJADI

26

PADA SAAT TITIK MARGINAL COST SAMA DENGAN TITIK MARGINAL REVENUE. UNTUK MENGHASILKAN SEJUMLAH BIAYA ATAU ONGKOS TERTENTU, KEMUDIAN ATAS PENJUALAN PRODUK TERSEBUT NANTINYA AKAN MENDAPATKAN PENGEMBALIAN SERTA TINGKAT KEUNTUNGAN YANG DIHARAPKAN. ANALISIS MARGINAL COST DAN MARGINAL REVENUE AKAN MEMBICARAKAN MENGENAI BIAYA DAN PENDAPATAN. BIAYA MARGINAL ADALAH KENAIKAN DARI TOTAL COST YANG DIAKIBATKAN OLEH DIPRODUKSINYA TAMBAHAN SATU UNIT OUTPUT. SEDANGKAN MARGINAL REVENUE ADALAH KENAIKAN DARI TOTAL REVENUE YANG DISEBABKAN OLEH PENJALAN TAMBAHAN SATU UNIT OUTPUT. DARI PENGERTIAN TERSEBUT MAKA DAPAT DIKATAKAN BAHWA SETIAP ADANYA TAMBAHAN SATU UNIT OUTPUT AKAN BERAKIBAT ADANYA TAMBAHAN PADA TOTAL BIAYA MAUPUN PADA TOTAL PENDAPATAN YANG DIPEROLEH. DALAM ANALISIS INI, LUAS PRODUKSI YANG OPTIMAL DAPAT DICAPAI DENGAN CARA MEMBANDINGKAN ANTARA MARGINAL COST DENGAN MARGINAL REVENUE, DIMANA PADA SAAT KURVA
Rp

MARGINAL

COST

DAN

MARGINAL

REVENUE

TERSEBUT

BERPOTONGAN ATAU PADA SAAT MARGINAL COST SAMA DENGAN

MARGINAL REVENUE.
HUBUNGAN MARGINAL COST DENGAN MARGINAL REVENUE DALAM PENENTUAN LUAS PRODUKSI YANG OPTIMAL DILIHAT PADA GAMBAR SEBAGAI BERIKUT : P
1

MC

AC

MR = P = D

C1 KETERANGAN : 0

Keuntungan Maksimal

Q1

Q (Unit) 27

Gambar II.8 Hubungan Marginal Cost, Marginal Revenue dan Luas Produksi

Q1 = LUAS PRODUKSI YANG OPTIMAL C1 = BIAYA PRODUKSI PERUNIT P1 = HARGA JUAL PERUNIT DARI GAMBAR TERSEBUT TERLIHAT BAHWA TITIK E MERUPAKAN PERPOTONGAN ANTARA MARGINAL COST DENGAN MARGINAL REVENUE ATAU MC = MR = P = D YANG MERUPAKAN TITIK KESEIMBANGAN BAGI PERUSAHAAN. LUAS PRODUKSI Q1 MERUPAKAN LUAS PRODUKSI YANG PALING OPTIMAL YANG AKAN MENGHASILKAN KEUNTUNGAN MAKSIMAL. LUAS PRODUKSI YANG LEBIH BESAR ATAUPUN KURANG DARI Q1 AKAN MENGHASILKAN KEUNTUNGAN YANG LEBIH KECIL. JADI TITIK Q1 AKAN TERCAPAI PADA SAAT MARGINAL COST SAMA DENGAN MARGINAL REVENUE, YANG BERARTI APABILA PRODUKSI LEBIH DARI Q1 MAKA MARGINAL COST LEBIH BESAR DARI MARGINAL REVENUE. AGAR LEBIH MUDAH DALAM PEMAHAMAN METODE MR DAN MC INI, DIBERIKAN SEBUAH CONTOH SEBAGAI BERIKUT : PERUSAHAAN OKE MENGHADAPI FUNGSI PERMINTAAN (DEMAND) YANG DITUNJUKKAN OLEH PERSAMAAN : Q = 110 2 P, SEDANGKAN STRUKTUR BIAYA TOTAL PERUSAHAN ADALAH : TC = 100 + 5 Q + 2 Q2 DARI DATA TERSEBUT TENTUKAN LUAS PRODUKSI OPTIMAL DAN BERAPA KEUNTUNGAN MAKSIMAL YANG AKAN DIPEROLEH PERUSAHAAN. JAWAB: FUNGSI PERMINTAAN : Q = 110 2 P 2 P = 110 Q
28

P =

110 Q 2

P = 55 0,5 Q TR = P Q TR = (55 0,5 Q) (Q) TR = 55 Q 0,5 Q2 LABA MAKSIMAL BILA MR = MC


TR MR = Q = 55 Q TC MR = Q = 5 + 4 Q

MR = MC 55 Q = 5 + 4 Q 55 Q = 4 Q + Q 50 = 5 Q Q = 10 UNIT JADI LUAS PRODUKSI OPTIMAL = 10 UNIT PEMBUKTIAN MR = MC MR = 55 Q MR = 55 10 = 45 MC = 5 + 4 Q MC = 5 + 4 (10) = 45 MENCARI RATA-RATA BIAYA (AC) : AC = Q
TC

TC = 100 + 5 Q + 2 Q2 TC = 100 + 5 (10) + 2 (10)2


29

TC = 100 + 50 + 200 TC = 350 AC =


350 = 35 10

JADI LABA MAKSIMAL PERUSAHAAN ADALAH = TR TC TR = 55 Q 0,52 TR = 55 (10) 0,5 (10)2 TR = 550 50 = 500
= TR TC = 500 350 = 150
MC, MR, AC

KESIMPULAN : DARI GAMBAR TERSEBUT DAPAT TERLIHAT BAHWA TITIK E MERUPAKAN MC PERPOTONGAN ANTARA MARGINAL REVENUE DAN MARGINAL COST YANG Rp 150,45 MR MERUPAKAN TITIK KESEIMBANGAN BAGI PERUSAHAAN. LUAS PRODUKSI E
Laba Maksimal

AC

OPTIMAL TERJADI PADA TINGKAT PRODUKSI 10 UNIT. 35

PADA TINGKAT

PRODUKSI 10 UNIT MR = MC YAITU SEBESAR RP. 45,- DAN PERUSAHAAN AKAN MEMPEROLEH LABA MAKSIMAL SEBESAR RP 150,-. OLEH KARENA ITU Q (Unit)
0

UNTUK MEMPEROLEH LABA MAKSIMAL PERUSAHAAN HARUS MEMPRODUKSI SEBESAR 10 UNIT DENGAN BIAYA RATA-RATA PERUNIT RP. 35,-. MAKA PERUSAHAN TIDAK AKAN MEMPEROLEH LABA MAKSIMAL. UNTUK MENENTUKAN LUAS PRODUKSI DAPAT MENGGUNAKAN METODE MR DAN MC, TETAPI METODE INI HANYA TERBATAS PADA PERUSAHAAN YANG MEMPRODUKSI SATU MACAM PRODUK. METODE INI KURANG TEPAT UNTUK
30 Gambar Hubungan Marginal Revenue dan Marginal Cost

10

JIKA

PERUSAHAAN MEMPRODUKSI LEBIH KECIL ATAU LEBIH BESAR DARI 10 UNIT

MENENTUKAN LUAS PRODUKSI PADA PERUSAHAAN YANG MEMPRODUKSI BERMACAM-MACAM PRODUK.

METODE PENDEKATAN LINEAR PROGRAMMING

LINEAR PROGRAMMING MERUPAKAN SUATU MODEL UMUM YANG DAPAT


DIGUNAKAN DALAM PEMECAHAN MASALAH PENGALOKASIAN SUMBERSUMBER YANG TERBATAS SECARA OPTIMAL. MASALAH TERSEBUT TIMBUL APABILA SESEORANG DIHARUSKAN UNTUK MEMILIH ATAU MENENTUKAN TINGKAT SETIAP KEGIATAN YANG AKAN DILAKUKANNYA, DIMANA MASING-MASING KEGIATAN MEMBUTUHKAN SUMBER YANG SAMA SEDANGKAN JUMLAHNYA TERBATAS. MODEL LINEAR PROGRAMMING MERUPAKAN BENTUK DAN SUSUNAN DALAM MENYAJIKAN MASALAH-MASALAH YANG AKAN DIPECAHKAN DENGAN TEKNIK LINEAR PROGRAMMING. DI DALAM MODEL LINEAR

PROGRAMMING DIKENAL DUA MACAM FUNGSI YAITU FUNGSI TUJUAN (OBJECTIVE FUNCTION) DAN FUNGSI BATASAN (CONSTRAINT FUNCTION). FUNGSI TUJUAN ADALAH FUNGSI YANG MENGGAMBARKAN TUJUAN ATAU DASAR DIDALAM PERMASALAHAN LINEAR PROGRAMMING YANG BERKAITAN DENGAN PENGATURAN SECARA OPTIMAL SUMBER DAYASUMBER DAYA UNTUK MEMPEROLEH KEUNTUNGAN MAKSIMAL ATAU BIAYA MINIMAL, PADA UMUMNYA FUNGSI TUJUAN DINYATAKAN DENGAN Z. FUNGSI MATEMATIS BATASAN MERUPAKAN BENTUK PENYAJIAN YANG SECARA AKAN UNTUK BATASAN-BATASAN YANG TERSEDIA

DIALOKASIKAN SECARA OPTIMAL KE BERBAGAI KEGIATAN.

31

MEMUDAHKAN

PEMBAHASAN

MODEL

LINEAR

PROGRAMMING

INI,

DIGUNAKAN SIMBOL-SIMBOL SEBAGAI BERIKUT : M : MACAM BATASAN-BATASAN SUMBER ATAU FASILITAS YANG TERSEDIA N : MACAM KEGIATAN-KEGIATAN YANG MENGGUNAKAN ATAU FASILITAS TERSEBUT. I : NOMOR SETIAP MACAM SUMBER ATAU FASILITAS YANG TERSEDIA (I : 1,2,,M). J : TINGKAT KEGIATAN YANG MENGGUNAKAN (J : 1,2,,N). SUMBER ATAU SUMBER

FASILITAS YANG TERSEDIA

AIJ : BANYAKNYA SUMBER I YANG DIPERLUKAN UNTUK MENGHASILKAN SETIAP UNIT KELUARAN OUTPUT KEGIATAN (I : 1,2,,M DAN J : 1,2,,N). BIJ : BANYAKNYA SUMBER FASILITAS I YANG TERSEDIA UNTUK DIALOKASIKAN KE SETIAP UNIT KEGIATAN (I : 1,2,N) Z : NILAI YANG DIOPTIMALKAN (MAKSIMUM ATAU MINIMIUM) CJ : KENAIKAN NILAI Z APABILA ADA PERTAMBAHAN TINGKAT

KEGIATAN (XJ) DENGAN SATU-SATUAN (UNIT), ATAU MERUPAKAN SUMBANGAN SETIAP SATU KELUARAN KEGIATAN J TERHADAP NILAI Z. MODEL MATEMATIS YANG DIGUNAKAN UNTUK MENGEMUKAKAN SUATU PERMASALAHAN LINEAR PROGRAMMING : FUNGSI TUJUAN : MAKSIMUMKAN Z = C1X1 + C2X2 + C3X3 + + CNXN BATASAN-BATASAN :
32

A11X1 + A12X2 + A13X3 + +A1NXN B1 A21X1 + A22X2 + A23X3 + +A2NXN B2 . . . .

M. AM1X1 + AM2X2 + AM3X3 + +AMNXN BM DAN X1 0, X2 0, , XN 0 ASUMSI-ASUMSI DASAR : ASUMSI DASAR LINEAR LINEAR PROGRAMMING DAPAT DIPERINCI SEBAGAI BERIKUT : O

PROPORTIANALLY
ASUMSI INI BERARTI BAHWA NILAI Z DAN PENGGUNAAN SUMBER ATAU FASILITAS YANG TERSEDIA AKAN BERUBAH SECARA SEBANDING (PROPORSIONAL) DENGAN PERUBAHAN TINGKAT KEGIATAN.

ADDITIVITY
ASUMSI INI BERARTI BAHWA NILAI TUJUAN TIAP KEGIATAN TIDAK SALING MEMPENGARUHI BAHWA ATAU DALAM DARI LINEAR PROGRAMMING (Z) YANG DIANGGAP KENAIKAN NILAI TUJUAN

DIAKIBATKAN OLEH KENAIKAN SUATU KEGIATAN DAPAT DITAMBAHKAN TANPA MEMPENGARUHI BAGIAN NILAI Z YANG DIPEROLEH DARI KEGIATAN LAIN. O

DIVISIBILITY
ASUMSI INI MENYATAKAN BAHWA KELUARAN (OUTPUT) YANG DIHASILKAN OLEH SETIAP KEGIATAN DAPAT BERUPA BILANGAN PECAHAN. DEMIKIAN PULA DENGAN NILAI Z YANG DIHASILKAN.
33

DETERMINISTIC
ASUMSI INI MENYATAKANBAHWA SEMUA PARAMETER YANG TERDAPAT DALAM MODEL LINEAR PROGRAMMING DAPAT DIPERKIRAKAN DENGAN PASTI, MESKIPUN DENGAN TEPAT. CARA PEMECAHAN MASALAH DENGAN PENDEKATAN LINEAR

PROGRAMMING INI DAPAT DILAKUKAN MENGGUNAKAN DUA METODE YAITU METODE GRAFIK DAN METODE SIMPLEX. METODE GRAFIK METODE DAPAT GRAFIK DIGUNAKAN HANYA UNTUK DAPAT MENYELESAIKAN MODEL LINEAR PROGRAMMING YANG MEMILIKI DUA VARIABEL KEPUTUSAN ATAU HANYA MENYELESAIKAN MASALAH PENENTUAN DAPAT KAPASITAS PRODUKSI OPTIMUM UNTUK DUA JENIS PRODUK. LANGKAH-LANGKAH PENGGUNAKAN METODE GRAFIK DITUNJUKKAN SECARA RINGKAS SEBAGAI BERIKUT : MENENTUKAN FUNGSI TUJUAN DAN MEMFORMULASIKANNYA DALAM BENTUK MATEMATIS MENGIDENTIFIKASIKAN BATASAN-BATASAN YANG BERLAKU DAN MEMFORMULASIKAN DALAM BENTUK MATEMATIS MENGGAMBARKAN MASING-MASING GARIS FUNGSI BATASAN DALAM SATU SISTEM SALIB SUMBU MENCARI TITIK YANG PALING MENGUNTUNGKAN (OPTIMAL) DIHUBUNGKAN DENGAN FUNGSI TUJUAN UNTUK LEBIH JELASNYA MASALAH LINEAR PROGRAMMING DENGAN METODE GRAFIK DISAJIKAN SUATU CONTOH SEDERHANA :
34

PERUSAHAAN MAJU PERKASA MENGHASILKAN DUA MACAM PRODUK YAITU JAKET DAN KEMEJA. PERUSAHAAN ITU MEMILIKI TIGA MACAM MESIN, MESIN PERTAMA KHUSUS UNTUK MEMBUAT JAKET, DAN MESIN KEDUA UNTUK MEMBUAT KEMEJA, SEDANGKAN MESIN KETIGA UNTUK MEMBUAT JAKET DAN KEMEJA. UNTUK PRODUK JAKET DIKERJAKAN DIMESIN PERTAMA SELAMA 6 JAM, KEMUDIAN TANPA MELALUI MESIN KEDUA LANGSUNG DIKERJAKAN DIMESIN KETIGA SELAM 8 JAM. UNTUK PRODUK KEMEJA DIKERJAKAN SELAMA 3 JAM, DAN MESIN KETIGA SELAMA 6 JAM. JAM KERJA SETIAP HARI UNTUK MESIN PERTAMA 20 JAM, JAM MESIN KEDUA 15 JAM DAN MESIN KETIGA ADALAH 48 JAM. SUMBANGAN LABA SETIAP PRODUK JAKET ADALAH RP. 70.000,00 DAN SETIAP PRODUK KEMEJA RP. 30.000,00. DI BAWAH INI : UNTUK MELAKUKAN FORMULASI MASALAH DI ATAS MAKA PERTAMA-TAMA TENTUKAN DAHULU SIMBOL YANG AKAN DIPAKAI : X1 = JUMLAH PRODUK JAKET YANG AKAN DIBUAT SETIAP HARI X2 = JUMLAH PRODUK KEMEJA YANG AKAN DIBUAT SETIAP HARI Z = JUMLAH SUMBANGAN SELURUH PRODUK JAKET DAN KEMEJA YANG DIPEROLEH SEBELUM MEMPRAKTEKKAN LANGKAH-LANGKAH METODE GRAFIK AKAN DIURAIKAN MASALAH YANG PALING KRITIS, YAITU MENGGAMBARKAN GARISGARIS DAN FUNGSI-FUNGSI BATASAN. FUNGSI BATASAN DINYATAKAN DALAM TANDA YAITU :
-

DARI DATA

TERSEBUT DAPAT DISUSUN KE DALAM TABEL SEPETI TERLIHAT PADA TABEL

KURANG DARI ATAU SAMA DENGAN ( )


35

LEBIH DARI ATAU SAMA DENGAN ( ) PENGGUNAAN METODE GRAFIK SECARA RINGKAS

- SAMA DENGAN (=) LANGKAH-LANGKAH SEBAGAI BERIKUT : 1) MENENTUKAN FUNGSI TUJUAN DAN MEMFORMULASIKAN DALAM BENTUK MATEMATIS Z = 7 X1 + 3 X2 2) MENGIDENTIFIKASIKAN A) 6X1 30 B) 3X2 15 C) 8X1 + 6 X2 30 D) X1 0, X2 0 3) MENGGAMBARKAN MASING-MASING GARIS FUNGSI BATASAN DALAM SATU SISTEM SALIB SUMBU FUNGSI BATASAN YANG PERTAMA AKAN DIGAMBARKAN SEBAGAI GARIS TEGAK LURUS PADA SUMBU X1 DI TITIK 6 X1 = 30, X1 = 5 FUNGSI BATASAN YANG KETIGA DIGAMBARKAN DENGAN TERLEBIH DAHULU MENCARI TITIK POTONG GARIS 8X1 + 6 X2 = 48 X2 = 0 MAKA 8X1 + 6 (0) = 48, X1 = 6, TITIK POTONG TERHADAP SUMBU X1 DI TITIK 6 X1 = 0 MAKA 8 (0) + 6 X2 = 48, X2 = 8, TITIK POTONG TERHADAP SUMBU X2 DI TITIK 8 SECARA LENGKAP KETIGA FUNGSI BATASAN TERSEBUT DAPAT DIGAMBARKAN SEBAGAI BERIKUT: BATASAN-BATASAN YANG BERLAKU DAN MEMFORMULASIKANNYA DALAM BENTUK SISTEMATIS

36

8 7 6 5 X2 4 3 2 1 D 8X1+6X2 = 48 C 6X1 = 30 3X2= 15

B A 1 2 3 4 5 6 7 8 X1

Grafik dari Fungsi Batasan Maju Perkasa BAGIAN YANG DIARSIR DISEBUT DAERAH FEASIBLE. ADALAH DAERAH YANG MEMENUHI DAERAH FEASIBLE YANG TELAH

PERSYARATAN

DITETAPKAN OLEH KETIGA FUNGSI BATASAN, ATAU MERUPAKAN DAERAH KEMUNGKINAN-KEMUNGKINAN KOMBINASI PRODUK YANG MEMENUHI BATASAN. 4) MENCARI TITIK YANG PALING MENGUNTUNGKAN (OPTIMAL DI

HUBUNGKAN DENGA FUNGSI TUJUAN) TITIK O = PADA TITIK INI NILAI X1 = 0, X2 = 0, MAKA Z = 0 TITIK A = PADA TITIK INI NILAI X1 = 5, DAN X2 = 0, SEHINGGA Z = 7 (5) + 3 (0) = 35

37

TITIK B

= 40

PADA TITIK INI X1 = 5, SUBSTITUSIKAN NILAI INI PADA

PERSAMAAN (3) MAKA 8 (5) + 6 X2 = 48, JADI NILAI 6 X2 = 48 X2 = 8/6 = 1,3 NILAI Z = 7 (05) + 3 (1,3) = 38,9 TITIK C = PADA TITIK INI X2 = 5, SUBSTITUSIKAN NILAI INI PADA PERSAMAAN (3) MAKA MENJADI 8 X1 + 6(5) = 48, JADI NILAI 8 X1 = 48 30 X1 = 18/8 = 2,25 NILAI Z = 7 (2,25) = 3 (5) = 30,7 TITIK D = PADA TITIK INI NILAI X2 = 5 DAN NILAI X1 = 0 NILAI Z = 7 (0) + 3 (5) = 15

KESIMPULAN : DI ANTARA KELIMA ALTERNATIF TERSEBUT NILAI Z TERBESAR ADALAH ALTERNATIF B SEBESAR 38,9 JADI TITIK INI YANG PALING OPTIMAL DENGAN LABA SETIAP HARI RP. 70.000,00 (5) + 30.000 (1,3) = RP. 389.000,00. KEPUTUSANNYA ADALAH MANAJEMEN PERUSAHAAN MAJU PERKASA HARUS MEMPRODUKSI SEBANYAK 5 KODI UNTUK PRODUK JAKET DAN 1,3 KODI UNTUK PRODUK KEMEJA DENGAN TINGKAT KEUNTUNGAN RP. 389.000,00. METODE SIMPLEX APABILA SUATU MASALAH LINEAR PROGRAMMING HANYA MENGANDUNG DUA KEGIATAN (ATAU VARIABEL-VARIABEL KEPUTUSAN) SAJA, MAKA AKAN DAPAT
38

DISELESAIKAN DENGAN METODE GRAFIK. TETAPI BILA MELIBATKAN LEBIH DARI DUA KEGIATAN MAKA METODE GRAFIK TIDAK DAPAT DIPERGUNAKAN LAGI, SEHINGGA DIPERLUKAN METODE SIMPLEKS. KOMBINASI OPTIMAL DARI TIGA VARIABEL ATAU LEBIH. LANGKAH-LANGKAH DALAM MENYELESAIKAN PENENTUAN LUAS PRODUKSI DENGAN METODE SIMPLEKS ADALAH SEBAGAI BERIKUT : 1) MENGUBAH FUNGSI TUJUAN DAN BATASAN-BATASAN FUNGSI TUJUAN DIUBAH MENJADI FUNGSI IMPLISIT MISALNYA FUNGSI TUJUAN MEMAKSIMUMKAN Z = 12 X1 + 9 X2 DIUBAH MENJADI FUNGSI IMPLISIT Z 12 X1 9 X2 = 0. FUNGSI BATASAN INI PADA KEADAAN STANDAR MEMPUNYAI TANDA . KETIDAKSAMAAN INI HARUS KITA UBAH DALAM BENTUK KESAMAAN DENGAN MENAMBAH SLACK KAPASITAS, YAITU TAMBAHAN YANG MEWAKILI TINGKAT PENGANGGURAN ATAU KAPASITAS YANG MERUPAKAN BATASAN. 2) MENYUSUN PERSAMAAN-PERSAMAAN DI DALAM TABEL 3) MEMILIH KOLOM KUNCI KOLOM KUNCI ADALAH KOLOM YANG MERUPAKAN DASAR UNTUK MENGUBAH TABEL TERSEBUT. PILIHLAH KOLOM YANG MEMPUNYAI NILAI PADA BARIS FUNGSI TUJUAN YANG BERNILAI NEGATIF PADA BARIS FUNGSI TUJUAN, BERARTI TABEL ITU TIDAK BISA DIOPTIMALKAN LAGI KARENA SUDAH OPTIMAL. 4) MENYUSUN BARIS KUNCI BARIS KUNCI ADALAH BARIS YANG MERUPAKAN DASAR UNTUK MERUBAH TABEL TESEBUT. UNTUK ITU TERLEBIH DAHULU CARILAH INDEKS TIAPMETODE SIMPLEKS MERUPAKAN SUATU CARA YANG LAZIM DIPAKAI UNTUK MENENTUKAN

39

TIAP BARIS DENGAN CARA MEMBAGI NILAI-NILAI PADA KOLOM NILAI KANAN (NK) DENGAN NILAI YANG SEBARIS PADA KOLOM KUNCI. INDEKS =
NilaiKolomNK NilaiKolomKunci

PILIHLAH BARIS YANG MEMPUNYAI INDEKS POSITIF DENGAN ANGKA TERKECIL. NILAI MASUK DALAM KOLOM KUNCI DAN JUGA TERMASUK DALAM BARIS KUNCI DISEBUT ANGKA KUNCI. 5) MENGUBAH NILAI BARIS KUNCI NILAI BARIS KUNCI DIUBAH DENGAN CARA MEMBAGINYA DENGA ANGKA KUNCI. 6) MENGUBAH NILAI-NILAI SELAIN PADA BARIS KUNCI NILAI-NILAI BARIS YANG LAIN SELAIN PADA BARIS KUNCI DAPAT DICARI DENGAN RUMUS SEBAGAI BERIKUT : BB = BL (K) X NB DI MANA : BB BL K NB = BARIS BARU = BARIS LAMA = KOEFISIEN PADA KOLOM KUNCI = NILAI BARU BARIS KUNCI

7) MELANJUTKAN PERBAIKAN-PERBAIKAN ULANGI LANGKAH-LANGKAH PERBAIKAN MULAI LANGKAH KETIGA SAMPAI DENGAN LANGKAH KEENAM UNTUK MEMPERBAIKI TABEL YANG SUDAH DIPERBAIKI. PERUBAHAN BARU BERHENTI SETELAH PADA BARIS PERTAMA (FUNGSI TUJUAN) TIDAK ADA YANG BERNILAI POSITIF).
40

E. PEMILIHAN LOKASI
1. PENTINGNYA LOKASI YANG STRATEGIS PEMILIHAN LOKASI PABRIK BAIK UNTUK PABRIK YANG BARU MAUPUN PERLUASAN PABRIK (EKSPANSI) DIMAKSUDKAN UNTUK MEMPEROLEH LOKASI STRATEGIS YANG MAMPU MEMBERIKAN EFISIENSI YANG
41

MAKSIMUM. LOKASI SANGAT MEMPENGARUHI BIAYA BAIK BIAYA TETAP MAUPUN BIAYA VARIABEL, DAN AKHIRNYA AKAN MEMPENGARUHI PENDAPATAN ATAU LABA. PERUSAHAAN MELAKUKAN EKSPANSI DAPAT DISEBABKAN OLEH BEBERAPA HAL SEPERTI ANTARA LAIN : FASILITAS FASILITAS PRODUKSI SUDAH KETINGGALAN. PERMINTAAN PASAR TUMBUH BERKEMBANG SEHINGGA KAPASITAS PRODUKSI YANG DIMILIKI PERLU DIPERBESAR.
FASILITAS PENDUKUNG SEPERTI TENAGA KERJA DAN LAIN LAIN

TIDAK LAGI MENCUKUPI. PEMILIHAN LOKASI MERUPAKAN KEPUTUSAN YANG SANGAT PENTING BAGI MANAGER OPERASI , DIA HARUS DAPAT MEMILIH SUATU LOKASI YANG IDEAL DAN STRATEGIS, MELALUI BERBAGAI ANALISIS YANG TELITI.
2. FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMILIHAN LOKASI

BEBERAPA FAKTOR YANG PERLU DIPERTIMBANGKAN DALAM PEMILIHAN LOKASI DAPAT DIURAIKAN SEBAGAIBERIKUT: LOKASI PASAR SUMBER BAHAN BAKU TRANSPORTASI

SUMBER ENERGI ATAU TENAGA LISTRIK BURUH ATAU TENAGA KERJA DAN TINGKAT UPAH

IKLIM

PERATURAN PEMERINTAH SIKAP MASYARAKAT

42

3. METODE EVALUASI PEMILIHAN LOKASI

BEBERAPA METODE YANG DAPAT DIGUNAKAN UNTUK MENENTUKAN ATAU MENGEVALUASI SUATU LOKASI YANG IDEAL ATAU YANG PALING MENGUNTUNGKAN : METODE BEBAN SKOR METODE PERBANDINGAN BIAYA METODE BREAK EVENT POINT METODE TRANSPORTASI METODE BEBAN SKOR METODE BEBAN SKOR SUATU METODE PENENTUAN LOKASI SECARA KWALITATIF, METODE INI SNGAT MUDAH UNTUK DIGUNAKAN, TETAPI PENILAIANNYA SANGAT SUBJEKTIF. SKOR DIBERIKAN PADA SETIAP FAKTOR YANG AKAN DINILAI DALAM PEMILIHAN LOKASI. DAN SETIAP FAKTOR JUGA DIBERI BOBOT BERDASARKAN TINGKAT KEPENTINGAN MASING MASING FAKTOR. LANGKAH LAKAH PENYELESAIAN 1. MENENTUKAN FAKTOR YANG DINILAI 2. MEMBERIKAN SKOR UNTUK SETIAP FAKTOR 3. MEMBERIKAN BOBOT PADA SETIAP FAKTOR
4. MENGALIKANN SKOR DENGAN BOBOT SETIAP FAKTOR

5. MENENTUKAN LOKASI CONTOH : SEORANG INVESTOR AKAN MENDIRIKAN USAHA PEMOTONGAN SAPI DARI HASIL SURVEI TELAH DITENTUKAN 3 ALTERNATIF LOKASI YAITU X. SLEMAN, Y. BANTUL, DAN Z. KOTA YOGYAKARTA, FAKTOR FAKTOR

43

YANG AKAN DINILAI TERKAIT DENGAN USAHA TERSEBUT MELIPUTI : SUMBER BAHAN BAKU, SEWA TEMPAT, SARANA TRANSPORTASI, KETERSEDIAAN TENAGA KERJA, PEMBUANGAN LIMBAH. PENYELESAIAAN : PENENTUAN SKOR UNTUK SETIAP FAKTOR SEBAGAI TABEL BERIKUT : FAKTOR YANG DINILAI SUMBER BAHAN BAKU SEWA TEMPAT SARANA TRASPORTASI KETERSEDIAAN TENAGA KERJA PEMBUANGAN LIMBAH LOKASI POTENSIAL X Y Z 3 4 1 4 3 1 4 2 4 3 3 2 3 4 1

1. 2. 3. 4. 5.

KETERANGAN SKOR : 1. KURANG 2. SEDANG 3. BAIK 4. SANGAT BAIK PENENTUAN BOBOT UNTUK MASING MASING FAKTOR: 1. SUMBER BAHAN BAKU = 20 2. SEWA TEMPAT = 25 3. SARANA TRANSPORTASI = 15 4. TENAGA KERJA = 15 5. PEMBUANGAN LIMBAH = 30 BOBOT KALI SKOR FAKTORYANG DINILAI BOBOT X Y 1. SUMBER BAHAN BAKU 20 60 80 2. SEWA TEMPAT 25 100 75 3. SARANA TRASPORTASI 10 40 20 4. KETERSEDIAAN TENAGA KERJA 15 45 45 5. PEMBUANGAN LIMBAH 30 90 120 JUMLAH BEBAN SKOR 335 340

Z 20 25 40 30 30 145
44

DARI HASIL ANALISIS LOKASI YANG DIPILIH ADALAH LOKASI YANG MEMPUNYAI BOBOT SKOR TERTINGGI YAITU : Y (BANTUL) METODE PERBANDINGAN BIAYA DALAM PEMILIHAN LOKASI DENGAN MEMBANDINGKAN TOTAL BIAYA PADA MASING MASING ALTERNATIF LOKASI YANG AKAN DIPILIH. CONTOH : SEBUAH PERUSAHAAN SEDANG MENGEVALUASI PENDIRIAN PABRIK BARU, TERDAPAT TIGA ALTERNATIF LOKASI YAITU SLEMAN, BANTUL, DAN KOTA YOGYAKARTA, BESARNYA BIAYA TETAP DAN BIAYA VARIABEL UNTUK MASING MASING ALTERNATIF ADALAH : SLEMAN, BIAYA TETAP (FC) RP.600.000,- DAN BIAYA VARIABEL (VC) PER UNIT RP.1600,-/UNIT BANTUL, BIAYA TETAP (FC) RP.900.000,- DAN BIAYA VARIABEL (VC) PER UNIT RP.1200,-/UNIT KOTA YOGYAKARTA, BIAYA TETAP (FC) RP.1.200.000,- DAN BIAYA VARIABEL (VC) PER UNIT RP.800,-/UNIT RENCANA PRODUKSI ANTARA 500 UNIT 1200 UNIT DENGAN HARGA JUAL PERUNIT SEBESAR RP.3.200,UNTUK MASING MASING ALTERNATIF. LOKASI MANA YANG SEBAIKNYA DIPILIH ?. PENYELESAIAN : MENENTUKAN FUNGSI BIAYA PADA MASING-MASING LOKASI : SLEMAN ------- TC = 600.000 + 1600 X
45

BANTUL...........TC = 900.000 + 1200 X KOTA YOGYA....TC = 1.200.000 +800 X TOTAL BIAYA PADA KAPASITAS PRODUKSI 500 UNIT SLEMAN ------- TC = 600.000 + 1600 (500) = RP. 1.400.000 BANTUL...........TC = 900.000 + 1200 (500) = RP. 1.500.000 KOTA YOGYA....TC = 1.200.000 +800 (500) = RP. 1.600.000 TOTAL BIAYA PADA KAPASITAS PRODUKSI 1200 UNIT SLEMAN ------- TC = 600.000 + 1600 (1200) = RP. 2.520.000 BANTUL...........TC = 900.000 + 1200 (1200) = RP. 2.340.000 KOTA YOGYA....TC = 1.200.000 +800 (1200) = RP. 2.160.000 DARI ANALISIS PERBANDINGAN BIAYA DAPAT DISIMPULKAN SEBAGAI BERIKUT : 1. JIKA KAPASITAS PRODUKSI 500 UNIT MAKA LOKASI SLEMAN YANG TERBAIK.
2. JIKA KAPASITAS 1200 UNIT MAKA LOKASI KOTA YOGYA YANG

TERBAIK.

4. STRATEGI LOKASI PELAYANAN JASA ANALISIS LOKASI PADA SEKTOR INDUSTRI ADALAH MEMINIMALKAN BIAYA, TETAPI ANALISIS LOKASI PADA SEKTOR PELAYANAN JASA ADALAH MEMAKSIMUMKAN PENDAPATAN.

46

F.MANUSIA DAN SISTEM KERJA


1. MANUSIA DAN SISTEM KERJA KINERJA MANUSIA MERUPAKAN SUMBANGAN YANG SANGAT PENTING BAGI KINERJA AKAN ORGANISASI, BERFUNGSI KARENA TANPA SUATU ORGANISASI TIDAK MANUSIA.

KONSEKWENSINYA MANAGER OPERASI HARUS MEMBENTUK STRATEGI SUMBERDAYA MANUSIA (SDM) YANG TEPAT UNTUK MENEMPATKAN SDM YANG TERSEDIA UNTUK MENDUKUNG OPERASI ORGANISASI ATAU PERUSAHAAN. BILA PERHATIAN KITA FOKUS PADA MANUSIA DAN SYSTEM KERJA, MAKA HARUS MEMPERHATIKAN BAHWA MANUSIA : DIMANFAATKAN SECARA EFISIEN DALAM ORGANISASI. MEMILIKI MUTU KEHIDUPAN KERJA YANG BAIK. MUTU KEHIDUPAN KERJA YANG PALING BAIK ADALAH SUATU PEKERJAAN YANG TIDAK HANYA AMAN DAN KOMPENSASINYA SEBANDING, TETAPI JUGA MEMENUHI KEBUTUHAN FISIK DAN PSIKOLOGIS YANG CUKUP. KENDALA ATAU HAMBATAN MANUSIA DAN SYSTEM KERJA ANTARA LAIN : STRATEGI PRODUK TEKNOLOGI,PERALATAN DAN PROSES KEPUTUSAN LOKASI KEPUTUSAN TATA LETAK (LAYOUT)

47

KLASIFIKASI PEKERJAAN DAN ATURAN KERJA YANG KETAT DENGAN PENETAPAN SPESIFIKASI SIAPA AKAN MENGERJAKAN APA, KAPAN PEKERJAAN ITU DAPAT MEREKA LAKUKAN, DAN DALAM KONDISI APA MEREKA DAPAT MENGERJAKAN. TERSEBUT SEHINGGA KLASIFIKASI MEMBATASI MENURUNKAN PEKERJAAN DAN ATURAN KARYAWAN KERJA

FLEKSIBILITAS

FLEKSIBILITAS FUNGSI OPERASI/PRODUKSI. 2. DESAIN PEKERJAAN MENENTUKAN SPESIFIKASI TUGAS TUGAS YANG TERKANDUNG DALAM PEKERJAAN UNTUK SESEORANG ATAU SUATU KELOMPOK. ENAM KOMPONEN DESAIN PEKERJAAN YANG HARUS DIPERHATIKAN YAITU : SPESIALISASI TENAGA KERJA PERLUASAN PEKERJAAN UNSUR KEJIWAAN KELOMPOK KERJA YANG MANDIRI MOTIVASI DAN SISTEM INSENTIF ERGONOMIS DAN CARA CARA KERJA

SPESIALISASI TENAGA KERJA PEMBAGIAN TENAGA KERJA ATAU JUGA DISEBUT SPESIALISASI TENAGA KERJA ATAU SPESIALISASI PEKERJAAN AKAN MEMBANTU MENEKAN BIAYA TENAGA KERJA DENGAN BEBERAPA CARA :

48

KARYAWAN

MENGALAMI

PENGEMBANGAN

KETERAMPILAN DAN PROSES BELAJAR YANG LEBIH CEPAT KARENA ADANYA PENGULANGAN PEKERJAAN. BERKURANGNYA WAKTU YANG TERBUANG KARENA KARYAWAN TIDAK BERGANTI GANTI PEKERJAAN. PERALATAN AKAN BERKEMBANG DAN INVESTASI AKAN BERKURANG PERLUASAN PEKERJAAN BERBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN MUTU KERJA DENGAN BERPINDAH DARI SISTEM SPESIALISASI PEKERJAAN KEARAH DESAIN PEKERJAAN YANG LEBIH BERVARIASI. VARIASI AKAN MEMBUAT PEKERJAAN MENJADI LEBIH BAIK SEHINGGA MUTU KERJA KARYAWAN MENINGKAT DAN AKHIR NYA MENGUNTUNG KAN KARYAWAN DAN ORGANISASI. MODIFIKASI PEKERJAAN DILAKUKAN DENGAN BERBAGAI CARA :

PEMBESARAN PEKERJAAN (JOB ENLARGEMENT) YAITU PEKERJAAN YANG BERSANGKUTAN DITAMBAHKAN

PADA

TUGAS TUGAS YANG MEMBUTUHKAN KEAHLIAN YANG SAMA (PENAMBAHAN INI BIASANYA AKAN MENGHASILKAN TUGAS TUGAS YANG MEMBOSANKAN BAGI KARYAWAN)

ROTASI PEKERJAAN (JOB ROTATION) YAITU MEMBERIKAN

KARYAWAN PENGALAMAN DENGAN PEKERJAAN LAIN, DIMANA KARYAWAN DAPAT BERPINDAH PEKERJAAN TERSPESIALISASI KE PEKERJAAN TERSPESIALISASI LAINNYA.

49

PENGAYAAN

PEKERJAAN

(JOB UNSUR

ENRICHMENT) PERENCANAAN

PADA DAN

PEKERJAAN

DITAMBAHKAN

PENGENDALIAN UNSUR KEJIWAAN STRATEGI SDM YANG EFEKTIF JUGA MEMERLUKAN UNSUR KEJIWAAN KEJIWAAN BAGAIMANA DALAM (PSIKOLOGI) DARI DESAIN DARI DESSAIN PEKERJAAN. MEMFOKUSKAN YANG DAPAT UNSUR PADA PEKERJAAN

MENDESASIN

PEKERJAAN YANG

MEMENUHI MEMENUHI

BEBERAPA KEBUTUHAN MINIMAL KEJIWAAN. MENDESAIN PEKERJAAN KEBUTUHAN KEJIWAAN MENCAKUP : VARIASI KEAHLIAN, PEKERJAAN ITU HARUS MENUNTUT PEKERJA UNTUK MENGGUNAKAN BERBAGAI KEAHLIAN DAN BAKAT. IDENTITAS KEAHLIAN, PEKERJAAN ITU HARUS MEMUNGKINKAN PEKERJA UNTUK MEMANDANG PEKERJAAN ITU SECARA MENYELURUH DAN MENGETAHUI DIAWAL SAMPAI AKHIR SUATU PEKERJAAN. PENTINGNYA PEKERJAAN, PEKERJAAN HARUS MEMBERIKAN SUATU PERASAAN BAHWA PEKERJAAN TERSEBUT MEM PENGARUHI ORGANISASI DAN MASYARAKATNYA. OTONOMI, PEKERJAAN ITU HARUS MEMUNGKINKAN SESEORANG DALAM MELAKSANKAN PEKERJAAN MEMPUNYAI KEBEBASAN, KETIDAK TERGANTUNGAN, DAN KELELUASAAN.

50

UMPAN BALIK, PEKERJAAN ITU HARUS MEMBERIKAN

INFORMASI YANG JELAS DAN TEPAT WAKTU ATAS KINERJA YANG DIHARAPKAN. KELOMPOK KERJA YANG MANDIRI SISTEM KELOMPOK KERJA DITERAPKAN UNTUK MEMUPUK RASA SALING PERCAYA DAN SALING TERIKAT DAN MEMBERIKAN KARAKTERISTIK INTI PEKERJAAN. KELOMPOK KERJA YANG MANDIRI MERUPAKAN SUATU KELOMPOK KERJA YANG TERDIRI DARI ORANG ORANG YANG BERDAYA GUNA YANG BEKERJA SAMA UNTUK MENCAPAI TUJUAN YANG SAMA. KELOMPOK KERJA EFEKTIF KARENA DENGAN MUDAH MEMBERDAYAKAN KARYAWAN, MELAKSANAKAN KARAKTERISTIK PEKERJAAN INTI, DAN MEMBERIKAN BANYAK HAL DARI KEBUTUHAN KEJIWAAN ANGGOTA KELOMPOK. UNTUK MEMAKSIMALKAN EFEKTIVITAS KELOMPOK MANAJER HARUS DAPAT :

MEMASTIKAN BAHWA MEREKA YANG KONTRIBUSINYA MEMBERIKAN DUKUNGAN MANAJEMEN. MEMASTIKAN PELATIHAN YANG DIPERLUKAN. MENYARANKAN TUJUAN YANG JELAS BAGI KELOMPOK ITU,

DIAKUI AKAN DIMASUKKAN KEDALAM KELOMPOK.

KELOMPOK YANG SUKSES HARUS MEMPEROLEH PENGHARGAAN DAN PENGAKUAN. HARUS MENYADARAI BAHWA KERJA TERSEBUT ADA SIKLUS HIDUPNYA

51

BEBERAPA HAMBATAN PERLUASAN PEKERJAAN: BIAYA MODAL YANG LEBIH TINGGI BANYAK YANG LEBIH MENGINGINKAN PEKERJAAN YANG DIBUTUHKAN TINGKAT UPAH YANG TINGGI KETERSEDIAAN TENAGA KERJA MENURUN MUNGKIN AKAN TIMBUL PENINGKATAN TINGKAT

LEBIH SEDERHANA

KECELAKAAN TEKNOLOGI YANG ADA TIDAK MEMUNGKINKAN

3. Standart Tenaga Kerja dan Pengukuran Kerja

G. DESAIN TATA LETAK 4. Pentingnya Desain Tata Letak 5. Jenis Tata Letak H. MANAJEMEN PERSEDIAAN 6. Fungsi Persediaan 7. Manajemen Persediaan 8. Material Requirement Planning (MRP) I. SISTEM JUST IN TIME 9. Sejarah da Filosofi Just in Time 10.Tata Letak Just in Time 11.Penjadwalan Just in Time 12.Just in Time dalam Sektor Jasa J. PENGAWASAN KWALITAS 13.Pengertian dan Rusng Lingkup Pengaasan Kwalitas 14.Pengawasan Kwalitas secara Statistik (SQC)
52

15.Pengawasan Mutu Terpadu , TQC , TQM

53

Anda mungkin juga menyukai