Anda di halaman 1dari 10

NARRATIVE

RESEARCH
PENELITIA
N
PENDIDIKA
N
Oleh :
TASMIN
SYARIFAH F.H.
ASRIYANA
ZHILLAH J.
ADININGTIYAS
WIDYA J.
ASTI H.

POKOK BAHASAN
1. Definisi & Latar
Belakang
2. Jenis Kajian Narrative
3. Prosedur Penelitian
Narasi
4. Tantangan

DEFINISI DAN LATAR


BELAKANG
Tema naratif (narrative) muncul dari verbal to narrate yang
artinya menceritakan atau mengatakan (to tell) suatu cerita
secara detail.
Daiute dan Lightfoot dalam Cresswell menyatakan
penelitian naratif mempunyai banyak bentuk dan berakar
dari disiplin (ilmu) kemanusiaan dan sosial yang berbeda.
Naratif dipahami sebagai sebuah teks tertulis atau lisan
yang memberikan sebuah catatan tentang suatu kejadian,
peristiwa atau rangkaian kejadian, dan rangkaian peristiwa
yang dihubungkan secara kronologis.

JENIS KAJIAN
NARRATIVE
Jika seorang peneliti berencana
melaksanakan kajian naratif maka
ia perlu mempertimbangkan tipe
kajian naratif yang akan
dilaksanakannya.
Pendekatan pertama yang
digunakan dalam penelitian naratif
adalah membedakan tipe penelitian
naratif melalui strategi analisis
yang digunakan oleh pengarang

Polkinghorne menyebutkan strategi


tersebut menggunakan paradigma
berpikir untuk menghasilkan
deskripsi tema yang menggenggam
sekaligus melintasi cerita atau
sistem klasifikasitipe cerita.
Analisis naratif ini menekankan
peneliti untuk mengumpulkan
deskripsi peristiwa atau kejadian dan
kemudian mengkonfigurasikannya ke
dalam cerita menggunakan sebuah
alur cerita (plot).

Autobiographies

Biographies

Oral
histories

Etnografi

Jenis
Narasi

Personal
accounts

Personal
documents

Narrative
interviews

Life
writing

PROSEDUR PENELITIAN
NARASI
Menentukan problem penelitian atau pertanyaan
terbaik yang tepat untuk penelitian naratif.
Menyeleksi satu atau lebih individu yang memiliki
cerita atau pengalaman kehidupan untuk diceritakan

Mengumpulkan cerita tentang konteks cerita tersebut.


Menganalisa cerita partisipan dan kemudian restory
(menceritakan ulang) cerita mereka ke dalam kerangka
kerja yang masuk akal.

Berkolaborasi dengan partisipan melalui


pelibatan aktif mereka dalam penelitian.

TANTANGAN

Peneliti perlu mengumpulkan informasi yang


luas tentang partisipan.
Peneliti juga perlu mempunyai pemahaman
yang jelas terhadap
konteks kehidupan
seorang individu.

Dibutuhkan mata yang


tajam untuk mengidentifikasi sumber materi
yang dikumpulkan tentang cerita tertentu yang
mampu menangkap pengalaman seorang
individu.

Sekian &
Terimakasih

Yoga
Apa yang diharapkan dalam penitian narasi? Pengakuan
dalam naratif, batasan penelitian?
Indah
Dalam wilayah konseling, jenis mana yang paling sesuai
untuk digunakan?
Halen
Kenapa naratif interview dipisahkan dengan yang lain?

Anda mungkin juga menyukai